Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Hadiah LIVE adalah fitur yang, jika aktif di akun Anda, memungkinkan penonton untuk memberikan reaksi pada video TikTok Anda dan menunjukkan apresiasi atas konten Anda. Hadiah LIVE adalah salah satu cara untuk mengumpulkan Berlian dari TikTok. Berlian dapat ditukarkan dengan uang melalui TikTok.

Agar memenuhi syarat untuk mengumpulkan Berlian melalui Hadiah LIVE, Anda harus memenuhi beberapa persyaratan:
•  Anda harus bergabung dalam program Creator Next. Pelajari selengkapnya tentang Creator Next dan cara untuk bergabung.
•  Hadiah LIVE harus tersedia di lokasi Anda (saat ini, fitur ini tidak tersedia di mana pun).
•  Anda harus berusia 18 tahun atau lebih (atau 19 tahun di Korea Selatan dan 20 tahun di Jepang).
•  Anda harus memiliki setidaknya 1.000 pengikut dan akun Anda berusia setidaknya 30 hari.
•  Akun Anda harus memiliki reputasi baik, yaitu mengikuti Panduan Komunitas dan Ketentuan Layanan kami.

Catatan: Pengiriman Hadiah selama video LIVE tunduk pada Kebijakan Item Virtual kami. Pelajari selengkapnya tentang Hadiah LIVE di Portal Kreator kami.

Menyiapkan dan mengelola Hadiah LIVE TikTok


Cara menyiapkan Hadiah LIVE di TikTok:
1. Ketuk Profil di kanan bawah.
2. Ketuk ikon 3 garis di kanan atas untuk membuka pengaturan Anda.
3. Ketuk Alat Kreator, lalu ketuk Hadiah LIVE dan ikuti perintah di layar.

Pelajari selengkapnya tentang cara mengirim Hadiah saat LIVE di TikTok.


Apakah ini membantu?

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang
lihat foto
Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Tribunnews.com

Live atau siaran langsung di aplikasi soial media TikTok kini bisa dijadikan sumber penghasilan, bagaimana caranya?  

TRIBUNKALTIM.CO - Live atau siaran langsung di aplikasi soial media TikTok kini bisa dijadikan sumber penghasilan, bagaimana caranya? 

Zaman sekarang adalah zaman dimana semuanya serba mudah, termasuk mencari pendapatan tambahan dan popularitas, bisa kamu lakukan lewat TikTok dengan cara yang mudah.

Cara live di

TikTok terbulang cukup mudah.

TikTok yang merupakan aplikasi video dengan pengguna yang sangat banyak memungkinkan kamu untuk melakukan siaran langsung berbayar.

Baca juga: Selain Every Summertime dari Niki, Ini 9 Lagu TikTok yang Viral di 2022, Pasti Masuk FYP

Namun perlu diketahui beberapa persyaratan yang harus kamu lakukan untuk mendapatkan keuntungan ini.

Selain dapat menghasilkan rupiah, melakukan siaran langsung di TikTok bisa meningkatkan jumlah penonton video kamu, bahkan ratusan pengikut baru akan bertambah di akunmu.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang
Ilustrasi TikTok (Aplikasi tiktok)

Melansir TikTok, Hal ini dikarenakan video siaran langsung kamu bisa memberikan kesempatan untuk memberi tahu tentang dirimu dalam waktu yang lebih lama.

Itu juga membuatmu dengan mudah melakukan interaksi dengan pengikutmu diwaktu yang bersamaan.

Kamu bahkan bisa menghasilkan uang melalui donasi stiker. 

Baca juga: Tiktok Lewat, Instagram Aplikasi Paling Banyak Diunduh di Google Play Store, Bagaimana di AppStore?

Tidak seperti video yang kamu edit untuk bisa disimpan di akunmu dan dikomentari oleh orang-orang.

LIVE atau siaran langsung membuat orang-orang yang menonton bisa melakukan interaksi langsung dan mengomentarimu secara langsung.

