Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca

You're Reading a Free Preview
Pages 5 to 7 are not shown in this preview.

Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca

Loading Preview

Sorry, preview is currently unavailable. You can download the paper by clicking the button above.

Peralatan meteorologi synoptik merupakan alat ukur parameter cuaca permukaan untuk mengamati kondisi udara di suatu tempat. Parameter cuaca yang diukur antara lain yaitu suhu udara, kelembaban udara, tekanan udara, arah dan kecepatan angin, radiasi matahari, penguapan, dan curah hujan. 

Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Taman Alat Stamet Mopah

Beberapa peralatan meteorologi yang digunakan dalam mengamati kondisi udara diletakkan di taman alat.



Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Sangkar Meteorologi

Sangkar meteorologi merupakan tempat untuk meletakkan beberapa peralatan meteorologi seperti Psychrometer, yakni peralatan yang terdiri dari termometer bola kering, termometer bola basah, termometer maksimum, dan termometer minimum. Sangkar meteorologi dibuat seperti rumah kecil dengan kisi-kisi disetiap sisinya dengan jendela yang dapat dibuka mengarah ke utara dan selatan dengan tujuan untuk melindungi peralatan di dalamnya dari radiasi matahari dan perubahan udara sekitarnya secara langsung. Bahan utama pembuatan sangkar meteorologi ini merupakan kayu yang diwarnai dengan cat putih yang bertujuan agar panas dari radiasi matahari tidak banyak terserap.

Selain Psychrometer, sangka meteorologi juga dapat diisi dengan peralatan lainnya seperti thermohygrograph, piche evaporimeter, dll.

Psychrometer


Termometer bola kering berfungsi untuk mengukur suhu udara aktual permukaan. Termometer bola basah berfungsi untuk mengukur suhu udara jenuh permukaan. Termometer bola basah sebenarnya merupakan termometer air raksa yang sama jenisnya dengan termometer bola kering, namun diberi perlakuan yang berbeda yakni pada ujung termometer diberi kain muslin yang dibasahi dengan air sehingga dapat merepresentasikan udara jenuh permukaan. Dari kombinasi termometer bola kering dan bola basah dapat diketahui nilai kelembaban udaranya.


Termometer maksimum berfungsi untuk mengukur suhu maksimum harian. Termometer maksimum merupakan termometer air raksa dengan celah menyempit yang disebut Contriction. Contriction inilah yang dapat menahan air raksa ketika suhu udara menurun, sehingga dapat menjaga nilai suhu maksimum harian.

Termometer minimum merupakan termometer alkohol yang berfungsi untuk megukur suhu minimum harian. Alkohol dipilih untuk mengukur suhu minimum karena titik beku alkohol lebih rendah dibandingkan air raksa. Di dalam termometer ini terdapat indeks yang apabila suhu udara turun maka indeks akan ikut turun bersama alkohol sedangkan ketika suhu udara naik alkohol akan mengembang sedangkan indeks akan tetap. Dengan demikian suhu udara minimum akan terjaga.


Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Penakar Hujan Manual
Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Penakar Hujan Tipe Hellmann

Penakar hujan merupakan alat ukur curah hujan dalam satuan milimeter (mm). Air hujan yang tertampung dalam penakar hujan manual, diukur dengan bentuan gelas ukur. Sedangkan penakar hujan tipe Hellmann, mengukur curah hujan secara otomatis yang tercatat dalam bentuk grafik pada pias Hellmann.

Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Barometer 

Barometer merupakan alat ukur tekanan udara. Barometer manual menggunakan air raksa untuk mengukur tekanan udara. Tekanan udara merupakan salah satu parameter yang penting dalam meteorologi. Perbedaan tekanan udara dapat menggerakkan udara yakni dari tekanan udara tinggi ke tekanan udara rendah yang dikenal dengan angin.



Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Evaporimeter Tipe Open Pan
Evaporimeter merupakan alat pengukur penguapan. Evaporimeter yang terpasang di Stasiun Meteorologi Mopah Merauke merupakan tipe open pan (panci terbuka). Cara mengukur nilai penguapan harian adalah dengan menghitung selisih ketinggian air hari ini dengan hari sebelumnya ditambah dengan jumlah curah hujan sebelumnya. Satuan ukur penguapan adalah milimeter (mm).



Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Anemometer

Anemometer merupakan alat ukur arah dan kecepatan angin. Anemometer ini terdiri dari cup counter yang berfungsi mengukur kecepatan angin dan wind vane yang berfungsi mengukur arah datangnya angin. Anemometer ini dipasang pada ketinggian 10 m untuk merepresentasikan kondisi di permukaan.


Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Sunshine Recorder Tipe Campbell Stokes

Sunshine recorder tipe Campbell Stokes merupakan alat pengukur lama penyinaran matahari. Alat ini menggunakan bola pejal yang terbuat dari kaca yang prinsip kerjanya mengumpulkan berkas sinar matahari sehingga dapat membakar pias yang diletakkan di bawahnya. Satuan ukur lama penyinaran matahari adalah dalam satuan jam atau persen.

Itulah beberapa peralatan meteorologi synoptik yang terpasang di stasiun meteorologi Mopah Merauke.

Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
Taman Alat Stamet Perak1

      Setelah mengetahui Unsur-Unsur cuaca dalam meteorologi. Selanjutnya saya akan membahas mengenai Pengamatan Cuaca. Pengamatan cuaca itu sendiri berarti kegiatan  penilaian satu jenis atau beberapa unsur meteorologi yang menggambarkan keadaan atmosfer di daerah tersebut.         Pengamatan cuaca dilakukan setiap jam, namun untuk pelaporan dan pertukaran data cuaca secara internasional, dilakukan setiap 3 jam sekali, yaitu jam 00,03,06,09,12,15,18,21 UTC. Untuk wilayah WIB jam 00 UTC adalah jam 07.00 WIB.    

       Pengamatan Cuaca dilakukan sejak H-10 jam pengamatan, unsur-unsur yang diamati meliputi Suhu Udara, titik embun, tekanan udara, jumlah curah hujan, keadaan cuaca, Awan, dan juga jarak pandang terjauh (Visibility).


         Dalam melakukan pengamatan cuaca , digunakan alat-alat meteorologi. Alat-alat tersebut diletakkan pada suatu tempat yang disebut Taman Alat. Taman Alat berisi beberapa alat untuk mengamati unsur cuaca di tempat tersebut.
Berikut ini adalah jenis alat-alat meteorologi yang ada di taman alat :
  • Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
    Sangkar Meteorologi
                Di dalam Sangkar Alat, terdapat Psychrometer, yaitu alat yang terdiri dari Termometer bola kering , termometer bola basah, termometer maksimum, dan termometer minimum. Dalam pengukuran suhu udara, suhu yang diukur bukanlah suhu yang disebabkan oleh radiasi matahari secara langsung, melainkan suhu rata-rata permukaan tanpa terkena radiasi matahari secara langsung. Untuk itu termometer diletakkan di dalam sangkar alat.            Sangkar alat ini memiliki ketentuan tersendiri untuk mendapatkan data yang valid. Ketentuan dari sangkar alat ini adalah :
    • Terbuat dari kayu yang di Cat Putih . Hal ini digunakan karena warna putih akan memantulkan kembali radiasi dari matahari sehingga tidak mengenai termometer secara langsung.
    • Pintu menghadap Utara dan Selatan. Hal ini dilakukan karena gerak semu matahari adalah dari Timur-Barat, jadi saat kita melakukan pengamatan cuaca, pintu yang digunakan adalah bagian utara atau selatan. Sehingga radiasi cahaya matahari tidak terkena langsung terhadap termometer.
    • Terdapat lubang-lubang di dalam sangkar. Hal ini bertujuan untuk melancarkan aliran udara di sekitar sangkar dengan di dalam sangkar. Sehingga suhu yang diperoleh termometer di dalam sangkar alat akan mewakili suhu daerah tersebut.
    • Memiliki tinggi + 1,2 meter.

    Berikut adalah isi dari Sangkar Meteorologi
    Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
    Psychrometer
          Di dalam Sangkar Meteorologi terdapat alat yang disebut Psychrometer. Alat ini digunakan untuk mengetahui suhu, titik embun, dan kelembaban udara. Berikut adalah penjelasan mengenai alat-alat di atas.

    • Termeter Bola Kering       : Termometer ini digunakan untuk mengukur suhu udara di daerah tersebut. Termometer ini terdiri dari tabung gelas yang di dalamnya terdapat pipa kapiler yang berisi air raksa. Saat suhunya naik, maka air raksa akan mengembang dan menunjukkan skala suhu yang ada di daerah itu.    

