PERTANYAAN berbobot tentang Pancasila sebagai dasar negara

You're Reading a Free Preview
Pages 7 to 18 are not shown in this preview.

Show

You're Reading a Free Preview
Page 22 is not shown in this preview.

You're Reading a Free Preview
Pages 26 to 34 are not shown in this preview.

negara Asean yang menjadi satu dengan benua asia ??JAWAB DENGANN BENARR!!!NGAK USAH JAWAB KALAU NGAK BISA MAKASIHHH​

tulisakan 3 perumusan dasar negara​

Menurut anda, apa saja manfaat teoritis dan praktis, baik secara micro maupun makro mempelajari konsep demokrasi di Indonesia!

bagaimana pancasila jika dikaji dari sudut pandang yang tidak berwujud?​

jelaskan apakah Pancasila termasuk kebudayaan ​

apa bentuk pendekatan yang dipakai dalam menyampaikan pendapat untuk merumuskan dasar negara​

kata kunci dasar negara indetitas nasional pendiri negara penerapan budaya

Cari peraturan perundangan undangan yang harus disahkan DPR dan yang tidak harus disahkan DPR​

Ayo Berlatih Buatlah laporan kelompok tentang pemilihan lagu di kelasmu dengan teliti! Isi laporan antara lain: 1. Siapa pemimpin jalannya pemungutan … suara? 2. Berapa siswa yang memilih? 3. Lagu apa saja yang dipilih? 4. Lagu apa yang mendapat pilihan suara terbanyak? 5. Apakah semua anak menerima keputusan?​

Kakkk bantu jawab plissMenurut kalian sebagai pelajar pada periode reformasi sampai saat ini Bagaimanakah kedudukan Pancasila jaman repor nasi saat in … i (10) bukti dalam kehidupan berbangsa​

Amirul Nisa Sabtu, 15 Januari 2022 | 08:00 WIB

PERTANYAAN berbobot tentang Pancasila sebagai dasar negara

Mengenal pancasila sebagai dasar negara melalui contoh soal dan pembahasan. (Youtube/Majalah Bobo)

Bobo.id - Teman-teman pasti sering melihat lambang pancasila berada di kelas.

Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang dibentuk oleh para pendiri bangsa.

Tapi tahukah teman-teman pengertian dan manfaat adanya pancasila?

Bila ingin mengetahui lebih banyak tentang pancasila, teman-teman bisa belajar dari contoh soal dan pembahasan berikut ini.

1. Apakah maksud pancasila sebagai dasar negara?

Pembahasan

Pancasila merupakan dasar negara yang sudah dilegalkan dalam Intruksi Presiden No.12/1968.

Sebagai dasar negara pancasila memiliki arti sebagai pedoman dalam penyelenggaraan norma-norma hukum.

Hukum yang dibuat dan berlaku di Indonesia pun harus memiliki keterkaitan dengan pancasila.

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Beragam Hewan Mamalia


Page 2


Page 3

PERTANYAAN berbobot tentang Pancasila sebagai dasar negara

Youtube/Majalah Bobo

Mengenal pancasila sebagai dasar negara melalui contoh soal dan pembahasan.

Bobo.id - Teman-teman pasti sering melihat lambang pancasila berada di kelas.

Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang dibentuk oleh para pendiri bangsa.

Tapi tahukah teman-teman pengertian dan manfaat adanya pancasila?

Bila ingin mengetahui lebih banyak tentang pancasila, teman-teman bisa belajar dari contoh soal dan pembahasan berikut ini.

1. Apakah maksud pancasila sebagai dasar negara?

Pembahasan

Pancasila merupakan dasar negara yang sudah dilegalkan dalam Intruksi Presiden No.12/1968.

Sebagai dasar negara pancasila memiliki arti sebagai pedoman dalam penyelenggaraan norma-norma hukum.

Hukum yang dibuat dan berlaku di Indonesia pun harus memiliki keterkaitan dengan pancasila.

