Sebutkan 4 contoh sikap toleransi di lingkungan sekolah

Sebutkan 4 contoh sikap toleransi di lingkungan sekolah

Sebutkan 4 contoh sikap toleransi di lingkungan sekolah
Lihat Foto

ANTARA FOTO/HAFIDZ MUBARAK A

Umat Islam bersama seorang biarawati berpose bersama saat mengikuti tur gereja untuk menunggu waktu berbuka puasa bersama di Gereja Katedral, Jakarta, Jumat (1/6/2018). Kegiatan buka bersama yang digagas Komunitas Kerja Bhakti Demi Negeri itu bertujuan untuk meningkatkan rasa toleransi antarumat beragama.

KOMPAS.com - Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, toleransi berasal dari kata toleran yang artinya batas ukur untuk penambahan atau pengurangan yang masih diperbolehkan. 

Secara etimologi, toleransi adalah kesabaran, ketahanan emosional, dan kelapangan dada. 

Dikutip dari buku Toleransi Beragama (2020) oleh Dwi Ananta, toleransi yaitu bersifat atau bersikap menenggang (menghargai, membiarkan, membolehkan) pendirian (pendapat, pandangan, kepercayaan, kebiasaan, dan sebagainya) yang berbeda dan atau yang bertentangan dengan pendiriannya. 

Konsep toleransi mengarah pada sikap terbuka dan mau mengakui adanya berbagai macam perbedaan, baik dari suku bangsa, warna kulit, bahasa, adat-istiadat, bahasa, agama, dan budaya. 

Dalam mengembangkan sikap toleransi, dapat dimulai dengan bagaimana mengelola perbedaan yang mungkin terjadi di lingkungan keluarga maupun masyarakat. 

Baca juga: Sikap Toleransi dalam Keberagaman Bangsa Indonesia

Membangun kebersamaan dan menyadari perbedaan menjadi salah satu sikap toleransi yang harus dilakukan sejak dini. 

Sikap toleransi harus diterapkan dalam lingkungan kehidupan sehari-hari. Berikut contoh-contoh penerapan sikap toleransi di lingkungan bermasyarakat:

Toleransi di lingkungan keluarga

Dilansir dari buku Menumbuhkan Sikap Toleran pada Anak (2016), contoh penerapan sikap toleransi dalam keluarga, yaitu:

  • Menghargai perbedaan antaranggota keluarga
  • Membantu pekerjaan orangtua di dalam rumah tanpa di suruh
  • Membantu kakak atau adik yang sedang membutuhkan bantuan
  • Menjaga ketenangan saat jam tidur
  • Mendengarkan dan menjalankan nasihat orangtua
Toleransi di lingkungan sekolah

Penerapan sikap toleransi dalam sekolah, yakni:

  • Tidak membuat gaduh suasana sekolah
  • Menghargai perbedaan pendapat teman
  • Mematuhi tata tertib sekolah
  • Mengahrgai teman yang sedang beribadah
  • Tidak membedakan suku, agama, ras, dalam menjalin pertemanan

Baca juga: Perbedaan Toleransi dan Simpati

Toleransi di lingkungan masyarakat

Contoh sikap toleransi di lingkungan masyarakat adalah:

  • Mengikuti kegiatan sosial dalam kehidupan masyarakat
  • Memberi kesempatan kepada tetangga untuk menjalankan ibadah
  • Saling tolong-menolong antarwarga ketika melaksanakan hari raya
  • Ramah kepada tetangga, tanpa membeda-bedakan

Cara mengajarkan toleransi

Cara orangtua untuk mengajarkan toleransi pada anak-anak, yaitu:

  1. Memberikan anak untuk bersosialisasi
  2. Menjaga dan mengawasi anak dalam proses sosial
  3. Memberikan contoh bersikap menghargai orang lain
  4. Berhati-hati dalam membicarakan kebiasaan orang-orang yang berbeda
  5. Membantu anak dalam memahami nilai toleranis
  6. Menjawab dengan jujur, jika anak bertanya tentang kebiasaan beragama dan berbudaya

Baca juga: Arti Penting Melaksanakan Sikap Toleransi

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Contoh Toleransi. 1. Contoh Toleransi Beragama. Contoh Toleransi di Sekolah. 1. Menaati Peraturan dan Tata Tertib di Sekolah. Contoh Toleransi. Contoh Toleransi Beragama. Contoh Toleransi di Sekolah. 1. Menaati Peraturan dan Tata Tertib di Sekolah.

