Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Tari tradisional Bali, salah satu keragaman sosial budaya Indonesia /Pixabay.cpm/innokurnia/

KABAR JOGLOSEMAR - Sebutkan apa saja manfaat keragaman sosial budaya Indonesia. Berikut pembahasan kunci jawaban dari pelajaran kelas 5 SD MI tema 6.

Simak pemabhasan apa saja manfaat dari keragaman sosial budaya Indonesia dipandu oleh Sri Budiarti, S.Pd., alumnus Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).

Saat membahas tentang keragaman sosial budaya Indonesia berkaitan dengan keberagaman di Indonesia.

Baca Juga: Game Minecraft Versi Terbaru 2022, Ini Link Download yang Legal dan Gratis dari Mojang Studios

Indonesia dikenal sebagai negara yang memiliki keragaman sosial budaya di dunia. Ada berbagai manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia.

>

Meskipun banyak pulau, bahasa, suku, agama, tetapi perbedaan itulah yang menyatukan Indonesia. Indonesia terdiri dari 17.504 pulau, 1.340 suku serta 718 bahasa daerah yang digunakan sehari-hari.

Masyarakat yang tinggal di suatu daerah pun memiliki budaya yang beragam. Tidak hanya bahasa, ada makanan tradisional, pakaian adat, tarian daerah, upacara adat dan lainnya.

Dalam kehidupan sehari-hari kita sudah melihat dan merasakan sendiri berbagai keragaman sosial budaya di masyarakat.

Baca Juga: Bagaimana Cara Mencegah Agar Gelas Dingin Tidak Pecah Saat Diisi Air Panas? Kunci Jawaban Kelas 6 SD Tema 6

Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Ilustrasi. Apakah manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat Tema 3 kelas 5 SD dan MI halaman 102. /Freepik

budaya

KabarLumajang.com - Dalam soal yang tersedia pada halaman 103 Tema 3 Buku Tematik Kelas 5 SD dan MI, adik-adik diminta menyebutkan manfaat keragaman sosial budaya bagi masyarakat.

Sebagaimana diketahui, Indonesia yang terbentang dari Sabang hingga Merauke memiliki adat dan budaya yang berbeda-beda hingga ribuan jumlahnya.

Perbedaan adat dan budaya ini kemudian menciptakan keragaman sosial budaya pada masyarakatnya.

Ada beberapa manfaat yang bisa dirasakan dari keragaman sosial budaya. Berikut KabarLumajang.com sajikan daftarnya dikutip dari berbagai sumber:

Baca Juga: Bersiaplah! Berikut ini 6 Drama Korea yang Akan Tayang di Bulan Oktober 2021, Salah Satunya 'My Name'

>

1. Menarik minat para wisatawan asing dan dalam negeri untuk berkunjung

2. Sebagai identitas bangsa dan negara

3. Sumber pendapatan masyarakat

4. Menguatkan tali persaudaraan

Hai adik-adik kelas 5 SD, berikut ini Osnipa akan membahas materi Manfaat keberagaman sosial budaya. Pembahasan akan fokus kepada Sebutkan Manfaat Keragaman Sosial Budaya di Bidang Lainnya! dan “Budaya menjadi identitas sebuah negara” Jelaskan maksud dari manfaat keragaman sosial budaya tersebut!

Anak-anak, Keragaman sosial budaya dapat membawa manfaat bagi masyarakat, jika disikapi dengan baik. Artinya walau berada dalam kondisi majemuk atau beragam, masyarakat hendaknya mampu menerapkan sikap toleransi dan saling menghormati. Salah satu manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat, misalnya untuk menarik para wisatawan asing dan dalam negeri berkunjung. Manfaat lainnya juga terdapat dalam berbagai bidang. Di antaranya di bidang sosial, budaya dan ekonomi.

Manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Keragaman sosial budaya adalah kondisi masyarakat dengan latar belakang sosial dan budaya yang berbeda. Keragaman sosial budaya membawa sejumlah manfaat bagi masyarakat di berbagai bidang.

Keragaman sosial budaya dapat membawa manfaat bagi masyarakat, jika disikapi dengan baik. Artinya walau berada dalam kondisi majemuk atau beragam, masyarakat hendaknya mampu menerapkan sikap toleransi dan saling menghormati.

