Kesimpulan membuat magnet dengan cara elektromagnetik

Percobaan Elektromagnetik

Uploaded by

Rizni Nur

80%(5)80% found this document useful (5 votes)

7K views6 pages

Document Information

click to expand document information

Description:

gajah ada di .....................

Original Title

percobaan elektromagnetik

Copyright

© © All Rights Reserved

Available Formats

DOCX, PDF, TXT or read online from Scribd

Share this document

Share or Embed Document

Sharing Options

  • Share on Facebook, opens a new window

    Facebook

  • Share on Twitter, opens a new window

    Twitter

  • Share on LinkedIn, opens a new window

    LinkedIn

  • Share with Email, opens mail client

    Email

  • Copy Link

    Copy Link

Did you find this document useful?

80%80% found this document useful, Mark this document as useful

20%20% found this document not useful, Mark this document as not useful

Is this content inappropriate?

Report this Document

Download now

SaveSave percobaan elektromagnetik For Later

80%(5)80% found this document useful (5 votes)

7K views6 pages

Percobaan Elektromagnetik

Original Title:

percobaan elektromagnetik

Uploaded by

Rizni Nur

Description:

gajah ada di .....................

Full description

SaveSave percobaan elektromagnetik For Later

80%80% found this document useful, Mark this document as useful

20%20% found this document not useful, Mark this document as not useful

Embed

Share

Print

Download now

Jump to Page

You are on page 1of 6

Search inside document

 

percobaan elektromagnetik

Dalam membuat percobaan ini kamu semua membutuhkan bahan :

1 buah paku besar

30 cm kabel yang berisi kawat tembaga

1 buah baterai 1,5 Volt

Beberapa logam kecil, seperti paper clip, jarum, dll

Langkah Pembuatan :

uliti kabel tembaga tadi dan sisakan sedikit lapisannya pada ujung!ujung kabel"

#ilitkan kawat tembaga pada paku dan tempelkan ujung kawat tembaga yang lain pada baterai"

$unggu sebentar, %etelah beberapa lama paku itu akan bersi&at magnet"

'ntuk mengujinya coba dekatkan paku tersebut pada paper clip"

Penjelasan percobaan :

alau tentang eksperimen ini pasti kalian semua sudah pada tahu konsep yang menjelaskannya" (ada intinya paku tersebut dapat bersi&at seperti magnet karena ada proses yang dinamakan

elektromagnetik

 

" arena di sekitar kawat berarus listrik terdapat medan magnet" Dalam percobaan ini, yang menjadi sumber listrik adalah baterai dan mengalirkan arus sepanjang kawat yang melilit paku"

%emakin banyak lilitan kawat tembaga pada paku, maka semakin besar gayamedan magnet yang di keluarkan, begitu juga sebaliknya %emakin sedikit  jumlah lilitan kawat pada paku, maka semakin kecil gaya medan magnet yang di keluarkan"

KETERAMPILAN MENGENDALIKAN VARIABEL. PERCBAAN IPA

LAPRAN PERCBAAN

1.

 

!"#"l Percobaan $

 Membuat Magnet Menggunakan Listrik 

%.

 

Teori Da&ar $

Magnet merupakan benda yang memiliki gaya tarik sehingga dapat menarik benda lain.Kekuatan sebuah magnet terletak pada bagian yang disebut kutub-kutub magnetik. Magnetmempunyai dua kutub yaitu utara dan selatan. Gaya tarik magnet dapat berupa gaya tarik atau

Kesimpulan membuat magnet dengan cara elektromagnetik
Kesimpulan membuat magnet dengan cara elektromagnetik

Kesimpulan membuat magnet dengan cara elektromagnetik

 

gaya tolak yang terdapat pada bagian ujung-ujungnya. Kutub senama bersifat tolak menolak,kutub tak senama bersifat tarik menarik. Kekuatan tarik menarik atau tolak menolak antaraujung-ujung magnet bergantung pada jarak antar magnet tersebut.Benda dapat dibedakan ada benda magnet dan ada juga benda bukan magnet. Bendamagnet mempunyai sifat magnet yang kuat, sedangkan benda yang tidak mempunyai sifatmagnet disebut diamagnetik, seperti emas, perak, alumunium, dan tembaga. Magnet dapat dibuatsehingga ada magnet buatan. Berbagai cara membuat magnet buatan antara lain melalui  !a" carainduksi yaitu menempelkan atau mendekatkan magnet pada benda feromagnetik yang akandijadikan magnet, !b" cara menggosok, dengan menggosokkan benda misal besi atau paku besar dengan salah satu ujung magnet dalam satu arah, !c" cara pengaliran listrik yang dikenal denganelektromagnet.#ada tahun 1$%&, 'ans (hristian )ersted, seorang ahli fisika *enmark, mengemukakan bah+a ka+at penghantar yang dilalui arus listrik dapat menghasilkan medan magnet. #embuatanmagnet dengan cara mengaliri listrik disebut elektromagnet. (aranya, paku besi yang cukup besar dan belum mempunyai gaya magnet dililiti ka+at. Kemudian, kedua ujung ka+atdihubungkan pada kutub positif dan negatif baterai, sehingga melalui ka+at, paku mendapatgaya magnet dari arus listrik tersebut.

'.

 

Alat #an Ba(an $

1.

 

Baterai 1, 1 buah%.

 

Ka+at tembaga 1 mete.

 

#aku % inch 1 buah/.

 

#aku kecil %& buah

).

 

Pro&e#"r Ker*a $

1.

 

Lilitkan ka+at tembaga pada paku sebanyak 1& lilitan%.

