Cara dark mode iPhone 6 iOS 12

Cara dark mode iPhone 6 iOS 12

Dark mode atau tampilan gelap yang serba hitam merupakan salah satu fitur yang memungkinkan tampilan smartphone atau tablet menjadi gelap. Tampilan gelap dengan dark mode ini dirasa nyaman di mata, khususnya untuk penggunaan di lingkungan kurang cahaya.

Sistem operasi iOS di iPhone dan iPad sebenarnya tidak punya fitur dark mode secara khusus, namun kamu bisa memanfaatkan fitur lain. Ya, bukan dark mode, iOS 12 punya fitur Smart Invert Colors bawaan. Fitur ini bisa kamu gunakan sebagai alternatif dark mode iOS 12 ini.

Baca Juga:

  • Cara Mengaktifkan Dark Mode Youtube di Google Chrome
  • Pakai “Dark Mode” Bikin Layar OLED iPhone X Hemat Baterai

Konsep Smart Invert Colors ini adalah membalikan warna. Jika warna putih akan menjadi hitam, warna biru akan menjadi jingga, dan sebagainya. Namun Smart Invert Colors ini cukup cerdas, yaitu tidak akan membalikan warna pada media seperti gambar/ file foto serta video.

Dengan demikian, fitur ini sebenarnya sudah cukup untuk cuma sekedar mengaktifkan dark mode iOS 12 dan menggunakan darkmode di iPhone dan iPad. Penasaran seperti apa?

Berikut ini adalah tutorial cara mengaktifkan Smart Invert Colors sebagai alternatif dark mode iOS di iPhone dan juga iPad.

  1. Pastikan iPhone atau iPad kamu sudah menggunakan iOS 12 terbaru ya. Jika belum, kamu bisa update iOS di iPhone dan iPad seperti pada langkah-langkah di artikel ini -> Cara Update iPhone dan iPad ke iOS .
  2. Masuk ke Setting – Accessibility – Screen Accomodation – Invert Colors lalu nyalakan Smart Invert.
    Cara dark mode iPhone 6 iOS 12
  3. Sekarang kamu tinggal buka-buka semua aplikasi iOS yang ada.
    Cara dark mode iPhone 6 iOS 12
  4. Dark mode akan tersedia di semua aplikasi iOS di iPhone dan iPad kamu.

Kekurangan dari cara ini adalah, tidak semua aplikasi akan mendukung Smart Invert. Alhasil, aplikasi yang tidak mendukung Smart Invert tersebut akan menampilkan invert tradisional, yaitu membalikan semua warna termasuk file media seperti foto dan video.

Bagaimana? Kamu punya cara lain yang lebih baik untuk menggunakan dark mode iOS di iPhone maupun juga iPad ini?

Bagikan pengalamanmu di kolom komentar ya, dan jangan lupa follow MacPoin di Twitter ya 😀

  ⚡️ 3 JUTAAN! 7 Alasan Kenapa Beli OPPO A76 (Review)  

SUBSCRIBE CHANNEL KEPOIN TEKNO

NB: Subscribe channel Kepoin Tekno agar tidak ketinggalan berbagai info menarik dan bermanfaat seputar teknologi, setiap hari.

Hai tweeps, silahkan mention jika punya mslh, pertanyaan, atau sekedar ingin ngobrol2 seputar iPhone, Mac, iPad, dsb. Kami siap membantu ^^

— MacPoin (@MacPoin_ID) August 19, 2016

JAKARTA, AYOBANDUNG.COM -- Fitur dark mode pada dasarnya hadir untuk mengurangi silau saat melihat ponsel.

Berkurangnya cahaya dari perangkat sangat baik untuk kesehatan terlebih saat menggunakan perangkat dalam waktu yang lama.

Sayangnya, fitur dark mode tidak tersedia untuk semua pengguna iPhone. Pengguna iPhone yang bisa update ke iOS 13 jelas saja bisa merasakan fitur ini. Tidak dengan pengguna iPhone yang masih menggunakan iOS 12.

Untuk kamu pengguna iOS 12, berikut cara mengaktifkan dark mode di sistem operasi lawas tersebut.

Cara dark mode iPhone 6 iOS 12

-

Dark mode di iOS 12. (HiTekno.com)

Cara pertama yang perlu kamu lakukan adalah masuk ke 'Settings' lalu ke 'General'. Langkah berikutnya adalah dengan masuk ke pilihan 'Accessibility'.

Agar bisa mengaktifkan dark mode pada iOS 12, kamu bisa masuk ke 'Display Accomodation' untuk menggunakan 'Invert Colors' yang nantinya membuat kamu dihadapkan dengan dua pilihan, yaitu 'Smart Invert' dan 'Classic Invert'.

Smart Invert akan membuat perangkat kamu berubah menjadi dark mode. Namun, beberapa foto yang ditampilkan akan berubah seperti mode negative pada foto.

Terkini

Apakah iPhone 6 bisa mode gelap?

Bagi pengguna iPhone, tidak semuanya mendapatkan fitur dark mode ini. Hanya mereka yang sudah mengupdate sistem operasi ke iOS 13 ke atas yang bisa menikmatinya. Pengguna iPhone 5S, iPhone 6 dan iPhone 6 Plus.

Mode gelap di iOS berapa?

Mode gelap memungkinkan Anda untuk mengubah warna tema WhatsApp dari putih menjadi hitam dan dapat diaktifkan atau dinonaktifkan di pengaturan perangkat atau Pusat Kontrol. Fitur ini tersedia pada iOS 13 dan yang lebih baru. Buka Pengaturan > iPhone Tampilan & Kecerahan.

Kenapa iPhone 6 tidak bisa update iOS 13?

iOS 13 membutuhkan RAM 2 GB. Ini mengakhiri dukungan untuk semua iPhone dan iPod touch menggunakan SoC Apple A7 dan A8, karena menggunakan RAM 1 GB. Perangkat yang tidak dapat mendukung iOS 13 termasuk iPhone 5S, iPhone 6/6 Plus, dan iPod Touch generasi keenam.

WhatsApp dark mode iOS berapa?

Untuk pengguna iPhone yang menjalankan iOS versi 14 atau yang lebih baru, pengguna bisa langsung mengaktifkan dark mode WhatsApp melalui sistem di pengaturan. Caranya, buka "settings" > "Display & brightness" > "dark".