Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?

Salah satu faktor yang memengaruhi produktivitas kerja adalah kenyamanan dalam penggunaan meja dan kursi kantor. Inilah yang membuat kita tidak boleh sembarangan dalam memilih perlengkapan kerja tersebut.

Nah, kali ini, kami akan membahas tips memilih kursi kantor yang tepat. Apalagi, saat ini ada banyak ukuran, fitur, dan bahan kursi kantor yang bisa kita temukan.  

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?

Tidak hanya mengganggu konsentrasi kerja, kesalahan dalam memilih kursi kantor juga dapat menyebabkan pegal, sakit punggung, dan sejumlah gangguan tulang lainnya. 

Contents

  • Lalu, Apa yang Harus Kita Perhatikan Saat Beli Kursi Kerja?
    • 1. Perhatikan Ketinggian Kursi
    • 2. Perhatikan Lebar dan Kedalaman Kursi
    • 3. Pahami Jenis Bahan Kursi
    • 4. Ketahui Sandaran Kursi Kantor
    • 5. Pilih Kursi Kantor dengan Sandaran Tangan
    • 6. Pilih Kursi Kantor yang Memiliki Roda

Lalu, Apa yang Harus Kita Perhatikan Saat Beli Kursi Kerja?

Agar tidak salah beli, simak beberapa tips berikut ini. 

1. Perhatikan Ketinggian Kursi

Postur duduk yang baik saat bekerja adalah kaki menapak ke atas lantai. Oleh karena itu, jarak antara dudukan kursi kantor dengan lantai setidaknya harus berada di rentang 40-55 cm.

Agar lebih praktis, kamu dapat memilih kursi kantor yang ketinggiannya dapat diatur. Jadi, kamu bisa menyesuaikannya dengan tinggi badan dan tinggi meja.

Cek juga ukuran kursi dan meja yang sesuai tinggi badan di sini.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Gunakan kursi kantor dengan ukuran yang sesuai.

2. Perhatikan Lebar dan Kedalaman Kursi

Umumnya, kursi kantor yang ideal memiliki lebar 40-60 cm atau lebih lebar dari pinggul penggunanya. Oleh sebab itu, kamu harus memastikan bahwa dudukan kursi tidak terasa sempit dan mampu menopang tubuh dengan baik.

Selain itu, perhatikan juga kedalaman kursi dari depan hingga belakang. Sebaiknya, hindari kursi kantor yang terlalu tegak atau terlalu landai karena dapat mengganggu kenyamanan dan kesehatan tubuh.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Gunakan kursi kantor dengan lebar dan kedalaman sesuai.

3. Pahami Jenis Bahan Kursi

Saat ini, ada banyak jenis bahan kursi kantor yang bisa kamu temukan dengan mudah, seperti mesh, fabric, dan kulit. Tentu, setiap bahan ini memiliki keunggulan dan kekurangannya masing-masing. 

Misalnya, jaring-jaring pada kursi kantor mesh memungkinkan adanya sirkulasi udara sehingga kamu tidak mudah merasa gerah. Bahan satu ini juga mudah dibersihkan dan mampu mencegah menumpuknya debu.

Sedangkan, kursi kantor bahan fabric, mempunyai daya tahan yang cukup kuat. Dengan menggunakan bahan satu ini, kamu tidak akan merasa kepanasan saat musim kemarau atau kedinginan saat musim hujan.

Untuk kursi kantor berbahan kulit, memang mempunyai tampilan yang mewah dan elegan. Bahan kulit juga mempunyai tekstur licin dan lembut sehingga mudah dibersihkan. Sayangnya, harga kursi kantor kulit lebih mahal dibandingkan bahan kursi kantor lainnya.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Pilih bahan kursi kantor dengan mempertimbangkan keunggulannya.

4. Ketahui Sandaran Kursi Kantor

Meski tampak sepele, kamu perlu memperhatikan bagaimana bentuk sandaran kursi kantor.  Pastikan kamu memilih kursi kantor dengan sandaran yang dapat menyesuaikan bentuk tulang punggung. 

