Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor

1. Tangga nada diatonis mayor: -Diatonis mayor memiliki interval 1, 1, 1/2, 1, 1, 1, 1/2. -Diatonis mayor berciri semangat dan gembira, serta biasanya diawali dan diakhiri dengan nada do. Tangga nada diatonis minor -Diatonis minor berinterval 1, 1/2, 1, 1, 1/2, 1, 1. -Ciri musiknya lebih syahdu dan sedih, biasanya diawali dengan tangga nada la.

2. Lagu diatonis mayor -Indonesia raya -Maju tak gentar Lagu diatonis minor: -Syukur -Gugur bunga

ka yang no 2 bisa ga jawabannya 3, mayor sama minor

Minor = mengheningkan cipta, bagimu negeri

Mayor = Hari merdeka, halo halo bandung

salah ketik kak maaf🙏🙏🙏

Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor

soalnya jam 1 mau ulangan ka

Ikawati Sukarna Selasa, 24 Agustus 2021 | 12:40 WIB

Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor

Perbedaan tangga nada mayor dan tangga nada diakronis minor. (Pixabay)

Bobo.id - Dalam dunia musik, tangga nada terbagi menjadi 2, yaitu tangga nada mayor dan tangga nada minor. 

Keduanya, memiliki banyak perbedaan. Oleh sebab itu, kedua tangga nada memiliki ciri-ciri yang khas. 

Dalam buku materi kelas 5 SD Tema 2, ada pembahasan tentang perbedaan tangga nada mayor dan minor. 

Apakah teman-teman masih bingung? Yuk, cari tahu! 

Berikut ini kunci jawabannya. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 2, Pengertian, Ciri-Ciri, dan Contoh Tangga Nada Mayor?

Perbedaan Tangga Nada Minor dan Tangga Nada Mayor 

1. Tangga Nada Minor

Pengertian 

Tangga nada minor juga dikenal dengan istilah tangga nada diatonis minor. 

Tangga nada ini tersusun dengan jarak nada atau interval 1-½-1-1-½-1-1.


Page 2


Page 3

Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor

Pixabay

Perbedaan tangga nada mayor dan tangga nada diakronis minor.

Bobo.id - Dalam dunia musik, tangga nada terbagi menjadi 2, yaitu tangga nada mayor dan tangga nada minor. 

Keduanya, memiliki banyak perbedaan. Oleh sebab itu, kedua tangga nada memiliki ciri-ciri yang khas. 

Dalam buku materi kelas 5 SD Tema 2, ada pembahasan tentang perbedaan tangga nada mayor dan minor. 

Apakah teman-teman masih bingung? Yuk, cari tahu! 

Berikut ini kunci jawabannya. 

Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 2, Pengertian, Ciri-Ciri, dan Contoh Tangga Nada Mayor?

Perbedaan Tangga Nada Minor dan Tangga Nada Mayor 

1. Tangga Nada Minor

Pengertian 

Tangga nada minor juga dikenal dengan istilah tangga nada diatonis minor. 

Tangga nada ini tersusun dengan jarak nada atau interval 1-½-1-1-½-1-1.

Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor

Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor
Lihat Foto

SHUTTERSTOCK

Ilustrasi musik.

KOMPAS.com - Tangga nada merupakan hal yang sangat mendasar untuk mengenali alat musik maupun sebuah lagu. Tangga nada juga dosebut dengan akor.

Akor akan menghasilkan melodi, jadi secara umum dikatakan sebagai dasar dari sebuah lagu.  Tangga nada terbagi menjadi dua, yaitu tangga nada mayor dan tangga nada minor. 

Dikutip dari buku Belajar Main Piano (2008) oleh Yulia Rendra, tangga nada mayor merupakan salah satu tangga nada yang umum digunakan pada musik.

Tangga nada mayor umumnya bernuansa ceria. Sedangkan tangga nada minor cenderung melankolis atau sedih. 

Baca juga: Rumus-rumus Tangga Nada

Tahukah kamu perbedaan anatara tangga nada mayor dan minor? Berikut penjelasannya: 

Nada Akhir dan Awal

Dari pola intervalnya didapatkan bahwa tangga nada mayor diawali oleh nada do atau kunci C dan diakhiri oleh nada do# (yang dinaikkan setengah nada) atau kunci C#.

Sedangkan tangga nada minor diawali oleh nada la atau kunci A dan juga diakhiri dengan nada la atau kunci A.

Urutan Nada

Dilansir dari Music Practice & Theory, tangga nada mayor memiliki pola interval 1 – 1 – ½ - 1 – 1 – 1 -1 – 1/2 , dengan nada dasar do-re-mo-fa-so-la-si-do. Sedangkan tangga nada minor memiliki pola interval 1 – ½ - 1 – 1 – ½ - 1 – 1, dengan nada dasar la-si-do-re-mi-fa-so-la.

daedelusmusic.com Notasi nada mayor


Dari gambar terlihat bahwa nada ketiga dan ketujuh diberikan symbol # yang berarti nada dinaikkan setengah dari nada aslinya.

Hal ini sesuai dengan pola interval yaitu nada ke-3 dan ke-7 menunjukkan pola ½. Sedangkan pada tangga nada minor, pola ½ ditunjukkan pada nada ke-2 dan ke-5.

Baca juga: Tangga Nada Pentatonis dan Diatonis

Kesan yang Disampaikan

Lagu yang menggunakkan tangga nada mayor sebagai dasar, akan memberikan kesan yang kuat, menggebu-gebu, bersemangat, dan juga riang.

Sedangkan lagu yang menggunakkan tangga nada minor cenderung memberikan kesan yang mendayu-dayu, sedih, dan juga melankolis.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Apa perbedaan tangga nada diatonis mayor dan tangga nada diatonis minor

Jelaskan perbedaan tangga nada diatonis mayor dan minor! Kunci jawaban kelas 6 SD. /pixabay.com/ stevepb

PORTAL PURWOKERTO - Berikut adalah kunci jawaban tema 3 subtema 2 kelas 6 SD tentang perbedaan tangga nada diatonis mayor dan minor!

Simak penjelasan tentang perbedaan tangga nada diatonis mayor dan minor yang merupakan hasil pembahasan bersama dengan Dodi Iswanto S.Pd, seorang tenaga pendidik di Medan, Sumatera Utara.

Kunci jawaban ini adalah sebagai panduan untuk orang tua. Siswa dapat bereksplorasi lebih lanjut dan mencari jawaban lainnya, sehingga jawaban ini tidak selamanya mutlak.

Baca Juga: Sebutkan Jenis-jenis Tangga Nada Pentatonis! Kunci Jawaban Kelas 6 SD

Sebelum memulai pembahasan, adik-adik harus mengerti terlebih dahulu pengertian tentang SBdP tema Tangga Nada Diatonis Mayor dan Minor.

>

Tangga nada adalah unsur yang membuat musik bisa terdengar merdu. Tangga nada merupakan rangkaian dari not atau nada yang tersusun dengan jarak-jarak tertentu.

Tangga nada dibagi menjadi dua jenis, yakni:

  1. Pentatonis yaitu tangga nada yang memiliki lima nada dasar yang berbeda. Pentatonis dibagi menjadi 2, yaitu Pelog dan Slendro.
  2. Diatonis yaitu tangga nada yang memiliki tujuh nada yang berbeda dalam 1 oktaf. Diatonis dibagi menjadi 2, yaitu mayor dan minor.

Baca Juga: Contoh Peraturan di Taman Bunga, Dilarang Memetik Bunga dan Beberapa Hal Ini

CONTOH JAWABAN