Berikut ini bukan merupakan tugas AFNEI di Indonesia adalah

Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasuk tugas AFNEI di Indonesia adalah… .

A. menerima penyerahan kekuasaan dari Jepang

B. melucuti dan memulangkan pasukan Jepang

C. memelihara kondisi damai

D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia

E. mencari informasi tentang penjajah perang

Pembahasan:

Allied Forces Netherlands East Indies (AFNEI) merupakan pasukan dari Sekutu yang bertugas di Indonesia yang dipimpin Sir Philip Christison. Tugas utama AFNEI, yaitu sebagai berikut.

  • Menerima penyerahan tentara Jepang tanpa syarat, melucuti, dan mengembalikan mereka ke tanah airnya.
  • Membebaskan tawanan perang dan interniran Sekutu atau Allied Prisoners and War Internees (APWI).
  • Menjaga keamanan dan ketertiban sehingga memungkinkan pemerintahan sipil berfungsi kembali.
  • Mencari keterangan tentang penjahat perang dan meng adilinya di depan pengadilan Sekutu.  

Untuk materi secara lengkap mengenai Kedatangan AFNEI di Indonesia silahkan klik link youtube berikut ini. Jika bermanfaat, jangan lupa subscribe, like, komen dan share. Terimakasih

Kunci jawaban: Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasu tugas AFNEI di Indonesia adalah… . D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia

Berikut ini bukan merupakan tugas AFNEI di Indonesia adalah
Pemimpin AFNEI

Berikut ini bukan merupakan tugas AFNEI di Indonesia adalah

Mari berlomba lomba dalam kebaikan. Semoga isi dari blog ini membawa manfaat bagi para pengunjung blog. Terimakasih

Lihat Foto

Imperial War Museums

Pasukan AFNEI dengan tank menduduki Surabaya pada November 1945.

KOMPAS.com - Allied Forces Netherlands East Indies [AFNEI] adalah sekelompok pasukan Sekutu yang datang ke Indonesia tanggal 29 September 1945. 

Kedatangan Pasukan Sekutu atau AFNEI ke Indonesia dipimpin oleh Sir Philip Christison. 

Pasukan AFNEI bertugas mengamankan wilayah Indonesia, yaitu Pulau Jawa dan Sumatera. 

Hal ini karena wilayah di Indonesia Timur sudah diduduki lebih dulu oleh pasukan Sekutu dalam perperangan mereka melawan Jepang. 

Baca juga: Philip Christison, Panglima Pasukan Sekutu di Indonesia

Tugas

Seiring dengan kemenangan Sekutu dalam melawan Jepang di Perang Dunia II, Pasukan Sekutu datang dan mendarat di Indonesia yang sebelumnya diduduki oleh Jepang. 

Pasukan Sekutu ini disebut Allied Forces Netherlands East Indies [AFNEI]. 

Allied Forces Netherlands East Indies [AFNEI] merupakan lembaga pasukan Sekutu yang bertugas di Indonesia.

AFNEI bertugas untuk menjaga perdamaian, membebaskan orang Belanda dan Eropa lainnya yang sebelumnya ditahan oleh Jepang.

Selain itu, AFNEI juga bertugas untuk mengadili pasukan Jepang yang diduga melakukan kejahatan perang selama pendudukan Indonesia. 

Pasukan AFNEI terdiri dari tiga divisi, yaitu:

Doni Setyawan | Januari 11, 2020 | Soal Sejarah SMA |

Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasuk tugas AFNEI di Indonesia adalah… .

A. menerima penyerahan kekuasaan dari Jepang

B. melucuti dan memulangkan pasukan Jepang

C. memelihara kondisi damai

D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia

E. mencari informasi tentang penjajah perang

Pembahasan:

Allied Forces Netherlands East Indies [AFNEI] merupakan pasukan dari Sekutu yang bertugas di Indonesia yang dipimpin Sir Philip Christison. Tugas utama AFNEI, yaitu sebagai berikut.

  • Menerima penyerahan tentara Jepang tanpa syarat, melucuti, dan mengembalikan mereka ke tanah airnya.
  • Membebaskan tawanan perang dan interniran Sekutu atau Allied Prisoners and War Internees [APWI].
  • Menjaga keamanan dan ketertiban sehingga memungkinkan pemerintahan sipil berfungsi kembali.
  • Mencari keterangan tentang penjahat perang dan meng adilinya di depan pengadilan Sekutu.  

Untuk materi secara lengkap mengenai Kedatangan AFNEI di Indonesia silahkan klik link youtube berikut ini. Jika bermanfaat, jangan lupa subscribe, like, komen dan share. Terimakasih

Kunci jawaban: Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasu tugas AFNEI di Indonesia adalah… . D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia

Pemimpin AFNEI

Mari berlomba lomba dalam kebaikan. Semoga isi dari blog ini membawa manfaat bagi para pengunjung blog. Terimakasih

Pernyataan berikut yang tidak tepat terkait tugas AFNEI [Allied Forces Netherlands East Indies] di Indonesia adalah?