Baca Juga: Contoh Soal dan Pembahasan Materi tentang Beragam Hewan Mamalia


Page 4

PERTANYAAN berbobot tentang Pancasila sebagai dasar negara

freepik/natanaelginting

Contoh soal dan pembahasan tentang Pancasila sebagai ideologi negara.

Bobo.id - Pancasila merupakan ideologi negara yang dijadikan sebagai pedoman bagi seluruh masyarakat Indonesia. 

Pancasila sendiri secara etimologis ternyata bukan berasal dari Bahasa Indonesia, melainkan berasal dari bahasa sansakerta, teman-teman.

"Panca" memiliki arti lima, ini sesuai dengan jumlah butir Pancasila. Semantara itu, "Sila" berarti batu sendi yang digunakan sebagai pedoman.  

Melalui contoh soal ini, teman-teman akan belajar tentang Pancasila sebagai ideologi negara.

Pada contoh soal ini, akan diikuti dengan pembahasan yang lengkap dan mudah dipahami.

Yuk, simak contoh soal dan pembahasan lengkap tentang Pancasila sebagai ideologi negara berikut!

1. Apa yang dimaksud dengan nilai dasar Pancasila?

Pembahasan

Nilai dasar Pancasila adalah asas yang diterima masyarakat sebagai pedoman yang mutlak, teman-teman. 

Baca Juga: Pengertian Pancasila Menurut Para Ahli, dari Soekarno hingga Notonegoro

Hai, Sobat Guru Penyemangat, tahukah Sobat bahwa selain sebagai dasar, Pancasila juga merupakan ideologi negara?

Ya. Pancasila adalah identitas negara kita. Negara dan rakyat memiliki kewajiban untuk mengamalkan nilai-nilai Pancasila. Entah itu sebagai norma hukum, sikap mental, hingga kaidah-kaidah berperilaku dalam kehidupan sehari-hari.

Hal ini amatlah penting demi terwujudnya kehidupan yang aman, damai, sejahtera, serta terhindar dari perpecahan yang mengakibatkan hancurnya persatuan dan kesatuan bangsa.

Berikut ada pertanyaan tentang Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara beserta jawabannya. Ada soal yang sulit, sedang dan mudah.

Mari disimak ya:

Soal Tentang Pancasila Sebagai Dasar Negara

1. Apa makna Pancasila ketika ditetapkan sebagai dasar negara?

Jawaban:

Dalam hubungannya dengan dasar negara, maka Pancasila dalam hal ini bermakna sebagai sumber dari segala sumber hukum di Indonesia. Sebagai falsafah negara, Pancasila tertuang dalam kedudukan tertinggi dalam tata tertib hukum di Indonesia yaitu pada pembukaan UUD 1945.

2. Apa saja fungsi utama Pancasila sebagai dasar negara?

Jawaban:

Ada 3 fungsi Pancasila sebagai dasar negara:

  • Pancasila dianggap sebagai pandangan hidup bangsa, yaitu dijadikan acuan dalam kehidupan pribadi, kehidupan masyarakat, serta interaksi manusia dengan alam.
  • Pancasila sebagai dasar NKRI, yakni Pancasila berperan dalam mewujudkan cita-cita hukum dasar serta menggaungkan semangat bagi UUD 1945 dalam pernyelenggaraan negara.
  • Pancasila sebagai ideologi bangsa dan negara Indonesia, yaitu Pancasila sebagai kumpulan ide, gagasan, keyakinan, kepercayaan yang menjadi dasar eksistensi segala aspek negara, mulai dari politik, sosial, ekonomi, kebudayaan, hingga keagamaan.

3. Bagaimana kedudukan Pancasila sebagai dasar negara?

Jawaban:

Kedudukan Pancasila diterangkan dalam pembukaan UUD 1945 tepatnya pada alenia keempat. Di sana disebutkan kelima sila Pancasila.

