Cara Membatasi penggunaan data di HP Samsung j2 prime

Siapkan Batas harian di Datally untuk membantu mengelola kuota. Datally akan memberi tahu Anda ketika batas ini tercapai, sehingga Anda dapat memutuskan untuk terus menggunakan kuota atau memblokir penggunaan kuota sampai penghujung hari.

Cara kerja

Datally menghitung semua penggunaan kuota untuk 1 hari serta memberi tahu Anda ketika penggunaan kuota Anda mendekati batas dan saat batas tercapai.

Misalnya, jika Batas harian disetel ke 30 MB, Anda akan diberi tahu ketika penggunaan kuota Anda telah mencapai 30 MB.

Catatan: Batas harian tidak berfungsi jika Penghemat Kuota nonaktif.

Menyetel Batas harian

  1. Di ponsel Android, buka Datally.
  2. Tap Batas harian.
  3. Setel jumlah kuota yang dapat Anda gunakan dalam 1 hari.
  4. Tap Setel batas harian.

Catatan: Jika Batas harian disetel lebih rendah dari jumlah kuota yang telah digunakan dalam hari tertentu, Anda akan langsung mendapatkan notifikasi. Misalnya, jika Anda telah menggunakan 35 MB dan menyetel batas ke 30 MB, Anda akan diberi tahu bahwa Batas harian telah tercapai.

Memblokir atau mengizinkan penggunaan kuota setelah mencapai Batas harian

Untuk mengelola Batas harian, Anda memiliki 2 opsi:

Mengontrol dengan lembaran bagian bawah:

  • Ketika mencapai Batas harian, lembaran bagian bawah akan muncul.
    • Jika ingin memblokir kuota sampai penghujung hari (00.00), tap Blokir untuk hari ini.
    • Jika ingin terus menggunakan kuota, tap Abaikan.

Mengontrol dengan Datally:

  1. Di ponsel Android, buka Datally.
  2. Tap Batas harian.
    1. Jika ingin memblokir penggunaan kuota sampai penghujung hari (00.00), tap Blokir kuota untuk hari ini.
    2. Jika ingin menonaktifkan Batas harian, tap Nonaktifkan batas harian.

Menonaktifkan Batas harian

  1. Di ponsel Android, buka Datally.
  2. Tap Batas harian.
  3. Tap Nonaktifkan batas harian.

Pemecahan masalah

Lembaran bagian bawah tidak muncul

Datally tidak menampilkan lembaran bagian bawah jika:

  • Penghemat Kuota nonaktif.
  • Anda telah mencapai batas penggunaan kuota dan memilih Abaikan di lembaran bagian bawah atau Nonaktifkan batas harian di layar Batas harian.
    • Anda akan melihat notifikasi ini lagi setelah pukul 00.00.

Kuota tetap digunakan setelah mencapai Batas harian

Setelah mencapai batas, Datally akan memberi tahu Anda, namun Datally tidak otomatis memblokir kuota.

Untuk memblokir kuota untuk pemakaian selanjutnya hari ini, Anda perlu melakukan salah satu tindakan berikut:

Tentunya kamu tidak asing lagi dengan hotspot karena fitur ini sering digunakan di smartphone. Bagi pengguna HP Samsung pengaturan hotspot memang agak sedikit berbeda dengan lainnya. Demikian pula dengan cara membatasi hotspot di HP Samsung yang dapat diakses menggunakan beberapa fitur khusus.

Daftar Isi

  • Cara Membatasi Hotspot di HP Samsung
    • 1. Cara Membatasi Pengguna Hotspot HP Samsung
    • 2. Membatasi Waktu Terhubung Hotspot di HP Samsung
    • 3. Cara Membatasi Hotspot Dengan Perizinan
    • 4. Cara Membatasi Hotspot Dengan Aplikasi

Seperti cara menyembunyikan hotspot Xiaomi, kalian bisa memilih menggunakan tanpa aplikasi. Membatasi hotspot sangat berguna untuk mendapatkan kecepatan internet saat digunakan banyak orang. Kamu bisa memutuskan sambungan atau memberikan batas waktu orang lain menggunakan hotspot.

Cara Membatasi Hotspot di HP Samsung

Cara Membatasi penggunaan data di HP Samsung j2 prime

Samsung memberikan fitur yang cukup banyak untuk pengaturan hotspot. Kamu bisa pilih sendiri mana pengaturan yang sesuai dengan kebutuhan. Selain itu dengan membatasi pengguna lain kamu tak perlu kawatir boros kuota. Beberapa cara membatasi hotspot di Samsung dapat kamu pelajari seperti berikut ini.

