Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah


#Jawaban di bawah ini, bisa saja salah karena si penjawab bisa saja bukan ahli dalam pertanyaan tersebut. Pastikan mencari jawaban dari berbagai sumber terpercaya, sebelum mengklaim jawaban tersebut adalah benar. Selamat Belajar..#


Answered by diahviolin on Fri, 13 May 2022 21:48:19 +0700 with category Biologi and was viewed by 345 other users

Organ tumbuhan pada pohon inyur yang menginspirasi penemuan fondasi cakar ayam adalah...... akar serabut

Pembahasan:

Pohon nyiur atau kelapa (Cocos nucifera) adalah tanaman yang banyak tumbuh di wilayah daratan rendah dan pantai.

Kelapa adalah tumbuhan Angiosperma (berbiji tertutup) dari jenis Monokotil (berbiji tunggal), dari famili Arecaceae, yang juga termasuk pohon palem, sawit dan kurma.

Sifat dan ciri kelapa yaitu, berbiji tunggal yang tertutup, tidak bercabang, dan berakar serabut.

Akar serabut ini berbentuk serabut yang berukuran kecil namun berjumlah banyak. Kelapa terus menumbuhkan akar serabut ini selama hidupnya. Jumlah serabut akar bisa mencapai ribuan pada pohon kelapa yang tua.

Bentuk akar serabut ini menginspirasi konstruksi pondasi cakar ayam. Teknik konstruksi cakar ayam memungkinkan pembangunan struktur pada tanah lunak seperti rawa-rawa. Metode ini ditemukan oleh Prof. Dr. Ir. Sedijatmo pada 1961.

Pelajari lebih lanjut apakah kangkung berakar serabut atau tunggang di: #Link#

Pelajari lebih lanjut jenis akar pada ketela pohon, kol, sawi, padi, melati, kamboja dan cemara di: #Link#

Pelajari lebih lanjut ciri-ciri pohon kelapa di: #Link#

---------------------------------------------------------------------------

Detail Jawaban:

Kode: 4.4.2

Kelas: IV

Mata pelajaran: Biologi  

Materi:  Struktur dan Fungsi Bagian Tumbuhan

Jawaban:

Memiliki akar serabut

Penjelasan:

fondasi cakar ayam ini mengadopsi bentuk adaptasi pohon nyiur yaitu memiliki akar serabut

Baca Juga: Coba Buat gambar ilustrasi berdasarkan cerita yang anda buat!​


en.dhafi.link Merupakan Website Kesimpulan dari forum tanya jawab online dengan pembahasan seputar pendidikan di indonesia secara umum. website ini gratis 100% tidak dipungut biaya sepeserpun untuk para pelajar di seluruh indonesia. saya harap pembelajaran ini dapat bermanfaat bagi para pelajar yang sedang mencari jawaban dari segala soal di sekolah. Terima Kasih Telah Berkunjung, Semoga sehat selalu.

organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemu pondasi cakar ayam adalah

  1. buah
  2. akar
  3. daun
  4. batang
  5. Semua jawaban benar

Berdasarkan pilihan diatas, jawaban yang paling benar adalah: B. akar.

Dari hasil voting 987 orang setuju jawaban B benar, dan 0 orang setuju jawaban B salah.

organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemu pondasi cakar ayam adalah akar.

Pembahasan dan Penjelasan

Jawaban A. buah menurut saya kurang tepat, karena kalau dibaca dari pertanyaanya jawaban ini tidak nyambung sama sekali.

Jawaban B. akar menurut saya ini yang paling benar, karena kalau dibandingkan dengan pilihan yang lain, ini jawaban yang paling pas tepat, dan akurat.

Jawaban C. daun menurut saya ini juga salah, karena dari buku yang saya baca ini tidak masuk dalam pembahasan.

Jawaban D. batang menurut saya ini salah, karena dari apa yang ditanyakan, sudah sangat jelas jawaban ini tidak saling berkaitan.

Jawaban E. Semua jawaban benar menurut saya ini salah, karena setelah saya cari di google, jawaban tersebut lebih tepat digunkan untuk pertanyaan lain.

