Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraf eksposisi tersebut adalah

Kalimat yang tepat melengkapi bagian rumpang teks eksposisi di atas adalah ….A.Melihat kondisi yang kian mengkhawatirkan, Menkes langsung mengintruksikan untukkembali mengirim tambahan bantuan ke daerah-daerah terdampak kabut asap.B.Keadaan semakin parah, pemerintah tidak bisa berdiam diri melihat daerah-daerah terdampakkabut asap.C.Pemerintah akan memberi bantuan santunan kematian kepada korban meninggal akibatbencana asap.D.Kondisi semakin memprihatinkan, pemerintah daerah dan provinsi wajib meliburkan siswa didaerah terdampak kabut asap.E.Tambahan bantuan digunakan agar masyrakat dapat terbantu dan tidak terbebani akibatbencana asap.52Cermati teks pantun berikut!Buah mengkudu kusangka kandis.Kandis terletak dalam puan.Gula madu kusangka manis.[.....]Larik yang tepat untuk melengkapi pantun tersebut adalah ….A.Senyum adinda memang manis.B.Gula manis di dalam cawan.C.Bunga melati banyak yang suka.D.Kawan manis idaman hati.E.Manis lagi senyummu, Tuan.53Cermati kutipan teks ulasan berikut!Buku Remaja Membangun Kepribadian menarik untuk dibaca semua kalangan. Buku inimemiliki ciri khas dibandingkan buku lain psikologi remaja. Gaya bahasa penulis mudahdipahami oleh pembaca. [.....]. Sebagian besar buku psikologi remaja menyampaikan gagasansecara berbelit-belit.Kalimat yang tepat melengkapi bagian ulasan yang rumpang adalah ….

Beranda / UN SMP 2020

ilmubindo.com_  Kali ini admin akan membagikan contoh soal UN bahasa Indonesia indikator 'Melengkapi Teks dengan Kata atau Kalimat'. Semoga contoh soal yang admin bagikan ini dapat membantu anak didik dalam mencari referensi soal-soal terbaru seputar Ujian Nasional [UN] bahasa Indonesia SMP. Selamat belajar dan semoga apa yang kalian pelajari ini dapat membantu kalian dalam memeroleh nilai yang baik. Selamat belajar dan semoga sukses.

Teks rumpang dapat dilengkapi dengan kata atau kalimat. Kata yang dilengkapi dalam atau kalimat yang dilengkapkan dalam paragraf hendaknya menjadi kalimat atau paragraf padu [kohesif] dan berhubungan [koherensi]. Kata atau kalimat dapat dilengkapkan pada teks eksposisi, laporan, biografi, atau tanggapan kritis.

1. Bacalah paragraf rumpang berikut!

Minat baca masyarakat Indonesia harus [...] dan buta aksara harus terus diberantas. Peningkatan minat baca perlu dilakukan karena pada masa perkembangan teknologi, masyarakat disuguhi informasi di berbagai media. Media itu harus di manfaatkan masyarakat untuk meningkatkan pengetahuan.

Kata yang tepat untuk melengkapi paragraf rumpang tersebut adalah ....


Pembahasan:  Kata tepat untuk melengkapi paragraf rumpang tersebut adalah ditingkatkan. Kata dalam pilihan jawaban A, B, dan D tidak sesuai dengan konteks paragraf tersebut. Kata ditingkatkan ini dipertegas oleh kalimat berikutnya dengan kata peningkatan.

Jawaban: C

2. Bacalah teks rumpang berikut!

PETUNJUK CARA MENGKRITIK SESUATU

[1] Miliki pengetahuan yang cukup tentang hal yang akan dikritik.

[3] Buat catatan objektif tentang kelebihan dan kekurangan

[5] Sampaikan kritik dengan bahasa yang santun

Bagian nomor [2] dan [4] pada petunjuk tersebut tepat dilengkapi dengan kalimat ....