Dengan kelebihan itu, kamu juga bisa melakukan tanya jawab dan bisa menjawab hal hal yang ingin diketahui penontonmu secara langsuing.

Jika kamu mau melakukan LIVE atau siaran langsung ingatlah kamu setidaknya harus berusia 16 tahun keatas

A rare talkative person whose love writing the most. As SEO Content Writer at Niagahoster, she loved to share an articles about Internet of Things.

Home » Digital Marketing » 9+ Cara Mendapatkan Uang dari TikTok

9+ Cara Mendapatkan Uang dari TikTok

August 26, 2021 8 min read

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Tahukah Anda, kenapa TikTok sangat digemari sekarang ini? Bukan hanya untuk seru-seruan, tapi juga karena banyak cara mendapatkan uang dari TikTok.

Tak tanggung-tanggung, ada lebih dari sembilan cara menghasilkan uang dari TikTok yang bisa Anda coba, yaitu:

  1. Membuat Sponsored Content Post
  2. Menarik Donasi atau Payout Coins
  3. Menjadi Jasa Pengelola Akun atau TikTok Manager
  4. Melakukan Live-streaming di TikTok Shop
  5. Menjual Akun TikTok
  6. Menjalankan TikTok Marketing
  7. Membangun Agensi Influencer
  8. Menjadi TikTok Influencer
  9. Mempromosikan Musik
  10. Mengarahkan Traffic ke Platform Lain

Tertarik? Ikuti selengkapnya di artikel ini.

Daftar isi tutup

1 9+ Cara Mendapatkan Uang dari TikTok

1.1 1. Membuat Sponsored Content Post

1.2 2. Menarik Donasi atau Payout Coins

1.3 3. Menjadi Jasa Pengelola Akun atau TikTok Manager

1.4 4. Melakukan Live-Streaming di TikTok Shop

1.5 5. Menjual Akun TikTok

1.6 6. Menjalankan TikTok Marketing

1.7 7. Membangun Agensi Influencer

1.8 8. Menjadi TikTok Influencer

1.9 9. Mempromosikan Musik

1.10 10. Mengarahkan Traffic ke Platform Lain

2 3+ Tips Monetisasi TikTok

2.1 1. Tetapkan Niche Akun

2.2 2. Setting Target

2.3 3. Optimasi Konten Agar Masuk FYP

2.4 4. Meningkatkan Followers

3 Siap Dapat Uang dari TikTok?

9+ Cara Mendapatkan Uang dari TikTok

Berbeda dari YouTube dengan AdSense-nya, TikTok tidak memberikan bayaran untuk setiap ads yang dipasang di akun pengguna. 

Lalu, bagaimana cara mendapatkan uang di TikTok? Apakah TikTok menghasilkan uang?

Tak perlu khawatir, karena ada beberapa cara mendapatkan uang dari TikTok yang bisa Anda coba, yaitu:

1. Membuat Sponsored Content Post

Sponsored Content Post adalah Anda sebagai influencer TikTok, yang mempromosikan brand tertentu. 

Biasanya, agensi atau brand akan melihat jumlah followers, like, dan tayangan video, untuk mengukur tingkat engagement content creator di TikTok. 

Dari sana, akan terlihat apakah followers Anda cocok alias target market dari brand.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Bisa dibilang, ini adalah cara mendapatkan uang dari TikTok yang paling tepat untuk Anda yang telah memiliki followers ribuan atau lebih. Karena itu, sebelum dapat menerima tawaran Sponsored Content Post, Anda harus berusaha menaikkan followers di TikTok. 

Ada beberapa cara agar followers di TikTok meningkat, yaitu:

  • Menemukan niche konten;
  • Mengupload video yang menarik, edit video Anda sebelum di post;
  • Konsisten atau terjadwal;
  • Optimasi profile TikTok;
  • Mengikuti challenge viral;
  • Kolaborasi dengan pengguna TikTok lainnya;
  • Upload konten Anda ke media sosial lain, seperti Instagram, Facebook, dll;
  • Upload di jam prime time.