4. Pancasila juga dapat dijadikan dasar pergaulan warga negara, apa maksudnya?

Jawaban:

Pancasila sebagai dasar pergaulan warga negara berarti bahwa kita menjadikan Pancasila sebagai tuntutan dan acuan dalam berperilaku, baik di lingkungan keluarga, lingkungan sekolah, lingkungan masyarakat, hingga kehidupan berbangsa dan bernegara.

Dalam bergaul, warga negara wajib mengamalkan butir-butir nilai yang tertuang dalam kelima sila Pancasila.

5.Sebagai dasar negara, Pancasila pula dijadikan rujukan dalam mengatur penyelenggaraan pemerintah. Dari mana ketetapan itu ditentukan?

Jawaban:

Pancasila sebagai dasar dalam mengatur penyelenggaraan pemerintahan telah ditegaskan dalam Ketetapan MPR No. XVIII/MPR/1998 tentang pencabutan P4 dan Penetapan tentang Penegasan Pancasila sebagai Dasar Negara.

6. Sebagai dasar negara, Pancasila juga mencerminkan kepribadian bangsa Indonesia. Hal tersebut dapat diwujudkan dengan cara?

Jawaban:

Menjadikan Pancasila sebagai dasar tingkah laku, sikap mental, serta perbuatan yang menjadikannya berbeda dengan bangsa-bangsa lain.

7. Apa saja sikap yang sesuai dengan Pancasila sebagai pandangan hidup?

Jawaban:

Sikapnya yaitu menjalankan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Contohnya seperti toleransi, gotong royong, mengadakan musyawarah untuk mencapai mufakat, dan sebagainya.

8. Apa yang akan terjadi jika Pancasila tidak dijadikan sebagai dasar negara Indonesia?

Jawaban:

Jika Pancasila tidak dijadikan sebagai dasar negara, maka akan ada banyak kekacauan yang terjadi di dalam negeri.

Contohnya seperti radikalisme, konflik antar budaya dan suku, konflik agama, hingga rusaknya persatuan dan kesatuan bangsa.

9. Apa saja contoh perilaku yang sesuai dengan pengamalan Pancasila sebagai dasar negara dalam kehidupan sehari-hari?

Jawaban:

Ada banyak contoh perilaku sebagai wujud dari pengamalan Pancasila sebagai dasar negara. Misalnya menyelesaikan masalah dengan musyawarah, mengadakan gotong royong, mengikuti upacara peringatan hari besar nasional, dan sebagainya.

10. Perbedaan suku, agama, ras, adat- istiadat dan budaya kadangkala bisa menjadi penghambat pengamalan Pancasila sebagai dasar negara. Apa saja cara yang bisa dilakukan untuk mengatasinya?

Jawaban:

Upaya-upaya yang bisa dilakukan dalam mengatasi hambatan perbedaan SARA ialah dengan memberikan pemahaman tentang keragaman sejak dini, meningkatkan rasa toleransi, tenggang rasa, serta belajar untuk menerima perbedaan dan mengakuinya sebagai kekayaan bangsa Indonesia.

Boleh Baca: Ragam Cara Memaknai Hari Lahir Pancasila Bagi Pelajar dan Generasi Muda

Pertanyaan Sulit Tentang Ideologi Pancasila Beserta Jawabannya

1. Apa yang dimaksud dengan ideologi Pancasila?

Jawaban:

Ideologi adalah identitas dalam berbangsa dan bernegara. Dengan demikian, ideologi Pancasila adalah hasil pemikiran atau gagasan yang mencakup nilai-nilai Pancasila dalam rangka mencapai tujuan negara.

2. Apa saja fungsi Pancasila sebagai ideologi negara?

Jawaban:

Fungsi Pancasila sebagai ideologi negara:

  • Menjadi sumber wawasan dan makna bagi bangsa
  • Pengarah dan pembimbing dalam mencapai tujuan
  • Menjadi identitas bangsa yang membedakannya dengan bangsa lain
  • Menjadi pedoman hidup dan pedoman dalam berperilaku
  • Menjadi dasar pencegahan konflik.