Salah satu manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat, misalnya untuk menarik para wisatawan asing dan dalam negeri berkunjung. Berikut manfaat lainnya berdasarkan situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia, yaitu:

A. Bidang sosial

Manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat di bidang sosial adalah:

  1. Tali persaudaraan dengan masyarakat semakin kuat. Kehidupan sosial dan budaya yang beragam dapat memperkuat tali persaudaraan di antara masyarakat. Hal ini juga dapat menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan.
  2. Melatih sikap toleransi. Agar kondisi masyarakat tenteram dan harmonis, masyarakat hendaknya menumbuhkan dan melatih sikap toleransi kepada sesama.

B. Bidang budaya

Manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat di bidang budaya, yaitu:

  1. Memperkaya budaya nasional. Keragaman sosial dan budaya dapat memperkaya budaya nasional. Karena keragaman bersifat majemuk atau terdiri atas berbagai identitas budaya yang beranekaragam.
  1. Menjadi identitas sebuah negara. Adanya keragaman sosial dan budaya juga menjadikan sebuah negara mempunyai identitas unik. Identitas ini muncul dari latar belakang kehidupan masyarakat yang majemuk atau beragam.

C. . Bidang ekonomi

Manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat di bidang ekonomi, yakni:

  1. Sumber pendapatan pariwisata. Kondisi keberagaman membuat tiap daerah memiliki kehidupan sosial dan budaya yang berbeda. Hal ini memunculkan potensi baru, yakni pariwisata. Dengan demikian warga daerah ataupun wisatawan asing bisa berkunjung ke daerah tersebut untuk berwisata serta mempelajari budayanya.
  2. Menarik wisatawan asing. Keragaman sosial budaya menjadi daya tarik, khususnya bagi wisatawan asing. Selain bermanfaat untuk mengenalkan kekayaan budaya, hal ini juga bisa meningkatkan pendapatan negara dan daerah.

1. Sebutkan manfaat keragaman sosial budaya di bidang lainya!

Pembahasan:
Manfaat keragaman sosial budaya di bidang sosial:

(1) Tali persaudaraan dengan masyarakat semakin kuat(2) Melatih sikap toleransiManfaat keragaman sosial budaya di bidang budaya:(1) Memperkaya budaya nasional(2) Menjadi identitas sebuah bangsaManfaat keragaman sosial budaya di bidang ekonomi:(1) Sumber pendapatan pariwisata

(2) Menarik wisata asing

2. “Budaya menjadi identitas sebuah negara” Jelaskan maksud dari manfaat keragaman sosial budaya tersebut!

Pembahasan:
“Budaya menjadi identitas sebuah negara” maksudnya dengan adanya keragaman sosial dan budaya juga menjadikan sebuah negara mempunyai identitas unik. Identitas ini muncul dari latar belakang kehidupan masyarakat yang majemuk atau beragam.

Demikian pembahasan mengenai Sebutkan Manfaat Keragaman Sosial Budaya di Bidang Lainnya! Kelas 5 SD. Semoga bermanfaat.

3 menit

Ada banyak manfaat keragaman sosial budaya bagi masyarakat dan bangsa di berbagai bidang. Untuk lebih memahaminya, simak ulasan selengkapnya di artikel ini!

Keragaman sosial budaya adalah kondisi masyarakat dengan latar belakang sosial dan budaya yang berbeda.

Keragaman sosial budaya sendiri dapat membawa sejumlah manfaat bagi masyarakat di berbagai bidang, terutama jika disikapi dengan baik.

Artinya, walau berada dalam kondisi majemuk atau beragam, masyarakat hendaknya mampu menerapkan sikap toleransi dan saling menghormati.

Salah satu manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat adalah untuk menarik para wisatawan asing dan dalam negeri berkunjung.

Lantas apa saja manfaat lainnya?

Berikut manfaat lainnya berdasarkan situs Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia

Manfaat Keragaman Sosial Budaya bagi Masyarakat

Manfaat Keragaman Sosial Budaya di Bidang Sosial

Keberagaman sosial budaya memiliki manfaat bagi masyarakat di bidang sosial di antaranya sebagai berikut:

1. Menguatkan Tali Persaudaraan

Kehidupan sosial dan budaya yang beragam dapat memperkuat tali persaudaraan di antara masyarakat.

Hal ini juga dapat menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan.

2. Melatih Sikap Toleransi

Agar kondisi masyarakat tenteram dan harmonis, masyarakat hendaknya menumbuhkan dan melatih sikap toleransi kepada sesama.