Poin-poin diatas akan kami ulas lebih lengkap pada bagian Tips Monetisasi TikTok. Jadi, baca sampai akhir ya…

Selain itu, untuk lebih meningkatkan skill promosi melalui TikTok, Anda juga bisa mempelajari 14+ Ide Konten TikTok untuk Promosi Bisnis.

2. Menarik Donasi atau Payout Coins

Ada banyak cara mendapatkan uang dari TikTok saat followers Anda sudah tinggi. Salah satunya dari “donasi” yang diberikan fans saat Anda live streaming di TikTok.

Konsepnya hampir sama dengan platform Twitch atau Likee. Saat live streaming, TikTok memungkinkan para viewer memberikan stiker gift yang nantinya dapat ditukar dengan uang. 

Biasanya, stiker ini hanya akan dikirimkan viewer untuk menghargai usaha content creator dalam memberikan konten TikTok. Jadi, usahakan membuat konten yang bermanfaat ya!

Lalu, Kenapa stiker tersebut bisa diuangkan? Ya, karena para fans Anda mendapatkan stiker tersebut dengan membelinya juga.

3. Menjadi Jasa Pengelola Akun atau TikTok Manager

Cara ketiga yang bisa Anda lakukan yaitu menjadi TikTok Manager. Cara kerjanya, Anda mengelola akun TikTok milik seseorang agar lebih berkembang pesat.

Sasarannya pun bukan hanya content creator, tetapi juga brand atau perusahaan yang menggunakan TikTok untuk promosi bisnis.

Biasanya, tugas jasa pengelola akun meliputi:

  • Meningkatkan followers, like, jumlah tayangan video hingga engagement;
  • Mengatur strategi content marketing;
  • Mengembangkan ide kreatif konten TikTok;
  • Mengelola tawaran kerja sama, dll.

Cara ini cocok untuk Anda yang paham seluk beluk dunia marketing. 

Di TikTok, tidak menutup kemungkinan untuk viral hanya dalam waktu semalam. Agar cara dapat uang di TikTok makin ciamik, maka sebagai TikTok Manager, Anda perlu mempelajari lebih lanjut tentang viral marketing.

4. Melakukan Live-Streaming di TikTok Shop

Cara dapat uang di TikTok ini pasti sudah tak asing bagi Anda. Kalau biasanya Anda nonton live-streaming orang lain di TikTok Shop, kini giliran Anda yang melakukan cara mendapatkan uang di TikTok ini.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang
Sumber: Suara.com

Kenalkan produk Anda secara langsung lewat konsep livestream sales di TikTok Shop. Berikan berbagai penawaran spesial ataupun info lebih detail mengenai produk Anda. 

Cara ini terbukti ampuh untuk membuat produk ludes dalam beberapa saat. Misalnya saja Bimoli Special Pouch yang terjual hanya dalam jangka delapan menit saat livestream.

5. Menjual Akun TikTok

Jika Anda sudah mahir dalam membangun engagement dengan followers, maka cara terbaik menghasilkan uang di TikTok adalah jual beli akun.

Lho, kok bisa? Gimana sih cara dapat duit dari TikTok dengan taktik ini?

Konsepnya sangat simpel, yang perlu Anda lakukan adalah:

  • Membuat akun dengan minat pada topik tertentu;
  • Menumbuhkan followers, like, jumlah tayangan, dan engagement;
  • Membangun komunitas dengan peminat topik yang sama;
  • Setelah akun menjadi besar, jual ke brand atau perusahaan dengan bidang yang sama.
Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Dengan cara ini, apakah TikTok menghasilkan uang? Bagaimana bisa cuan?