    • Termometer Bola Basah     : Dalam udara, ada suatu titik yang harus dicapai untuk menjadi jenuh. Termometer bola basah digunakan untuk mengukur titik tersebut. Sebenarnya termometer ini sama dengan bola kering, hanya yang membedakan adalah termometer ini bolanya dilapisi kain yang dijaga agar selalu basah. Termometer bola basah mengukur suhu yang dibutuhkan untuk menguapkan air di kain tersebut. Saat kelembaban udara kecil, maka air akan mengambil panas dari termometer itu. karena itu suhu di pada termometer bola basah akan menurun, Itulah mengapa saat siang hari selisih antara Bola Kering dan Bola Basah cukup jauh. Berbeda kondisi saat kelembaban udara tinggi. Saat itu tidak perlu ada panas yang diambil dari temometer bola basah, sehingga saat kelembaban udara tinggi, maka selisih termometer bola basah dan bola kering relatif sedikit.
    • Termometer Maksimum  : Termometer maksimum digunakan untuk mengetahui suhu maksimum selama satu hari di suatu tempat tertentu. Termometer ini menggunkan air raksa sama halnya dengan termometer bola kering. Namun termometer ini memiliki celah yang disebut Contriction. Saat suhu udara naik, air raksa akan mengembang dan melewati celah Contriction. Namun saat suhu udara turun, air raksa tidak akan menyusut. Hal ini dikarenakan air raksa tersumbat oleh celah Contriction tersebut. Jadi suhunya akan tetap pada suhu tertinggi dalam satu hari tersebut. Jadi setelah melakukan pengukuran suhu maksimum, termometer ini harus di kalibrasi ( Di reset ulang ) dengan cara mengibaskannya ke arah Contriction. Hal ini dilakukan agar air raksa bisa kembali ke suhu yang sebenarnya.

    • Termometer Minimum     : Termometer ini digunakan untuk mengukur suhu terendah dalam satu hari pada suatu tempat tertentu. Termometer minimum tidak menggunakan air raksa, namun menggunaan Alkohol. Hal ini dikarenakan karakteristik alkohol yang cocok untuk mengukur suhu rendah karena titik beku alkohol yang lebih rendah daripada air raksa. Prinsip kerjanya adalah meggunakan indeks. Saat suhu turun, indeks akan terdorong oleh alkohol menuju nilai suhu tertentu, sedangkan saat naik, alkohol akan mengembang sedangkan indeks akan tetap pada suhu terendah tersebut.

    •            Barometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suatu tekanan pada suatu tempat. Barometer pertama kali ditemukan oleh Evangelista Torriceli pada tahun 1644. Alat ini terdiri dari air raksa, ujung atasnya tertutup dan ujung bawahnya terbuka dan berdiri pada suatu bak yang terdiri dari air raksa juga. Jika tekanan udara naik, kolom air raksa tersebut juga akan naik dan menunjukkan suatu nilai tertentu. Begitu pula saat tekanan udara turun.         Tekanan udara dipengaruhi oleh banyak faktor, seperti contoh ketinggian suatu tempat, semakin tinggi tempat tersebut maka akan semakin rendah tekanan yang dimiliki. Selain itu juga dipengaruhi oleh suhu udara. Tekanan berbanding terbalik dengan besarnya suhu. Semakin besar suhu suatu tempat tersebut maka tekanan yang dihasilkan akan semakin rendah. Begitu pula sebaliknya.

                  Pada barometer air raksa, terdapat termometer yang digunakan untuk menentukan koreksi tekanan terhadap permukaan stasiun dan terhadap permukaan laut. Jadi tekanan yang ditunjukkan air raksa masih harus di koreksi dengan koreksi suhu agar mendapatkan data tekanan yang valid.


      Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
      Barometer air raksa

       
    •           Anemometer merupakan alat yang digunakan untuk mengetahui arah dan kecepatan angin. Arah angin adalah arah dari mana angin itu datang. Untuk mengetahui arah angin, dalam anemometer terdapat alat yang disebut Wind Vane. Alat ini berfungsi untuk mengetahui arah dari mana angin bertiup.Alat ini terdiri dari ujung dan ekor.  Saat angin bertiup dari arah utara, Maka ekor Wind Vane akan terdorong dari arah utara ke Selatan sehingga ujung depan Wind Vane akan berubah arah menuju arah utara yang merupakan arah datangnya angin. Sedangkan untuk mengetahui nilai kecepatan angin, menggunakan Cup Anemometer. Cup Anemometer terdiri dari 3 piringan yang seimbang antar sudutnya. Hal ini bertujuan untuk mengetahui besar kecepatan angin. Karena terdapat 3 buah piringan Cup, maka Cup anemometer akan tetep berputar pada arah yang sama walaupun angin bertiup dari arah yang berbeda-beda.  Dalam pengamatan unsur cuaca angin, Anemometer dipasang di atas permukaan setinggi + 10 m.
      Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
      Anemometer
      •         Setiap kali terjadi hujan, maka hujan tersebut memiliki nilai curah hujan. Hujan merupakan curahan/endapan dari awan berupa partikel cair atau tetes air dengan diameter lebih besar dari 0,5mm. Sedangkan curah hujan adalah hasil dari produk kondensasi cair total yang diukur dalam penangkar hujan. Alat yang digunakan untuk menakar jumlah curah hujan disebut Ombrometer.          Penangkar hujan atau ombrometer terdiri dari beberapa Tipe. Namun saya hanya akan membahas Tipe Observatorium dan tipe Hellman. Karena biasanya di taman alat meteorologi, tipe penangkar hujan yang digunakan adalah tipe Observatorium dan tipe Hellman.       Hal mendasar yang membedakan antara penangkar hujan Observatorium dan Hellman adalah  Penangkar Obs menggunakan gelas ukur untuk mengetahui jumlah curah hujan. Sedangkan untuk tipe Hellman menggunakan Pias untuk mengetahui jumlah curah hujan. Jadi tipe hellman adalah penangkar hujan tipe recording menggunakan pias. Pias adalah selembar kertas yang digunakan untuk merekam jumlah suatu parameter cuaca.
        • Penangkar Hujan tipe Hellman
        Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
        Penangkar Hujan tipe Hellman
                     Penangkar hujan ini adalah penangkar hujan yang merupakan tipe recording atau mencacat sendiri (otomatis). Saat hujan turun, air hujan akan masuk melalui corong PH Hellman ini. Kemudian akan turun kebawah. Pada penangkar ini menggunakan Pelampung. Jadi apabila terisi air, maka pelampung akan naik, hal ini akan tercacat melalui pena yang terhubung dengan pelampung itu. Sehingga apabila pelampung naik, pena akan ikut naik dan menggoreskan tintanya pada pias. Saat mencapai curah hujan 10 mm, maka secara otomatis air akan mengalir ke bawah dan menyebabkan pelampung turun sehingga tercacat pada pias 0mm lagi. Jadi setiap terisi 10 mm, pelampung akan turun dan pena pias akan berada pada titik 0 mm . Cara mengetahuinya adalah dengan menambahkan seluruh jumlah CH yang terjadi.                Berikut adalah gambar isi dari PH Hellman :
        Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
        Pias Hellman
        • Penangkar Hujan tipe Observatorium

        Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca

         
             Berbeda dengan tipe Hellman, Penangkar hujan tipe Observatorium tidak menggunakan pias untuk mengukur curah hujan. Penangkar hujan tipe ini menggunakan gelas ukur untuk menentukan jumlah curah hujan. Cara menentukan jumlah curah hujan adalah dengan menjumlahkan hasil pembahacaan gelas ukur selama hujan terjadi.
    •         Campbells stock adalah berupa bola kaca yang digunakan untuk menghitung lamanya penyinaran matahari selama satu hari. Bola kaca ini bertujuan untuk mengumpulkan cahaya matahari menjadi satu titik fokus, sehingga mampu memberi bekas kepada pias yang dipasang pada campbells stokes. Lamanya penyinaran matahari ditunjukan oleh bagian pias yang terbakar.

      Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca
      Campbell Stokes
             Panci penguapan adalah alat yang digunakan untuk mengukur jumlah penguapan yang terjadi selama selang waktu tertentu. Dalam panci penguapan terdapat beberapa bagian yang memiliki fungsi masing-masing. 
      • Hook gauge                : Alat ini berbentuk seperti kail. Alat ini berguna untuk menghitung tinggi air pada panci penguapan. Untuk mengukur tingginya, letakkan hook gauge pada tempatnya (StillWell). Setelah itu atur supaya ujung kail berada tepat pada permukaan air. Setelah itu baca skala yang tertera pada hook gauge.
      • StillWell                : Alat ini merupakan tempat atau wadah untuk meletakkan hook gauge.
      • Cup Anemometer        :  Alat ini digunakan untuk mengukur kecepatan rata-rata harian.
      • Termometer Apung      : Alat ini terdiri dari termometer maksimum dan minimum. Digunakan untuk mengukur suhu maksimum dan minimum permukaan air dalam panci.

      Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca


          

      Apa saja alat yang diletakkan dalam sangkar cuaca


Page 2