Diberikan data 1 1 2 2 2 4 4 6 7 8 9 9 hal yang benar adalah

Jakarta -

Dalam matematika, kita akan menemukan istilah mean, median, dan modus dalam penyajian data. Penyajian data merupakan hasil dari penelitian, pengamatan atau observasi.

Data yang diperoleh dari hasil pengamatan akan disusun dan disajikan dalam bentuk bilangan-bilangan pada sebuah diagram, daftar, tabel, dan hal tersebut dinamakan dengan statistik.

Statistik adalah kesimpulan fakta berbentuk bilangan, yang disusun dalam beragam bentuk untuk menggambarkan suatu hal maupun kejadian/peristiwa. Statistik juga bisa melambangkan ukuran dari sekumpulan data, dan wakil dari data tersebut.

Hal tersebut dikutip dalam modul Kemendikbud Calon Guru Bidang Matematika yang ditulis oleh Tim GTK Dikdas.

Ukuran pemusatan data adalah nilai yang diperoleh dari sekumpulan data yang dapat digunakan untuk mewakili seluruh data tersebut. Ukuran pemusatan data terdiri dari, mean (rerata), median, dan modus.

1. Mean (Rata-rata)

Mean adalah salah satu ukuran gejala pusat. Mean dapat dikatakan sebagai wakil kumpulan data. Menentukan mean dapat dilakukan dengan cara menjumlahkan seluruh nilai data, kemudian membaginya dengan banyaknya data.

Jumlah seluruh data: banyak data

atau, dapat dirumuskan dengan:
𝑥̅ = ∑ x / n

Keterangan:𝑥̅ = rerata atau meann = banyaknya data

∑ x = jumlah seluruh data


Contoh:

Hitung rerata atau mean dari data berikut: 6, 5, 9, 7, 8, 8, 7, 6.

Penyelesaian: 𝑥̅ = 5 + 6 + 6 + 7 + 7 + 8 + 8 + 9 : 8 = 56 : 8

= 7, maka mean dari bilangan tersebut adalah 7.

2. Median (Kuartil)

Median (Me) atau kuartil adalah nilai tengah dari sekumpulan data setelah diurutkan dari data yang terkecil sampai data terbesar, maupun sebaliknya. Apabila suatu data mempunyai median, maka mediannya tunggal.

Jika banyak data merupakan bilangan ganjil, maka median terletak pada data ke ½ (n + 1), dan jika banyak data bilangan genap maka median terletak - n/2 dan data - n/2 + 1.

Contoh 1

Tentukan median dari data berikut: 70, 65, 50, 40, 35, 45, 70, 80, 90. Diketahui bahwa banyak data yang tersedia merupakan bilangan ganjil.

Setelah diurutkan datanya menjadi: 35, 40 , 45, 50, 65, 70, 70, 80, 90
Jadi mediannya adalah = 65.

Contoh 2

Tentukan median dari data berikut: 3, 2, 5, 2, 4, 6, 6, 7, 9, 6.

Pada contoh ini banyak data yang tersedia merupakan bilangan genap, median akan terletak di antara dua buah data.

Setelah diurutkan: 2, 2, 3, 4, 5, 6, 6, 6, 7, 9.
Me = (5 + 6): 2= 5,5.

Maka, median yang terletak dari data tersebut adalah 5,5.


3. Modus

Modus adalah data yang paling sering muncul. Modus merupakan ukuran pemusatan untuk menyatakan fenomena yang paling banyak terjadi. Sekumpulan data yang diperoleh, memungkinkan untuk memiliki nilai modus yang tidak tunggal atau mungkin juga tidak memilikinya.

Contoh:
Tentukan modus dari data berikut: 50, 35, 70, 90, 70, 40, 40, 40, 65, 45, 70, 80,

Penyelesaian:
Urutkan data terlebih dahulu, sehingga menjadi:

35, 40, 40, 40, 45, 50, 65, 70, 70, 70, 80, 90

Kita mengetahui bahwa nilai 40 berjumlah 3, dan nilai 70 berjumlah 3, maka modus dari data tersebut adalah nilai 40, dan 70.


Nah itu tadi penjelasan mengenai mean, median, dan modus. Selamat belajar ya detikers!

Simak Video "Bantahan Meta soal Hampir 500 Juta Data WhatsApp Bocor"


[Gambas:Video 20detik]
(nwy/nwy)

Pertanyaan

Diberikan data yang sudah terurut sebagai berikut 14, 16, 18, x3, 20, 22, x+2. Median dari data tersebut adalah 19. Berapakah nilai x?