3. Mengapa negara Indonesia menggunakan ideologi terbuka?

Jawaban:

Sejatinya Indonesia merupakan sebuah negara. Pada dasarnya setiap negara memerlukan ideologi agar bisa menjalankan sistem pemerintahan yang ada pada negara tersebut.

Karena Indonesia adalah negara besar yang menganut sistem pemerintahan demokratis, maka ideologi terbuka yang paling tepat untuk digunakan.

Sebagaimana yang kita ketahui bahwa sistem pemerintahan demokratis adalah untuk rakyat, dilaksanakan oleh rakyat, dan juga dipimpin oleh rakyat.

Untuk mendukung sistem tersebut, dibutuhkan ideologi yang mampu memberikan kesempatan bagi rakyat untuk menuangkan aspirasi dan gagasan yang berguna untuk kemajuan bangsa.

4. Bagaimana cara menumbuhkan nilai-nilai yang terkandung Pancasila sehingga mampu memberikan harapan optimisme dan motivasi untuk mewujudkan cita-cita negara?

Jawaban:

Adapun hal utama yang perlu dilakukan ialah menempatkan Pancasila dalam pengertian sebagai moral, jiwa, dan kepribadian bangsa Indonesia.

Kita harus menyadari bahwa Pancasila sebagai jiwa bangsa Indonesia lahir bersamaan dengan adanya bangsa Indonesia, dan hal tersebut dipicu oleh semangat untuk meraih kemerdekaan. Selain itu,Pancasila juga berfungsi sebagai kepribadian bangsa Indonesia. Artinya, jiwa bangsa Indonesia mempunyai arti statis sekaligus dinamis.

Jiwa ini keluar diwujudkan dalam sikap mental, tingkah laku, dan amal perbuatan bangsa Indonesia yang pada akhirnya mempunyai ciri khas.

Ketika Pancasila dan segenap nilai-nilai yang terkandung di dalamnya sudah menjadi identitas, dasar sikap, dan dasar perilaku, maka secara bertahap akan muncul harapan optimisme dan motivasi yang sangat berguna dalam mewujudkan cita-cita bangsa dan negara Indonesia.

5 Apa saja contoh sikap positif terhadap Pancasila sebagai ideologi terbuka?

Jawaban:

  • Menjadikan nilai-nilai Pancasila sebagai filter masuknya budaya asing yang dapat merusak identitas bangsa
  • Terbuka terhadap nilai-nilai baru namun tetap sesuai dengan kaidah dan nilai dasar Pancasila
  • Aktif mengkaji Pancasila melalui wacana, diskusi, tulisan maupun penelitian
  • Menaati norma sosial maupun norma hukum yang sesuai dengan nilai Pancasila
  • Menyelesaikan permasalahan dengan berlandaskan pada nilai-nilai Pancasila
  • Menjadikan Pancasila sebagai alat pembangkit semangat nasionalisme dan patriotisme.

6. Pancasila sebagai ideologi terbuka bersifat dinamis. Jelaskan maksud dan bagaimana implementasinya!

Jawaban:

Pancasila sebagai ideologi terbuka memiliki sifat dinamis karena Pancasila dapat selalu menyesuaikan diri dengan perubahan zaman.

Contoh implementasinya:

Dulu, konflik yang berkenaan dengan pelanggaran nilai-nilai Pancasila lebih sering diatasi oleh aparat keamanan maupun diselesaikan oleh masyarakat secara musyawarah. Namun seiring dengan perkembangan zaman, konflik dan perselisihan mulai merambat ke dunia medsos.

Untuk mengatasinya, dibentuklah tim siber dan UU ITE (Undang Undang Informasi dan Transaksi Elektronik) sebagai perwujudan dari dinamisnya ideologi Pancasila.

7. Mengapa Pancasila dijadikan sebagai Ideologi negara?

Jawaban:

Pancasila dasar negara kita dirumuskan dari nilai-nilai kehidupan masyarakat Indonesia yang berasal dari pandangan hidup bangsa yang merupakan kepribadian, bangsa perjanjian luhur serta tujuan yang hendak diwujudkan. Karena itu pancasila dijadikan ideologi negara.

