Lokasi kantor WALIKOTA Pekanbaru yang baru

Lokasi kantor WALIKOTA Pekanbaru yang baru

Jadi cerita kemarin Wakvlog weekend bersama adiput.

Lalu kami menuju ke komplek perkantoran walikota Pekanbaru yang baru berlokasi di Jalan Badak kec.Tenayan raya Pekanbaru

Bangunan yang megah dan juga memiliki lokasi taman yang sangat luas.

Keindahan kawasan komplek perkantoran walikota Pekanbaru bisa di manfaatkan masyarakat untuk berwisata..

Untuk yang suka berburu spot foto Instagramable komplek perkantoran walikota Pekanbaru bisa menjadi pilihan.

Disini tak hanya berfoto, kalian juga bisa berolahraga bersama teman-teman, karena sangat asri dan hijau.

Sangat recommended karena jauh dari keramaian dan suara bising kendaraan membuat nyaman ketika berada di kompleks perkantoran walikota Pekanbaru.

Oh ya.. untuk informasi tambahan ternyata gedung di kompleks perkantoran walikota Pekanbaru di rancang dengan konsep smart building atau bangunan cerdas.

Smart building adalah konsep bangunan yang mengoptimalkan penggunaan teknologi modern dengan tujuan untuk mengendalikan seluruh bagian bangunan Secara otomatis dengan menggunakan teknologi tingkat tinggi seperti PLC 

(Programmable Logic Controller) yang di hubungkan dengan sensor.

Sangat keren bukan sob.

Untuk update informasi seputar wisata dan kuliner Pekanbaru bisa dm instagram @vloggerriau

Terimakasih...

Siapa Walikota Pekanbaru 2022?

Pada 23 Mei 2022, Muflihun resmi dilantik oleh gubernur Riau sebagai Pj wali kota Pekanbaru.

Siapa Wali Kota Pekanbaru sekarang?

PEKANBARU - Gubernur Riau Syamsuar melantik Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru Muflihun dan Penjabat Bupati Kampar Kamsol di Balai Pauh Janggi, Gedung Daerah, Senin (23/5). Kedua penjabat ini akan melakukan pembenahan internal di masa awal jabatan, sesuai arahan gubernur.

Dinas Kesehatan Pekanbaru pindah kemana?

Setelah adanya progres perampungan , pada awal bulan Januari tahun 2022 nanti Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru akan pindah pula ke perkantoran Tenayan Raya. ''Ya kita akan pindah ke perkantoran Tenayan Raya di komplek B2. Dimana lokasi gedung B2 ini sebelah kantor utama Perkantoran Tenayan Raya.

Siapakah Plt Walikota Pekanbaru?

Resmi Dilantik Gubernur Riau, PJ Wali Kota Pekanbaru Muflihun Siap Majukan Pekanbaru. PEKANBARU - Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar resmi melantik Sekwan DPRD Riau, Muflihun sebagai Penjabat (Pj) Wali Kota Pekanbaru dan Kepala Dinas Pendidikan Riau, Kamsol sebagai Pj Bupati Kampar.