Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

August 23, 2021 - 03:41 - 1 min read

1098 views

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

Hari ini saya dapat pertanyaan, mengenai theme WordPress yang saya custom dari client, katanya saat share artikel blog ke whatsapp gambar Thumbnail nya tidak muncul.

Nah saya cari deh solusinya, karena menggunakan wordpress jadi gampang aja, tinggal pakai plugin mungkin bisa terselesaikan.

Setelah saya cari-cari, ada plugin namanya Open Graph (OG) yang fungsinya untuk memunculkan Thumbnail artikel saat di share di berbagai media sosial.

Setelah saya Install, dan coba share artikel ke whatsapp, gambar Thumbnailnya sudah muncul.

Install Plugin Open Graph

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

Silahkan kalian install plugin OG seperti gambar diatas, lalu aktifkan.

Tidak perlu pengaturan lagi, karena setelah diinstal fungsi open graph sudah berjalan.

Hasil Share ke Whatsapp

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

Nah ini hasil dari plugin tersebut, saat share artikel ke whastapp sudah muncul Thumbnailnya.

Oke mungkin sekian artikel kali ini, semoga bermanfaat.

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

Waktu Baca : < 1 menit

Beberapa kali share URL blog di whatsapp kok tidak muncul gambar thumbnail / previewnya ya? Padahal sudah disetting “featured image” di wordpressnya. Ternyata kejadian gambar thumbnail tidak muncul saat share di whatsapp maupun facebook ini disebabkan karena belum disettingnya property “og:image”.

Untuk menampilkan otomatis, Anda bisa instal plugins berikut : jetpack ataupun OG

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

Ukuran gambar thumbnail sebaiknya minimal 200 pixel dan PERSEGI sama Sisi.

Dan untuk joomla, silahkan instal modul https://www.phoca.cz/download/category/62-phoca-open-graph-plugin

Selamat mencoba!

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

Kemungkinan ada masalah jika WordPress tidak dapat menampilkan thumbnail gambar yang sebelumnya diunggah setelah konfigurasi diubah. Anda bisa menggunakan plugin Regenerate Thumbnails untuk memperbaiki masalah tersebut.

  1. Instal plugin di WordPress.
  2. Aktifkan plugin di WordPress.
  3. Jika Anda ingin membuat ulang semua thumbnail situs:
    1. Pada menu Alat, klik Regen. Thumbnail
    2. Klik tombol Buat Ulang Semua Thumbnail.
  4. Jika Anda ingin memperbarui masing-masing thumbnail gambar:
    1. Klik pada Media dari bilah navigasi WordPress.
    2. Jika Anda sedang menggunakan tampilan Grid, Anda perlu mengeklik tampilan Daftar di Pustaka Media.
    3. Cari gambar dan arahkan kursor ke gambar tersebut sehingga Anda bisa mengeklik tautan Buat Ulang Thumbnail.

Langkah-langkah di atas akan mengarahkan Anda ke suatu halaman yang menunjukkan keberhasilan pembuatan ulang gambar.

Catatan: Plugin WordPress ini adalah plugin pihak ketiga, apabila ada masalah dalam penggunaan silakan lihat halaman pengembang.

Info Selengkapnya:

  • Memecahkan masalah dan memperbaiki gambar WordPress yang hilang.
  • Jika membutuhkan bantuan untuk memperbaiki thumbnail gambar, tim Dukungan WordPress Premium kami siap membantu Anda.

  • #1

selamat pagi para suhu.

langsung saja, saat saya mau share berita/artikel web (wordpress) ke WhatsApp, foto "Gambar Unggulan" tidak muncul di samping judul artikel.
justru yang muncul di samping judul logo web, bukan gambar unggulan.

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

  • #2

apa sudah coba ditambahkan meta tag og:title dan og:image ??

  • #3

apa sudah coba ditambahkan meta tag og:title dan og:image ??

bagaimana caranya?

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

  • #4

Coba debug disini https://developers(.)facebook(.)com/tools/debug/sharing/. Kalau pake yoast, image nya set disana aja coba

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

  • #5

Kalo pake wordpress sudah banyak plugin nya untuk SEO, salah satu nya seperti yang sudah disebutkan oleh tuan @Niagahoster.id

  • #6

selamat pagi para suhu.

langsung saja, saat saya mau share berita/artikel web (wordpress) ke WhatsApp, foto "Gambar Unggulan" tidak muncul di samping judul artikel.
justru yang muncul di samping judul logo web, bukan gambar unggulan.

maksutnya gimana?

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

  • #7

apa sudah coba ditambahkan meta tag og:title dan og:image ??

ini kalo fb.. tapi dia minta WA ya? hemm..

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

  • #8

ini kalo fb.. tapi dia minta WA ya? hemm..

Sama aja kok. Udah pernah tes, khususnya pengguna yoast ya.. set image nya di pengaturan yoast nanti feature image yang muncul sesuai dengan image yang dipilih tadi

  • #9

Bisa pakai plugin http://wordpress.org/plugins/og tinggal pasang dan aktifkan saja..
oya, ukuran pixel gambar diatas 100kb juga berpengaruh jika yang share pakai low connection,

Thumbnail WordPress tidak muncul di WhatsApp

  • #10

kalau bisa coding, bisa tambahkan meta og:image dan og:title di header.php
kalau gak faham coding, bisa cari plugi yang support untuk itu, biasanya plugin SEO, misal all in one seo di fitur social meta, ada settingan untuk tujuan tersebut