A. [2] Mengkritik berarti memberikan penilain yang objektif.

[4] Bila mendapat kritikan terima dengan hati yang lapang.

B. [2] Pelajari dengan cermat karya yang akan dikritik.

[4] Pikirkan kembali sebelum dikritik disampaikan

C. [2] Berikan bantahan jika kritikan tidak sesuai dengan fakta.

[4] Pikirkan kembali sebelum kritik disampaikan.

D. [2] Mengkritik berarti menilai dengan objektif dan masuk akal.

[4] Kekurangan yang tidak objektif, dapat kita bantah.

Pembahasan: Kalimat-kalimat tersebut merupakan urutan ketika kita akan menyampaikan kritik. Oleh karena urutan [1] menyampaikan konsep kritik, maka urutan [2] menjelaskan konsep tersebut, yaitu menjelaskan kegiatan mengkritik. Berdasarkan pilihan jawaban tersebut yaitu mengkritik berarti menilai dengan objektif dan masuk akal. Kemudian, karena urutan [3] menjelaskan langkah, yaitu membuat catatan objektif tentang kekurangan dan kelebihan, maka urutan [4] menjelaskan catatan objektif tentang kelebihan ataupun kekurangan yang tidak objektif, dapat kita bantah. Jadi, pilihan jawaban yang benar adalah D.

Jawaban: D

3. Bacalah kutipan teks berikut! Burhan Addurahman menyadari bahwa momentum ini dapat diperdayakan untuk mendongkrak pariwisata wilayahnya. [....] dia dan jajarannya sudah menyiapkan aneka festival serta mengenalkan berbagai tujuan wisata. "Harapan kami tahun ini menjadi momentum kebangkitan wisata Ternate," katanya. Konjungsi antarkalimat yang tepat untuk mengisi bagian rumpang teks di atas adalah .... A. sedangkan B. namun C. oleh karena itu D. jadi

Pembahasan:

Hubungan isi antara kalimat pertama dan kedua merupakan hubungan penyebaban. Kalimat pertama membicarakan momentum yang dapat diberdayakan mendongkrak pariwisata maka pada pada kalimat kedua dituliskan tentang persiapan yang mendukung pemberdayaan untuk mendongkrak pariwisata tersebut.

Jawaban: C

4.Bacalah teks berikut! Tak hanya Ternate dan Tidore yang menyiapkan acara yang meriah. Belasan kota di 12 provinsi lain juga bersiap menyambut gerhana ini dengan sangat [...]. Padahal, 33 tahun yang lalu, tatkala gerhana matahari total melintasi Jawa Tengah saat itu, masyarakat dicekam kecemasan dan ketakutan. Masyarakat terdiam di rumah masing-masing. Minimal, sejak setahun lagu, pemerintah pusat daerah sudah berkoar-koar berjualan menikmati sensasi peristiwa langka ini. Aneka festival disiapkan dalam paket perjalanan bagi para pelancong. Kata yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang teks di atas adalah .... A. antusias B. spektakuler C. gegap-gempita D. meriah


Pembahasan:

Sesuai dengan konteks kalimat di atas maka kata yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang adalah kata antusias. Antusias berarti bersemangat atau bergairah.


Jawaban: A

Demikianlah yang dapat admin bagikan tentang Contoh Soal Melengkapi Teks dengan Kata atau Kalimat. Semoga soal-soal yang admin bagikan ini dapat membantu anak didik dalam memahami lebih jelas tentang tipe soal rumpang yang terdapat dalam soal ujian nasional khususnya mata pelajaran bahasa Indonesia kelas 9. Selamat belajar dan semoga apa yang kalian cita-citakan dapat tercapai dengan baik. Sukses selalu buat kalian.

