Mengapa singapura tidak memiliki sektor andalan di bidang pertanian dan pertambangan untuk menunjuk

Alasan Mengapa Singapura Enggak Memiliki Sektor Perdagangan dan Pertambangan, Kelas 6 SD Tema 8

GridKids.id - Pada pembahasan materi tematik kelas 6 SD tema 8 kali ini kamu akan mempelajari tentang negara Singapura.

Kamu diminta untuk mengerjakan soal dan menemukan kunci jawabannya. Namun sebelum itu, simak pembahasan tentang negara Singapura mengenai fakta-fakta menariknya. Siapa yang pernah berkunjung ke negara Singapura? Negara Singapura sering disebut sebagai negara terbersih di dunia, lo. Selain itu, negara ini juga memiliki sederet fakta menarik lainnya, seperti: 1. Ibu kota Singapura memiliki nama yang juga sama dengan negaranya.

2. Negara Singapura terletak di garis khatulistiwa yang menjadikannya sebagai negara tropis. 3. Negara Singapura adalah salah satu negara ASEAN yang sektor andalannya bukan di bidang pertanian dan pertambangan.Baca Juga: Materi Kelas 6 SD: Kenapa Thailand Dijuluki sebagai Negara Lumbung Padi ASEAN?

4. Negara Singapura merupakan negara terkecil di wilayah ASEAN namun memiliki pendapatan terbesar di dunia.

5. Negara Singapura memiliki pendapatan terbesar pada sektor industri, jasa, perdagangan, periwisata dan pendidikan. 6. Singapura memiliki julukan negara terbersih di dunia karena tingkat kedisiplinan warganya yang tinggi dalam menjaga kebersihan. 7. Negara ini memiliki fasilitas pendidikan terlengkap dan berstandar internasional mulai dari tingkat Sekolah Dasar hingga Perguruan Tinggi. 8. Bandara Changi merupakan bandara dengan fasilitas terlengkap. Contoh Soal 1. Mengapa negara Singapura enggak memiliki sektor andalan di bidang pertanian dan pertambangan? Jawab: - Luas negara Singapura kecil sehingga enggak ada lahan untuk pertanian.

Baca Juga: Kunci Jawaban Cerita Nonfiksi 'Dampak Rotasi Bumi', Kelas 6 SD Tema 8

- Negara Singapura enggak memiliki sumber daya tambang sehingga enggak memiliki sektor andalan pertambangan. - Sektor pendapatan Singapura berasal dari sektor industri, pendidikan, jasa, pariwisata dan perdagangan. Nah, itulah pembahasan materi tematik kelas 6 SD tema 8 tentang negara Singapura yang enggak memiliki sektor perdagangan dan pertambangan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Cerita Nonfiksi 'Dampak Rotasi Bumi', Kelas 6 SD Tema 8

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.

Mengapa singapura tidak memiliki sektor andalan di bidang pertanian dan pertambangan untuk menunjuk

Mengapa singapura tidak memiliki sektor andalan di bidang pertanian dan pertambangan untuk menunjuk
Lihat Foto

www.wikimedia.org

Negara Singapura

KOMPAS.com - Singapura merupakan salah satu negara maju di dunia yang terletak di Asia Tenggara. Singapura termasuk negara industri, bahkan menjadi pelopor industri di wilayah Asia Tenggara.

Tahukah kamu jika Singapura merupakan negara yang berada di Asia Tenggara yang satu- satunya tidak memiliki hasil tambang.

Untuk kebutuhannya, Singapura mengimpor barang-barang tambang dari beberapa negara, seperti Indonesia yang merupakan negara kaya akan hasil-hasil tambang.

Bertopang pada sektor industri dan jasa

Penduduk Singapura bertopang pada sektor industri dan jasa.

Baca juga: Berencana ke Singapura Saat Pandemi? Pemerintah di Sana Siapkan Ini 

Singapura, salah satu negara maju yang mengandalkan kondisi industri sebagai sumber kegiatan perekonomian.

