Atom-atom dari unsur yang berbeda tetapi mempunyai nomor massa yang sama disebut….

Atom-atom dari unsur yang sama mempunyai nomor atom yang sama tetapi nomor massanya bisa berbeda-beda, karena jumlah neutronnya yang berbeda-beda. Atom dengan jumlah neutronnya yang berbeda ini disebut dengan isotop.

Apa yang dimaksud isoton dan contohnya?

Isoton adalah sebuah istilah yang jarang digunakan dan merujuk pada kelompok (dua atau lebih) nuklida dengan jumlah neutron (N) yang sama tetapi jumlah proton (nomor atom, Z) berbeda. Contoh: Hidrogen-2 dan Helium-3 jumlah neutronnya sama-sama satu.

Apa yang dimaksud isotop dan isobar?

Isotop adalah atom-atom yang memiliki nomor atom sama tetapi berbeda nomor massanya. Isobar adalah atom yang mempunyai nomor atom berbeda tetapi memiliki nomor massa yang sama. Isoton adalah atom yang mempunyai nomor atom dan nomor massa berbeda tetapi memiliki jumlah neutron yang sama.

Apa sebutan untuk atom-atom unsur yang sama dengan nomor massa yang berbeda?

Isotop adalah bentuk dari unsur yang nukleusnya memiliki nomor atom yang sama,tetapi jumlah proton di nukleus dengan massa atom yang berbeda karena mereka memiliki jumlah neutron yang berbeda.

Mengapa semua atom suatu unsur memiliki nomor atom yang sama meskipun memiliki nomor massa yang berbeda?

Nomor massa merupakan penjumlahan antara proton dan neutron di inti atom. Jadi, unsur yang sama memiliki nomor atom yang sama karena nomor atom (jumlah proton) adalah ciri khas yang dimiliki tiap unsur.

Apakah nomor atom bisa sama?

Ada atom yang bersaudara karena memiliki nomor atom yang sama, ada yang bersaudara karena memiliki nomor massa yang sama, dan ada juga yang memiliki jumlah neutron yang sama. Atom-atom tersebut disebut dengan isotop, isobar, dan isoton.

Apa pengertian dari isobar?

Isobar adalah atom-atom dengan nomor massa yang sama sehingga jumlah proton (Z) dan neutron (N) dalam inti atomnya adalah berbeda sehingga nomor atomnya juga berbeda.

Setiap atom memiliki nomor atom dan nomor massa apa arti dari nomor atom dan nomor massa?

Dilansir dari BBC, nomor atom adalah jumlah total proton suatu atom, sedangkan nomor massa adalah jumlah total proton dan neutronnya.

Apakah atom dari unsur yang sama memiliki sifat yang sama?

Menurut John Dalton, “atom dari unsur yang sama mempunyai ukuran, massa, dan sifat yang sama sedangkan atom dari unsur yang berbeda mempunyai ukuran, massa, dan sifat yang berbeda”.

Apakah elektron sama dengan nomor atom?

Nomor atom secara unik mengidentifikasi elemen kimia. Dalam atom yang tidak bermuatan, nomor atom juga sama dengan jumlah elektron .

Atom unsur disusun oleh proton, neutron, dan elektron. Proton dan neutron terletak di inti atom sedangkan elektron terletak di kulit atom. Atom yang tidak bermuatan (netral) memiliki jumlah elektron dan proton sama. Adapun notasi suatu unsur adalah:

Atom-atom dari unsur yang berbeda tetapi mempunyai nomor massa yang sama disebut….
, dengan keterangan A= nomor massa; X= lambang unsur; dan Z=nomor atom. Nomor massa menunjukkan jumlah proton dan neutron sedangkan nomor atom menunjukkan jumlah elektron.

Nah, ada unsur yang memiliki jumlah proton sama dengan unsur lain, tetapi memiliki massa yang berbeda. Ada pula unsur-unsur yang memiliki massa atom yang sama, tetapi nomor atomnya berbeda. Untuk unsur sejenis yang memiliki nomor atom sama tetapi bilangan massanya berbeda disebut isotop. Sebagai contoh:

₁₃N₇ proton= 7 elektron=7 neutron= 6

₁₄N₇ proton= 7 elektron=7 neutron= 7

₁₅N₇ proton= 7 elektron=7 neutron= 8


PEMBAHASAN LEBIH LANJUT

Partikel penyusun atom ada tiga, yaitu proton, elektron, dan neutron. Muatan 1 proton sama dengan muatan 1 elektron, tetapi tandanya berbeda. Massa 1 proton sama dengan massa 1 neutron, masing-masing 1 sma. Massa elektron lebih kecil dibandingkan massa proton atau neutron. Untuk atom netral, jumlah proton sama dengan jumlah elektron. Untuk atom bermuatan positif, jumlah proton lebih banyak dibandingkan elektron. Ingat! Proton bermuatan positif sedangkan elektron bermuatan negatif. Untuk atom bermuatan negatif, jumlah elektron lebih banyak dibandingkan dengan proton. Untuk lebih jelasnya perhatikan beberapa contoh berikut ini!.

