Apakah baking powder bisa untuk merebus daun singkong?

Soda Kue untuk Melunakkan Daun Pepaya dan Daun Singkong

29 Sep 2016

Apakah baking powder bisa untuk merebus daun singkong?

Foto:Fotosearch

Apa bedanya baking powder dan baking soda?
Pada prinsipnya, baking powder dan baking soda (soda kue) mempunyai kegunaan yang sama, yaitu menghasilkan gas karbondioksida yang bermanfaat sebagai pengembang. Yang membedakan adalah kandungan asam di dalamnya. Kandungan baking powder adalah sodium bikarbonat yang ditambahkan cream of tartar (zat pengasam). Dengan komposisi ini, proses pengembangan adonan menjadi lebih mudah dan hasilnya lebih lembut.

Ada dua jenis baking powder, yaitu baking powder biasa dan double acting baking powder. Baking powder biasa baru mulai beraksi saat kue dipanggang pada suhu panas, sedangkan double acting baking powder  aksinya sudah dimulai saat tercampur dengan adonan sehingga pengembangannya lebih sempurna.
Baking soda hanya mengandung sodium bikarbonat. Digunakan untuk membantu mengembangkan adonan yang memiliki bahan yang bersifat asam seperti buttermilk. Selain itu, karena rasa dan aroma yang dihasilkannya lebih tajam, biasanya dalam adonan juga ditambahkan sedikit garam. Soda kue biasanya digunakan dalam pembuatan chocolate chip cookies dan banana cake.

  Benarkah penambahan soda kue saat merebus sayuran bertekstur liat, seperti daun pepaya dan daun singkong, dapat mempercepat proses pelunakannya?

Benar. Penambahan soda kue yang bersifat basa akan membuka serat pada sayuran, terutama ikatan pektin dan klorofilnya, sehingga tekstur sayuran menjadi lebih lunak. Namun, terjadi pula kerusakan klorofil yang akan membuat warna hijau sayuran memudar. Selain berpengaruh terhadap warna, soda kue juga menyumbang rasa pahit pada sayuran. Karenanya, gunakan dalam jumlah secukupnya. (f)

Baca juga:
Telur Mentah untuk Lumpia
Tip Menyimpan Kimchi
Menguak Rahasia Bumbu Dapur Masakan Batak


Topic

#TipMasak



MORE ARTICLE

Apakah baking powder bisa untuk merebus daun singkong?

Apakah baking powder bisa untuk merebus daun singkong?

Daun singkong dikenal bisa diolah menjadi makanan lezat. Kendati demikian, mengolah daun singkong bisa dibilang susah-susah gampang karena daun ini tak mudah lunak saat direbus.

Table of Contents Show

  • 1. Pastikan daun singkong yang akan diolah masih dalam kondisi yang segar
  • 2. Remas-remas daun singkong, lalu rebus di dalam air mendidih
  • 3. Masukkan baking soda, aduk rata, dan bolak-balik daun singkong
  • 4. Tambahkan pula garam, aduk rata, dan bolak-balik daun singkong
  • 5. Angkat dan tiriskan, seka dengan air dingin, lalu olah ke dalam masakan
  • Merebus daun singkong biar empuk pakai apa?
  • Baking powder digunakan untuk apa?
  • Apakah baking soda dan baking powder itu sama?
  • Mengapa Soda kue tidak boleh ditambahkan ke sayuran hijau?

Namun ternyata hal tersebut dapat disiasati menggunakan bahan yang terbilang kitchen hack, nih. Misalnya, menggunakan baking soda untuk melunakkan daun singkong. Tak hanya itu, trik ini dapat pula menekan cita rasa pahitnya, lho!  

1. Pastikan daun singkong yang akan diolah masih dalam kondisi yang segar

whattocooktoday.com

Pilihlah daun singkong yang masih tampak segar supaya kualitasnya lebih terjaga. Pasalnya, semakin segar daun singkong tersebut tentu akan memberikan cita rasa yang lebih sedap saat diolah ke dalam masakan kelak.

2. Remas-remas daun singkong, lalu rebus di dalam air mendidih

steemit.com

Cuci bersih daun singkong tersebut, lalu remas-remas perlahan sembari mendidihkan air. Selanjutnya, masukkan daun singkong tadi apabila air sudah mendidih. Rebus sebentar sambil sesekali dibolak-balik.

Baca Juga: 8 Ide Olahan Daun Singkong yang Enak dan Bikin Sesi Makan Makin Lahap

3. Masukkan baking soda, aduk rata, dan bolak-balik daun singkong

cookingwithoutborders.wordpress.com

Kemudian, masukkanlah baking soda dengan takaran yang disesuaikan dengan banyak air dan daun singkong, lalu aduk merata. Selain itu, sebaiknya bolak-balik pula daun singkong tersebut untuk lebih memastikan empuknya merata.

4. Tambahkan pula garam, aduk rata, dan bolak-balik daun singkong

indonesian-medan-food.blogspot.com

Selain baking soda, sebaiknya tambahkan pula garam untuk lebih membantu proses pelunakkan daun singkong. Aduk rata dan bolak-balik pula daun singkong tersebut hingga tekstur empuknya dirasa sudah pas.