Dengan begitu, kamu tidak akan gampang pegal dan lelah ketika bekerja. Selain itu, sandaran kursi kantor yang tepat juga bisa meminimalisir risiko pada masalah punggung dan tulang belakang.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Pilih kursi kantor dengan sandaran punggung ergonomis.

5. Pilih Kursi Kantor dengan Sandaran Tangan

Suka merasa tangan pegal saat mengetik? Bila ya, maka kursi kantor dengan sandaran tangan adalah jenis kursi kantoryang ideal buat kamu.

Soalnya, kursi kantor yang baik seharusnya bisa mampu menopang seluruh bagian tubuh, termasuk tangan. Apalagi, kita harus menggunakan tangan selama berjam-jam ketika bekerja.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Pilih kursi kantor dengan sandaran tangan untuk menopang tangan.

6. Pilih Kursi Kantor yang Memiliki Roda

Kursi kantor yang memiliki roda lebih fleksibel dan memudahkan dalam mobilitas. Jadi, kamu dapat berpindah dari satu tempat ke tempat lain di ruangan yang sama tanpa harus bangun dari kursi.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Gunakan kursi kantor yang dilengkapi roda agar fleksibel.

Nah, itu dia sejumlah tips memilih kursi kantor yang ideal. Untuk memudahkan kamu dalam mencari kursi kantor yang ergonomis dan berkualitas, simak rekomendasi dari kami berikut ini.

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Dali Kursi – Cokelat
Kursi kayu desain modern minimalis untuk kerja, belajar, dan kebutuhan komersil.

Beli di sini

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Lomo Kursi Kantor Sandaran Rendah – Hitam
Kursi kantor ergonomis mampu menghilangkan pegal karena terlalu lama duduk.

Beli di sini

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Lucas Kursi Kantor Sandaran Tinggi – Hitam
Model sandaran punggung yang tinggi mampu memberikan kenyamaman saat kerja dan santai.

Beli di sini

Bagaimana seharusnya tinggi kursi kerja yang baik?
Kishan Kursi Kantor Sandaran Tinggi – Cokelat Muda
Rangka kuat dan kokoh mampu menopang tubuh dengan bantalan empuk.

Beli di sini

Temukan Perlengkapan kantor berkualitas dengan harga terjangkau dengan
klik di sini

Situs belanja ruparupa.com juga menyediakan berbagai peralatan kantor dan rumah tangga dari merek-merek terkenal milik Kawan Lama Group, seperti ACE, Informa, Selma, dan masih banyak lagi.

Yuk, pastikan kamu bekerja dengan lebih nyaman dengan kursi yang tepat, baik di rumah maupun di kantor.

Berapa tinggi kursi?

Rekomendasi Ukuran Meja dan Kursi Sesuai Tinggi.

Bagaimana kriteria tinggi meja kerja?

Tinggi meja kerja bagi orang Indonesia sebaiknya tak lebih dari 75 cm dan paling rendah 72,5 cm. Jika tinggi meja 75 cm, maka tinggi kaki meja 72,5 cm dan table top 2,5 cm. Sedangkan bila tinggi meja 72,5 cm, maka tinggi kaki meja 70 cm dan table top 2,5 cm.

Apa saja kriteria kursi kerja yang ideal?

Kerja Jadi Nyaman, Ini Kriteria Kursi Kantor yang Baik.
Mudah mengatur tinggi dan rendahnya dudukan kursi. ... .
2. Sandaran kursi yang fleksibel. ... .
3. Bentuk sandaran kursi yang lengkung. ... .
Perhatikan dimensi kursi agar duduk leluasa. ... .
Gunakan kursi kantor yang memiliki lengan. ... .
6. Bantalan kursi yang nyaman. ... .
7. Bisa bergerak luwes..

Bagaimana kriteria kursi yang ergonomis?

Berikut ini tujuh kriteria dari kursi ergonomis:.
Alas Duduk. Alas duduk pada sebuah kursi harus memiliki bantalan yang baik, dengan ujung yang tidak membentuk sudut. ... .
Ketinggian Kursi. ... .
3. Sandaran Punggung. ... .
4. Sandaran Lengan. ... .
Sandaran Kepala. ... .
6. Memiliki Roda Putar. ... .
7. Bahan yang Digunakan..