Manfaat di Bidang Budaya

Manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat di bidang budaya adalah sebagai berikut:

1. Memperkaya Budaya Nasional

Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Keragaman sosial dan budaya dapat memperkaya budaya nasional.

Karena keragaman bersifat majemuk atau terdiri atas berbagai identitas budaya yang beraneka ragam.

2. Menjadi Identitas Sebuah Negara

Adanya keragaman sosial dan budaya juga menjadikan sebuah negara mempunyai identitas unik.

Identitas ini muncul dari latar belakang kehidupan masyarakat yang majemuk atau beragam.

Manfaat di Bidang Ekonomi

Berikut adalah manfaat keberagaman sosial budaya bagi masyarakat di bidang ekonomi:

1. Sumber Pendapatan Pariwisata

Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Kondisi keberagaman membuat tiap daerah memiliki kehidupan sosial dan budaya yang berbeda. Hal ini memunculkan potensi baru, yakni pariwisata.

Dengan demikian, warga daerah ataupun wisatawan asing bisa berkunjung ke daerah tersebut untuk berwisata serta mempelajari budayanya.

2. Menarik Wisatawan Asing

Keragaman sosial budaya menjadi daya tarik, khususnya bagi wisatawan asing.

Selain bermanfaat untuk mengenalkan kekayaan budaya, hal ini juga bisa meningkatkan pendapatan negara dan daerah.

Apa Manfaat Keberagaman Sosial Budaya bagi Bangsa?

Keberagaman budaya hendaknya dijadikan motivasi untuk membentuk persatuan bangsa.

Apabila keberagaman ini disikapi dengan baik, akan ada banyak manfaat yang bisa didapatkan suatu bangsa.

Apakah manfaat keberagaman budaya bagi suatu bangsa?

Dilansir dari situs Kementerian Pendidikan Kebudayaan (Kemdikbud), berikut ini beberapa manfaat keberagaman budaya bagi suatu bangsa:

1. Menjadi Identitas Bangsa

Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Keberagaman budaya menciptakan identitas bagi suatu bangsa.

Identitas tersebut akan membuat bangsa semakin dikenal di mata dunia.

2. Memperkaya Kebudayaan Nasional

Keberagaman budaya bermanfaat untuk memperkaya kebudayaan nasional.

Sebagai contoh Indonesia, yang dari Sabang sampai Merauke, mempunyai kebudayaan khas di tiap daerahnya.

Hal ini menjadikan Indonesia sangat kaya dalam hal kebudayaan.

3. Mempererat Persaudaraan

Manfaat lain dari keberagaman budaya bagi suatu bangsa adalah eratnya ikatan persaudaraan seperti dalam nilai-nilai pancasila dalam kehidupan berbangsa.

Ikatan ini tumbuh karena masyarakatnya saling menghormati serta menghargai tiap kebudayaan, tanpa merasa budayanya jauh lebih baik dibanding lainnya.

Hal ini berarti budaya milik bangsa dapat dijadikan sumber pengetahuan untuk dipelajari serta diamati.

4. Menumbuhkan Rasa Nasionalisme

Manfaat lain dari keberagaman budaya bagi suatu bangsa adalah tumbuhnya sikap nasionalisme.

Sikap ini muncul karena adanya rasa bangga, mencintai, serta menghormati banyak kebudayaan.

5. Menjadi Aset Wisata

Sebutkan 4 manfaat keragaman sosial budaya di Indonesia

Keberagaman budaya yang dimiliki suatu bangsa menghasilkan daya tarik tersendiri, khususnya bagi warga mancanegara.

Dengan demikian, keberagaman budaya dapat dijadikan potensi atau aset wisata bagi suatu bangsa.

6. Menjadi Sumber Pengetahuan

Keberagaman budaya di suatu bangsa bisa menjadi sumber pengetahuan, tidak hanya untuk penduduk lokal, tetapi juga mancanegara.

***

Itulah sejumlah manfaat keragaman sosial budaya bagi masyarakat di berbagai bidang.

Semoga informasi ini dapat bermanfaat untuk Sahabat 99!

Baca artikel menarik dan terbaru lainnya di Berita 99.co Indonesia.

Ingin miliki rumah masa depan seperti di Calistha Dago Residence?

Pastikan hanya mencari di 99.co/id, ya!