Surabaya ke jogja naik kereta berapa jam

Surabaya – Yogyakarta (Jogja) berapa jam dan berapa kilo (km) ? Berikut ini lama perjalanan dan jarak tempuh naik sepeda, sepeda motor, mobil, bus, dan kereta api dari Surabaya ke Yogyakarta.

Jarak dari Surabaya ke Yogyakarta, maupun Yogyakarta ke Surabaya kurang lebih ± 325 km – 341 km tergantung rute yang dilewati. Jadi dengan jarak segitu, berapa lama perjalan dari Surabaya ke Yogyakarta.

Tabel Lama Perjalan Dari Surabaya Ke Yogyakarta

KendaraanJamJalan Kaki± 64 jamSepeda Motor± 9 jam 14 Menit s/d 9 Jam 21 MenitMobil / Bus / Truk± 9 jam 14 Menit s/d 9 Jam 21 MenitMobil / Bus / Truk (Lewat Tol)± 5 jam 8 MenitKereta Api± 3 jam 41 Menit s/d 6 Jam 17 MenitPesawat± 1 jam 10 Menit s/d 5 Jam

Lama perjalanan baik naik sepeda motor, mobil, bus, truk maupun kereta api tergantung lewat jalur mana. Jika kereta turun stasiun, naik kereta jenis apa dan lewat jalur mana. Jika naik pesawat rata – rata langsung, tapi ada juga yang 1 kali transit ke Bali terlebih dahulu.

Kamu sedang mencari referensi jadwal dan harga tiket kereta dengan rute Surabaya Jogja terbaru? Simak informasi lengkapnya disini!

Daftar isi

Yogyakarta memiliki berbagai tempat wisata yang sangat terkenal sampai ke penjuru dunia. Tak hanya itu, kuliner khasnya yang menggugah selera bisa anda cicipi saat berkunjung ke Yogyakarta (Jogja). Jika berada di Surabaya dan ingin bepergian ke Yogyakarta (Jogja), anda bisa menggunakan transportasi umum yang nyaman yaitu kereta api. Transportasi yang satu ini diminati banyak orang untuk berpergian karena fasilitas yang lengkap dan harganya relatif terjangkau.

Pada Era New Normal, PT KAI mulai membuka beberapa perjalanan dari Kota Surabaya ke Kota Yogyakarta menggunakan kereta api. Berikut daftar jadwal dan harga tiket kereta api dari Surabaya ke Yogyakarta yang beroperasi saat New Normal.

Harga & Jadwal Tiket Kereta Api Yogyakarta Surabaya

Agar anda tidak terlewat dalam jadwal kereta Surabaya Yogyakarta, berikut kami sajikan jadwal dan harga tiket kereta Surabaya Jogja saat New Normal:

Jadwal & Tiket Kereta Api Surabaya

Stasiun Awal

Stasiun Datang

Artikel Terkait

  • Floating Market Lembang: Tiket Masuk & Aktivitas Wisata Seru

    by Arnetta First (Advontura – Platform Informasi Tempat Wisata Seru untuk Traveller) on Desember 7, 2022 at 3:30 pm

    Floating Market Lembang merupakan salah satu objek wisata paling hits di Bandung. Berikut ini info tiket masuk serta aneka aktivitas wisata seru di sana.

  • Rainbow Garden Lembang: Lokasi & Harga Tiket Masuk 2022

    by Arnetta First (Advontura – Platform Informasi Tempat Wisata Seru untuk Traveller) on Desember 4, 2022 at 11:25 pm

    Siapa yang sudah tak sabar untuk berlibur ke Rainbow Garden Lembang? Berikut ini info lokasi, harga tiket, serta aktivitas wisata serunya. Hanya di Advontura!

  • Resep Semar Mendem, Camilan Khas Jawa yang Gurih di Mulut

    by Arnetta Firstianti (Kuliner Kota – Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia) on Desember 1, 2022 at 2:26 am

    Temukan tiga macam resep Semar Mendem dan makna filosofis yang terkandung di dalam jajanan tradisional tersebut hanya di Kuliner Kota! Artikel <strong>Resep Semar Mendem, Camilan Khas Jawa yang Gurih di Mulut</strong> pertama kali tampil pada Kuliner Kota - Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia.

  • Resep Mie Jebew, Kuliner Pedas Asal Garut yang Viral

    by Arnetta Firstianti (Kuliner Kota – Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia) on November 30, 2022 at 8:48 am

    Penasaran dengan resep mie jebew viral super pedas? Di sini Sobat Kuliner bisa liat resep mie jebew yang enak dan nggak cuma menang pedes aja! Artikel <strong>Resep Mie Jebew, Kuliner Pedas Asal Garut yang Viral</strong> pertama kali tampil pada Kuliner Kota - Referensi Lengkap Kuliner Khas di Indonesia.

