Gambar cerita yang kita kenal memiliki beberapa ciri tuliskan tiga ciri gambar cerita

3 menit

Ingin tahu ciri ciri karya gambar cerita beserta penjelasan umum lainnya? Langsung baca artikel ini, akan ada pembahasan lengkapnya. Yuk, simak lebih lanjut!

Sahabat 99, apakah kamu tahu apa itu karya gambar cerita?

Gambar cerita umum ditemukan pada buku-buku bergambar atau komik.

Lebih dari itu, pembahasan karya gambar cerita menjadi materi khusus yang dipelajari oleh siswa yang masih duduk di bangku Sekolah Dasar (SD).

Nah, jika kamu saat ini tengah mencari pembahasan mengenai ciri ciri karya gambar cerita dan penjelasan lainnya, selengkapnya akan dijelaskan di sini.

Ulasan di bawah akan mengurai mengenai pengertian, ciri-ciri, hingga cara membuatnya.

Tak usah berlama-lama, yuk, langsung kita bahas!

Penjelasan Mengenai Karya Gambar Cerita

Sumber: ditpsd.kemdikbud.go.id

1. Pengertian

Hal pertama yang harus kamu tahu mengenai karya gambar cerita adalah soal pengertiannya.

Secara umum, karya gambar cerita merupakan kumpulan gambar yang dikombinasikan dengan tulisan untuk menceritakan kejadian atau peristiwa tertentu.

Gambar cerita bisa kita temukan di buku cerita anak-anak atau komik.

2. Ciri Ciri Karya Gambar Cerita

Sumber: instagram.com/tahilalats

Setelah mengetahui pengertian secara umum, selanjutnya akan dibahas tentang ciri-cirinya.

Melansir laman kumparan.com yang mengutip buku Tips Nggambar KARIKATUR: Panduan Menggambar, Setiawan G Sasongko dan sumber lain, ciri-ciri karya gambar cerita adalah:

  • Memakai bahasa sehari-hari yang mudah dipahami;
  • Memiliki unsur seperti alur, tokoh, dan latar;
  • Terdapat balon kata yang menunjukkan dialog antar tokoh;
  • Teks yang sesuai dengan gambar yang ditampilkan;
  • Setiap gambar harus rapi dan berurutan; dan
  • Idealnya jumlah gambar lebih banyak dari teks;

Ciri ciri karya gambar cerita di atas cukup jelas, ‘kan?

3. Fungsi

Adapun kegunaan, karya gambar cerita mempunyai beberapa fungsi, antara lain:

  • Menggiring pembaca lebih terbawa perasaan, sampai larut dalam sebuah cerita;
  • Berfungsi untuk memudahkan pembaca memahami satu cerita tertentu;
  • Meningkatkan nilai estetika dengan ditampilkannya gambar;
  • Cerita relatif dapat diringkas tanpa menghilangkan pesan yang ingin disampaikan.

4. Cara Membuat

Sumber: guruonlineku.my.id

Apakah kamu tertarik untuk membuat karya gambar cerita?

Jika iya, pada pembahasan kali ini akan diurai mengenai cara membuatnya.

Pembahasan cara membuat karya gambar cerita tak akan menjelaskan hingga hal teknis, tapi gambaran umumnya saja.

  • Pertama, menentukan cerita yang ingin dibuat menjadi karya bergambar;
  • Kedua, cerita itu harus dibuat utuh, kalau bisa beserta dengan teks dialognya;
  • Ketiga, buatlah sketsa gambar berdasarkan cerita yang sebelumnya sudah ditentukan. Penggambaran sketsa akan memudahkanmu dalam menggarap gambar utuhnya;
  • Keempat atau langkah terakhir, melakukan sentuhan akhir, yakni menggambar keseluruhan cerita.

5. Jenis-Jenis

Sumber: covid19.go.id

Sudah disinggung di atas, jika gambar cerita umumnya ditemukan di buku anak-anak atau komik.

Namun, tak hanya dua itu, tapi ada beberapa jenis gambar cerita yang bisa kamu temukan.

Di mana saja?

  • Karikatur (gambar yang melebih-lebihkan satu karakter yang dibuat unik dan jenaka);
  • Kartun (karya yang bergerak atau bersifat animasi, ada yang berbentuk 2D, 3D, hingga 4D);
  • Komik (komik tak hanya ditemukan di buku-buku, tapi dewasa ini komik juga menjadi rubrik khusus di satu surat kabar).

***

Itulah ciri ciri karya gambar cerita dengan penjelasan umum lainnya.

Semoga bermanfaat, Sahabat 99.

Dapatkan ulasan menarik lainnya di Berita 99.co Indonesia.

Apakah kamu sedang mencari hunian yang dekat dengan pusat Kota Bandung?

Salah satu rekomendasi yang layak dipertimbangkan adalah perumahan Margahurip Banjaran.

Informasi lengkapnya, bisa kamu temukan di www.99.co/id.

Cek sekarang juga!

