Tulislah contoh sikap saling menghargai dengan temanmu di sekolah

Jakarta, indomaritim.id – Saling menghargai dan mau menerima perbedaan serta mengambil jalan atau keputusan yang terbaik sebagai sebuah kesepakatan bersama adalah perilaku siswa dan generasi muda harapan bangsa.

Sebagai pelajar, yang dapat dilakukan adalah dengan bergotong-royong, mengembangkan toleransi antar sesama dan musyawarah untuk mencapai mufakat.

Keanekaragaman adat istiadat suku bangsa, budaya dan bahasa merupakan kekayaan bangsa Indonesia. Pendiri bangsa sadar, bahwa Indonesia adalah negara yang majemuk. Maka, semboyan bangsa Indonesia yang tertulis pada lambang negara Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika, menjadi pemersatu.

Menjadi tugas dan tanggungjawab kita semua untuk mewujudkan cita-cita pendiri bangsa yakni memajukan kesejahteraan umum, mencerdaskan kehidupan bangsa, dan ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial, sebagaimana tercantum dalam Pembukaan UUD 1945 berlandaskan atas persatuan Indonesia, dan kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/perwakilan.

Baca Juga: Gotong Royong, Istilah Asli Indonesia Untuk Bekerja Bersama-sama

Hal utama yang paling penting untuk bisa dilakukan yaitu dengan saling menghargai. Dengan saling menghargai, maka akan memberikan manfaat yang baik. Serta, tidak terjadi permasalahan yang memang tidak diperlukan. Tidak ada manfaat dari permasalahan yang terjadi. Sebaliknya, jika saling menghargai satu sama lain maka akan sangat bermanfaat.

Cobalah untuk bisa menghargai baik Agama, suku, ras dan golongannya. Jangan jadikan hal tersebut sebagai perbedaan yang mendalam. Justru, sebaiknya bisa digunakan untuk membuktikan bahwa masyarakat Indonesia mencintai keberagaman. Dimanapun anda berada, tetaplah miliki rasa untuk bisa saling menghargai.

Bagaimana contoh sikap saling menghargai antar sesama di lingkungan sekolah? Contoh sikap saling menghargai antar sesama di lingkungan sekolah adalah

Belajar bersama

Belajar bersama merupakan salah satu bentuk kerukunan di satuan pendidikan. Warga belajar dapat membentuk kelompok untuk belajar bersama dan mengerjakan tugas bersama. Di dalam kelompok, warga belajar dapat saling membantu satu sama lain sehingga kompetensi yang dipelajari dapat.

Saling memberikan perhatian

Tulislah contoh sikap saling menghargai dengan temanmu di sekolah
Upaya kita sebagai pelajar agar keanekaragaman adat istiadat yang ada di lingkungan sekitar tetap terjaga

Tindakan ini merupakan cerminan hidup rukun, rasa empati, perhatian, dan solidaritas antar teman di sekolah. Misalnya: dengan menjenguk teman yang sakit, mengibur teman yang sedang berduka, memberi bantuan kepada teman yang dilanda musibah, ikut berduka cita jika ada teman yang kehilangan keluarganya karena kematian.

Menghargai perbedaan

Sekolah, sanggar-sanggar belajar atau PKBM terdiri dari warga yang berbeda-beda karakter, latar belakang sosial ekonomi, suku bangsa ataupun agama.

Saling menghormati diantara warga belajar, hormat dan patuh kepada guru merupakan salah satu bentuk kerukunan di satuan pendidikan. Semua warga belajar menghargai perbedaan pendapat dan pandangan dan selalu dapat bekerjasama.

Saling membantu

Saling membantu diantara warga di satuan pendidikan merupakan salah satu wujud kerukunan yang dapat diterapkan di sekolah. Ada kalanya teman-teman di satuan pendidikan tidak memahami atau belum mengerti materi pelajaran yang terdapat dalam modul atau yang disampaikan oleh guru atau tutor.

Membantu memberikan penjelasan kepada teman yang kesulitan memahami materi merupakan salah satu contoh kerukunan yang dapat diterapkan di satuan pendidikan.

Saling membantu juga dapat diwujudkan ketika ada teman yang lupa membawa alat tulis seperti: pensil, penghapus, penggaris, dan lainnya, jika kita memiliki alat tulis lebih, kita dapat meminjamkannya kepada teman yang tidak membawa.

