Sebuah benda 20 kg berada pada ketinggian 7 m percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s

12. Sebuah benda 10 kg berada pada ketinggian 7 m. Percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s2.Energi potensial benda tersebut adalah....a.0,7 Jouleb.7,0 Joulec.70,0 Jouled.700,0 Joule

Sebuah benda 20 kg berada pada ketinggian 7 m percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s

Energi potensial

Diketahui :

  • m = massa = 20 kg
  • g = gravitasi = 10 m/s^2
  • h = ketinggian = 7 m

Ditanya :

Jawaban

Ep = m × g × h

Ep = 20 × 10 × 7

Ep = 200 × 7

Ep = 1.400 J ✔

Sebuah benda 20 kg berada pada ketinggian 7 m percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s

[tex]\huge\orange{{ \displaystyle \bf sarangheo \: brainly}} [/tex]

Diketahui:

  1. Massa Benda adalah 20 kg
  2. Ketinggiannya 7m
  3. Percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s²

Ditanya:

Tentukanlah energi potensial pada benda tersebut

[tex] \orange{\boxed{ \tt langkah - langkah= }}[/tex]

[tex]Ep = m \times g \times h \\ = 20 \times 10 \times 7 \\ = 200 \times 7 \\ = 1400 \: J[/tex]

[tex]{ \blue{ \boxed{ \boxed{ \mathfrak{ \underline{ \red{jawaban}}}}}}}[/tex]

1400 J

[tex]{ \blue{ \boxed{ \boxed{ \mathfrak{ \underline{ \red{Detail\: Jawaban}}}}}}}[/tex]

  • Kelas:1 Sekolah Menengah Pertama
  • Materi:Mengenal Energi Dalam Ilmu Fisika
  • Mata Pelajaran: Fisika
  • Kode Kategorisasi:3.5
  • Kata Kunci:Percepatan Gravitasi,Energi,Energi Potensial,Massa Benda,Energi Kinetik,Energi Mekanik,Fisika

[tex]{ \blue{ \boxed{ \boxed{ \mathfrak{ \underline{ \red{Pembahasan}}}}}}}[/tex]

Energi Kinetik

Energi kinetik adalah energi yang dimiliki oleh sebuah benda karena gerakannya. Rumus Untuk Mencarinya adalah Ek= 0.5 x mv²

Pengertian:

  • EK=Energi Kinetik
  • m=Massa Total
  • v=Kecepatan

Energi Potensial

Energi potensial adalah energi yang tersimpan pada benda karena kedudukan atau posisi benda terhadap titik acuannya. Rumus Untuk Mencarinya adalah Ep = m x g x h

Pengertian:

  • Ep=Energi Potensial
  • m=massa Total
  • g=Percepatan gravitasi
  • h=tingi benda

Energi Mekanik

Energi Mekanik adalah penjumlahan energi potensial dan energi kinetik. Rumus Untuk Mencarinya Adalah Em=Ep+Ek

Pengertian:

  • Em=Energi Mekanik
  • Ep=Energi Potensial
  • Ek=Energi Kinetik

Sebuah benda 20 kg berada pada ketinggian 7 m percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s

Jawaban :

1.400 Joule

Penjelasan :

diketahui

m= 20 kg

h= 7 m

g= 10 m/s²

ditanya

Ep=...?

jawab

Ep= m.g.h

Ep= 20 × 10 × 7

Ep= 1.400 Joule

Sebuah benda 20 kg berada pada ketinggian 7 m percepatan gravitasi di tempat itu adalah 10 m/s

KitaWibuSalsa KitaWibuSalsa

Jawaban:

Energi potensial benda tersebut adalah 1.400. Joule.

Penjelasan:

Diketahui:

M.= 20 Kg.

H.= 7 M.

G.= 10 M/S^2.

Ditanya:

Energi Potensial Benda Tersebut ?

Jawab:

Energi P.= M×G×H.

= 20×10×7.

= 1.400 Joule

TRIM.KASIH

@KITAWIBUSALSA