Karena target promosi yang dibutuhkan brand atau perusahaan adalah orang-orang yang memiliki minat yang sama dengan bidang bisnis mereka.

Sedangkan, Anda sudah membangun akun lengkap dengan followers yang sesuai kebutuhan brand. Ibaratnya, Anda membantu brand dengan target marketnya bertemu.

Win-win solution bagi Anda, followers, dan pemilik bisnis, bukan?

Cara ini sudah lazim dilakukan, karena masih belum banyak brand yang bisa menghandle akun dari nol. 

Apalagi, Anda bisa membuat akun sebanyak yang Anda mampu. 

Anda bisa bereksperimen membangun community marketing dan mengelola akun dengan berbagai topik atau minat. Dengan begitu, semakin banyak juga akun yang bisa Anda jual nantinya.

Sebagai tambahan, Anda dapat mendisplay akun yang Anda jual di website khusus agar lebih berkesan profesional.

Baca juga: Cara Membuat Website untuk Pemula Tanpa Coding!

6. Menjalankan TikTok Marketing

TikTok marketing ditujukan bagi Anda pemilik suatu brand dan ingin menarik konsumen dari aplikasi ini. Cara promosi yang paling ampuh di platform ini adalah dengan TikTok Ads. 

Sama halnya dengan Facebook Ads atau Instagram Ads, TikTok memiliki algoritma yang dapat membantu iklan Anda “terlihat” oleh sasaran yang Anda inginkan.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Misalnya, bisnis Anda berada dibidang kuliner, maka iklan yang diperlihatkan ke user yang memiliki minat yang sama.

Hal itu dapat terjadi karena TikTok merekam semua histori tontonan user untuk memberikan iklan yang lebih personal.

Selain targeting ke audiens yang tepat, algoritma TikTok juga rutin melakukan remarketing. Jadi, iklan akan ditampilkan kembali ke audiens yang telah berinteraksi dengan iklan Anda sebelumnya.

Cara ini memungkinkan audiens lebih familiar dengan brand Anda dan tertarik membeli produk yang Anda iklankan.

Nah, Anda bisa mengikuti Panduan TikTok Ads Terlengkap yang telah kami sediakan. Siap iklan dan cuan banyak?

Baca juga: 9 Tips Meningkatkan Penjualan Bisnis Online dengan TikTok

7. Membangun Agensi Influencer 

Agensi influencer adalah metode yang menghubungkan antara brand yang ingin beriklan dengan influencer TikTok. 

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Biasanya agensi ini menjadi perantara, koordinator, hingga manajemen, dari perjanjian iklan. Misalnya, mencarikan influencer yang tepat, mengatur konsep iklan, hingga mengelola kerja sama. 

Sebenarnya, TikTok sudah memiliki platform khusus untuk Creator Marketplace. Di sana terdapat fitur spesifik yang bekerja sama dengan influencer. 

Namun biasanya, biaya yang harus dikeluarkan lumayan besar. Karena harus dibagi dengan pihak influencer, pembuatan konten, hingga komisi bagi TikTok sendiri. 

Nah, di situlah Anda dapat mengambil kesempatan dengan memberikan harga yang relatif lebih terjangkau dibanding yang penawaran TikTok..

Cara ini cocok bagi Anda yang memiliki keahlian content marketing dan video marketing. Tidak ada salahnya mencoba peruntungan dengan membuka agensi influencer ini. 

Info menarik: Di Indonesia, agensi influencer masih sangat jarang lho! Dengan tingginya pengguna TikTok di Indonesia, peluangnya masih terbuka lebar.

Anda bisa mencontoh konsep agensi yang digunakan oleh sociallypowerful.com.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

8. Menjadi TikTok Influencer

Salah satu cara mendapatkan uang dari TikTok yang paling digemari adalah menjadi influencer. 