Top 1: Contoh Sikap Toleransi di Lingkungan Keluarga, Sekolah dan Masyarakat

Pengarang: solaharthandal.com - Peringkat 169

Hasil pencarian yang cocok: 29 Jan 2022 — Contoh Sikap Toleransi di Lingkungan Keluarga, Sekolah dan Masyarakat ; Mematuhi nasihat orang tua. Menghormati orang tua. Menghargai perbedaan ... ...

Top 2: Sebutkan sikap toleransi di lingkungan sekolah,masyarakat ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 97

Ringkasan: contoh pengalaman pmr​ . suka duka saat belajar di sekolah? sebutkan masing-masing 5! tolong dijawab dengan benar​ . bagaimanakah dinamika pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup pada awal kemerdekaan,orde Lama dan orde baru​ . bagianmana dari tumbuhan yg berperan untuk tumbuh​ . Sebutkan masing-masing dua contoh penerapan nilai-nilai Pancasila dalam lingkungan sekolah masyarakat berbangsa dan bernegarasila pertama:1.. … 2.sila kedu

Hasil pencarian yang cocok: Toleransi ini harus diterapkan dalam berbagai lingkungan baik SEKOLAH, MASYARAKAT juga KELUARGA. Berikut adalah masing-masing contoh sikap ... ...

Top 3: Sebutkan tiga contoh sikap toleransi dilingkungan keluarga, sekolah,dan ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 111

Ringkasan: . contoh pengalaman pmr​ . suka duka saat belajar di sekolah? sebutkan masing-masing 5! tolong dijawab dengan benar​ . bagaimanakah dinamika pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup pada awal kemerdekaan,orde Lama dan orde baru​ . bagianmana dari tumbuhan yg berperan untuk tumbuh​ . Sebutkan masing-masing dua contoh penerapan nilai-nilai Pancasila dalam lingkungan sekolah masyarakat berbangsa dan bernegarasila pertama:1.. … 2.sila ked

Hasil pencarian yang cocok: Selalu berusaha mematuhi nasihat orang tua. Menghargai perbedaan pendapat antar anggota keluarga. Membantu saudara yang mengalami kesulitan ... ...

Top 4: Contoh Pelaksanaan Sikap Toleransi di Lingkungan Masyarakat, Sekolah ...

Pengarang: kids.grid.id - Peringkat 187

Ringkasan: Heni Widiastuti Jumat, 4 Maret 2022 | 10:20 WIB Sikap toleransi dalam lingkungan masyarakat, sekolah dan keluarga.. GridKids.id - Kali ini, GridKids akan bahas tentang pelaksanaan sikap toleransi. Kita hidup di negara Indonesia yang memiliki banyak sekali perbedaan mulai dari suku, ras, agama, etnik dan budaya. Sikap toleransi sangat diperlukan untuk menghargai adanya perbedaan antar sesama masyarakat Indonesia. Toleransi berasal dari kata toleran yang memiliki arti batas ukur penambahan

Hasil pencarian yang cocok: 4 Mar 2022 — 1. Membantu pekerjaan orangtua. · 2. Menghargai perbedaan antar anggota keluarga. · 3. Membantu kakak dan adik yang membutuhkan bantuan. · 4. ...

Top 5: 50+ Contoh Toleransi | Di Rumah, Sekolah, Beragama, Lingkungan

Pengarang: zonareferensi.com - Peringkat 109

Ringkasan: Contoh toleransi – Toleransi adalah sikap menghargai kelompok yang berbeda dari kita. Pada prakteknya, toleransi sering dicontohkan dalam lingkup agama atau suku. Penerapan toleransi dalam kehidupan memang penting untuk menjaga kerukunan dan perdamaian, baik dalam lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat. Adapun secara umum pengertian toleransi adalah suatu sikap saling menghormati dan menghargai antar kelompok atau individu dalam masyarakat atau dalam lingkup kehidupan lainnya, yakni sikap un

Hasil pencarian yang cocok: 25 Jun 2020 — Menghormati hak dan kewajiban umat agama lain. Berteman dengan teman-teman tanpa membeda-bedakan agama dan kepercayaannya. Tidak menghalangi ... ...

