Kelebihan dan kekurangan Simply Accounting

Kelebihan dan kekurangan Simply Accounting
Kelebihan dan kekurangan Simply Accounting

Kelebihan Kekurangan Aplikasi Accounting

Ketahui Kelebihan dan Kekurangan Aplikasi Accounting. Aplikasi accounting adalah sebuah aplikasi, baik berbasis web maupun mobile, yang fokus kepada fungsi-fungsi akuntansi. Aplikasi accounting atau aplikasi akuntansi biasanya sering digunakan oleh perusahaan untuk mengatur, mencatat, dan mengelola setiap data serta transaksi yang berhubungan dengan akuntansi perusahaan.

Menggunakan aplikasi accounting adalah pilihan suatu pemilik usaha untuk mempermudah proses akuntansi perusahaan. Dengan perusahaan yang memiliki transaksi semakin besar, maka diperlukan sebuah tools yang mampu mengatur dan mengelola setiap transaksi selama 24 jam di mana pun dan kapan pun.

Baca Juga: Program Accurate

Kelebihan dan Kekurangan Aplikasi Accounting

Sebenarnya, dengan menggunakan aplikasi accounting ada banyak manfaat yang bisa diambil. Salah satunya adalah perhitungan keuangan yang akurat. Aplikasi akuntansi meminimalisir adanya human error dan data yang hilang karena setiap perhitungan transaksi tercatat dengan baik.

Hanya saja ada beberapa pemilik usaha yang mengalami kebingungan saat memilih menggunakan aplikasi akuntansi untuk usaha mereka atau tidak. Jika Anda juga masih bingung, simak kelebihan dan kekurangan aplikasi accounting berikut ini:

Konten

Baca Juga : Aplikasi Accurate Online

Kelebihan Aplikasi Accounting

Pantauan Data Real Time

Setiap transaksi yang terjadi di perusahaan sudah terintegrasi dengan aplikasi accounting. Data transaksi perusahaan tersebut dicatat dan diolah dalam satu aplikasi yang bisa diakses kapanpun dan dimanapun. Pantauan data ini bisa diakses oleh Anda yang memerlukan data tersebut.

Anda juga tidak perlu pergi ke kantor ataupun bertanya kepada tim accounting yang mana akan memakan waktu lama. Dengan aplikasi akuntansi data bisa Anda akses secara real time dan secara akurat.

Baca JUga: Harga Accurate Online

Mengatur Pengeluaran Perusahaan

Aplikasi accounting bisa menjadi reminder yang tepat untuk pengeluaran perusahaan. Karena setiap data transaksi ditulis secara real time, Anda bisa mengawasi setiap data transaksi tersebut.

Bahkan Anda bisa menentukan batas pengeluaran lewat aplikasi akuntansi agar pengeluaran perusahaan tidak melebihi batas tersebut yang akhirnya bisa berdampak merugikan perusahaan.

Baca Juga: Accurate Online fitur harga dan cara beli

Atur Sesuai Kebutuhan

Adanya aplikasi accounting yang memiliki banyak fitur bisa menjadi keuntungan untuk perusahaan. Salah satunya adalah menggunakan aplikasi akuntansi sesuai dengan kebutuhan perusahaan Anda. jadi Anda bisa focus dengan solusi untuk kebutuhan perusahaan.

Misalnya saja Anda perlu untuk perhitungan pajak. Maka Anda bisa mengatur aplikasi akuntansi untuk perhitungan pajak perusahaan. Jadi data yang Anda dapatkan lebih relevan dan akurat untuk perhitungan pajak.

Baca Juga : Program Accurate

Kekurangan Aplikasi Accounting

Terlalu Ribet untuk Generasi Tua

Beberapa perusahaan, terutama yang memiliki banyak pekerja dengan usia yang cukup tua, merasakan bahwa beberapa aplikasi accounting adalah hal yang ribet atau menyusahkan.

Hal ini cukup dimengerti karena generasi X merupakan generasi yang belum terlalu paham tentang perkembangan teknologi di masa kini. Sehingga mereka lebih memilih melakukan cara tradisional.