 

'ubungkan kedua ujung ka+at tembaga pada kutub positif dan kutub negatif baterai.

 

'amburkan %& buah paku kecil di atas meja kemudian dekatkan paku besar yang sudah dililitioleh ka+at tembaga. 0mati apa yang terjadi/.

 

2langi kegiatan 1, % dan  dengan jumlah sebanyak 1 lilitan, %& lilitan dan % lilitan ka+attembaga..

 

3uliskan hasil pengamatan pada tabel hasil pengamatan4

+.

 

Tabel Data $

'ubungan jumlah lilitan dengan jumlah paku yang tertarik 

No!"mla( LilitanBan,ak Pak" ,ang Ditari

 

11&%1%&/%

-.

 

Ke&imp"lan $

Karena paku telah mendapatkan gaya magnet, maka paku tersebut dapat menarik benda- benda yang memiliki sifat magnet. 5emakin banyak lilitan ka+at, semakin kuat gaya magnetyang diterima paku.

BAB VIKETERAMPILAN MENGENDALIAN VARIABEL IN/EREN0I PREDIK0I12B2NGAN R2ANG DAN 3AKT2KETERAMPILAN MENGENDALIKAN VARIABEL.

areabel adalah 6aktor yang berpengaruh, faktor yang menjadi penyebab terjadinya perubahan terhadap faktor yang lain disebut faktor peubah atau ariabel Bebas, sedangkan faktor yang dipengaruhi atau yang diubah disebut faktor yang diubah atau 7ariable terikat.Keterampilan mengendalikan 7ariable adalah keterampilan mengatur 7ariable sedemikianserupa sehingga adanya perbedaan pada akhir eksperimen adalah benar 8 benar karena pengaruh7aeiabel yang diteliti.(ontoh #engembangan Keterampilan Mengendalikan ariabel.9udul Kegiatan  #engendalian ariabelBahan yang diperlukan #aku besar, ka+at tembaga0lat yang digunakan  #eralatan 3ulis

Share this document

Share or Embed Document

Sharing Options

  • Share on Facebook, opens a new window
  • Share on Twitter, opens a new window
  • Share on LinkedIn, opens a new window
  • Share with Email, opens mail client
  • Copy Link

Back to top

About

  • About Scribd
  • Press
  • Our blog
  • Join our team!
  • Contact us
  • Invite friends
  • Gifts
  • Scribd for enterprise

Support

  • Help / FAQ
  • Accessibility
  • Purchase help
  • AdChoices
  • Publishers

Legal

  • Terms
  • Privacy
  • Copyright
  • Do not sell or share my personal information

Social

  • Instagram Instagram
  • Twitter Twitter
  • Facebook Facebook
  • Pinterest Pinterest

Get our free apps

  • Scribd - Download on the App Store

  • Scribd - Get it on Google Play

About

  • About Scribd
  • Press
  • Our blog
  • Join our team!
  • Contact us
  • Invite friends
  • Gifts
  • Scribd for enterprise

Legal

  • Terms
  • Privacy
  • Copyright
  • Do not sell or share my personal information

Support

  • Help / FAQ
  • Accessibility
  • Purchase help
  • AdChoices
  • Publishers

Social

  • Instagram Instagram
  • Twitter Twitter
  • Facebook Facebook
  • Pinterest Pinterest

Get our free apps

  • Scribd - Download on the App Store

  • Scribd - Get it on Google Play

  • Books
  • Audiobooks
  • Magazines
  • Podcasts
  • Sheet Music
  • Documents
  • Snapshots

Language:

English

close menu

  • English(selected)
  • Español
  • Português
  • Deutsch
  • Français
  • Русский
  • Italiano
  • Română
  • Bahasa Indonesia
Learn more

Copyright © 2022 Scribd Inc.

Language:

English

close menu

  • English(selected)
  • Español
  • Português
  • Deutsch
  • Français
  • Русский
  • Italiano
  • Română
  • Bahasa Indonesia
Learn more

Copyright © 2022 Scribd Inc.

Quick navigation

  • Home

  • Books

  • Audiobooks

  • Documents

    , active

Apa kesimpulan dari percobaan magnet elektromagnetik?

kesimpulan : Bahwa percobaan elektromagnetik adalah salah satu cara menarik logam dengan menggunakan sifat sifat magnet,yang di pakai dalam percobaannya adalah logam besi (paku,baut,mur dll) dan juga dibutuhkan penghantar yaitu kabel tembaga.

Apa kesimpulan dari induksi elektromagnetik?

Beberapa kesimpulan yang diperoleh dari percobaan yang dilakukan Michael Faraday terkait induksi elektromagnetik: Arus listrik pada suatu kumparan dapat terjadi jika ada perubahan medan magnet yang masuk kumparan itu. Medan magnet yang besarnya tetap tidak akan menimbulkan arus listrik.

Apa kesimpulan dari cara membuat magnet?

Pembahasan: Membuat magnet dengan cara gosokan dapat dilakukan dengan cara menggosokkan salah satu ujung magnet pada baja atau besi yang akan dibuat menjadi magnet. Cara menggosokan bahan dengan magnet harus selalu searah. Semakin lama menggosoknya, maka sifat kemagnetan pada magnet buatan tersebut akan semakin kuat.

Apa kesimpulan dari magnet?

Jawaban: Magnet adalah benda yang memiliki kemampuan menarik benda–benda lain yang ada disekitarnya. Magnet memiliki sifat kemagnetan yang mampu menarik benda-benda lain yang ada disekitarnya.