Cara menggunakan float pada php

Di era digital dan komputerisasi saat ini, tentunya kita sering mendengar istilah data. Data merupakan sesuatu yang belum mempunyai arti bagi penerimanya dan masih memerlukan adanya pengolahan. Dimana, data biasanya berisi fakta-fakta dalam bentuk angka, teks, dokumen, gambar, dan suara.

Table of Contents

  • Cara Penulisan Tipe Data Float di PHP
  • Apa Itu Tipe Data Float di PHP dan Cara Penulisannya
  • Tipe Data Float di PHP dan Cara Penulisannya
  • Pengertian Tipe Data Float dalam PHP
  • Cara Penulisan Tipe Data Float dalam PHP
  • Apa yang dimaksud dengan floating point?
  • Tipe data float itu biasanya digunakan untuk apa ya?
  • Apa itu float dan contohnya?
  • 3 Jelaskan apa yang dimaksud dengan float dan jelaskan bentuk bentuk float?

Table of Contents

  • Cara Penulisan Tipe Data Float di PHP
  • Apa Itu Tipe Data Float di PHP dan Cara Penulisannya
  • Tipe Data Float di PHP dan Cara Penulisannya
  • Pengertian Tipe Data Float dalam PHP
  • Cara Penulisan Tipe Data Float dalam PHP

Data terbagi menjadi bermacam-macam tipe data yang terklasifikasi dan memiliki fungsinya masing-masing. Tipe data adalah klasifikasi variable untuk menentukan data yang akan disimpan ke dalam memori. Tentunya, berbagai macam tipe data tersebut sangat bermanfaat bagi kinerja komputer melalui kode-kode dalam bahasa pemrograman.

Di dalam bahasa pemrograman C++ terdapat berbagai jenis tipe data yang dapat dipilih dan digunakan sesuai dengan kebutuhan dan karakter nilai yang ingin disimpan di dalam variable. Jenis tipe data yang sering digunakan yaitu Boolean, Character, String, Integer, Floating Point, dan Double Floating Point.

Boolean

Tipe data Boolean merupakan tipe yang memiliki dua nilai yaitu benar (true) atau salah (false). Nilai yang digunakan pada tipe ini sangat penting dalam mengambil keputusan suatu kejadian tertentu.

Character

Tipe data character merupakan salah satu tipe data yang memungkinkan kita untuk memesan memori berformat text (huruf, angka, dan simbol) dengan karakter tunggal. Dibutuhkan 1 byte atau 8 bit ruang di dalam memori agar dapat menyimpan sebuah karakter.

(Baca juga: Pengertian dan Bentuk Penyimpanan Data)

String

Tipe data string terdiri dari kumpulan karakter dengan panjang tertentu, dan seringkali dianggap sebagai tipe data dasar. Hal ini dikarenakan hingga saat ini tipe data string paling sering digunakan oleh para programmer.

Integer

Jenis tipe data integer dapat didefinisikan sebagai bilangan bulat. Artinya, suatu program yang menggunakan tipe data integer ini tidak mendukung penggunaan huruf. Selain itu, bilangan yang digunakan juga haruslah bulat (tidak mengandung pecahan decimal).

Floating Point

Tipe data floating point atau real number merupakan tipe data angka yang memiliki bagian decimal di akhir angka. Tipe data float cocok digunakan untuk variable yang akan berisi angka pecahan.

Double Floating Point

Sama halnya dengan floating point, yang bersifat menyatakan bilangan pecahan. Bedanya adalah penyimpangan angka maksimal lebih besar daripada float, otomatis double juga akan membutuhkan memori yang lebih besar.

Beberapa tipe data tersebut dapat dimodifikasikan sesuai dengan kebutuhan programmer dan menjadikan penggunaan memori yang lebih efisien. Pengaturan tipe data digunakan untuk mengatur nilai jangkauan dari tipe data yang digunakan serta untuk mengatur tanda positif dan negative pada tipe data numeric. Adapun, pengaturan tersebut dapat dilakukan menggunakan kata kunci antara lain; “signed, unsigned, short, dan long”.

Tipe data float di PHP dan cara penulisannya atau floating point adalah tipe data angka yang memiliki bagian pecahan di akhir angka sehingga dapat digunakan untuk menyimpan data numerik dalam bentuk desimal. Dalam bahasa pemrograman tipe data float di php dapat ditulis dengan dua cara penulisan yaitu penulisan desimal biasa seperti 3.14 atau 0.79 dan penulisan format scientific notation seperti 12.0E-3 atau 0.314E1. Sebagaimana tipe data integer yang dapat disimpan ke dalam variabel php, tipe data float juga sama namun float lebih cocok untuk angka pecahan. Contoh nilai float yang sering ditemui misalnya nilai IPK, dan hasil pembagian numerik yang angkanya tidak bisa ditampung oleh integer.