Harganya Cukup Mahal

Beberapa aplikasi akuntansi memang memiliki harga yang cukup mahal karena fitur yang mereka buat memenuhi hampir semua kebutuhan perusahaan. Sayangnya, harga tersebut dianggap terlalu mahal untuk menggantikan posisi akuntan.

Baca Juga: Accurate Tangerang

Rawan Mengalami Kesalahan Sistem

Ada kalanya sebuah aplikasi mengalami kesalahan sistem. Meskipun hal ini jarang terjadi, tetapi pertimbangan akan kesalahan sistem ini merupakan alasan yang bisa digunakan mengingat aplikasi akuntansi juga tidak sepenuhnya luput dari kesalahan sistem.

Kesimpulannya adalah setiap aplikasi pasti memiliki kelebihan dan kekurangan. Jika Anda memeriksa lebih detail kelebihan dan kekurangan diatas, tentunya Anda akan mengerti bahwa aplikasi akuntansi juga bisa memberikan manfaat untuk perusahaan.

Anda hanya perlu memahami apa kebutuhan Anda dan memilih aplikasi akuntansi yang tepat.

Setelah mengetahui bagaimana kelebihan dan kekurangan software akuntansi, kesalahan fatal yang terjadi dalam berwirausaha adalah tidak adanya pengelolaan keuangan yang rapi. Pengelolaan keuangan sangat penting untuk bidang usaha manapun.

Oleh karena itu, Anda perlu memudahkan hal keuangan dengan menggunakan software akuntansi sebagai bahasa lain dari aplikasi accounting. Software Accurate akan membuat Anda tidak perlu terlalu disulitkan akuntansi usaha, tetapi pada keseluruhan usaha Anda. Anda dapat menggunakan bantuan Software Accurate Accounting.

Accurate memiliki 2 tipe yaitu Accurate 5 yang berbasis desktop dan Accurate Online yang berbasis cloudbase yang lebih fleksibel. Dengan system cloud Accurate Online bisa di akses dari mana saja kapan saja selama terkoneksi dengan internet. Cek fitur selengkapnya disini, Anda juga bisa coba gratis30 hari disini.

Kelebihan dan kekurangan Simply Accounting

Related Posts  :

7 aplikasi komputer akuntansi beserta kelebihan dan kekurangan. Software akuntansi sebagai perangkat lunak yang dibuat agar mempermudah akuntansi dalam pengerjaannya.

Software akuntansi dibuat dengan memanfaatkan rencana modularitas dari semua pekerjaan akuntansi ke modul detail seperti catatan, penjualan, pembahasan atau buku besar.

7 Aplikasi komputer akuntansi beserta kelebihan dan kekurangan. Software akuntansi bisa berupa perangkat lunak yang dibuat oleh perusahaan sendiri ataupun membeli dari pihak ketiga.

7 Aplikasi komputer akuntansi beserta kelebihan dan kekurangan. Di Indonesia Terdapat Banyak Macam Software Akuntansi Yang Digunakan, Yaitu :

1. DOS

DOS merupakan software akuntansi lama yang masih banyak digunakan oleh perusahaan. Umumnya perusahaan jarang mengganti software apabila dirasakan cukup dengan software akuntansi yang ada saat ini. Apabila mengganti dengan software akuntansi terbaru maka perusahaan perlu mengeluarkan biaya lebih.

Kelebihan dari Software Akuntansi Berbasis DOS :

  • Dapat digunakan pada spesifikasi komputer minim seperti pentium I.
  • Memiliki respon yang cepat serta jarang diserang berbagai macam malware.
  • Data yang diinput otomatis segera tersimpan di database.

Kekurangan dari Software Akuntansi Berbasi DOS :

  • Tampilannya tidak update atau masih seperti jaman dahulu hitam-putih.
  • Memerlukan printer khusus, seperti printer dot matriks.
  • Kertas yang digunakan berukuran besar sehingga kurang efisien.
  • Sulit untuk melakukan upgrade software.

2. MYOB

MYOB merupakan singkatan dari Manage Your Own Business. Software akuntansi MYOB ini merupakan buatan dari Australia dan sering digunakan di Indonesia.

Sekolah-sekolah di Indonesia banyak menggunakan MYOB sebagai alat pembelajaran.