Kereta

Jadwal

Tiba

Kelas

Harga Tiket

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Agro Wilis

07.00

11.22

Eksekutif

Rp270.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Agro Wilis

07.00

11.22

Eksekutif

Rp225.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Jayakarta

14.20

19.37

Ekonomi

Rp220.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Jayakarta

14.20

19.37

Ekonomi

Rp155.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Turangga

16.30

21.06

Eksekutif

Rp270.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Turangga

16.30

21.06

Eksekutif

Rp225.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Turangga Priority

16.31

22.06

Eksekutif

Rp400.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Bima

17.00

21.49

Eksekutif

Rp300.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Bima

17.00

21.49

Eksekutif

Rp250.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Bima Priority

17.00

21.49

Eksekutif

Rp400.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Wijayakusuma

18.35

23.59

Ekonomi

Rp210.000

Stasiun Gubeng

Stasiun Yogyakarta

Wijayakusuma

18.35

23.59

Eksekutif

Rp270.000

 

Baca Juga:   Tiket Kereta ke Malang

Jadwal Lengkap Kereta Api Dari Surabaya ke Lempuyangan 

Stasiun Awal

Stasiun Datang

Kereta

Jadwal

Tiba

Kelas

Harga Tiket

Stasiun Gubeng

Stasiun Lempuyangan

Sri Tanjung

13.35

19.26

Ekonomi

Rp88.000

 

Syarat Naik Kereta Api Terbaru 2022

Ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi calon penumpang untuk bisa melakukan perjalanan kereta ke Yogyakarta. Pastikan anda mempersiapkannya sebelum melakukan perjalanan. Cek syarat naik kereta Surabaya Yogyakarta saat new normal berikut ini!

  • Menunjukkan sertifikat vaksin
  • Memiliki surat hasil tes rapid (hanya berlaku 14 hari setelah tes)
  • Keterangan sehat dari dokter, klinik atau puskesmas.
  • SIKM untuk perjalanan dari / ke Jakarta*
  • Dalam keadaan sehat (tidak ada indikasi flu, batuk dan sesak nafas)

Cara Pesan, Refund dan Reschedule Tiket Kereta

Cara Pesan Tiket Kereta Api via Website dan KAI Access

Anda dapat membeli tiket secara online maksimal H-1 dari keberangkatan kereta Surabaya Yogyakarta melalui beberapa cara berikut.

  1. Melalui Aplikasi KAI Access
  2. Situs resmi KAI.id
  3. Menggunakan jasa Online Ticketing Agent (OTA) seperti Traveloka, Tiket.com, atau Tokopedia.


*untuk pesan tiket online, pembayaran bisa melalui Alfamart, Alfamidi dan Indomaret.

Cara Beli Tiket Kereta Secara Offline

Pembelitan tiket secara offline tersedia hingga 3 jam sebelum keberangkatan kereta khusus untuk pembelian di stasiun asal.

Berapa lama naik kereta Jogja Surabaya?

Berapa lama waktu perjalanan dari Yogyakarta ke Surabaya? Rata-rata waktu tempuh yang kamu butuhkan untuk perjalanan dari Yogyakarta ke Surabaya adalah 5 jam 25 menit dengan menggunakan kereta api.

Berapakah jarak Jogja Surabaya?

Kota Surabaya berjarak sekitar 329 kilometer dari Kota Yogyakarta. Perjalanan kereta api kelas ekonomi dari Yogyakarta menuju Surabaya tersedia melalui relasi Stasiun Lempuyangan dan Stasiun Surabaya Gubeng. Adapun jarak antar-kedua kota tersebut ditempuh melalui perjalanan kereta api dengan durasi 6-7 jam.

Stasiun apa saja yang dilewati dari Surabaya ke Jogja?

Kereta ini sendiri baru akan resmi diluncurkan pada 1 Desember 2019. Jalur Surabaya Stasiun Pasar Turi, Lamongan, Bojonegoro-Gambringan, Solo, Yogyakarta ini, akan berangkat pulang dan pergi, yaitu dari Surabaya sekitar pukul 07.11 dan sampai di Yogyakarta sekitar pukul 13.15.

Berapa jam Surabaya ke Jogja via tol?

Perjalanan pun tak lagi lagi butuh waktu berjam-jam, namun hanya dengan durasi 3,5 jam saja dengan jarak tempuh 270,8 km. Adalah Duta Kartika, jasa transportasi yang melayani travel Surabaya Jogja 2020 via jalan bebas hambatan ini.