Tipe data float di PHP dan cara penulisannya dimana ukuran dan jangkauan angka float bergantung kepada komputasi prosessor yang digunakan. Namun pada umumnya float ditulis berupa angka mulai dari 1.7 x 10^-308 sampai dengan 1.7^+308. Meskipun memiliki batasan nilai 15 digit, angka float ini tidak akan digunakan sampai sebanyak digit tersebut. Bagaimana jika data yang dimanipulasi ternyata menghasilkan nilai integer? bukan masalah, data tersebut tetap diproses dan akan menghasilkan output misalnya 2,00. Hal tersebut merupakan sesuatu yang wajar saja terjadi, karena pada dasarnya tipe data harus ditentukan lebih dulu dari pada data masukannya.


tipe data float di php

Cara menggunakan float pada php

Apa itu tipe data float di php dan cara penulisannya telah selesai kita bahas pada bagian pengertian atau definisi float dalam bahasa pemrograman php. Kemudian tentang cara penulisan tipe data float di php adalah materi yang akan segera kita bahas selanjutnya.

Cara Penulisan Tipe Data Float di PHP

Di dalam SQL float ditulis dengan nama FLOAT dan memiliki panjang nilai misalnya 8,2 (memakai tanda "koma") artinya data yang tersimpan hanya diambil sampai 2 digit di belakang koma. Tipe data float juga dapat dimanipulasi dengan operasi aritmatika seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian seperti tipe data numerik lainnya.

Dikarenakan adanya perbedaan cara penulisan bilangan float di Eropa/Amerika dengan di Indonesia, didalam sistem PHP penulisan nilai desimal ditandai dengan tanda "titik", bukan tanda koma. Jadi nilai 0,87 harus ditulis menjadi 0.87, jika tetap ditulis menggunakan koma maka data yang tersimpan tidak sesuai dengan yang diharapkan.

Berikut adalah contoh bagaimana cara penulisan tipe data float di php, perhatikan beberapa baris kode program dengan bilangan floating di bawah ini.

<?php $angka_float1 =0.78; $angka_float2 =3.17; echo $angka_float1; // 0.78 echo $angka_float2; // 3.17 ?>

Kode program di atas ditulis dengan cara penulisan desimal biasa, berikut di bawah ini adalah contoh float dengan cara penulisan scientific notation.

<?php $angka_scientific1 =0.314E1; $angka_scientific2 =0.3365E-3; echo $angka_scientific1; // 3.14 echo $angka_scientific2; // 0.0003365 ?>

Kemudian bagaimana contoh jika melakukan operasi matematika pada tipe data float? sebetulnya sama saja dengan tipe data numerik lainnya seperti integer, berikut contohnya.

<?php $x =10.66; $y =12.4; $z =$x+$y; echo $z; // 23.06 $r =$y-$x; echo $r; // 1.74 $f =$x/$y; echo $f; // 0.85967741935484 ?>

Setelah mengikuti pembahasan tentang tipe data float di php dan cara penulisannya setidaknya dapat ditarik kesimpulan bahwa floating adalah untuk menyimpan angka dengan nilai pecahan. Banyaknya digit dibelakang koma pada bilangan float secara default adalah 14 digit. Namun pada prakteknya bisa saja hanya 2 atau 4 digit, tergantung bagaimana kita mensetup panjang nilai float di dalam database.

Apa Itu Tipe Data Float di PHP dan Cara Penulisannya

Sekian penjelasan dari kami tentang apa itu real number php pada tutorial belajar php part 15 tipe data float di php dan cara penulisannya dalam pemrograman web atau aplikasi web. Jika ada pertanyaan lebih lanjut, mohon hubungi kami melalui SMS atau email atau melalui form komentar dan obrolan. Semoga dapat membantu.

Baca juga :


Tipe Data Float di PHP dan Cara Penulisannya

Tags: pengertian tipe data float di php, apa itu float php, cara penulisan tipe data float di php, float di php, tipe data float di php dan cara penulisannya

Jika sebelumnya kita telah mempelajari tentang tipe data Integer dalam PHP, kali ini kita akan membahas tipe data Float, dan cara penulisan tipe data float dalam PHP.

Pengertian Tipe Data Float dalam PHP

Tipe data float (disebut juga tipe data floating point, atau real number) adalah tipe data angka yang memiliki bagian desimal di akhir angka, atau memiliki floating point (floating point adalah istilah dalam bahasa inggris untuk menyebut tanda “titik” yang menandakan bilangan desimal). Contoh angka float adalah seperti: 0,9 atau 3,14.

Tipe data float cocok digunakan untuk variabel yang akan berisi angka pecahan, seperti nilai IPK, hasil pembagian, atau hasil komputasi numerik yang angkanya tidak bisa ditampung oleh data integer.