  1. melucuti dan memulangkan tentara Jepang ke negaranya
  2. mengadili penjahat-penjahat perang Jepang
  3. membebaskan tawanan perang Jepang
  4. menerima penyerahan Jepang
  5. menjami kondisi damai

Jawaban: E. menjami kondisi damai

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, pernyataan berikut yang tidak tepat terkait tugas afnei [allied forces netherlands east indies] di indonesia adalah menjami kondisi damai.

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu RK telah meluaskan jejaringnya sampai ke tingkat internasional diantaranya dengan tergabung dalam … di tahun 2019? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.


Berikut Ini yang bukan merupakan tugas AFNEI datang ke Indonesia adalah?

  1. menerima penyerahan Jepang
  2. membebaskan para tawanan perang Jepang yang berasal dari Eropa
  3. melucuti tentara Jepang dan mengumpulkan mereka untuk di pulangkan
  4. menegakkan serta memelihara kondisi damai untuk diserahkan kepada pemerintah sipil
  5. mencari informasi tentang pasukan – pasukan militer peninggalan Jepang di Indonesia.

Jawaban: E. mencari informasi tentang pasukan – pasukan militer peninggalan Jepang di Indonesia.

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, berikut ini yang bukan merupakan tugas afnei datang ke indonesia adalah mencari informasi tentang pasukan – pasukan militer peninggalan jepang di indonesia..

Kemudian, saya sangat menyarankan anda untuk membaca pertanyaan selanjutnya yaitu Awalnya Pemerintah dan rakyat Indonesia netral kehadiran AFNEI karena dapat? beserta jawaban penjelasan dan pembahasan lengkap.


AFNEI [Allied Forces Netherlands East Indies] merupakan pasukan sekutu yang bertugas di Indonesia. Pasukan tersebut dipimpin oleh  Letnan Jenderal Sir Philip Christison. Berikut beberapa tugas AFNEI antara lain : menerima penyerahan kekuasaan dari tangan Jepang, membebaskan para tawanan perang dan interniran sekutu, melucuti dan mengumpulkan orang Jepang untuk kemudian dipulangkan, menegakkan dan mempertahankan keadaan damai untuk kemudian diserahkan kepada pemerintah sipil, dan menghimpun keterangan dan menuntut penjahat perang.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Video yang berhubungan

Pada tanggal 29 September 1945 Pasukan Afnei yang membonceng tentara inggris sekutu datang keIndonesia untuk mengamankan kondisi Indonesia dari pihak Jepang. Feb 15 2016 Sebutkan tujuan Afnei ke Indonesia.

Tugas Afnei Di Indonesia Pengertian Sejarah Dan Fak

Menerima penyerahan dari tangan Jepang.

Sebutkan tugas afnei di indonesia. Pengertian Sejarah Dan Faktor Terbentuknya AFNEI Tahukah kamu apakah itu AFNEIPada kesempatan kali ini Seputarpengetahuancoid akan membahasnya dan tentu hal-hal yang juga melingkupinya. Beberapa Tugas AFNEI yang dipimpin oleh Jenderal Sir Philip Christison antara lain. AFNEI meninggalkan 1189 pekerja dan teknisi Jepang serta 584 tersangka penjahat perang.

Mengumpulkan Melucuti dan Memulangkan Orang Jepang. Selama AFNEI bertugas di Indonesia sebanyak 68402 orang Jepang termasuk Korea dan Formosa dievakuasi. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia.

Nov 12 2016 AFNEI Allied Forces Netherlands East Indies adalah pasukan sekutu yang bertugas di Indonesia untuk menerima kekuasaan dari Jepang membebaskan tawanan sekutu melucuti dan memulangkan orang jepang menjaga keamanan dan menyelidiki pihak yang diduga penjahat perang setelah perang dunia II selesai. Adapun Tugas dan tujuan dari Afnei antara lain sebagai berikut. Kekalahan jepang dalam Perang Dunia ke 2 menyebabkan Jepang bertanggung jawab dan diberi tugas dari sekutu untuk mempertahankan keadaan Indonesia seperti saat penyerahannya.

Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Pengertian Sejarah Tugas. Melucuti orang-orang Jepang dan kemudian dipulangkan ke negaranya 4.

Tugas AFNEI di Indonesia Seiring dengan kemenangan Sekutu dalam Perang Dunia II atas Jepang pasukan Sekutu datang dan mendarat di Indonesia yang sebelumnya diduduki oleh pasukan Jepang. Menerima penyerahan kekuasaan dari tangan Jepang 2. Pendaratan AFNEI di Surabaya dengan kapal perang Eliza Thomposon dibawah pimpinan Brigadir Jenderal AWS Mallaby.