Kesimpulan

Dari penjelasan dan pembahasan diatas, bisa disimpulkan pilihan jawaban yang benar adalah B. akar

Jika masih punya pertanyaan lain, kalian bisa menanyakan melalui kolom komentar dibawah, terimakasih.


Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 @Lola50

April 2019 1 419 Report

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan fondasi cakar ayam adalah.....
a. buah
b. akar
c. daun
d. batang


Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Timothy190 B.akar

maaf kalau salah

13 votes Thanks 40

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Tsugawa606 Tai

More Questions From This User See All


Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 May 2019 | 0 Replies

Himpunan penyelesaian system persamaan 2x - y = -1 dan 3x + 2y = 16, adalah......
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 April 2019 | 0 Replies

Jelaskan proses pewarnaan pada kerajinan fiberglass !
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 April 2019 | 0 Replies

Jelaskan 2 teknik pengolahan kerajinan dari sabun batangan!
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 April 2019 | 0 Replies

Sebutkan karakteristik bahan lilin untuk kerajinan!
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 February 2019 | 0 Replies

Pengertian dari pasar secara luas dan pasar secara sederhana ?
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 February 2019 | 0 Replies

Tulislah pengertian dari harga patokan setempat / hps dan harga pemerintah?
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 February 2019 | 0 Replies

Lembaga apa yang mengeluarkan kjp
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 February 2019 | 0 Replies

Tuliskan hikmah mandi wajib
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 February 2019 | 0 Replies

Bagaimana cara mengamalkan al - basir
Answer

Organ tumbuhan pada pohon nyiur yang menginspirasi penemuan pondasi cakar ayam adalah

Lola50 February 2019 | 0 Replies

Jelaskan makna pancasila sebagai perjanjian luhur bangsa
Answer

Recommend Questions



dila250901 May 2021 | 0 Replies

mohon di jawab yang nomor 6 ya


FelixBenaya21 May 2021 | 0 Replies

Kerjakan semua pertanyaan di bawah ini dengan benar beserta penjelasannya! 1. Apa saja unsur-unsur cuaca? Apa perbedaan antara iklim dan cuaca? 2. Sebanyak 1 m³ udara pada suhu 20°C mengandung 14,6 g uap air. Uap jenuh pada suhu itu tercapai jika udara mengandung 24 g/m³. Berapa besar kelembapan nisbinya? 3. Jelaskan proses terbentuknya awan hingga mendatangkan hujan di Bumi. (TOLONG CEPETAN DIJAWAB MAU DIKUMPULIN SOALNYA DAN DIJAWAB SEMUANYA YA! DAN DIBERI PENJELASANNYA YA! SERTA TERIMA KASIH BANYAK BAGI YANG SUDAH MENJAWAB PERTANYAAN BIOLOGI TERSEBUT DENGAN JELAS DAN BENAR)


gyakya May 2021 | 0 Replies

tolong jawab ya makasih ya..:)maaf ya kalo tulisan nya jelek


abraham07 May 2021 | 0 Replies

Vertebrata merupakan suatu anak filum darihewan yang memiliki sumbu sarat atau otakdengan tubuh yang dilengkapi rangka dalam.Anggota Vertebrata tersebut adalah.


namira888 May 2021 | 0 Replies

berikan contoh proses perubahan bentuk sempurna dan tidak sempurna


ShalsabilaPutri11 May 2021 | 0 Replies

cara menanam binahong merah dari biji


dreyy64 May 2021 | 0 Replies

apakah Bintang Melakukan Gerak Revolusi?


cherylkeisha23 May 2021 | 0 Replies

tolong di jawab ya Thanks


ReisyaLestari May 2021 | 0 Replies

RUMPUT ➡BELALANG ➡BURUNG KECIL➡ULAR➡BURUNG ELANG rantai makanan seperti pada gambar dapat ditemukan pada ekosistem . . . . . a. rawa b. danau c. laut dalam d. padang rumput


wahyu271221 May 2021 | 0 Replies

mengapa orang yang menderita talasemia dapat mengalami kekurangan oksigen?