Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

Ilustrasi Youtube. (Image by Tymon Oziemblewski from Pixabay)

Bola.com, Jakarta - Youtube merupakan situs video sharing yang banyak digunakan untuk berbagi video. Di Youtube, kamu dapat menemukan berbagai video apa saja yang kamu inginkan.

Youtube saat ini telah berubah arah dan menjadi potensi bisnis yang menggiurkan. Mungkin kamu sudah mengetahui fenomena yang satu ini.

  • 5 Contoh Teks Ceramah Singkat Islam Berbagai Topik
  • Tata Cara Salat Sunah sebelum dan sesudah Salat Wajib, Lengkap dengan Bacaan Niatnya
  • Contoh Gurindam Pendidikan beserta Ciri-cirinya

Saat ini banyak pemilik channel Youtube yang sering disebut Youtuber, sukses meraup banyak uang dari konten yang diunggah di aplikasi ini.

Fenomena ini tentu mengudang banyak orang tergiur untuk memiliki channel Youtube sendiri. Di era sekarang, memiliki channel Youtube sendiri merupakan suatu keinginan sebagian orang.

Bagi kamu yang ingin merintis maupun menyalurkan kreativitasmu di Youtube, kamu bisa menyimak cara bikin channel Youtube di bawah ini. Cara bikin channel Youtube cukup mudah, bahkan bisa dilakukan menggunakan smartphone.

Berikut ini referensi cara bikin channel Youtube bagi pemula, lewat PC dan smartphone, disadur dari Liputan6, Selasa (14/9/2021).

Berita video Manajer Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, mengungkapkan kelebihan Cristiano Ronaldo saat menghadapi Newcastle United pada pekan ke-4 Liga Inggris 2021/2022.

- Berikut cara bikin channel YouTube dari PC:

  • Buka situs https://www.youtube.com/ di browser PC-mu.
  • Klik Login di pojok sebelah kanan dan masuk dengan akun Googlemu.
  • Setelah masuk dengan akun Google, pada pojok kanan atas, klik Akunmu.
  • Pilh opsi Buat Channel atau Create Channel.
  • Setelah itu akan muncul pop-up untuk memilih nama channel sesuai akun Google atau membuatnya sendiri secara custom. Pilih nama custom agar kamu bisa menentukan nama channel YouTubemu sendiri.
  • Setelah itu, masukkan nama channel yang ingin kamu buat, centang syarat dan ketentuan, lalu klik Buat.
  • Channel YouTube sudah berhasil dibuat.
  • Kamu bisa mengganti foto profil, deskripsi channel, dan memberi tautan ke situs atau media sosial lainnya.
  • Setelah semuanya selesai, kamu bisa mulai mengunggah video kreatifmu.

Cara Bikin Channel YouTube dari Smartphone

- Berikut cara bikin channel YouTube dari smartphone:

  • Buka aplikasi YouTube pada smartphone-mu atau bisa juga melalui web browser yang ada di samrtphone kamu.
  • Jika menggunakan smartphone Android, biasanya akun Google sudah terintegrasi di aplikasi YouTube. Pilih ikon akun di pojok kanan atas.
  • Pilih opsi Your Channel. Setelah itu akan muncul pop-up untuk mengisi nama channel. Isi nama channel sesuai keinginanmu.
  • Klik Create Channel.
  • Channel YouTube sudah berhasil dibuat. Ubah foto profil, deskripsi channel, dan kamu juga bisa memberi tautan ke situs atau media sosial lainnya.

Disadur dari: Liputan6.com (Penulis: Anugerah Ayu Sendari, Editor: Tyas Titi Kinapti. Published: 28/4/2020)

Dapatkan artikel cara dari berbagai tema lain dengan mengeklik tautan ini.

Cara membuat akun YouTube sangat mudah dilakukan. Bahkan kamu bisa membuatnya dari laptop ataupun ponselmu tanpa menghabiskan banyak waktu. Sebelum masuk ke cara membuat akun YouTube baru, pastikan kamu sudah punya akun Google atau Gmail terlebih dahulu ya. Dengan akun Google, kamu bisa menyukai video dan subscribe ke channel YouTube yang kamu senangi.

Tapi kalau kamu ingin upload video ke YouTube, berkomentar, membuat playlist, dan sebagainya, kamu harus membuat channel YouTube terlebih dahulu. Tanpa basa-basi, yuk ikuti cara membuat channel YouTube di bawah ini!

Baca juga: Panduan Riset Keyword YouTube untuk Meningkatkan Views

Cara Membuat Channel YouTube Baru di PC

Berikut ini cara daftar Youtube di PC atau laptop:

1. Buka situs Youtube di browser.

Langkah pertama untuk buat channel YouTube baru tentu saja kamu mengunjungi situs YouTube melalui browserfavoritmu.