Asked by wiki @ 20/08/2021 in B. Indonesia viewed by 26424 persons

Asked by wiki @ 26/08/2021 in B. Indonesia viewed by 17392 persons

Asked by wiki @ 09/08/2021 in B. Indonesia viewed by 10494 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in B. Indonesia viewed by 4917 persons

Asked by wiki @ 09/08/2021 in B. Indonesia viewed by 4131 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in B. Indonesia viewed by 3402 persons

Asked by wiki @ 26/08/2021 in B. Indonesia viewed by 3204 persons

Asked by wiki @ 03/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2703 persons

Asked by wiki @ 12/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2641 persons

Asked by wiki @ 14/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2579 persons

Asked by wiki @ 30/07/2021 in B. Indonesia viewed by 2508 persons

Asked by wiki @ 31/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2407 persons

Asked by wiki @ 02/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2406 persons

Asked by wiki @ 20/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2093 persons

Asked by wiki @ 31/08/2021 in B. Indonesia viewed by 2083 persons

Simak contoh soal tentang ciri-ciri gambar cerita. (Photo by Lina Kivaka from Pexels)

Bobo.id - Materi yang dipelajari oleh teman-teman kelas 5 SD pada tema 2, subtema 3 adalah tentang Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan Manusia.

Pada tema ini, kita juga mempelajari mengenai karya gambar cerita. Apakah teman-teman sudah pernah melihat atau membaca karya gambar cerita?

Biasanya, karya gambar cerita ini dapat kita temukan di buku cerita bergambar, juga komik.

Jika diperhatikan, gambar cerita memiliki perbedaan dari cerita yang hanya terdiri dari tulisan.

Simak pembahasan tentang gambar cerita, juga contoh soal di materi ini, yuk!

Baca Juga: Rangkuman Materi Kelas 2 SD, Melengkapi Cerita dan Melengkapi Kalimat dengan Kata Tanya

Apa Itu Gambar Cerita?

Gambar cerita dapat diartikan sebagai sebuah gambar yang menunjukkan atau memperlihatkan adanya kegiatan yang dilakukan tokoh dalam cerita itu.

Tokoh dalam gambar cerita ini bisa berupa manusia, hewan, atau benda-benda di sekitar kita.

Biasanya, gambar cerita dapat ditemukan di buku cerita anak-anak, komik, atau ilustrasi lainnya.

Tujuan dari dibuatnya gambar cerita adalah untuk memberikan ilustrasi dari cerita, maupun peristiwa yang terjadi atau peristiwa yang merupakan imajinasi saja.

Selain itu, gambar cerita juga dibuat untuk memberikan penjelasan dan membuat cerita menjadi lebih menarik.

Page 2

Tyas Wening Selasa, 24 Agustus 2021 | 19:30 WIB

Simak contoh soal tentang ciri-ciri gambar cerita. (Photo by Lina Kivaka from Pexels)

Langkah-Langkah Membuat Gambar Cerita

Dalam membuat gambar cerita, ada beberapa langkah yang perlu dilakukan.

Pertama, pembuat gambar cerita harus menentukan atau membuat lebih dulu cerita yang akan dibuat menjadi karya gambar cerita.

Menentukan cerita lebih dulu akan membuat teman-teman jadi tahu nantinya gambar seperti apa yang akan dibuat agar tetap berhubungan dengan cerita.

Setelah menentukan cerita yang akan dibuat menjadi cerita, langkah kedua yang dilakukan adalah untuk membuat sketsa atau garis besar dari gambar yang akan dibuat.

Baca Juga: Contoh Cara Menghemat Penggunaan Minyak Bumi, Materi Kelas 4 SD Tema 2

Sketsa ini berguna untuk memandu kita saat mulai menggambar, agar tidak ada kesalahan saat menggambar.

Langkah terakhir adalah melakukan finishing atau menyelesaikan gambar cerita dari sketsa yang sudah dibuat.

Pada tahap ini, kita dapat memasukkan dialog cerita, mewarnai gambar, maupun merapikan gambar dari sketsa.

Page 3

Page 4

Photo by Lina Kivaka from Pexels

Simak contoh soal tentang ciri-ciri gambar cerita.

Bobo.id - Materi yang dipelajari oleh teman-teman kelas 5 SD pada tema 2, subtema 3 adalah tentang Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan Manusia.

Pada tema ini, kita juga mempelajari mengenai karya gambar cerita. Apakah teman-teman sudah pernah melihat atau membaca karya gambar cerita?

Biasanya, karya gambar cerita ini dapat kita temukan di buku cerita bergambar, juga komik.

Jika diperhatikan, gambar cerita memiliki perbedaan dari cerita yang hanya terdiri dari tulisan.

Simak pembahasan tentang gambar cerita, juga contoh soal di materi ini, yuk!

Baca Juga: Rangkuman Materi Kelas 2 SD, Melengkapi Cerita dan Melengkapi Kalimat dengan Kata Tanya

Apa Itu Gambar Cerita?

Gambar cerita dapat diartikan sebagai sebuah gambar yang menunjukkan atau memperlihatkan adanya kegiatan yang dilakukan tokoh dalam cerita itu.

Tokoh dalam gambar cerita ini bisa berupa manusia, hewan, atau benda-benda di sekitar kita.

Biasanya, gambar cerita dapat ditemukan di buku cerita anak-anak, komik, atau ilustrasi lainnya.

Tujuan dari dibuatnya gambar cerita adalah untuk memberikan ilustrasi dari cerita, maupun peristiwa yang terjadi atau peristiwa yang merupakan imajinasi saja.

Selain itu, gambar cerita juga dibuat untuk memberikan penjelasan dan membuat cerita menjadi lebih menarik.

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA