Jelaskan tahap tahap gerakan langkah kaki ke samping

» Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

» Keterampilan Gerak Servis Bawah

» Keterampilan Gerak Servis Atas

» Keterampilan Gerak Passing Bawah

» Keterampilan Gerak Passing Atas Aktivitas Belajar Keterampilan Gerak Passing

» Aktivitas Belajar Keterampilan Gerak Bendungan Blocking

» Keterampilan Gerak Smash Ringkasan

» Keterampilan Gerak Memegang BetPemukul

» Melempar Bola Rendah Melempar Bola Lurus

» Melempar Bola Tinggi Melambungkan Bola pitching

» Menangkap Bola Rendah Keterampilan Gerak Menangkap bola

» Menangkap Bola Lurus Menangkap Bola Tinggi

» Keterampilan Gerak Memukul Aktivitas Belajar melalui Permainan Sotball Sederhana

» Pegangan Tangkai Pena Penholder Grip

» Servis Forehand Servis Backhand

» Pukulan Forehand Keterampilan Gerak Pukulan

» Pukulan Backhand Pukulan Lurus drive stroke

» Aktivitas Belajar Pukulan dalam Tenismeja

» Ringkasan Kategori Keterampilan Gerak Permainan Tenismeja

» Kategori keterampilan gerak Lempar Lembing

» Phase Ayunan Phase Memutar bagian 1

» Phase Memutar bagian 2 Sikap Awalan

» Phase Melepaskan Cakram Phase Melepaskan Cakram

» Phase Melepaskan Cakram Gerakan Lempar

» Aktivitas Latihan ketiga : Lemparan Berdiri Menyamping Aktivitas Latihan keempat : Lemparan Berdiri dari Posisi Power

» Aktivitas Latihan kelima : Lemparan Satu Putaran Aktivitas Latihan keenam : Urutan Gerak Keseluruhan

» Mengenal aktivitas olahraga atletik tolak peluru

» Keterampilan gerak tolak peluru gaya menyamping

» Melakukan teknik tolak peluru gaya membelakangigaya O’Brian.

» Kategori keterampilan gerak Jalan Cepat

» Keterampilan gerak olahraga atletik jalan cepat

» Aktivitas belajar gerakan jalan cepat.

» Ringkasan Kategori keterampilan gerak Jalan

» Pukulan Lurus Keterampilan Gerak Pukulan

» Pukulan Bandul Pukulan Tegak

» Pukulan Melingkar Aktivitas Belajar Gerak Pukulan

» Tendangan lurus ke depan

» Elakan Bawah Elakan Atas

» Elakan Samping Elakan lurusberputar dalam posisi kuda-kuda depan

» Aktivitas Belajar Padanan Gerak Elakan

» Tangkisan dalam Tangkisan Luar

» Tangkisan atas Tangkisan Bawah

» Cara Pertama Kebugaran Jasmani

» Rangkaian Tes kesegaran jasmani Indonesia untuk usia 16- 19 tahun

» Ketentuan Tes Tes Kesegaran Jasmani Indonesia TKJI untuk usia 16-19 tahun

» Peserta Petugas Petunjuk Umum

» Ringkasan Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

» Gerak Loncat Jongkok Ringkasan

» Gerak Langkah Kaki Depan-Belakang

» Gerak Langkah Kaki Samping Gerak Langkah Kaki Lurus Depan

» Gerak Langkah Kaki Lurus Belakang Gerak Langkah Kaki Angkat Lurus

» Aktivitas Belajar Langkah Kaki dan Ayunan Lengan

» Ringkasan Kategori Keterampilan Gerak Ritmik

» Aktivitas yang harus dilakukan sebelum berenang :

» Masuk dalam air Prinsip mengapung.

» Prinsip meluncur Kategori Keterampilan Gerak Aktivitas Renang

» Gerakan Kaki Keterampilan gerak renang gaya punggung

» Gerakan Tangan Keterampilan gerak renang gaya punggung

» Mempraktikkan gerak renang gaya punggung dalam bentuk bermain.

» Ringkasan Keterampilan gerak renang gaya punggung

» Mengenal aktivitas gerak renang gaya kupu – kupu.