Top 6: Contoh Pelaksanaan Toleransi - Kompas.com

Pengarang: amp.kompas.com - Peringkat 124

Ringkasan: . Lihat FotoSHUTTERSTOCK Ilustrasi toleransi. KOMPAS.com - Toleransi adalah sikap yang harus diterapkan dalam kehidupan sehari-hari untuk mencapai persatuan, kesatuan, dan kerukunan dalam bermasyarakat.. Dilansir dari Psychology Today, toleransi adalah sikap adil, objektif, dan menghargai orang lain yang berbeda pendapat, kebiasaan, sifat fisik, ras, budaya, dan agama.. Manusia setiap individunya adalah berbeda, tidak ada orang yang sama persis di dunia ini. Toleransi mengajarkan kita untuk

Hasil pencarian yang cocok: 4 Mar 2021 — Contoh pelaksanaan sikap toleransi dalam keluarga, sekolah, masyarakat, dan lingkungan. ...

Top 7: Contoh Perilaku Toleransi di Lingkungan Sekolah | kumparan.com

Pengarang: m.kumparan.com - Peringkat 162

Ringkasan: Ilustrasi Contoh Perilaku Toleransi di Lingkungan Sekolah. Sumber: pexels.com/Agung Pandit WigunaSikap toleransi penting untuk kita lakukan dalam menghadapi segala bentuk keberagaman dalam kehidupan. Toleransi adalah sikap menenggang atau menghargai perbedaan satu sama lain dalam bermasyakat.Perbedaan dan keberagaman ditemukan dalam berbagai lingkungan sosial termasuk lingkungan sekolah. Oleh karena itu di sekolah juga perlu ditanamkan sikap toleransi dan saling menghargai satu sama lainnya seba

Hasil pencarian yang cocok: 20 Sep 2021 — Contoh Perilaku Toleransi di Lingkungan Sekolah · Menaati tata tertib dan peraturan sekolah. · Tidak mengenakan perhiasan, aksesori, atau ... ...

Top 8: Contoh Toleransi di Sekolah, Saling Membantu Salah Satunya | Orami

Pengarang: orami.co.id - Peringkat 130

Ringkasan: Yuk, cari tahu contoh toleransi di sekolah!Toleransi merupakan sikap yang penting untuk diajarkan dalam menghadapi bentuk keragaman dalam kehidupan. Selain di rumah, Moms juga harus mulai mengenalkan contoh tolerasi di sekolah pada Si Kecil.Contoh toleransi di sekolah dapat Moms kenalkan melalui berbagai media termasuk melalui artikel. Karena kebiasaan ini akan mempengaruhi cara anak bergaul dengan teman-temannya lho Moms.Mengutip jurnal Frontiers of Psychology pendidikan toleransi dimulai sejak

Hasil pencarian yang cocok: 25 Nov 2021 — 6. Saling Menghormati. Saling menghormati, baik terhadap guru atau sesama siswa di sekolah adalah contoh sikap toleransi. · 7. Supportif dan ... ...

Top 9: 50+ Contoh Toleransi Beragama di Rumah, Sekolah, dan Masyarakat

Pengarang: haruspintar.com - Peringkat 108

Ringkasan: Contoh toleransi – Toleransi merupakan sikap saling menghormati dan menghargai antar individu dan antar kelompok dalam lingkungan masyarakat. Toleransi bisa berupa toleransi antar agama, antar suku, atau antar perbedaan lainnya. Contoh toleransi dapat ditemukan di berbagai lingkungan, baik di rumah, di sekolah, di masyarakat, serta dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.Pengertian toleransi secara umum adalah sikap yang saling menghargai dan menghormati antar individu atau kelompok di dalam mas

Hasil pencarian yang cocok: 20 Okt 2019 — Contoh Toleransi di Sekolah · Tidak memilih-milih teman meski berbeda suku atau agama. · Menghormati teman agama lain yang sedang berdoa. · Tidak ... ...

Top 10: Sebutkan tiga contoh sikap toleransi di lingkungan keluarga, sekolah ...

Pengarang: apaartidari.com - Peringkat 182

Ringkasan: Seiring dengan bertambahnya pengalaman hidup, kita akan sering ketemu orang-orang dengan berbagai karakter, sifat dan prinsip. Bahkan di lingkup teman-teman kita pasti punya perbedaan dari segi sudut pandang, prinsip, ide maupun latar belajang. Hal ini juga dikarenakan semakin dewasa seseorang, semakin terlihat prinsip mana yang sesuai dalam mengejar mimpi mereka. Apalagi sebagai warga negara Indonesia, kita pasti sudah terbiasa hidup dalam perbedaan. Berbeda bukan berarti nggak bisa bersatu ka

Hasil pencarian yang cocok: Sebutkan tiga contoh sikap toleransi di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat · Contoh Toleransi di Sekolah · 1. Menaati Peraturan dan Tata Tertib di ... ...