Kelebihan dari Software Akuntansi MYOB :

  • Mudah untuk digunakan.
  • Laporan keuangan dapat diandalkan.
  • Banyak memiliki kategori sehingga bisa membuat laporan per proyek ataupun per departemen.
  • Biaya pemasangan dan perawatannya murah.
  • Banyak akuntan yang sudah mengetahui MYOB.
  • Dapat digunakan untuk melihat laporan keuangan selama tiga periode pembukuan.

Kekurangan dari Software Akuntansi MYOB :

  • Database nya berupa dikunci sehingga tidak dapat memodifikasi laporan.
  • Tidak memiliki fitur perpajakan atau pengelolaan aset.
  • Tidak dapat digunakan untuk perusahaan multi company.

3. Quick Book 5.0 Enterprise Edition

Quick Book 5.0 Enterprise Edition merupakan software akuntansi yang memiliki lima versi, yaitu manufacturing dan whole sale, retail, accountant dan contractor edition.

Software akuntansi ini kurang terkenal di Indonesia, walaupun memiliki fungsi dan fitur yang lengkap.

Kelebihan dari Software Akuntansi Quick Book 5.0 Enterprise Edition :

  • Memiliki fitur multi user dan multi currency.
  • Memiliki tampilan yang menarik.
  • Laporan keuangan mempunyai format yang sangat lengkap.
  • Memiliki laporan dan form yang dapat diatur sesuai kepentingan serta dapat diinput atau dieksport ke microsoft office serta PDF.

Kekurangan dari Software Akuntansi Quick Book 5.0 Enterprise Edition :

  • memiliki keterbatasan bahasa karena belum dibentuk kedalam bahasa Indonesia.

4. Accurate 3.3.0

Accurate 3.3.0 merupakan software akuntansi yang diadaptasi dari Accurate International dengan memiliki tampilan yang sederhana namun elegan.

Software aplikasi ini memiliki pilihan pada skin yang banyak sehingga dapat diganti-ganti untuk menghilangkan kejenuhan.

Kelebihan dari Software Akuntansi Accurate 3.3.0 :

  • Memiliki pilihan bahasa Indonesia.
  • Memiliki kemampuan untuk memodifikasi form dan laporan.
  • Memiliki fitur perpajakan yang berlaku di Indonesia.
  • Dapat menggunakan fitur multi user, multi departemen, multi gudang, multi proyek dan multi currency.
  • Laporan dapat diekspor ke dalam format microsoft excel, notepad, HTML dan PDF.
  • Memiliki fitur reminder dan email.

Kekurangan dari Software Akuntansi Accurate 3.3.0 :

  • Untuk login user hanya bisa sebagai supervisor.
  • Untuk membuka database hanya bisa di hard disk drive lokal komputer.
  • Tidak bisa migrasi.

5. Zahir Accounting

Zahir Accounting atau business management software merupakan software akuntansi terbaik karena penuh inovasi yang berbeda di bandingkan software akuntansi lain.

Kelebihan dari Software Akuntansi Zahir Accounting :

  • Dapat digunakan dengan mudah oleh siapa saja.
  • Memiliki desain yang menarik serta mudah dipahami pada user interface.
  • Form dan laporan dapat dimodifikasi atau di desain.
  • Laporan dapat di export ke berbagai format dan dapat di email.
  • Laporan berupa audit atau drill down untuk melihat detail transaksi.
  • Menggunakan database client server.

Kekurangan dari Software Akuntansi Zahir Accounting :

  • Memiliki harga lisensi yang mahal.
  • Memiliki hanya satu type mata uang.
  • Tidak dapat otomatis menghitung biaya perjam, perburuh atau yang lainnya.

6. KRISHAND

Software Krishand PPN 1107, Krishand Withholding Tax, Krishand PPh 21, Krishand Payroll, Krishand General Ledger. Software Krishand PPN 1107 / Withholding Tax / Krishand PPh 21 merupakan software database yang membantu Anda dalam mempersiapkan formulir-formulir pajak.

Dengan menggunakan software ini, persiapan pelaporan pajak Anda menjadi praktis dan efisien tanpa perlu dipusingkan oleh beberapa persoalan seperti salah hitung, salah ketik atau kesalahan biasa lainnya.

Software Krishand bukan hanya software pelaporan pajak, namun memberinya nilai lebih dari pada itu. Banyak laporan internal yang disediakan untuk membantu Anda menganalisa data yang sudah diinput.