» Melakukan gerak renang gaya kupu-kupu

» Pengertian Penyakit HIVAIDS Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

» Bahaya Penyakit HIVAIDS Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

» Penularan Penyakit HIVAIDS Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

» Pencegahan Penularan melalui Hubungan Seksual

» Pencegahan Penularan Melalui Darah

» Pencegahan Penularan dari Ibu kepada Anak

» Macam-macam Tes untuk Mendeteksi Infeksi HIV

» Manfaat Tes HIV TES HIV

» Pengobatan Penyakit AIDS Aktivitas Belajar Memahami Penyakit HIV AIDS

» Jenis Makanan Pola dan Kebiasaan Makan

» Frekuensi Makan Pola dan Kebiasaan Makan

» Jumlah Makanan Pola dan Kebiasaan Makan

» Pola Aktivitas JasmaniOlahraga Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kesehatan Pribadi

» Pola Istirahat Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kesehatan Pribadi

» Penyakit Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kesehatan Pribadi

» Kebiasaan Buruk bagi Kesehatan

» Mengatur Pola Makan dengan Menghitung Kebutuhan Kalori Harian Tubuh

» Melakukan Aktivitas JasmaniOlahraga yang Teratur

» Mengatur Pola Istirahat Aktivitas Belajar Merencanakan Program Kesehatan Pribadi

» PERMAINAN BOLAVOLI Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

» Permainan Bola Basket Buku Guru dan Siswa SMA/SMK/MA Kurikulum 2013 Revisi Kelas X, XI K 11 PJOK SMT 2 CRC

Show more

Jelaskan tahap tahap gerakan langkah kaki ke samping

Ada macam-macam gerak langkah dalam senam irama. (Pixabay)

Bobo.id -  Sesuai dengan namanya, senam irama atau senam ritmik adalah gerakan yang disesuaikan dengan irama musik, nyanyian, atau hitungan yang dikehendaki.

Unsur-unsur yang terdapat dalam senam irama, meliputi keluwesan, kesinambungan gerakan, dan ketepatan irama.

Rangkaian senam irama dapat dilakukan dengan cara berjalan, berlari, melompat, loncat, serta ayunan dan putaran tangan.

Sehingga, senam irama melibatkan seluruh tubuh untuk bergerak, seperti kepala, lengan, togok, dan kaki.

Baca Juga: Penjelasan Lengkap Gerak Dominan Senam Ketangkasan, Materi PJOK Kelas 5 SD

Senam irama dapat dilakukan dengan alat, maupun tanpa alat. Contoh alat yang sering digunakan dalam senam irama adalah tongkat, bola, pita, topi, dan simpai.

Nah, jika kita ingin melakukan senam irama, kita harus mempelajari gerakan-gerakannya. Salah satu gerakan yang harus dipelajari adalah gerakan langkah kaki.

Apa saja macam-macam gerakan langkah kaki dalam senam irama? Yuk, cari tahu gerakan langkah kaki lengkap beserta istilah dan cara melakukannya!

Baca Juga: Mengenal Organ Gerak pada Manusia dan Hewan


Page 2

Jelaskan tahap tahap gerakan langkah kaki ke samping

Ada macam-macam gerak langkah dalam senam irama. (Pixabay)

Macam-Macam Gerakan Langkah Kaki dalam Senam Irama

Bersumber dari freedomsiana.id, gerakan langkah adalah berpindahnya salah satu kaki belakang ke depan kaki yang lainnya dengan berbagai variasi. 

Macam-macam gerakan langkah kaki dalam senam irama, meliputi langkah biasa (looppas), langkah keseimbangan (balanspas), langkah ke depan (galloppas), langkah tiga (wallpas), langkah lingkar (huppelpas), langkah rapat (by trekpas), langkah menyamping (zijpas), langkah silang (kruispas), langkah ganti (wisselpas), langkah pantul (kootspas), dan langkah putar (draipas).

Seperti apa cara melakukan gerakan langkah itu? Yuk, kita bahas satu per satu.

1. Langkah Biasa (looppas)

Gerakan yang pertama adalah langkah biasa atau yang biasa disebut dengan istilah looppas.

