Konjungsi yang tepat untuk melengkapi kutipan pidato persuasif tersebut adalah

You're Reading a Free Preview
Pages 6 to 10 are not shown in this preview.

Q. 7 kaidah kebahasaan teks persuasif sebutkan pengertian nya dan contoh ny:)​

sila ke 3 Pancasila adalah.........​

Sila ke 2 Pancasila adalah.......... ​

tolong bantu jawab dong ​

plissss tolong ya besok di kumpulpidato temanya hormati orang tua dang sayangi merekatolong ya kak makasih ​

Karateristik bentuk usaha mikro, kecil, dan menengah berbeda-beda. Manakah karakteristik berikut yang membedakan usaha kecil dan menengah? *

SELAMAT MENGERJAKAN Sejak tahun 2014, produksi plastik telah meningkat, dan saat ini berada di sekitar angka 311 on setahun. Angka ini diperkirakan me … ningkat dua kali lipat lagi dalam 20 tahun ke depan, dan empat kali lipat pada tahun 2050 di negara berkembang yang mengonsumsi plastik. Sampah ang saat ini menemukan jalan kelautan sudah menyebabkan bahaya pada satwa liar. Hal ini eperti kasus plastik yang ditemukan di perut burung laut, hingga kantong plastik yang dimaka leh kura-kura atau microplastik yang bahkan tidak dapat kita lihat pada ikan yang kita Onsumsi de pokok paragraf di atas adalah Sampah yang dibuang di lautan mengancam satwa liar 8. Pada tahun 2050 sampah akan meningkat empat kali lipat Sampah saat ini sudah menemukan jalan ke lautan Di negara berkembang yang paling banyak mengonsumsi plastik Plastik di temukan di perut burung laut acalah kutinan paragraf berikut!​

buatlah percakapan tentang monas!btw buatnya aga pnjng yh ^_^​

buatlah peta pikiran dari judul emas biru itu mulai langkah ​

Bacalah teks berikut untuk menjawab pertanyaan nomor 4 dan 5! Puluhan aktivis peduli lingkungan menanam ratusan bibit pohon keras jenis pohon ara dan … trembesi pada bulan Januari 2020. Ratusan bibit pohon tersebut ditanam di kawasan hutan konservasi yang berdekatan dengan pantai wisata Wairterang, Desa Wairterang, Kecamatan Waigete, Kabupaten Sikka, Provinsi Nusa Tenggara Timur. Aksi penanaman dilakukan di lokasi yang pernah terjadi kebakaran hutan pada September 2019 lalu. Puluhan aktivis dan didampingi pegawai UPH Kehutanan mendaki bukit dengan membawa bibit pohon untuk ditanam di dalam kawasan hutan. Dikutip seperlunya dari m.kumparan.com 4. Teks di atas tergolong .... a. fabel c. fiksi b. legenda d. nonfiksijawab cepat kk di kumpul besok makasih yg udah bantu jangan lupa follow ig.putri dw ​

Hadirin yang saya hormati,demikian pidato peringatan Hari Pahlawan kali ini. Semoga peringatan kali ini membuat kita sadar akan jasa para Pahlawan yan … g telah mengorbankan dirinya demi bangsa dan negara.Tuliskan bagian isi dari penggalan pidato di atas dengan bahasa yang efektif dan efesien!PLIZZZ KAKKKKK BANTUIN YAAAA♡♡♡♡♡​

Bacalah kutipan cerpen berikut! Atas dasar semua bukti yang ada dan pengakuan Nori, akhirnya mau tak mau Dewan Hakim memutuskan dia tidak bersalah dan … bebas dari dakwaan apapun .Semua orang membela dan bersimpati pada dia. Seketika dia sujud syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa. Dia memeluk ayah dan ibunya dengan tangis bahagia tiada terkira Ubahlah kutipan cerpen tersebut menjadi sudut pandang orang pertama !