Untuk membantu Anda melakukan pekerjaan seminimal mungkin, software Krishand bisa dimodifikasi untuk disesuaikan dengan kepentingan perusahaan Anda seperti setting print out pada blanko SSP atau Faktur Pajak, impor data penjualan untuk pembuatan Faktur Pajak secara otomatis, impor data Faktur Pajak Keluaran atau Masukan dari file Excel, impor data PPh untuk pembuatan Bukti

Kelebihan dari Software Krishand :

  • Cepat dan Akurat, dengan software Krishand, persiapan pelaporan pajak Anda dapat terhindar dari kesalahan seperti salah ketik, salah hitung, dsbnya, yang sering terjadi apabila dikerjakan secara manual.
  • Praktis, dapat mencetak langsung formulir pajak [yang sudah disesuaikan dengan peraturan dari kantor pajak] tanpa harus menggunakan blanko formulir pajak.
  • Kajian setiap saat, memungkinkan untuk mengkaji dan menampilkan kembali sejumlah berkas pajak yang lama tanpa harus mengutak-atik atau mencari-cari arsip fisik berkas.
  • Up to Date, semua formulir perpajakan yang ada dalam aplikasi merupakan formulir terbaru yang sama dengan ketentuan perpajakan terakhir.
  • Membuat kerja lebih efektif, efisien dan hemat waktu.

Kekurangan dari Software Krishand :

  • Tidak mengerti bagaimana tekniknya memulai mengembangkan OSS.
  • Model bisnis yang tidak mengikuti pola bisnis software proprietary.
  • Kepemilikan yang tidak jelas sehingga cenderung berlawanan [ anti-thesis ] dengan pola IPR [ Intellectual properti Right ] yang lagi ditingkatkan oleh pemerintah dalam kajian yang didanai selama ini.
  • Tidak ada dukungan komersial.
  • Terlalu banyak ragam dari OSS.6.
  • Usabilitas yang masih kurang baik.
  • Terbatasnya sumber daya manusia, aplikasi dan tanggung jawab pada OSS.

7. SAGE ACCPAC ERP

Merupakan sebuah sistem akuntansi yang dikembangkan dengan arsitektur kelas dunia serta sudah memenangkan berbagai penghargaan. Didesain untuk memenuhi kepentingan perusahaan baik besar atau kecil, Sage Accpac ERP bisa dikerjakan dengan menggunakan berbagai pilihan database.

Sage Accpac ERP memenuhi kepentingan perusahaan akan suatu aplikasi manajemen bisnis end-to-end yang terintegrasi penuh. Sage Accpac ERP memberikan fungsionalitas kerja yang lebih baik dengan kinerja yang tinggi dan kebebasan pilihan bagi penggunanya.

Kelebihan dari Software Sage Accpac Erp :

  • Efisien dan mudah digunakan
  • Kemampuan reporting yang kompeten
  • Dapat disesuaikan dengan ukuran dan kepentingan perusahaan. Dengan tiga edisi [ERP100, ERP200, dan ERP500]
  • Terintegrasi penuh
  • Support Windows dan Linux
  • Kombinasi desktop base dan web base

Kekurangan dari Software Sage Accpac Erp :

  • Hanya 1[satu] tipe dari database yang dapat digunakan untuk satu waktu. Bila digunakan untuk Btrieve dan untuk MSSQL, report seharusnya diganti.
  • Sering kali menghabiskan waktu untuk perbaikan data.
  • Sumber data ODBC harus dikonfigurasikan dengan tepat.
  • Masalah hubungan/connectivity kemungkinan lebih sulit.

Kelebihan dan Kekurangan Penerapan Komputerisasi Akuntansi

Penerapan komputerisasi akuntansi merupakan pemakaian komputer dan perangkat lunak [software] akuntansi untuk mencatat, menyimpan, dan menganalisis data keuangan.

Komputerisasi sistem akuntansi ini memiliki banyak kelebihan, namun juga memiliki kekurangan karena buatan manusia tidak ada yang sempurna.

Pencarian Populer

aplikasi aplikasi akuntansi beserta kelebihan dan kekurangannya-

Video yang berhubungan