5. Angkat dan tiriskan, seka dengan air dingin, lalu olah ke dalam masakan

busy.org

Apabila sudah empuk, angkatlah daun singkong tersebut dan tiriskan. Selanjutnya, sekalah dengan air dingin sebelum diolah ke dalam masakan. Tujuannya, supaya sisa getah dapat lebih luruh dan cita rasa pahit pun dapat ditekan.

Tuh, gampang kan trik di atas? Selamat mencoba di rumah!

Baca Juga: 5 Teknik Memanggang dari Baking Hingga Toasted, Pahami Biar Jago Masak

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Soda Kue untuk Melunakkan Daun Pepaya dan Daun Singkong

29 Sep 2016


Foto:Fotosearch

Apa bedanya baking powder dan baking soda?
Pada prinsipnya, baking powder dan baking soda (soda kue) mempunyai kegunaan yang sama, yaitu menghasilkan gas karbondioksida yang bermanfaat sebagai pengembang. Yang membedakan adalah kandungan asam di dalamnya. Kandungan baking powder adalah sodium bikarbonat yang ditambahkan cream of tartar (zat pengasam). Dengan komposisi ini, proses pengembangan adonan menjadi lebih mudah dan hasilnya lebih lembut.

Ada dua jenis baking powder, yaitu baking powder biasa dan double acting baking powder. Baking powder biasa baru mulai beraksi saat kue dipanggang pada suhu panas, sedangkan double acting baking powder  aksinya sudah dimulai saat tercampur dengan adonan sehingga pengembangannya lebih sempurna.
Baking soda hanya mengandung sodium bikarbonat. Digunakan untuk membantu mengembangkan adonan yang memiliki bahan yang bersifat asam seperti buttermilk. Selain itu, karena rasa dan aroma yang dihasilkannya lebih tajam, biasanya dalam adonan juga ditambahkan sedikit garam. Soda kue biasanya digunakan dalam pembuatan chocolate chip cookies dan banana cake.

  Benarkah penambahan soda kue saat merebus sayuran bertekstur liat, seperti daun pepaya dan daun singkong, dapat mempercepat proses pelunakannya?

Benar. Penambahan soda kue yang bersifat basa akan membuka serat pada sayuran, terutama ikatan pektin dan klorofilnya, sehingga tekstur sayuran menjadi lebih lunak. Namun, terjadi pula kerusakan klorofil yang akan membuat warna hijau sayuran memudar. Selain berpengaruh terhadap warna, soda kue juga menyumbang rasa pahit pada sayuran. Karenanya, gunakan dalam jumlah secukupnya. (f)

Baca juga:
Telur Mentah untuk Lumpia
Tip Menyimpan Kimchi
Menguak Rahasia Bumbu Dapur Masakan Batak


Topic

#TipMasak

MORE ARTICLE

Merebus daun singkong biar empuk pakai apa?

Gunakan panci presto Untuk Anda yang kebetulan memiliki panci presto di rumah, coba deh manfaatkan untuk merebus daun singkong. Tak perlu lama, cukup sekitar 5 menit saja. Daun singkong dijamin langsung jadi empuk tapi tidak hancur. Setelahnya, jangan lupa memeras daun singkong agar airnya bisa keluar semua, ya.

Baking powder digunakan untuk apa?

Merdeka.com - Fungsi baking powder memang sudah dikenal untuk membuat kue. Sebenarnya fungsi dari baking powder itu sendiri dalam pembuatan kue menjadi salah satu bahan pengembang terutama untuk membuat kue dan juga roti. Baking powder nantinya bisa dijadikan kue terasa empuk serta nikmat saat dinikmati.

Apakah baking soda dan baking powder itu sama?

Nah, agar pembuatan kue menjadi lebih praktis, baking powder pun diciptakan. Berbeda dengan baking soda, baking powder adalah bubuk pengembang yang sudah mengandung bahan asam di dalamnya. Jadi, kamu tidak perlu lagi menambahkan bahan makanan yang mengandung asam seperti perasan lemon untuk mengembangkan adonan.

Mengapa Soda kue tidak boleh ditambahkan ke sayuran hijau?

Ketika sudah mendidih, masukkanlah sayuran hijau yang hendak diolah. Perlu Moms tahu bahwa kandungan soda kue dapat merubah kadar air menjadi basa.

Apakah bisa merebus daun singkong dengan baking powder?

4. Tambahkan baking powder. Untuk memperkuat pigmen warna hijau dalam daun singkong, pastikan untuk menambahkan baking powder ke dalam rebusan daun singkong. Cukup dengan menambahkan 1 sendok teh baking powder ke dalam 1000 ml air rebusan, bisa mendapatkan daun singkong dengan warna cerah dan tidak hitam.

Merebus daun singkong biar empuk pakai apa?

Gunakan panci presto Untuk Anda yang kebetulan memiliki panci presto di rumah, coba deh manfaatkan untuk merebus daun singkong. Tak perlu lama, cukup sekitar 5 menit saja. Daun singkong dijamin langsung jadi empuk tapi tidak hancur.

Apakah baking soda dan baking powder itu sama?

Berdasarkan penjelasan tersebut, perbedaan utama baking soda dan baking powder yaitu baking powder sudah mengandung asam. Berbeda dengan baking soda yang masih membutuhkan bahan asam untuk bisa melakukan pengembangan.

Apa fungsi penambahan soda pada perebusan daun singkong?

Digunakan untuk membantu mengembangkan adonan yang memiliki bahan yang bersifat asam seperti buttermilk.