Perhatikan hadis berikut ini maksud dari hadis tersebut adalah bahwa salat Jumat

Oleh Liputan6.com pada 02 Apr 2022, 22:24 WIB

Ilustrasi gerakan sholat (Wikipedia.org)

Liputan6.com, Jakarta - Sholat Jumat merupakan kewajiban bagi umat muslim terutama laki-laki yang tidak boleh ditinggalkan. Sholat Jumat memiliki hukum fadhu'ain.

Sholat Jumat dilaksanakan pada waktu zuhur. "Sholat Jumat adalah kewajiban bagi setiap muslim dengan berjamaah, kecuali (tidak diwajibkan) atas empat orang yaitu, Budak, Wanita, Anak kecil dan Orang sakit." (HR. Abu Daud).

Dilansir NU, beberapa hadits menyatakan bahwa meninggalkan sholat Jumat adalah kemaksiatan besar. Berikut dikutip hadits Rasulullah SAW riwayat At-Turmudzi, At-Thabarani, Ad-Daruquthni.

من ترك الجمعة ثلاث مرات تهاونا بها طبع الله على قلبه

Artinya,

"Siapa meninggalkan tiga kali shalat Jumat karena meremehkan, niscaya Allah menutup hatinya."

* Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Ilustrasi Ibadah Sholat Taubat Nasuha Credit: pexels.com/AliArapoglu

Adapun halangan yang dapat menggugurkan kewajiban mengikuti sholat Jumat yaitu sebagai berikut:

  1. Hujan yang dapat membasahi pakaiannya
  2. Salju
  3. Dingin baik siang maupun malam
  4. Sakit berat
  5. Gangguan jiwa

Tata Cara Sholat Jamak (Sumber: Pixabay)

Adapun sebuah hadist yang menyebut jika meninggalkan sholat Jumat hingga tiga kali berturut-turut dicap sebagai orang yang lalai:

"Barang siapa meninggalkan shalat Jumat sebanyak tiga kali karena menyepelekkannya, maka Allah mengunci mata hatinya berhentilah orang-orang dari melalaikan shalat jumat, atau Allah mengunci mata hati mereka sehingga selamanya mereka menjadi orang yang lalai" (H.R Muslim dan An-Nasai) (Al-Hasani: 1992: 64-65).

Penulis:

Alicia Salsabila

Infografis Sejumlah daerah memiliki tradisi 'bersih-bersih diri' dengan cara mandi menyambut Ramadan (dok. Liputan6.com/Tri Yasni)

Rekomendasi

  • 7 Doa Iftitah untuk Sholat, Punya Beragam Versi

  • Tata Cara Sholat Duduk di Kereta dan Bus yang Benar, Perhatikan Posisinya

  • FOTO: Sholat Jumat Terakhir Ramadhan 1443 H di Masjid Istiqlal

  • Jadi Imam Sholat Tarawih, Pria Ini Dapat Surat Rahasia Berisi Ajakan Nikah

  • Bacaan Rukuk dan Sujud dalam Sholat Beserta Artinya, Wajib Dipahami

  • Tata Cara Wudhu Saat Puasa yang Benar, Agar Tidak Batal

  • Waktu Sholat Dhuha yang Tepat Sesuai Hadis, Beserta Bacaan Niat dan Doanya

  • Satgas Minta Warga Bergejala Covid-19 Tak Sholat Tarawih Berjemaah di Masjid

  • Kisah Sekolah di Australia Sediakan Ruang Ibadah untuk Murid Muslim Sholat

  • Bacaan Tahiyat Akhir dan Awal dalam Sholat, Lengkap Bahasa Arab, Latin, dan Artinya

  • Doa Memohon Ampunan, Dibaca Setelah Sholat Wajib

  • Bacaan Tahiyat Akhir Beserta Artinya yang Wajib Dihafalkan, Kenali Rukun Sholat

TOPIK POPULER

POPULER

  • 1
  • 2
  • 3
  • 4
  • 5
  • 6
  • 7
  • 8
  • 9
  • 10

Berita Terbaru

  • Link Live Streaming NBA di Vidio, 2 Mei 2022: Celtics vs Bucks, Grizzlies vs Warriors

  • Bacaan Niat Salat Idul Fitri untuk Imam-Makmum Lengkap Arab, Latin, dan Artinya

  • 55 Orang Mendarat di Bandara Trunojoyo Sumenep saat Mudik Lebaran

  • Antusiasme Warga Sholat Idul Fitri di JIS, Hotel Sekitar Lokasi Penuh

  • Menaker Ida Bicara soal Pemulihan Ekonomi dan Ketenagakerjaan Saat May Day 2022

  • 10 Saham Paling Loyo pada 25-28 April 2022, Ada HOPE hingga GOTO

  • Sudah Mulai, Link Live Streaming Liga Italia Serie A Udinese vs Inter Milan di Vidio

  • 13.048 Pemudik Tiba di Solo, Kepala Terminal: Sebelum Pandemi Lebih Tinggi

  • Tahan 12 Jam, 5 Makanan Ini Cocok untuk Bekal Mudik

  • Masjid Istiqlal Gelar Takbir Nasional Sambut Hari Raya Idul Fitri 2022

  • Refleksi Lebaran 2022, Muhammad Farhan : Polemik Minyak Goreng Hingga G20

  • Warren Buffett Sebut Investasi Jadi Perlindungan Terbaik terhadap Inflasi

Berita Terkini Selengkapnya