Cara menjalankan coding html di sublime text

Cara menjalankan coding html di sublime text

      Sublime Text 3 adalah sebuah software yang dikembangkan oleh Jon Skinner. Beliau merupakan seorang programmer dari Australia.

Sublime text 3 merupakan aplikasi text editor untuk menulis kode. Banyak sejumlah bahasa program yang ada pada aplikasi ini. Diantaranya PHP, CSS, C, C++, HTML, ASP, Java, dan sebagainyai. Tentu saja, software ini bisa lebih memudahkan pekerjaan pengguna saat membuat sebuah program.

Sebagai seorang pemula yang akan menggunakan Sublime Text 3 sebagai teks editornya, Di bawah ini terdapat tutorial tentang Membuat File PHP di Sublime Text 3.

  • Langkah pertama

Buka aplikasi Sublime Text 3. Maka akan muncul tampilan awal seperti gambar di bawah ini

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah kedua

Klik View lalu arahkan pointer ke tulisan Syntax. Setelah itu, akan muncul jendela baru. Pilih salah satu bahasa program sesuai dengan apa yang akan digunakan. Jika ingin menggunakan bahasa program PHP, maka pilih PHP.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah ketiga

Tuliskan tag html pada kotak isian. Jika ingin lebih cepat menuliskannya, cukup dengan menulis html dan tekan TAB di keyboard. Maka secara otomatis tag html akan muncul.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah keempat

Di Sublime Text 3, kita bisa mengubah tampilan Color Scheme untuk area teks editor. Caranya klik menu Preferences lalu sorot Color Scheme. Maka akan mucul jendela baru. Kemudian pilih salah satu tema. Disini saya memilih tema iPlastic.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah kelima

Tuliskan tag php dibawah tag body seperti contoh dibawah ini.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah keenam

Untuk menyimpan file, kita klik menu File lalu pilih Save As.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah ketujuh

Beri nama file misalnya coba_php dan pilihlah lokasi penyimpanan file php. Berhubung PHP hanya bisa ditampilkan jika sudah terinstal XAMPP, maka kita memilih tempat penyimpanannya di folder XAMPP – htdocs – dan buatlah folder baru contohnya latihan-php lalu klik foldernya. Jika sudah, klik Save.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah kedelapan

Sebelum menampilkan file php di browser, terlebih dahulu kita harus mengaktifkan XAMPP. Caranya buka software XAMPP lalu klik Start pada tulisan Apache dan MySQL.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah kesembilan

Buka browser misalnya Mozila Firefox. Lalu ketikan localhost/latihan-php/coba_php.php pada kolom address bar. Lalu tekan Enter di keyboard.

Cara menjalankan coding html di sublime text

  • Langkah kesepuluh

Maka muncul tampilan akhir sebagai berikut.

Cara menjalankan coding html di sublime text

Kesimpulan

Menurut hasil analisis saya tentang Sublime Teks 3 yaitu :

  1. Sebagai Teks Editor, software Sublime Teks 3 penggunaannya lebih canggih dibandingkan dengan Notepad++. Dengan banyaknya fitur-fitur yang baru menjadikannya software terlengkap dari teks editor lainnya.
  2. Saya sarankan akan lebih baik jika seorang pemula menggunakan Notepad++ sebagai teks editornya. Mengapa demikian ? Karena dalam Sublime Text 3, tag yang kita tulis akan secara otomatis ditemukan. Dan itu akan memudahkan pekerjaan pengguna. Tapi sebelum itu, pengguna pemula harus mengoding program secara manual di teks editor agar bisa lebih paham tentang penggunaan tag-tag tersebut.
  3. Di Sublime Text 3, kita bisa mengganti Color Scheme dan tema menggunakan tmTheme.
  4. Sublime Text 3 mempunyai banyak packpage dan plugin yang beragam.
  5. Fitur unggulan Sublime Text 3 adalah Multiple Selections/Multi Editing. Artinya kita bisa meletakan kursor di beberapa tempat menggunakan Ctrl+Click, kemudian teks bisa diedit secara bersamaaan.
  6. Sebagai teks editor, desain tampilan Sublime Text 3 sangat simple dan elegan. Jika menggunakan tampilan warna yang gelap, itu akan membuat mata merasa nyaman.

Bagaimana cara menjalankan HTML dalam Notepad?

Masukkan judul dokumen. Tikkan <!DOCTYPE html> pada Notepad++, kemudian tekan tombol ↵ Enter . Tambahkan penanda "html". Tikkan <html> pada Notepad++ dan tekan tombol ↵ Enter .

Bagaimana langkah langkah membuat sebuah file dengan ekstensi html?

Langkah-langkahnya:.
Pelajari kode dasar HTML..
Pasang software text editor atau gunakan saja notepad..
3. Coba menulis dengan pengetahuan kode dasar HTML tersebut di text editor tadi..
4. Simpan dalam ekstensi HTML..
Buka dengan browser yang diinginkan..

Bagaimana cara membuat file HTML?

Persiapan..
Membuat dokumen file HTML..
Langkah 1: buka notepad..
Langkah 2: menulis tag HTML..
Langkah3: Simpan file HTML..
Langkah 4: buka file HTML dengan browser..
Daftar ringkasan..

Apakah ekstensi yang digunakan untuk menyimpan sebuah file HTML?

Bagaimana Cara Kerja HTML? File HTML diakhiri dengan ekstensi . html atau . htm.