Wilayah rakyat dan pemerintahan merupakan unsur negara yang

Wilayah rakyat dan pemerintahan merupakan unsur negara yang

Pixabay

Ilustrasi Bumi dalam bentuk globe

Bobo.id- Tahukah teman-teman, berapa jumlah negara yang ada di dunia? Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) menyebut ada 193 negara anggota di dunia.

Sebenarnya apa pengertian dari negara? Dan apa fungsinya? Yuk, kita cari tahu!

Baca Juga: Arti dan Makna Lambang Asean, Simbol Persatuan Negara Asia Tenggara

Pengertian Negara

Negara adalah suatu organisasi yang berada dalam suatu wilayah tertentu, yang di dalamnya terdapat rakyat, dan pemerintahan yang sah.

Pemerintah tersebut memiliki kekuasaan dan wewenang untuk mengatur rakyatnya.

Tujuannya, untuk mewujudkan kepentingan bersama.

Fungsi Negara

Fungsi dari negara yaitu untuk mengatur kehidupan yang ada dalam seluruh wilayah negara untuk mencapai tujuan bersama.

Selain itu, negara berfungsi untuk menjaga ketertiban masyarakat, mengusahakan kesejahteraan rakyat, membentuk pertahanan, dan menegakkan keadilan.

Unsur-Unsur Negara

Unsur-unsur suatu negara itu meliputi berikut ini.

1. Rakyat

Rakyat adalah semua orang yang mendiami wilayah suatu negara.

Rakyat adalah unsur yang terpenting dalam negara karena rakyat yang mendirikan dan membentuk suatu negara. Rakyat terdiri atas penduduk dan bukan penduduk.

Penduduk, yaitu semua orang yang tinggal dan menetap dalam waktu lama di suatu negara. Mereka lahir secara turun-temurun dan besar di dalam suatu negara.

Sementara, bukan penduduk adalah orang yang tinggal sementara di suatu negara. Misalnya, turis mancanegara yang berkunjung ke Indonesia.

Penduduk dapat dibedakan menjadi warga negara dan warga negara asing.

Warga negara adalah semua orang yang menurut undang-undang diakui sebagai warga negara.

Sebaliknya, warga negara asing adalah orang yang mendapat izin tinggal di suatu negara, bukan sebagai duta besar, konsul, dan konsuler.

2. Wilayah

Wilayah merupakan tempat tinggal rakyat di suatu negara dan merupakan tempat menyelenggarakan pemerintahan yang sah.

Wilayah suatu negara terdiri atas daratan, lautan, dan udara. Wilayah suatu negara berbatasan dengan wilayah negara lainnya.

Batas-batas wilayah negara dapat berupa bentang alam contohnya sungai, danau, pegunungan, lembah, laut.

Atau menggunakan batas buatan seperti pagar tembok, pagar kawat berduri, patok.

Bisa juga menggunakan batas menurut ilmu pasti berdasarkan garis lintang dan garis bujur.

Baca Juga: Bentuk Kerja Sama Indonesia dengan Negara ASEAN di Bidang Sosial dan Budaya

Wilayah rakyat dan pemerintahan merupakan unsur negara yang

Design by Freepik

Daftar nama provinsi dan ibu kota di Indonesia

3. Pemerintahan yang Sah

Pemerintahan yang sah dan berdaulat adalah pemerintahan yang dibentuk oleh rakyat dan mempunyai kekuasaan tertinggi. Pemerintahan yang sah juga dihormati dan ditaati oleh seluruh rakyat serta pemerintahan negara lain.

4. Pengakuan dari Negara Lain

Negara yang baru merdeka memerlukan pengakuan dari negara lain karena menyangkut keberadaan suatu negara.

Apabila negara merdeka tidak diakui oleh negara lain maka negara tersebut akan sulit untuk menjalin hubungan dengan negara lain.

Pengakuan dari negara yang lain terdiri dari 2 sifat, yaitu de facto dan de jure.

Pengakuan de facto, artinya pengakuan tentang kenyataan adanya suatu negara merdeka.

Pengakuan seperti ini belum bersifat resmi.

Sedangkan, pengakuan de jure, artinya pengakuan secara resmi berdasarkan hukum oleh negara lain sehingga terjadi hubungan ekonomi, sosial, budaya, dan diplomatik.

Baca Juga: Selain Indonesia, 4 Negara Ini Juga Memiliki Lambang Negara dari Hewan Mitologi, Negara Mana Saja, ya?