2. Klik ‘Sign In’, masuk dengan akun Google.

Jika kamu sudah memiliki akun Google, klik pada tombol Sign-in yang ada di bagian pojok kanan atas layar.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

3. Klik akun di pojok kanan atas, pilih ‘Create a channel’.

Setelah berhasil sign-in, klik gambar akun untuk memunculkan menu tambahan. Dari menu baru yang muncul, pilih ‘Create a channel’ untuk membuat channel baru.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

4. Pilih nama untuk channel YouTube

Langkah berikutnya untuk membuat channel YouTube adalah menentukan nama channel dan mengatur foto profil. Pastikan kamu memilih nama channel sesuai dengan guideline dari YouTube, ya!

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

5. Klik ‘Create Channel’. Selesai!

Setelah memasukkan nama channel dan mengunggah foto, klik ‘Create Channel‘ dan proses pembuatan channel telah selesai.

Baca Juga: 10 Cara Menghasilkan Uang dari YouTube

Berikut cara buat akun Youtube di HP:

1. Download aplikasi YouTube di Play Store atau App Store.

Kamu perlu menggunakan aplikasi YouTube untuk dapat membuat akun atau channel baru. Unduh aplikasinya melalui Play Store atau App Store.

2. Buka aplikasi YouTube, klik logo akun di pojok kanan atas.

Setelah aplikasi berhasil dipasang, ketuk logo akun yang ada di pojok kanan atas untuk mulai proses pembuatan channel baru.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

3. Klik ‘Sign In’, masuk dengan akun Google

Klik sign-in untuk masuk atau mulai membuat akun Google baru.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

4. Pilih ‘Your Channel’ kemudian klik ‘Edit Channel’

Setelah berhasil masuk, ketuk pada logo akun kemudian pilih menu ‘Your Channel‘.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

5. Ketik nama channel YouTube-mu dan unggah profile picture

Sesuaikan nama channel dan foto profil yang akan digunakan. Atur juga preferensi privasi untuk menampilkan atau menyembunyikan jumlah subscriber dan playlist.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

6. Klik tanda panah kembali di pojok kiri atas untuk menyimpan channel

Informasi yang kamu ubah akan otomatis tersimpan saat kamu mengetuk tombol kembali di pojok kiri atas layar.

Baca juga: 20 Tips untuk Menambah Subscriber YouTube 

Cara Upload Video YouTube melalui PC

Setelah berhasil melakukan cara membuat Youtube channel di atas, sekarang kamu sudah bisa mengunggah video ke YouTube. Berikut langkah-langkah upload video ke YouTube dari laptop atau komputer.

1. Klik ikon create

Buka YouTube, lalu di halaman beranda di pojok kanan atas, pilih ‘Upload Video’

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

2. Pilih video

Selanjutnya, Klik ‘Select Files’ kemudian pilih video dari laptop atau komputermu yang ingin diunggah.

3. Tambahkan detail video

  • Title

Judul video. Beri judul yang menarik untuk memikat penonton. Sebaiknya sertakan keyword atau kata kunci yang kemungkinan akan digunakan audiens saat ingin mencari video seperti yang kamu unggah.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

  • Description

Penjelasan mengenai video. Di bagian ini kamu bisa menceritakan gambaran umum tentang video tersebut ke dalam maksimal 5000 karakter. Sertakan kata kunci di deskripsi untuk membantu penonton lebih mudah menemukan videomu melalui penelusuran.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

  • Thumbnail

Gambar kecil yang memungkinkan penonton melihat cuplikan singkat videomu saat menjelajahi YouTube. Pilih gambar yang menunjukkan isi videomu, thumbnail yang bagus akan menarik penonton mengklik dan menonton video yang kamu unggah.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

  • Playlist

Koleksi video. Kamu bisa menambahkan video ke satu playlist atau lebih. Playlist bisa membantu audiens menemukan videomu.

  • Audience

Selanjutnya kamu akan diarahkan untuk mengatur penonton atau audiens videomu. Apakah video yang kamu unggah tersebut ditujukan untuk anak atau tidak. Jika tidak, kamu juga bisa memberi batasan usia ke penonton.

  • Pengaturan lanjutan

Bagian ini bersifat opsional, untuk mengaturnya klik ‘Show more’ di bagian bawah. Di sini kamu bisa mengatur tags, paid promotion, bahasa dan sertifikasi, kategori, perizinan, kolom komen, dan lain sebagainya.

4. Atur video elements

  • Subtitles

Kamu bisa menambahkan subtitle ke videomu untuk meraih audiens yang lebih besar. Untuk membuatnya, ada empat metode yang bisa kamu gunakan. Mengetik secara manual, auto-sync, mengunggah teks subtitle (dalam format .srt, .sbv, .sub, .mpsub, .lrc, .cap.) atau menggunakan menggunakan teknologi YouTube speech recognition yang dapat otomatis menerjemahkan videomu ke dalam beberapa bahasa.