  1.  

  2.  

  3.  

  4.  

Selanjutnya: Astra Honda Motor buka lowongan kerja terbaru, mahasiswa tingkat akhir bisa daftar. Cara menghitung mean, median, dan modus.

Table of Contents Show

  • Top 1: Diberikan data sebagai berikut : 3,7,2,12,9,2-3,7,11,10,4,6-9,8,5 ...
  • Top 2: Diberikan data 2,3,4,4,5,5,5,6,7,13 1)rata rata sama dengan median 2 ...
  • Top 3: Soal Diberikan data berikut 2,3,9,4,1 Pernyataan yang benar adalah ....
  • Top 4: 1,2,4,4,5,6,6,6,7,8. Nilai mean, median dan modus pada data tersebut adala
  • Top 5: Contoh Soal Mean, Median, Modus Lengkap dengan Pembahasannya
  • Top 6: Pengertian Mean, Median, Modus, dan Cara Menghitungnya - Detikcom
  • Top 7: Istilah-Istilah Statistik Data Tunggal dalam Matematika - Ruangguru
  • Top 8: Mengenal mean, median, dan modus, ini cara menghitung dalam sebuah ...
  • Top 9: MODUL MATEMATIKA SMK BISMEN & PARIWISATA untuk Kelas XII
  • Top 10: Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Guru TK dan SD Melalui ...

Top 1: Diberikan data sebagai berikut : 3,7,2,12,9,2-3,7,11,10,4,6-9,8,5 ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 105

Ringkasan: . 34% + 4,28 + 1 , 15 = (pakai caranya)​ . menyederhanakan..4a×(-2)jawabannya adalah =-8apenyelesaian4a×(-2)=4a×-2=4a×2=8a​ . Jika 0 < x < dan 2 sin² x + cos²x =. tan x=... . Selesaikan pembagian berikut dengan cara bersusun 56/4 . Tolong kak ada yg bisa bntu gak?,tugasnya dikumpulin besok soalny :( ​ . 2. Hasil dari (-2p²q³r) x (4p-²qr²)²adalah... A. -8p²q5r5 B. -16p-2q5r5 C. -32p²q5r³ D. -32p-²q5r5tolong.bntu jgn ngawurr

Hasil pencarian yang cocok: Jelaskan (a) media = 6, jangkauan = 21 (jangkauan nilai terbesar -nilai terkecil) (b) rata-rata 5 (c) modus = 7. 1. Lihat jawaban. ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 108

Ringkasan: . suatu bakteri berkembangbiak dengan cara membelah diri menjadi 3 setiap 2 menit, jumlah bakteri setelah 30 menit adalah..​ . 5√205[tex]3 \sqrt{951} [/tex]tolong bantuin ka​ . tentukan kordinat tirik A,B, danC​ . Tentukan hasil penjumlahan berikut. 10(1/4)+1(2/3)+20(7/8) ​ . nyatakan ke bentuk pangkat pecahan ³√3​ . bntuin dongg kak pke cara ya timaaciw>,<​ . Rio dan Irul hendak berolahraga lari bersama dari ru

Hasil pencarian yang cocok: Diberikan data 2,3,4,4,5,5,5,6,7,13 1)rata rata sama dengan median 2)modus lebih kecil deri rata rata 3)rata rata adalah 5,4 4) median data ... ...

Top 3: Soal Diberikan data berikut 2,3,9,4,1 Pernyataan yang benar adalah ....

Pengarang: zenius.net - Peringkat 131

Hasil pencarian yang cocok: Jawaban paling sesuai dengan pertanyaan Diberikan data berikut 2,3,9,4,1 Pernyataan yang benar ... 5,8,7,9,5,6,10. ... A. median 6 dan tidak ada modus. ...

Pengarang: zenius.net - Peringkat 134

Hasil pencarian yang cocok: 26 Okt 2021 — Median dari data 7,6,5,6,10,8,10,9 adalah... icon Lihat Video Pembahasan. Median data ... ...