Dalam buku Geografi dan Sosiologi (2007) karya Sugiharyanto, pertambangan dan pertanian yang menjadi andalan dari beberapa negara di Asia Tenggara tidak dimiliki Singapura.

Barang-barang tambang yang dipakai untuk kebutuhan impor ke negara lain. Barang-barang tersebut, seperti minta tanah kasar, besi dan baja, atau bahan-bahan mentah manufaktur. Kemudian barang-barang impor tersebut diolah.

Hampir semua daerah Singapura dimanfaatkan untuk dunia pariwisata. Dengan pariwisata, Singapura menjadi tujuan wisatawan dari berbagai negara untuk berlibur.

Sehingga meski Singapura merupakan negara kecil dengan segala keterbatasannya, namun mampu mendokrak perekonomian menjadi lebih kuat.

Singapura memiliki luas sekitar 662 km2 dan terletak di Semenanjung Malaka.

Baca juga: Faktor Ketersediaan Sumber Daya Alam di Negara ASEAN 

QApa kepanjangan ASEAN?Sebutkan 5 negara pendiri ASEAN dan perdana menteri nya!!!__________No copas!!!!​

Sebutkan produk unggulan dan produk ekspor dari beberapa negara berikut ini! 1. Singapura2. Myanmar3. Kamboja​

Apa yang kamu ketahui tentang artifak​

2 , Bragaimana caranya agar keberagaman etnisb yg ada dapat menjadi kekuatan untuk membangun bangsa dan negara kita?​

Susunlah huruf berikut hingga membentuk kata yang bermakna! (Acak Kata) 1. HABGRAE 2. DNMEANO 3. AGENKAPGAKGM (CATATAN : Ini Tentang Kehidupan Manusia … Masa Praaksara) ​

NYOBA BIKIN QUIZ«»Shinta tinggal di sekitar lokasi candi Borobudur. Shinta memiliki keahlian membuat cinderamata. Peluang usaha apa yang dapat dilakuk … an oleh Shinta?​

quiz***Apa itu negara? **Pakai penjelasan jika tidak jawaban akan direport.Selamat mengerjakan !​

Gambarkan kurva permintaan dan penawaran disertai dengan harga keseimbangan nya

kondisi suatu wilayah mempengaruhi terjadinya interaksi antarruang. pernyataan yang sesuai untuk menjelaskan fakta tersebut adalah​

alasan pemerintah menasionalisasi de javasche bank adalah.​

Mengapa singapura tidak memiliki sektor andalan di bidang pertanian dan pertambangan untuk menunjuk

ILUSTRASI Singapura. Mengapa Singapura Tidak Memiliki Sektor Andalan di Bidang Pertanian dan Pertambangan, Kelas 6 SD /Unsplash/Micha Brandli/

PORTAL PURWOKERTO - Mengapa Singapura tidak memiliki sektor andalan di bidang pertanian dan pertambangan?

Sebelum menjawab pertanyaan di atas, adik adik kelas 6 SD tentu sudah mengetahui apa saja fakta-fakta tentang negara Singapura. Contoh jawaban lengkap akan ada di akhir artikel ini.

Salah satu faktanya adalah Singapura merupakan negara kepulauan dan juga punya sebutan sebagai negara terbersih di dunia.

Berikut ini 8 fakta lain yang menarik dari Singapura:

1. Ibukota Singapura memiliki nama yang sama dengan negaranya, yakni Singapura.

>

Baca Juga: Diminta Pulang Kampung Oleh Jokowi, Penasaran Berapa Sih Gaji Ainun Najib di Singapura?

2. Singapura terletak di dekat garis khatulistiwa sehingga negara ini beriklim tropis.

3. Negara Singapura juga merupakan salah satu negara ASEAN yang sektor andalannya bukan di bidang pertanian dan pertambangan.

4. Meskipun secara luas wilayah Singapura merupakan negara terkecil di ASEAN, namun Singapura memiliki negara dengan pendapatan terbesar di dunia.