***

Demikianlah tadi segenap soal dan pertanyaan tentang Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara yang lengkap dengan jawabannya.

Semoga bermanfaat ya
Salam.

Lanjut Baca: Inilah Teks Pidato Ir. Soekarno Pada 1 Juni 1945 yang Menjadi Dasar Lahirnya Pancasila


Page 2

PERTANYAAN berbobot tentang Pancasila sebagai dasar negara
Kerja Sama & Donasi di Gurupenyemangat.com

Hai, Sahabat Guru Penyemangat! Terima kasih telah setia membaca dan singgah di blog Gurupenyemangat.com.

Sebagaimana yang diketahui, blog ini terus meng-update berbagai tulisan seraya menggaungkan motto “Menulislah, lalu tebarkan kebaikan kepada seluruh alam”.

Walaupun demikian, sejatinya kegiatan menulis di blog tidaklah mudah.

Seorang penulis butuh kerja keras terutama dalam melakukan riset judul, riset penelitian, mencari sumber-sumber yang terpercaya, hingga menyajikan berbagai ilustrasi dan infografis.

Penulis menyadari, para pembaca terkadang memerlukan informasi di sebuah blog, lalu menyalinnya ke dokumen sendiri maupun untuk dibagikan ke media sosial.

Hanya saja, di luar sana masih banyak pula “orang-orang jahat” yang mengaku blogger namun dengan seenak hatinya menyalin-tempel tulisan kita kemudian ditayangkan kembali di blog mereka.

Sudah tidak izin, tidak mencantumkan link sumber, malah dikomersialkan ulang dengan sistem full-copas. Benar-benar jahat!

Kerja Sama

✐Jikalau nanti ada Sahabat Guru Penyemangat yang membutuhkan tulisan di blog ini untuk keperluan penelitian, pembuatan makalah, hingga presentasi ilmiah, maka silakan kontak via email di .

InsyaAllah admin akan dengan senang hati membagikan tulisan di blog ini secara gratis.

✐Guru Penyemangat juga menyilakan para blogger maupun UMKM untuk mengirimkan tulisan berupa content placement maupun posting tamu dengan ketentuan:

  • Tulisan original (no plagiat) dengan jumlah minimal 600 kata.
  • Anda boleh menyiapkan foto/gambar sendiri yang bebas hak cipta. Atau jika tidak ada foto, maka Guru Penyemangat bakal mencari ilustrasi sendiri yang relevan dengan artikel.
  • Anda bisa melampirkan maksimal 2 link dalam konten. Tautan tersebut statusnya permanen.
  • Setiap artikel content placement maupun postingan tamu bakal dimasukkan ke dalam kategori "Catatan Guru" dan bakal dipajang sebagai postingan unggulan selama 7 hari.
  • Guru Penyemangat hanya menerima postingan tentang informasi, produk atau jasa, bukan iklan yang aneh-aneh.
  • Adapun biayanya langsung saja kontak saya via email dan lampirkan proposal kerjasamanya.

Informasi dan kerja sama lebih lanjut, silakan kontak via email di atau Whatsapp di wa.me/6285764236790.

Donasi

Penulis menyadari betul bahwa bukanlah hal yang mudah untuk mengembangkan sebuah blog di tengah kesibukan sebagai seorang tenaga pengajar.

Untuk membuat blog seperti Gurupenyemangat.com diperlukan biaya yang cukup menguras kantong terutama dari segi perpanjangan domain, kuota internet, dan pembelian template responsif.

Maka dari itu, di sini Guru Penyemangat menerima donasi sukarela dengan nominal berapa pun.

Jikalau suatu hari ada Sahabat Pembaca yang berminat untuk berdonasi, silakan transfer ke:

  • (PayPal)

Jangan lupa konfirmasi bukti transfer ke email setelah melakukan transaksi.

Terima kasih, dan Salam Sukses.
Guru Penyemangat