Selain popularitas, TikTok influencer bisa menghasilkan uang dalam berbagai kesempatan, misalnya:

  • Sponsored content post.
  • Brand ambassador. Misalnya Niagahoster yang menggandeng brand ambassador Peter Kambey.
  • Marketing afiliasi.
  • Endorsement, dan lainnya.

Untuk menjadi TikTok influencer tentunya memerlukan beberapa strategi. Contohnya seperti yang dilakukan oleh Khaby Lame. 

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Dengan ide konten kreatif, ekspresi yang menarik, dan tentunya konsistensi, mengantarkan Khabe Lame yang tadinya seorang TikTokers biasa, menjadi influencer dengan followers 90,2 juta!

Sebagai influencer, Khaby Lame pun berhasil mendapatkan uang dari TikTok hingga 2,7 juta dolar. 

Bagaimana? Cara dapat uang di TikTok sangat menakjubkan, bukan?

9. Mempromosikan Musik

Bagi Anda yang berada di dunia musik, TikTok bisa menjadi salah satu cara menghasilkan uang yang ampuh. Sebab, sebagian besar konten di TikTok dapat diiringi dengan musik tertentu,

Pernah dengar lagu To The Bone milik Pamungkas? Lagu tersebut adalah salah satu contoh promosi musik yang berhasil viral melalui TikTok.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Lagu tersebut berhasil tenar karena digunakan dalam banyak sekali video TikTok. Efek lainnya, lagu telah diputar di Spotify hingga 1,9 juta kali!

Hm, ide cara dapat duit dari TikTok ini keren juga ya!

10. Mengarahkan Traffic ke Platform Lain

Anda content creator dari luar TikTok? Nah, kenapa tidak mencoba TikTok untuk mempromosikan konten Anda?

Apalagi, caranya cukup mudah, hanya dengan menautkan link ke konten di platform lain seperti Instagram dan YouTube. Dengan begitu, akan banyak orang yang mengunjungi platform Anda lainnya, setelah melihat video TikTok Anda.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Hal ini juga bisa Anda untuk website atau blog. Anda cukup menambahkan link di bio TikTok Anda yang mengarahkan ke website yang menjadi sumber pendapatan Anda.

Dengan begitu, Anda akan mendapatkan traffic dari audiens TikTok. Secara tidak langsung, strategi ini juga merupakan cara mendapat uang dari TikTok, kan? 

Promo Domain Indonesia

3+ Tips Monetisasi TikTok

Setelah mengetahui cara mendapatkan uang dari TikTok, terdapat beberapa tips agar proses monetisasi Anda berjalan lancar dan lebih maksimal.

Apa saja tipsnya? Mari kita bahas.

1. Tetapkan Niche Akun

Minat akun TikTok berpengaruh besar pada pemasukan Anda. Apalagi jika Anda melakukan cara Sponsored Content Post, jasa pengelola akun, dan jual beli akun.

Dengan menentukan niche atau topik akun, maka Anda dapat mengoptimasi akun dengan lebih spesifik. Misalnya, kuliner, teknologi, dll.

Terdapat beberapa cara agar niche akun lebih spesifik, yaitu:

  • Tulis minat di bio profil;
  • Tonton video dengan niche yang sama di pencarian topik;
  • Saling follow dengan user di topik yang sama;
  • Buat video seputar topik yang diinginkan;
  • Gunakan hashtag yang sesuai;
  • Lakukan challenge viral yang disesuaikan dengan topik Anda.

Mengapa niche akun penting? 

Jika Anda menekuni suatu niche, kemungkinan masuk FYP akan semakin besar dan dapat menjaring leads yang dibutuhkan.

Dibandingkan dengan minat topik yang terlalu general atau umum, akan lebih sulit masuk FYP. Views juga kemungkinan sedikit dan leads yang didapatkan juga tidak banyak.

2. Setting Target

Setelah menentukan niche akun Anda, saatnya setting target pemasukan. 