Menyusun Urutan Kalimat Berbagai Jenis Teks

Bagian rumpang teks eksposisi tersebut dapat dilengkapi dengan konjungsi "dengan demikian". Berikut teks eksposisi di atas yang sudah dilengkapi dengan konjungsi "dengan demikian":

Banyak sampah yang digunakan manusia berasal dari produk sekali pakai, seperti popok bayi, baterai, dan plastik. Sampah yang digunakan tersebut memerlukan waktu yang berbeda-beda untuk dapat hancur atau terurai di alam. Kita perlu mengetahui berapa lama suatu material sampah terurai. Dengan demikian, kesadaran untuk mengurangi sampah dapat terbangun.

Konjungasi "dengan demikian" sangat tepat untuk mengisi bagian rumpang pada teks eksposisi tersebut karena konjungsi tersebut memang cocok dan sesuai untuk digunakan dalam kalimat yang berfungsi mengakhiri paragraf.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D. 

Bacalah teks berikut!


Kebersihan Lingkungan
Sekolah


    Kebersihan lingkungan sekolah adalah salah satu faktor penting untuk menciptakan kenyamanan dalam proses Kegiatan Belajar Mengajar [KBM]. Selain untuk menciptakan kenyamanan dalam proses KBM, kebersihan diperlukan untuk menjaga kesehatan para siswa. Siswa akan lebih senang belajar dalam suasana yang asri dan bersih.

   Namun, masih banyak siswa yang kurang menjaga kebersihan sekolah. Di laci meja kelas biasanya banyak ditemukan sampah bekas makanan atau minuman. Siswa masih kurang kesadaran dalam menjaga kebersihan lingkungan. Masih banyak yang membuang sampah tidak pada tempatnya.

       Menjaga kebersihan di lingkungan sekolah perlu dilakukan. [....]

Sumber: //sahabatnesia.com/contoh-teks-eksposisi-singkat/, dengan penyesuaian 

Kalimat-kalimat yang tepat untuk melengkapi bagian rumpang dari teks eksposisi tersebut adalah ... 

  1. Penyebab mereka tidak menjaga kebersihan di antaranya adalah karena mereka malas dan kurang memiliki kesadaran menjaga kebersihan. Padahal, di setiap titik lingkungan sekolah sudah disediakan tempat sampah. Kurang kesadaran akan kebersihan dan malas itulah penyakit siswa sekolah pada saat ini. 

  2. Cara menjaganya, yaitu dengan melakukan reboisasi membersihkan kelas dan sekolah, serta memberikan sanksi yang tegas kepada siswa yang membuang sampah sembarangan. Selain itu, perlu diadakan bersih sekolah setiap bulan, yaitu kerja bakti warga sekolah untuk membersihkan sekolahnya agar siswa-siswa memiliki tanggung jawab dan rasa memiliki terhadap sekolahnya. 

  3. Banyak akibat negatif jika siswa tidak memedulikan kebersihan. Misalnya, lingkungan sekolah menjadi bau, kotor, dan banyak serangga. Laci-laci meja kelas yang banyak sampah akan menjadi sarang nyamuk dan serangga. Ruang kelas yang tidak dibersihkan akan kotor dan menimbulkan ketidaknyamanan dalam proses KBM. Sampah yang berserakan atau tempat sampah yang tidak dibersihkan akan menimbulkan bau yang menyengat dan penyakit-penyakit baru. 

  4. Alasan lainnya adalah para siswa berpikiran bahwa kebersihan sekolah merupakan tanggung jawab penjaga sekolah sehingga mereka dengan seenaknya membuang sampah sembarangan. Padahal, kebersihan sekolah merupakan tanggung jawab seluruh warga sekolah. 

  5. Kenyamanan dalam proses Kegiatan Belajar Mengajar [KBM] dipengaruhi kebersihan. Selain untuk menciptakan kenyamanan dalam proses KBM, kebersihan diperlukan untuk menjaga kesehatan para siswa. Siswa akan lebih senang belajar dalam suasana yang asri dan bersih. Namun, masih banyak siswa yang kurang menjaga kebersihan sekolah. 

Mau dijawab kurang dari 3 menit? Coba roboguru plus!

Video yang berhubungan