------

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sebutkan yang merupakan sifat atmosfer, yaitu

Tenaga endogen berasal dari dalam bumi yang menyebabkan pergeseran kerak, salah satunya tenaga vulkanisme. vulkanisme ini cenderung berdampak negatif … bagi kehidupan. namun demikian, aktivitas endogen tersebut memiliki beberapa dampak positif, yait

tolong please jawabin​

Diketahui pada tahun 2018 penduduk di suatu daerah berjumlah 50. 0. 000 jiwa. Jumlah bayi yang lahir pada tahun 2018 sebanyak 100. 000 jiwa,berapakah … nilai CBR di daerah tersebut?.

Hitung jarak episentrum bila di kota Semarang terjadi gempa pada gelombang primer pukul 07. 50'. 30" dan gelombang skunder datang pukul 07. 53'. 33".

13. Sekira 97% air tawar di Bumi merupakanair tanah. Air tanah merupakan air yangpaling banyak digunakan untuk memenuhikebutuhan domestik karena memil … iki kelebihandibandingkan air permukaan. Kelebihan airtanah tersebut berupa. ​.

1.Tentukan awal bulan Syawal 1443 H! a.Tentukan sudut waktu Matahari saat matahari terbenam dan waktu Matahari terbenam! b.Tentukan tinggi Hilal! c. A … pa kesimpulannya? Data: Ijtimak pada tanggal 1 Mei 2022 Lintang Tempat (φ) = 7° 32' Bujur Temat (λ) = 110° 44° Perata Waktu (e) = 0º 11’ 38° Deklinasi Matahari (δ) = 15º 12’ 14’’ Bujur Daerah (λ WIB) = 105º WITA = = 120º WIT = 135º Tinggi Matahari (h ☼) saat Terbenam = -1º (secara rata-rata) ARM pukul 10.00 = 38º 49’ 16” ARM pukul 11.00 = 38º 51’ 39” ARB pukul 10.00 = 281º 43’ 47” ARB pukul 11.00 = 282º 23’ 10” Deklinasi Bulan pukul 10.00 = - 25º 35’ 43” Deklinasi Bulan pukul 11.00 = - 25º 35’ 34”

Perhatikan upaya mitigasi bencana berikut ini ! 1. Pinggirkan mobil di pinggir jalan 2. Tetap melaju dengan kencang agar cepat sampai yujan 3. Hentika … n mobil di tempat terbuka 4. Bersembunyi di dalam bagasi mobil Upaya mitigasi gampa bumi saat berada di dalam mobil ditunjukkan oleh nomor...a. 2 dan 3b. 1 dan 3c. 1 dan 2d. 3 dan 4e. 2 dan 4​

Adanya pergantian cuaca menyebabkan batuan menjadi mudah retak. Kemudian, lama kelamaan batuan menjadi pecah dan berubah menjadi tanah. Ini disebabkan … saat cuaca panas bebatuan akan cenderung berkembang. Sebaliknya, saat cuaca dingin bebatuan akan mengecil dan mengkerut. Tenaga eksogen yang bekerja proses ini adalah pelapukan . . . . a. Biologisb. Fisis c. Chemis d. Kimia e. Organis​

bencana kekeringan yang ada di beberapa daerah Indonesia disebabkan karena....a. temperatur di laut kurang tinggib.curah hujan si suatu daerah kurangc … .angin muson yg bertiup kurang membawa uap air d. Adanya pergantian musime.cadangan​

tolong bantu jawab ya​

memilih pemimpin Adakalanya didasarkan pada kesamaan daerah atau persamaan suku bidang seperti ini menunjukkan pengaruh sikap??​

7. Tuliskan 3 organisasi sebelum masa pergerakan nasional ?

Struktur majemuk masyarakat indonesia berpengaruh terhadap pola hubungan antarkelompok sosial. untuk menjaga solidaritas internal maka masing-masing p … ihak melakukan upaya penguatan kelompoknya. berkaitan dengan upaya integrasi masyarakat, maka dapat disimpulkan bahwa

Bagaimana pendapatmu tentang kasus hukum yang di alami oleh nenek minah? berikqn pendapat mu

Tuliskan penyakit dan cara penanggulangannya pada sistem peredaran darah manusia

Tuliskan 4 perilaku menghargai keragaman suku bangsa dan budaya di lingkungan sekolah!

Untuk memupuk persatuan dan kesatuan dalam kehidupans ehari-hari dapat dilakukan dengan cara ...

Upaya bela negara dalam menghadapi ancaman non fisik dapat dilakukan dengan cara ...

Warga yang berada diluar daerah bencana dapat berpartisipasi dalam upaya mitigasi bencana pandemi covid19. salah satu bentuk partisipasi warga yang te … pat adalah..