Caranya, Anda bisa menggunakan kalkulator uang TikTok yang tersebar di internet. Contohnya seperti TikTok Money Calculator dari Influencer Marketing Hub.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Hal ini dapat dilakukan baik bagi TikToker dan juga agensi influencer.

Jika Anda seorang TikToker, Anda dapat menggunakan money calculator ini untuk membantu menentukan range harga endorsement.

Dan jika Anda seorang agensi influencer, money calculator dapat membantu Anda untuk memperkirakan biaya endorsement para TikToker.

Semuanya akan menghasilkan persentase engagement rate akun Anda dan perkiraan pendapatan dari TikTok. Inilah salah satu poin apakah TikTok menghasilkan uang bagi Anda atau tidak.

3. Optimasi Konten Agar Masuk FYP

FYP atau For You Page adalah rekomendasi konten pada homepage user saat pertama kali membuka aplikasi.

Keuntungan dari masuknya video ke FYP adalah konten Anda dapat dilihat banyak orang, sehingga like dan jumlah tayangan pun akan meningkat.

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Namun agar masuk FYP, Anda perlu menerapkan tips-tips berikut:

  • Membuat konten yang sedang trend. Karena FYP muncul otomatis berdasarkan popularitas atau trend. Anda bisa mengemas video yang sedang trend dengan niche konten, diedit sesuai ciri khas Anda, dll;
  • Menulis caption dengan tepat. Agar TikTok “melihat” konten Anda sesuai dengan trend atau kata kunci. Buat caption semenarik mungkin dan interaktif dengan viewer. Misalnya, berupa pertanyaan atau tantangan, dll;
  • Menggunakan lagu yang sedang populer. Walau video singkat kurang dari satu menit, tapi cara inilah yang paling mudah untuk viral. Anda hanya perlu menggunakan lagu-lagu yang sesuai dengan konten;
  • Gunakan hashtag yang sesuai. Hashtag membantu video Anda mudah ditemukan pada fitur pencarian. Anda juga bisa menyertakan hashtag #foryoupage #FYP atau #foryou agar sistem algoritma TikTok dapat mendeteksi konten Anda;
  • Buat konten yang memancing audiens menonton hingga akhir. Hal ini memungkinkan rating video Anda meningkat dan masuk FYP. Misalnya, step by step video, tutorial, duet atau kolaborasi dengan kreator lain, dll;
  • Interaktif. Saling berkomentar, memberi like, dan follow pada konten yang masuk FYP adalah langkah awal interaksi. Hal ini dapat membangun komunikasi ke sesama user agar akun Anda memiliki engagement yang kuat.

4. Meningkatkan Followers

Hal terpenting agar cara monetisasi TikTok berhasil adalah dengan meningkatkan followers. 

Namun, membeli follower bukanlah jawaban (kan mau mendapatkan uang, bukan malah membuang uang).

Karena belum tentu Anda mendapatkan engagement rate yang selaras dengan jumlah follower. 

Nah, solusi cara dapat duit dari TikTok adalah mendapatkan follower organik di TikTok. Caranya yaitu:

  • Menemukan niche konten. Bertujuan meraih dan mengumpulkan follower dengan minat yang sama dan spesifik. Sehingga dapat menerima informasi yang bersifat komersial, seperti Sponsored Content Post, dll;
  • Mengupload video yang menarik. Edit video Anda sebelum di post. Misalnya, dengan menambahkan potongan lagu, thumbnail video, subtitle, kualitas video, transisi video yang rapi, dll;
  • Konsisten atau terjadwal. Trend di TikTok selalu berubah, cobalah sesuatu yang baru dan mengikuti trends dengan konsisten. Dan rutin membuat konten TikTok, misalnya tiga kali sehari, sehingga viewer juga akan semakin meningkat;
  • Optimasi profile TikTok. Saat seseorang tertarik saat melihat konten Anda, maka bisa jadi user tersebut berkunjung ke profil Anda. Maka, lengkapi profil Anda dengan foto, nama asli, username yang mudah diketik/dibaca, dan bio profile secukupnya yang menggambarkan diri Anda;
  • Mengikuti challenge viral. Ada banyak challenge viral setiap saat di TikTok. Karena viral, maka akan banyak saingan, jadi Anda bisa eksperimen dengan mengikuti challenge viral dengan ciri khas Anda;
  • Kolaborasi dengan pengguna TikTok lainnya. TikTok memiliki fitur stitch agar Anda bisa duet dengan konten TikTok lain. Cara ini dapat dilakukan supaya konten Anda tidak monoton dan juga menambah engagement dengan user lain;
  • Upload konten Anda ke media sosial lain. Di Instagram, banyak berseliweran konten-konten TikTok. Anda juga bisa membagikan atau memposting ulang konten TikTok di media sosial lain, seperti Instagram, Facebook, dll;
  • Upload di jam prime time. Konten Anda akan sia-sia jika tidak banyak yang melihat. Salah satu kesalahan paling umum adalah mengupload diluar jam prime time. Di Indonesia sendiri, waktu prime time sekitar jam makan siang dan jam sebelum tidur.
Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Siap Dapat Uang dari TikTok?

Setiap platform media sosial sebenarnya dapat dimaksimalkan untuk menambah pundi-pundi pemasukan. Begitu juga dengan TikTok yang kurang lebih sama.

Anda telah mengetahui sembilan cara menghasilkan uang dari TikTok, yaitu TikTok marketing, agensi influencer, sponsored content post, donasi, jasa pengelola akun dan jual beli akun.

Sampai di sini pun Anda  paham cara monetisasi akun alias cara dapat uang di TikTok agar makin mantap. Misalnya, menentukan niche akun, men-setting target, mengoptimasi konten, hingga meningkatkan followers.

Nah, langkah selanjutnya Anda-lah yang menentukan. Mau seberapa besar Anda cuan di TikTok? 

Sampai ketemu di FYP ya! 

Apakah live tiktok bisa menghasilkan uang

Share

Naning Nur Wijayanti Follow A rare talkative person whose love writing the most. As SEO Content Writer at Niagahoster, she loved to share an articles about Internet of Things.

Subscribe Sekarang

Dapatkan beragam artikel tutorial, insight dan tips menarik seputar dunia online langsung melalui email Anda. Subscribe sekarang dan raih kesuksesan bersama kami!

Live di TikTok apakah dapat uang?

Di TikTok Live ada fitur hadiah virtual atau hadiah live yang bisa didapatkan dari penonton saat streaming. Nantinya, hadiah virtual dari hasil TikTok Live inilah yang bisa ditukar menjadi uang dalam bentuk rupiah. Salah satu hadiah live dari TikTok yang bisa ditukar dengan uang yaitu diamond (berlian).

Berapa hadiah live di TikTok?

Harga gift Mobil Balap di TikTok Live 2022 menempati urutan termahal ke-9 setelah Tiktok Universe (34999 koin), Singa (29999 koin), Roket (20000 koin), Planet (15000 koin), Antarbintang (10000 koin), Akuarius (9999 koin), Yacht (9888 koin), dan Trofi Match (7999 koin).

Apa keuntungan dari Live di TikTok?

Siarang langsung atau live bisa menjadi salah satu cara membuat akun TikTok lebih aktif sekaligus berinteraksi dengan penonton. Akun yang aktif akan menarik banyak viewers dan likes, bahkan jika sudah terkenal berkesempatan mendapatkan tawaran endrose, lho. TikTok juga menyediakan fitur kado virtual saat live.

1000 pengikut TikTok dapat uang berapa?

Estimasi jumlah uang yang didapatkan pemilik akun TikTok dengan 1000 followers adalah USD2 atau berkisar Rp28 ribu per postingan. Angka ini bisa menjadi gambaran kisaran penghasilan atau gaji yang akan dimiliki oleh TikTokers pemula.