Apa saja faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan pada zat padat

Apa saja faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan pada zat padat
Ilustrasi belajar fisika

puti aini yasmin Senin, 21 Maret 2022 - 11:04:00 WIB

JAKARTA, iNews.id - Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan wajib diketahui siswa yang mempelajari pelajaran fisika. Kira-kira apa saja faktor yang mempengaruhi tersebut? Ini jawabannya.

Melansir buku 'Mega Book Pelajaran SMP/MTs' karya Tim Guru Eduka, tekanan adalah gaya yang bekerja pada suatu permukaan akan mengakibatkan perubahan pada permukaannya. Namun, hal ini tergantung dari besar gaya luas bidang kontak antara gaya dengan permukaan dan sifat permukaannya.

BACA JUGA:
Pengertian Besaran Pokok dan 7 Macamnya dalam Pelajaran Fisika

Faktor-faktor yang Mempengaruhi Besarnya Tekanan Adalah..

Dari penjelasan di atas, diketahui faktor yang mempengaruhi tekanan zat padat ada dua. Jadi, faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan adalah gaya tekanan dan luas bidang.

Selain tekanan pada benda padat, ada juga tekanan pada benda cair. Adapun, tekanan ini dinamakan hidrostatis yang merupakan tekanan oleh zat cair dalam keadaan diam yang disebabkan oleh zat air itu sendiri.

BACA JUGA:
Hukum Newton 1, 2, 3: Pengertian, Rumus dan Contoh Kasusnya

Semantara itu, berikut rumus persamaan benda padat, yakni sebagai berikut

P = F/A

Keterangan:

F= gaya (N)A= luas bidang (m2)

P= tekanan (N/m2 atau Pa)

Sedangkan, rumus tekanan pada benda cair adalah adalah sebagai berikut

Pb = p x g x b

Keterangan:

Pb= tekanan hidrostatis air setinggi b (N/m2)p= massa jenis zat cair (kg/m3)g= percepatan gravitasi bumi (m/s2)

h= kedalaman zat cair (m) 

Jadi, sudah tahu kan jawaban dari faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan adalah gaya tekanan dan luas bidang tekanan? Selamat belajar!


Editor : Puti Aini Yasmin

TAG : belajar fisika belajar fisika gaya

​ ​ ​

Tekanan yang bekerja pada zat padat dinyatakan dengan persamaan:

 

Dengan F adalah gaya tekan yang bekerja pada benda (N) dan A merupakan luas bidang tekan (m²). Dengan demikian, faktor yang mempengaruhi tekanan pada zat padat adalah gaya dan luas bidang.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B. 

Faktor yang dapat mempengaruhi zat padat:

  1. Luas permukaan bidang sentuh, karena semakin kecil permukaan bidang sentuhnya, maka tekanan yang dihasilkan semakin besar.
  2. Gaya, karena semakin besar gaya yang dikenakan pada benda, maka tekanan yang dihasilkan semakin besar.

Jadi, jawaban yang tepat adalah luas permukaan dan gaya.

Faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan zat padat adalah?

  1. gaya tekanan dan massa benda
  2. gaya tekanan dan gaya gravitasi
  3. luas bidang tekanan dan gaya tekan
  4. luas bidang tekan dan gaya gravitasi
  5. Semua jawaban benar

Jawaban: C. luas bidang tekanan dan gaya tekan

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, faktor-faktor yang mempengaruhi besarnya tekanan zat padat adalah luas bidang tekanan dan gaya tekan.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Tekanan Terbesar terdapat pada gambar? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.


1. pada kemasan bungkus makanan tertulis energi total 100 kkal. hal ini berarti dalam makanan tersebut terkandung energi dalam satuan kalori dan Joule … sebanyak....A. 10.000 kalori dan 42.000 jB. 10.000 kalori dan 420.000 jC. 100.000 kalori dan 420.000 JD. 100000 kalori dan 4.200.000 j2. logam tungsten saat dibakar dengan api dunia akan meleleh 3350 derajat Celcius lebih tinggi dari suhu di daerah bandar-e Mahshahr(Iran) maka suhu saat manusia di azab karena meninggalkan salat dalam neraka adalah....A. 230.047⁰CB. 234.255⁰CC. 235.773⁰CD. 236.325⁰C3. besarnya koefisien muai volume dibandingkan koefisien muai panjang adalah....A. 1:2B. 1:3C. 2:1D. 3:1TOLONG BANTUIN SOALNYA BESOK MAU DIKUMPUL.TRIMS​

Sebuah tuas dalam keadaan seimbang seperti gambar di bawah ini!jika titik tumpu di geser 10cm mendekati beban,agar tuas tetap seimbang,yang harus di l … akukan adalaha.kuasa dikurangi 30Nb.kuasa dikurangi 24Nc.kuasa di geser 30cm mendekati titik tumpud.kuasa di geser 50cm mendekati titik tumpu​

Tuas dan contoh yang benar adalah. *A. Tuas kelas satu: pemotong kertasB. Tuas kelas dua: tangC. Tuas kelas dua: pembuka botolD. Tuas kelompok ketiga: … jungkat-jungkit​

ini jawabannya apa ya?​

BANTUIN DONG KAK!!!!

Diketahui : V= 220 VoltI = 0,5 Amperet = 6 jamDitanya= W?Tolong jelaskan cara Mengalikan Volt dengan ampere dan cara mendapatkan hasilnya Plissyg bisa … jelasin sampe ku ngerti ku follow yah(ga di polbek juga Gpp)Mapel : IPAKelas : 9​

tolong bantu jawab kak pliss​

kak bantuin tugas saya kak TvT​

tolong di jawab pertanyaan nya ya kakakk......​

maaf bisa tolong di bantu ​