Sejatinya, manusia merupakan makhluk sosial yang memang membutuhkan satu sama lainnya. Termasuk dalam hal menjalin keberagaman di Indonesia. Dengan membantu satu sama lainnya akan memberikan efek yang sangat besar. Terlebih, sesama masyarakat Indonesia memang seharusnya melakukan hal ini.

Seperti saat terdapat musibah maka bisa membantu satu sama lainnya. Bersikaplah baik untuk tetap membantu lainnya. Jangan jadikan perbedaan sebagai alasan untuk tidak membantu. Tetapi, tetap berikan bantuan yang memang bisa bermanfaat untuk digunakan. Hal ini akan membuat pola kehidupan yang lebih baik.

Jakarta -

Sila ke-3 dalam Pancasila mengandung pedoman yang dapat diterapkan oleh rakyatnya dalam menjalani aktivitas sehari-hari. Tidak terkecuali bagi siswa dalam berinteraksi di sekolah bersama teman-teman maupun para guru. Seperti apa contoh pengamalan sila ke-3 di sekolah ataupun kelas?

Bunyi dari sila ke-3 Pancasila adalah persatuan Indonesia. Melansir dari buku yang bertajuk Arif Cerdas untuk Sekolah Dasar karya Christiana Umi, sila ketiga mengandung arti cinta Negara Kesatuan Republik Indonesia, cinta damai hingga persatuan, dan tidak mementingkan kepentingan diri sendiri.

Pada intinya, arti dari persatuan Indonesia ini memiliki maksud untuk mengutamakan persatuan atau kerukunan bagi seluruh rakyat Indonesia yang mempunyai perbedaan agama, suku, bahasa, dan budaya.

Adapun contoh pengamalan sila ke-3 Pancasila yang bisa diterapkan siswa di lingkungan sekolah maupun kelas telah dirangkum detikEdu dari buku Pasti Bisa Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan dan Arif Cerdas untuk Sekolah Dasar. Berikut ini 14 contoh pengamalan sila ke-3 Pancasila di lingkungan sekolah.

14 Contoh Pengamalan Sila Ke-3 di Sekolah dan Kelas

1. Menjaga kerukunan dan kekompakan dengan teman bermain;

2. Saling menyapa jika bertemu dengan teman;

3. Mengucapkan salam jika bertemu teman dan guru;

4. Menanyakan kabar ketika bertemu dengan teman;

5. Berjabat tangan ketika bertemu dengan teman yang baru dikenal;

6. Apabila tidak sempat memberikan salam, dapat menggunakan senyum sebagai gantinya jika bertemu dengan teman sebaya;

7. Tidak membeda-bedakan teman;

8. Membantu teman yang kesusahan di kelas;

9. Saling memberikan tutor sebaya terkait mata pelajaran yang diajarkan di kelas;

10. Giat dan tekun belajar agar dapat membanggakan nama baik sekolah;

11. Saling menghargai antar sesama warga sekolah;

12. Melaksanakan upacara bendera di sekolah dengan khidmat dan tertib;

13. Mempelajari sejarah bangsa agar kita semakin menghargai jasa dan perjuangan para pahlawan;

14. Mengetahui dan hafal lagu-lagu nasional.

Itulah contoh pengamalan sila ke-3 Pancasila di sekolah maupun kelas yang bisa diterapkan para siswa. Jangan lupa diterapkan ya, detikers!

Simak Video "Sekjen Pemuda Pancasila Ngaku Salah Ada Anggotanya Bawa Sajam di Demo DPR"



(rah/nwy)

Tulislah contoh sikap saling menghargai dengan temanmu di sekolah

Yuk, cari tahu contoh sikap menghargai keberagaman dan sikap tidak menghargai keberagaman! (Designed by pch.vector / Freepik)

Bobo.id - Pada materi pelajaran kelas 4 tema 1 subtema 1, kita mempelajari tentang keberagaman budaya bangsa Indonesia.

Sebagai bangsa Indonesia, kita perlu memiliki sikap menghargai keberagaman dan menghindari sikap tidak menghargai keberagaman, teman-teman.

Apa saja contoh sikap menghargai keberagaman dan contoh sikap tidak menghargai keberagaman itu, ya?

Baca Juga: Materi Kelas 4, Mengenal Suku Minang: Nama Rumah Adat, Bahasa, Tarian, Alat Musik dan Makanan Tradisional

Keberagaman Bangsa Indonesia

Bangsa Indonesia terdiri dari berbagai suku yang masing-masing memiliki adat istiadat, bahasa, kepercayaan, kesenian, dan keunikan lainnya.

Keberagaman itu membuat Indonesia kaya akan berbagai kebudayaan, teman-teman.

Negara kita juga merupakan wilayah kepulauan yang luas, sehingga masyarakat Indonesia memiliki beragam pekerjaan, kegiatan ekonomi, dan kebiasaan yang sesuai dengan tempat tinggalnya.

Di sekolah atau di lingkungan rumah, mungkin teman-teman memiliki teman yang berbeda suku, berbeda agama, atau berbeda warna kulit dan rambutnya.

Namun, adanya perbedaan bukan berarti memecah belah kita, teman-teman. Sebaliknya, kita harus saling menghargai perbedaan agar keberagaman itu bisa menyatukan kita.


Page 2

Avisena Ashari Rabu, 19 Mei 2021 | 13:41 WIB

Tulislah contoh sikap saling menghargai dengan temanmu di sekolah

Yuk, cari tahu contoh sikap menghargai keberagaman dan sikap tidak menghargai keberagaman! (Designed by pch.vector / Freepik)

Contoh Sikap Menghargai Keberagaman

Berikut ini adalah contoh sikap menghargai keberagaman yang perlu kita lakukan:

- Menghargai perbedaan pendapat saat berdiskusi dengan teman dalam kelompok.

- Menjaga kerukunan dengan teman di sekolah, keluarga di rumah, dan tetangga di lingkungan tempat tinggal.

- Tidak membeda-bedakan teman, misalnya bermain bersama teman yang berbeda agama atau kepercayaan.

Baca Juga: Apa Itu Segi Banyak, Ciri-Ciri Segi Banyak, Contoh Segi Banyak dalam Kehidupan? Materi Kelas 4

- Tidak menganggu ibadah orang lain yang berbeda agama.

- Menghargai teman yang berbeda suku, misalnya menghormati kebudayaannya yang berbeda dengan kebudayaan kita.

- Menolong orang lain yang kesusahan tanpa membeda-bedakan latar belakangnya.


Page 3


Page 4

Tulislah contoh sikap saling menghargai dengan temanmu di sekolah

Designed by pch.vector / Freepik

Yuk, cari tahu contoh sikap menghargai keberagaman dan sikap tidak menghargai keberagaman!

Bobo.id - Pada materi pelajaran kelas 4 tema 1 subtema 1, kita mempelajari tentang keberagaman budaya bangsa Indonesia.

Sebagai bangsa Indonesia, kita perlu memiliki sikap menghargai keberagaman dan menghindari sikap tidak menghargai keberagaman, teman-teman.

Apa saja contoh sikap menghargai keberagaman dan contoh sikap tidak menghargai keberagaman itu, ya?

Baca Juga: Materi Kelas 4, Mengenal Suku Minang: Nama Rumah Adat, Bahasa, Tarian, Alat Musik dan Makanan Tradisional

Keberagaman Bangsa Indonesia

Bangsa Indonesia terdiri dari berbagai suku yang masing-masing memiliki adat istiadat, bahasa, kepercayaan, kesenian, dan keunikan lainnya.

Keberagaman itu membuat Indonesia kaya akan berbagai kebudayaan, teman-teman.

Negara kita juga merupakan wilayah kepulauan yang luas, sehingga masyarakat Indonesia memiliki beragam pekerjaan, kegiatan ekonomi, dan kebiasaan yang sesuai dengan tempat tinggalnya.

Di sekolah atau di lingkungan rumah, mungkin teman-teman memiliki teman yang berbeda suku, berbeda agama, atau berbeda warna kulit dan rambutnya.

Namun, adanya perbedaan bukan berarti memecah belah kita, teman-teman. Sebaliknya, kita harus saling menghargai perbedaan agar keberagaman itu bisa menyatukan kita.