Pengarang: detik.com - Peringkat 170

Ringkasan: Jakarta - Materi mean, median, modus adalah salah satu bentuk ukuran pemusatan data yang sering digunakan dalam ilmu statistika. Untuk dapat memahami lebih jauh, ada contoh soal mean, median, modus yang bisa detikers pelajari.Mean, median, modus sudah dikenalkan sejak Sekolah Dasar (SD) dan dipelajari secara lebih rinci dan lengkap pada tahap Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA).Lantas apa itu Mean, Median, Modus dan bagaimana contoh soalnya? Berikut selengkapnya.- Mea

Hasil pencarian yang cocok: 14 Jun 2021 — 1. Diketahui suatu data sebagai berikut. 2, 3, 3, 6, 8, 1, 3,4,7,4. Median dari data pada soal nomor 2 adalah..... 3. 3,5 · 2. Modus dari data ... ...

Pengarang: detik.com - Peringkat 163

Ringkasan: Jakarta - Dalam matematika, kita akan menemukan istilah mean, median, dan modus dalam penyajian data. Penyajian data merupakan hasil dari penelitian, pengamatan atau observasi.Data yang diperoleh dari hasil pengamatan akan disusun dan disajikan dalam bentuk bilangan-bilangan pada sebuah diagram, daftar, tabel, dan hal tersebut dinamakan dengan statistik.Statistik adalah kesimpulan fakta berbentuk bilangan, yang disusun dalam beragam bentuk untuk menggambarkan suatu hal maupun kejadian/peristiwa

Hasil pencarian yang cocok: 16 Nov 2021 — 1. Mean (Rata-rata). Mean adalah salah satu ukuran gejala pusat. ... Tentukan median dari data berikut: 3, 2, 5, 2, 4, 6, 6, 7, 9, 6. ...

Diberikan data 1 1 2 2 2 4 4 6 7 8 9 9 hal yang benar adalah

Top 7: Istilah-Istilah Statistik Data Tunggal dalam Matematika - Ruangguru

Pengarang: ruangguru.com - Peringkat 156

Ringkasan: Yuk, kenali istilah-istilah statistik data tunggal dalam matematika! Ada mean, median, modus, jangkauan, kuartil, simpangan rata-rata, dan lain sebagainya.. --. Siapa yang suka dengan proses pengolahan data dan angka-angka? Atau ada yang sudah pernah melakukan proses pengolahan data sebelumnya? Nah, proses pengolahan data ini erat sekali kaitannya dengan statistika, lho! Kamu tentu sudah familiar dengan istilah statistika, kan?. Dalam statistika, ada berbagai istilah nih, teman-teman. Di an

Hasil pencarian yang cocok: 24 Sep 2021 — Nah, pada statistik data tunggal, ada 9 istilah yang harus kalian pahami. ... Median dari data tunggal 7, 6, 5, 3, 4, 2, 7, 6, 7 adalah. ...

Diberikan data 1 1 2 2 2 4 4 6 7 8 9 9 hal yang benar adalah

Pengarang: amp.kontan.co.id - Peringkat 168

Ringkasan: KONTAN.CO.ID - Saat mengerjakan sebuah data, terkadang Anda diminta untuk mencari nilai dari mean, median, dan modus. Begini cara menghitungnya. Dalam sebuah data terdapat banyak informasi dengan detail yang berbeda-beda. Contohnya, data nilai siswa dalam satu sekolah.  Dengan jumlah data yang ratusan bahkan ribuan, tentu membutuhkan cara tersendiri untuk menentukan mean, median, dan modus.  Mean, bersumber dari Byjus, merupakan nama lain dari nilai rata-rata dari keseluruha

Hasil pencarian yang cocok: 24 Sep 2021 — Sedangkan median adalah nilai tengah dari data dan modus adalah nilai yang paling sering muncul. ... 1, 2, 3, 3, 3, 4, 5, 5, 6, 7, 8, 9. ...

Top 9: MODUL MATEMATIKA SMK BISMEN & PARIWISATA untuk Kelas XII

Pengarang: books.google.com.au - Peringkat 310

Hasil pencarian yang cocok: Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar! 1. Diketahui data: 16, 13, 15, 16, 12, ... Diberikan sebuah data: 4, 6, 6, 9, 9, 8, 7, 6, 8, 5, 9, 6, 4, 7, 8 ... ...

Top 10: Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Guru TK dan SD Melalui ...

Pengarang: books.google.com.au - Peringkat 317

Hasil pencarian yang cocok: 1. Peningkatan Kemampuan Menulis dan Membaca Peningkatan kemampuan ... Tuntas 81-90 Baik 4 22,2% 3 27,8% Tuntas 16,7% 5 55,5% 8 70-80 Cukup 4 22,2% 10 44,4% ... ...