1. Cara Membatasi Pengguna Hotspot HP Samsung

Cara Membatasi penggunaan data di HP Samsung j2 prime

  • Masuk ke Pengaturan.
  • Lanjutkan menuju Koneksi.
  • Scroll kebagian bawah kemudian tap Hotspot Seluler dan Penambatan.
  • Tap tulisan Hotspot Seluler.
  • Tekan ⋮ pada bagian kanan atas.
  • Pilih Konfigurasi Hotspot Seluler.
  • Scrool kebawah kemudian tekan Tampilkan opsi lanjutan.
  • Tekan bagian Otomatis kemudian pilih jumlah pengguna sesuai keinginan.
  • Jika sudah tekan Simpan, secara otomatis pengguna yang melebihi jumlah terhubung ke HP Samsung tidak bisa terkoneksi.

2. Membatasi Waktu Terhubung Hotspot di HP Samsung

Cara Membatasi penggunaan data di HP Samsung j2 prime

  • Pergi ke Pengaturan.
  • Masuk Koneksi.
  • Cari dan pilih Hotspot Seluler dan Penambatan.
  • Lanjutkan dengan menekan Hotspot Seluler.
  • Tekanlah ⋮ dibagian kanan atas.
  • Pilih Pengaturan wkt habis.
  • Lanjutkan dengan memilih salah satu waktu yang kamu inginkan.
  • Secara otomatis hotspot akan mati jika melampaui waktu yang sudah diatur.

Baca  7 Cara Mengganti Font HP Samsung & Ganti Tulisan 2022

3. Cara Membatasi Hotspot Dengan Perizinan

Cara Membatasi penggunaan data di HP Samsung j2 prime

  • Buka Pengaturan.
  • Pilih menu Koneksi.
  • Gulir kebawah lalu pilih Hotspot Seluler dan Penambatan.
  • Tekan tulisan Hotspot Seluler.
  • Masuk ke opsi atau menekan ikon ⋮ pada bagian kanan atas.
  • Masuk Perangkat yang diizinkan. 
  • Tap tombol Tambah dibagian kanan.
  • Masukkan Nama perangkat dan Alamat MAC dari hp lain yang ingin terhubung.
  • Jika sudah tekan Tambah, maka hanya perangkat yang sudah ditambahkan mendapatkan koneksi.

4. Cara Membatasi Hotspot Dengan Aplikasi

Cara Membatasi penggunaan data di HP Samsung j2 prime

  • Unduh aplikasi Mobile Wifi Hotspot Manager – Tethering.
  • Jalankan aplikasinya kemudian pilihlah Hotspot.
  • Masukkan nama hotspot pada kolom Network SSID.
  • Pada bagian Security pilih yang WPA2_PSK.
  • Muncul Password, isi dengan kombinasi kata sandi sesuai keinginan kamu.
  • Berikutnya atur Data limit dengan memasukkan angka untuk setiap MB.
  • Kalian juga bisa menambahkan Timer untuk berapa menit hotspot aktif.
  • Terakhir tinggal tekan TURN ON HOTSPOT. Secara otomatis hotspot berjalan kemudian berhenti jika waktu habis ataupun melebihi batas penggunaan.

Membatasi hotspot di HP Samsung memang cukup mudah dilakukan. Melalui hotspot kamu juga bisa membuat HP Android menjadi webcam. Fitur pembatasan hotspot diatas dapat dimanfaatkan secara mudah di HP Samsung. Dengan memakai cara diatas kalian akan dapat lebih baik mengatur penggunaan data pribadi di HP.

Bagaimana cara mengatur penggunaan data samsung?

Untuk menyetel batas penggunaan data:.
Buka aplikasi Setelan di ponsel Anda..
Ketuk Jaringan & internet. Internet..
Di samping operator, ketuk Setelan. ..
Ketuk Peringatan & batas penggunaan data..
Jika belum aktif, aktifkan Setel batas data. Baca pesan di layar, lalu ketuk Oke..
Ketuk Batas data..
Masukkan angka. ... .
Ketuk Setel..

Bagaimana cara agar penyimpanan tidak penuh samsung J2 Prime?

100% Berhasil : Cara Mengatasi Penyimpanan Samsung J2 Prime Yang Cepat Penuh.
Hapus instalan pembaruan pada aplikasi bawaan. ... .
2. Hapus data aplikasi bawaan. ... .
3. Nonaktifkan aplikasi bawaan yang tidak digunakan. ... .
4. Hapus aplikasi download yang tidak bermanfaat atau tidak digunakan lagi..

Bagaimana cara memperbesar penyimpanan hp samsung J2 Prime?

6 Cara Menambah Memori Internal Samsung J2 Prime Tanpa Kartu Sd, Dijamin Berhasil!.
Menonaktifkan Aplikasi Bawaan..
Bersihkan Cache Dan Cookies..
Membersihkan RAM serta File..
Fitur OTG..
Menghapus Data..
Pakai SWAP File..

Bagaimana cara mengatur ulang hp samsung J2 Prime?

Cara Reset HP Samsung J2 Prime dengan Kombinasi Tombol Tekan dan tahan tombol Volume Atas + Power + Home secara bersamaan. Lepaskan setelah ponsel masuk ke logo Android. Gunakan tombol Volume Atas atau Bawah untuk mengarahkan ke bagian 'Factory Reset'. Tekan tombol Power untuk memilihnya.