1. ₁₂C₆ mempunyai jumlah proton= 6, elektron= 6, dan neutron= 6 (12-6)

2. Ion F⁻ dengan nomor massa= 19 dan nomor atom=9

      Jumlah proton= 9, jumlah neutron= 10 (19-9), dan elektron= 9+1= 10

3.     Ion Sr²⁺ dengan nomor massa=88 dan nomor atom=38

      Jumlah proton= 38, jumlah neutron= 50 (88-38), dan elektron= 38-2= 36

Setiap atom memiliki sifat dan massa yang khas satu sama lain. Ada unsur yang memiliki jumlah proton sama dengan unsur lain, tetapi memiliki massa yang berbeda. Ada pula unsur-unsur yang memiliki massa atom yang sama, tetapi nomor atomnya berbeda. Oleh sebab, itu dikenallah istilah isotop, isobar, dan isoton.

1. Isotop

Isotop adalah dua unsur atau lebih yang memiliki nomor atom sama tetapi nomor massa berbeda.

Isotop-isotop unsur dapat digunakan untuk menentukan massa atom relatif atom tersebut.

2. Isobar

Isobar adalah dua unsur atau lebih yang memiliki nomor massa sama tetapi nomor atom berbeda. Contoh: ₁₃C₆ dengan ₁₃N₇.

3. Isoton

Isoton duan unsur atau lebih yang memiliki jumlah neutron sama. Contoh: ₁₅O₈ dengan ₁₄N₇


Semoga penjelasan di atas cukup membantu kakak dalam membedakan isotop, isobar, dan isoton. Nah, agar kakak dapat memahami lebih dalam lagi, kakak bisa latihan soal yang hampir mirip dengan soal tersebut. Adapun soal-soal yang sejenis dengan soal di atas dapat dibuka pada link ini: brainly.co.id/tugas/3978701, brainly.co.id/tugas/6156967, dan brainly.co.id/tugas/3452012.


Mata Pelajaran: Kimia

Kelas: X

Kategori: Struktur Atom

Kata Kunci: Isotop, isobar, dan isoton

Kode Kategori Berdasarkan K13: 10.7.2

Air bermassa X memiliki kalor jenis 1kal/gr°C. Apabila air mengalami perubahan suhu sebesar 20°C, dan diberi kalor sebesar 100.000 kalori, tentukan ma … ssa Air tersebut ! CARANYAAAA cepat yaaa​

100 gram berapa dag30 menit +120 detik300 detik + 10 menitdengan caranya ​

orang mengendarai sebuah kendaraan bermotor dengan kecepatan sebagai berikut.selama 1/4 jam pertama dengan kecepatan 40 km/jam,1/2 berikutnya dengan k … ecepatan 60 km/jam,kemudian 1/2 jam berikutnya dengan kecepatan 50 km/jam dan akhirnya 1/4 jam berikutnya dengan kecepatan 40 km/jam.berapakah kecepatan rata ratany selama parjalanan tersebut ?tuliskan caranya ya kakak​

Seekor lebah terbang dengan kecepatan 60 m/s selama 15 detik. Berapakah jarak yang dapat ditempuh oleh lebah tersebu​

paragraf 1 ide pokok:1 kalimat pengembang:2 ide pokok:2 kalimat pengembang:3 ide pokok:3 kalimat pengembang:4 ide pokok:4 kalimat p … engembang:5 ide pokok:5 kalimat pengembang:​

Apa yang di maksud objek ipa

pendapat dalton yang tidak sama dengan pendapat thomson ​

25. Sebuah kabel berbahan tembaga memiliki massa jenis 8,9 g/cm3. Jika massa dari kabel tersebut 140 gram, maka besarnya volume adalah ... cm³. a. 12, … 68 b. 15,73 c. 17,38 d. 20,47pakai cara​

Tolong kak nnti kyu kasih bintang 5 kalo benar+follow​

Ahmad berjalan ke arah kanan sejauh 120 m kemudian berjalan kembali ke arah kiri sejauh 40 m dalam waktu 20 sekon tentukan A jarak tempuh ahmad B pe … rpindahan ahmad C Kelajuan ahmad D Kecepatan ahmad