  • End screen

Di akhir video, kamu dapat memberi end screen untuk mempromosikan videomu yang lain, atau mengajak penonton untuk subscribe ke channel kamu. Untuk menambahkan end screen, video setidaknya harus berdurasi 25 detik dan tidak berlaku untuk video dengan pengaturan audiens anak-anak.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?
Gambar: pixabay
  • Cards

Cards adalah elemen interaktif yang bisa kamu tambahkan untuk mempromosikan video lain, playlist, channel, website, atau tautan. Misalnya dalam video kamu ingin membagikan link e-book agar penonton bisa mengunggahnya, atau menunjukkan videomu yang lain dengan topik yang masih relevan dengan video.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?
Gambar: backlinko

5. Atur visibilitas

Di bagian ini kamu dapat mengatur visibilitas video yang kamu unggah. Untuk mempublikasikan secara umum, atur visibilitas ke ‘Public’. Jika kamu ingin mengaturnya untuk beberapa orang atau kalangan saja, kamu bisa klik ‘Private’ atau ‘Unlisted’. Atau, kamu juga bisa menjadwalkan penayangan video pada tanggal dan waktu tertentu dengan klik opsi ‘Schedule’.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

6. Publikasikan video

Klik Save atau Publish untuk mempublikasikan video tersebut secara langsung. Selesai! Kamu sudah berhasil mengunggah video ke YouTube.

Baca Juga: Cara Meningkatkan Peringkat Video YouTube di Mesin Pencari

Cara Upload Video YouTube melalui HP

Sama seperti cara buat channel Youtube, cara upload video juga bisa dilakukan di HP. Berikut langkahnya:

1. Buka aplikasi YouTube di HP

2. Klik logo + di sisi bawah, pilih Upload a video

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

3. Klik Allow access, kemudian OK

4. Pilih video yang ingin diunggah

5. Atur video (trim atau beri effect), kemudian klik ‘Next’

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

6. Lengkapi detail video, kemudian klik ‘Next’.

Gimana Cara Buat Channel di YouTube?

7. Pilih audience

8. Klik Upload, selesai!

Baca Juga: Panduan Lengkap YouTube Analytics bagi Pemula

Siap Membuat Channel YouTube-mu?

Bagaimana, mudah bukan cara membuat akun YouTube? Ikuti cara di atas untuk membuat channel YouTube dari perangkat yang kamu gunakan ya! Selain membuat channel, kamu juga bisa ikuti cara upload video ke YouTube yang sudah dijelaskan di atas. Semoga berhasil!

Setelah berhasil membuat channel, kamu sudah bisa mengunggah video ke YouTube bahkan juga memonetisasinya lho. Ingin tahu cara menghasilkan uang dari YouTube? Simak video tutorialnya di bawah ini ya! Selamat mencoba!


Langkah Awal Membuat Channel YouTube?

Cara Lengkap Membuat Akun dan Channel Youtube Bagi Pemula.
Buka Youtube..
Klik sign in pada pojok kanan atas halaman..
Klik buat akun jika belum memiliki Google account..
Setelah masuh, klik foto profil..
Pilih 'Buat channel'.
Beri nama channel..
Setelah memberi nama, channel berhasil dibuat..

Berapa gaji di YouTube?

Jika dihitung secara rata-rata, seorang YouTuber bisa menghasilkan uang sekitar US$ 3-5 atau setara Rp 45-75 ribu per satu video dengan 1.000 views. Hal itu belum ditambah pemasukan dari yang menyaksikan iklan di dalam video, yang nominalnya bisa mencapai US$ 18 atau setara Rp 270 ribu per 1.000 views.

Berapa gaji pertama di YouTube?

Gaji YouTuber Pemula Yang mungkin banyak menjadi pertanyaan orang awam yaitu terkait nominal gaji yang diperoleh YouTuber pemula. Sebab kini populasi YouTube pemula di Indonesia sangatlah banyak. Melansir dari voi.id, rata-rata gaji YouTuber pemula bisa mencapai 18 USD atau sekitar Rp245 ribu untuk 1000 tayangan video.

Bagaimana agar channel YouTube bisa menghasilkan uang?

10 Cara Menghasilkan Uang dari YouTube.
Membuat YouTube Channel. ... .
Monetisasi YouTube Channel. ... .
3. Sambungkan YouTube Channel ke AdSense. ... .
Mengoptimasi Fungsi Monetisasi. ... .
Promosikan Toko Online Melalui Video. ... .
6. Menjual Video di Website Penjualan Video. ... .
7. Mengarahkan Traffic ke Link Afiliasi. ... .
Menarik Sponsorship..