Bantu kak,jangan ambil point aja

pidato tetang covid 19 menggunakan bahasa Indonesia,singkat,dan jelas​

lawan kata mengerjakan?...​

tulislah puisi tentang pendidikan!

pidato tetang covid 19 menggunakan bahasa Indonesia dan singkat​

pidato tetang covid 19 menggunakan bahasa Indonesia​

carilah cerita legenda dan analisis strukturnya ​

Menentukan urutan peristiwa setiap teks dalam bentuk narasi, peta konsep, atau diagram alir. SEMUT DAN BELALANGSuatu hari di musim panas yang terik da … n melelahkan, seekor semut terlihat rajin bekerjamengumpulkan makanan. Ia mencari dan mengangkut bahan makanan yang ia temukan untukdikumpulkan dan disimpan di dalam lumbungnya.Meski panas yang terik dan hujan yang turun membasahi tanah dan tubuhnya ia tetap bekerjadengan giat agar nanti saat musim dingin tiba semut bisa memiliki persediaan makanan yangcukup untuk bertahan hidup. Melihat hal ini si belalang menegur semut dan berkata,”Hey,Semut. Kenapa kau begitu rajin mengumpulkan makanan tanpa henti?”. Kemudian dijawab olehsemut,”Aku harus mengumpulkan banyak makanan agar saat musim dingin nanti tidak matikarena kelaparan”.Mendengar jawaban si semut, belalang pun tertawa terbahak-bahak,katanya,”Hahahahaha..., kenapa repot sekali? Musim dingin masih lama!” Belalang pun berlalusambil memakan daun yang jadi makanannya. Semut tetap bekerja dengan keras dan giatmengumpulkan makanan. Sementara sepanjang musim panas dan musim selanjutnya belalangtetap bermalas-malasan dan tidak mengumpulkan makanan untuk musim dingin di manapersediaan makanan nantinya akan sulit untuk dicari.Sampai akhirnya musim dinginpun tiba dan ternyata berlangsung lebih lamadibandingkan sebelumnya. Belalang pun hampir mati karena tidak punya cadangan makanan.Akhirnya, belalang minta makanan kepada semut. Semut yang baik hati tidak tega melihatbelalang yang kelaparan dan dengan rela berbagi makanan dengan belalang.

Pidato persuasif adalah pidato yang bertujuan mengajak, membujuk, dan memengaruhi pendengar. lsi pidato persuasif menghadirkan berbagai macam argumen dari sudut pandang pembicara. Jadi, pembicara menyatakan beberapa argumen untuk mengajak, membujuk, dan memengaruhi pendengar dengan kata-kata yang diucapkannya.

Konjungsi atau kata hubung merupakan bagian dari kaidah kebahasaan teks pidato persuasif. Konjungsi adalah kata hubung yang berfungsi untuk menghubungkan antarkata, antarrklausa, atau antarkalimat. Contoh konjungsi intrakalimat, yaitu padahal, agar, dan jika. Contoh konjungsi antarkalimat, seperti namun, dengan demikian, jadi, oleh karena itu, akan tetapi, dan sebagainya.

Berdasarkan kutipan pidato tersebut, konjungsi yang mengisi kalimat rumpang diikuti dengan kalimat sehingga konjungsi yang digunakan adalah konjungsi antarkalimat, yaitu bahkan, akan tetapi, jadi. Ketiga konjungsi tersebut paling tepat untuk mengisi kalimat rumpang tersebut

Konjungsi bahkan merupakan konjungsi yang menyatakan hubungan atas keadaan sebelumnya: Dahulu teknologi sangat jarang, gadget sedikit yang punya. (1) Bahkan, anak-anak jarang yang memiliki gadget. 

Konjungsi akan tetapi merupakan konjungsi yang menyatakan hubungan yang mempertentangkan keadaan sebelumnya: Mereka lebih memilih permainan tradisional untuk meluangkan waktu bersama temannya. (2) Akan tetapi, remaja di era digital saat ini sudah banyak kita jumpai anak-anak yang memiliki gadget.

Konjungsi jadi merupakan konjungsi yang menyatakan simpulan akhir dari sebuah paragraf: Mereka tidak bisa melakukan kegiatan tanpa gadget. (3) Jadi, mereka tidak berpikir mengenai budaya tradisional.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.