Sama seperti tipe data integer, jangkauan angka float bergantung kepada komputasi prosessor yang digunakan, walaupun pada umumnya berupa angka mulai dari 1.7 x 10^-308 sampai dengan 1.7^+308 dengan 15 digit keakuratan. Anda tidak perlu khawatir dengan limit angka float ini, karena selain untuk membuat aplikasi matematis tingkat tinggi, kita tidak akan menggunakan angka float sampai 15 digit.

Cara Penulisan Tipe Data Float dalam PHP

PHP mendukung 2 cara penulisan tipe data float, yang pertama yaitu penulisan desimal sehari-hari, seperti 0.17 atau 9.47 dan yang kedua berupa penulisan format scientific notation, seperti 0.314E1, atau  12.0E-3.

Penggunaan scientific notation digunakan untuk menyederhanakan penulisan, 0.314E1 adalah sama dengan 0.314*10^1 atau 3.14, dan 12.0E-3 sama dengan 12.0*10^(-3), atau 0.012.

Berikut contoh penulisan bilangan float dalam PHP:

<?php $angka_float1= 0.78; $angka_float2= 14.99; $angka_scientific1=0.314E1; $angka_scientific2=0.3365E-3; echo $angka_float1; // 0.78 echo "<br />"; echo $angka_float2; //14.99 echo "<br />"; echo $angka_scientific1; //3.14 echo "<br />"; echo $angka_scientific2; //0.0003365 ?>

Sama seperti tipe data integer, variabel dengan tipe data float juga dapat melakukan operasi numerik seperti penambahan, pembagian, perkalian, dan lain-lain. Berikut adalah contoh operasi matematis dengan tipe data float:

<?php    $a=10.66;    $b=12.4;    $c= $a + $b;    echo $c; // 23.06    $d=$a / $b;    echo $d; // 0.85967741935484 ?>

Penjelasan lanjutan tentang operasi matematis, akan kita bahas dalam tutorial khusus tentang operator matematis dalam PHP.

Dalam tutorial belajar PHP ini, kita telah mempelajari tipe data float, atau disebut juga tipe data floating point atau real number.  Selanjutnya kita akan membahas tentang Tipe Data String dan Cara Penulisan String dalam PHP.

Apa yang dimaksud dengan floating point?

Floating-point atau bilangan titik mengambang, adalah sebuah format bilangan yang dapat digunakan untuk merepresentasikan sebuah nilai yang sangat besar atau sangat kecil. Bilangan ini direpresentasikan menjadi dua bagian, yakni bagian mantisa dan bagian eksponen (E).

Tipe data float itu biasanya digunakan untuk apa ya?

2. Floating point Ia merupakan jenis data type numerik yang digunakan untuk menyimpan angka yang mungkin memiliki komponen pecahan seperti nilai moneter (707.07, 0.7, 707.00).

Apa itu float dan contohnya?

Tipe Data Float adalah Banyak perhitungan di komputer yang menggunakan angka dengan nilai dibelakang koma, disebut juga dengan bilangan desimal. Misalnya, ketika kamu menghitung nilai lingkaran, maka harus menggunakan pi yang nilainya adalah sekitar 3,141159.

3 Jelaskan apa yang dimaksud dengan float dan jelaskan bentuk bentuk float?

Float adalah angka dengan titik desimal dan dapat diperluas ke bentuk eksponensial. Float juga disebut Floating point. Contoh angka float seperti 0,5 atau 3,14. Tipe data float memiliki batas maksimum 14 digit.

Apa itu float pada PHP?

Tipe data float di PHP dan cara penulisannya atau floating point adalah tipe data angka yang memiliki bagian pecahan di akhir angka sehingga dapat digunakan untuk menyimpan data numerik dalam bentuk desimal.

Apa itu float dan contohnya?

Tipe Data Float adalah Banyak perhitungan di komputer yang menggunakan angka dengan nilai dibelakang koma, disebut juga dengan bilangan desimal. Misalnya, ketika kamu menghitung nilai lingkaran, maka harus menggunakan pi yang nilainya adalah sekitar 3,141159.

Float untuk bilangan apa?

Floating-point atau bilangan titik mengambang, adalah sebuah format bilangan yang dapat digunakan untuk merepresentasikan sebuah nilai yang sangat besar atau sangat kecil. Bilangan ini direpresentasikan menjadi dua bagian, yakni bagian mantisa dan bagian eksponen (E).

Apa fungsi data type float?

2. Floating point. Tipe data selanjutnya yang sering digunakan untuk keperluan komputasi teknis adalah floating point. Ia merupakan jenis data type numerik yang digunakan untuk menyimpan angka yang mungkin memiliki komponen pecahan seperti nilai moneter (707.07, 0.7, 707.00).