Cara melakukan langkah biasa:

a. Sikap awal

Dimulai dengan skap awal berdiri tegak. Lalu, kedua lengan berada di samping badan. 

b. Hitungan Satu

Langkahkan kaki kanan ke depan dengan meletakkan tumit terlebih dahulu, telapak kaki, kemudian baru ujung jari kaki yang terakhir.

Baca Juga: Macam-Macam Pola Gerak Dominan dalam Senam Lantai Menggunakan Alat: Tolakan Hingga Mendarat

c. Hitungan Dua

Ganti kaki kiri yang dilangkahkan, dan lakukan seterusnya. Perlu diingat, lutut haurs mengeper dalam melangkah.

Irama musik yang sering digunakan saat melakukan langkah biasa adalah  2/4, 3/4, atau 4/4.


Page 3

Iveta Rahmalia Rabu, 2 Juni 2021 | 09:19 WIB

Jelaskan tahap tahap gerakan langkah kaki ke samping

Ada macam-macam gerak langkah dalam senam irama. (Pixabay)

2. Langkah Keseimbangan (Balanspas)

Macam-macam gerakan langkah dalam senam irama berikutnya adalah langkah keseimbangan. Gerakan langkah ini biasa disebut dengan istilah balanspas atau balance pas.

Cara melakukan langkah keseimbangan:

a. Sikap awal

Sikap awal berdiri tegak.

b. Hitungan Satu

Langkahkan kaki kiri ke depan.

Baca Juga: Macam-Macam Pola Gerak Dominan dalam Senam Lantai Tanpa Alat: Bertumpu Hingga Keseimbangan

c. Hitungan Dua

Kaki kanan menyusul ke depan. Sebelum kaki kanan menapak atau saat masih angkat tumit, kaki kiri mundur. Gerakan ini langsung diikuti dengan kaki kanan merapat.

Irama musik saat melakukan langkah keseimbangan adalah 3/4 atau 4/4.

3. Langkah Rapat (By Trekpas)

Gerakan langkah dalam senam irama berikutnya adalah langkah rapat atau biasa disebut dengan istilah by trekpas.

Cara melakukannya: 

a. Sikap Awal

Sikap awal berdiri tegak.

b. Hitungan Satu

Langkahkan kaki kiri ke depan.

c. Hitungan Dua

Langkahkan kaki kanan ke depan dan letakkan telapak kaki kanan sejajar dengan kaki kiri, lutut mengeper.

Selanjutnya, langkahkan kaki kanan, kaki kiri diletakkan sejajar dengan kaki kanan, lutut mengeper, dan seterusnya.

Langkah rapat biasanya menggunakan musik dengan irama 3/4 aau 4/4.


Page 4


Page 5

Jelaskan tahap tahap gerakan langkah kaki ke samping

Pixabay

Ada macam-macam gerak langkah dalam senam irama.

Bobo.id -  Sesuai dengan namanya, senam irama atau senam ritmik adalah gerakan yang disesuaikan dengan irama musik, nyanyian, atau hitungan yang dikehendaki.

Unsur-unsur yang terdapat dalam senam irama, meliputi keluwesan, kesinambungan gerakan, dan ketepatan irama.

Rangkaian senam irama dapat dilakukan dengan cara berjalan, berlari, melompat, loncat, serta ayunan dan putaran tangan.

Sehingga, senam irama melibatkan seluruh tubuh untuk bergerak, seperti kepala, lengan, togok, dan kaki.

Baca Juga: Penjelasan Lengkap Gerak Dominan Senam Ketangkasan, Materi PJOK Kelas 5 SD

Senam irama dapat dilakukan dengan alat, maupun tanpa alat. Contoh alat yang sering digunakan dalam senam irama adalah tongkat, bola, pita, topi, dan simpai.

Nah, jika kita ingin melakukan senam irama, kita harus mempelajari gerakan-gerakannya. Salah satu gerakan yang harus dipelajari adalah gerakan langkah kaki.

Apa saja macam-macam gerakan langkah kaki dalam senam irama? Yuk, cari tahu gerakan langkah kaki lengkap beserta istilah dan cara melakukannya!

Baca Juga: Mengenal Organ Gerak pada Manusia dan Hewan