Tugas AFNEI selanjutnya di Indonesia adalah membebaskan para tawanan perang dan interniran sekutu. Divisi AFNEI yang bertugas di Indonesia menderita korban jiwa sebanyak 30 orang. Tujuan Ke IndonesiaSecara umum Pengertian AFNEI Allied Forces Netherlands East Indies adalah pasukan sekutu yang dikirim ke Indonesia setelah selesainya Perang Dunia II untuk melucuti persenjataan tentara Jepang membebaskan tawanan perang Jepang dan mengembalikan Indonesia kembali menjadi Hindia Belanda kekuasaan Belanda di.

Membebaskan para tawanan perang dan interniran Sekutu. Tugas AFNEI di Indonesia adalah. Sep 14 2020 AFNEI.

AFNEI dipimpin oleh Letnan Jenderal Sir Philip Christison. Sebagaimana yang diketahui selama Jepang berkuasa di Indonesia ada banyak pasukan dari negara-negara anggota sekutu yang ditahan oleh Jepang di beberapa tempat di Indonesia. AFNEI sendiri datang ke Indonesia pada 29 September 1945 dibawah pimpinan Letnan Jenderal Sir Philip Christison.

Pasukan Sekutu ini disebut dengan AFNEI Allied Forces Netherlands East Indies. Aug 03 2018 Pengertian AFNEI Sejarah Tugas dan Tujuan AFNEI di Indonesia Lengkap AFNEI Allied Forces Netherlands East Indies adalah pasukan sekutu yang dikirim ke Indonesia setelah selesainya Perang Dunia II untuk melucuti persenjataan tentara Jepang membebaskan tawanan perang Jepang dan mengembalikan Indonesia kembali menjadi Hindia Belanda kekuasaan Belanda di. Sebutkan lima tugas AFNEI di Indonesia – 3320607 Salah satu faktor pendorong lahirnya diferensiasi sosial adalah adanya perbedaan jenis kelamin sebagai contoh seorang perempuan yang bekerja sebagai.

Sebagaimana yang diketahui selama Jepang berkuasa di Indonesia ada banyak pasukan dari negara-negara anggota sekutu yang ditahan oleh Jepang di beberapa tempat di Indonesia. Tugas AFNEI di Indonesia. Menjaga keamanan dan ketertiban law and order dan.

Sebutkan tugas AFNEI di Indonesia. Melucuti dan mengumpulkan. Dari Indonesia sendiri terdapat korban jiwa sebanyak ratusan orang.

Pasukan Sekutu ini awalnya bertujuan untuk melucuti pasukan Jepang di Indonesia dan. Tugas AFNEI di Indonesia ialah melaksanakan perintah dari Kepala Staf Gabungan Pasukan Sekutu yang diberikan kepada SEAC. Agar dapat mengendalikan sekaligus mengambil alih kekuasaan pihak Jepang ketangan Sekutu.

Mar 30 2019 Sebelum kita membahas tentang Tugas AFNEI di Indonesia kita akan sedikit mengulas tentang sejarah dari AFNEI. Hal itu menandakan bahwa sekutu sebenarnya tidak ingin ada perubahan di Indonesia. Berikut ini yang bukan termasuk tugas AFNEI di Indonesia adalah.

Menerima penyerahan kekuasaan dari tangan Jepang. Tugas AFNEI selanjutnya di Indonesia adalah membebaskan para tawanan perang dan interniran sekutu. Di Sumatera pasukan AFNEI yang bertugas adalah pasukan Divisi India ke-26 dan datang pada 10 Oktober hingga 5 November 1945.

Mar 17 2018 tugas AFNEI di Indonesia Kedatangan Sekutu di Indonesia. Inilah beberapa tujuan pasukan Afnei datang ke Indonesia. Membebaskan para tawanan perang dan interniran Sekutu 3.

Sebutkan Tugas Afnei Di Indonesia Brainly Co Id

Jawaban Jelaskan Tugas Afnei Di Indonesia Ilmusiana

Sebutkan 5 Tugas Afnei Di Indonesia Sebutkan Mendetail

Kedatangan Pasukan Afnei Di Indonesia Sejarah Kelas 8

Sebutkan Tugas Dari Afnei Di Indonesia Brainly Co Id

Tugas Afnei Di Indonesia Pengertian Sejarah Dan Tujuan

Tugas Tentara Sekutu Di Indonesia Sekali

Kedatangan Pasukan Afnei Di Indonesia Sejarah Kelas 8

It5ndfzfab0zcm

Tugas Afnei Di Indonesia Ilmusosial Id

Materi Bab 3 Usaha Mempertahankan Ri

Tugas Afnei Di Indonesia Ilmusosial Id

Sebutkan 5 Tugas Afnei Di Indonesia Sebutkan Mendetail

Kedatangan Pasukan Afnei Di Indonesia Sejarah Kelas 8

Jawaban Jelaskan Tugas Afnei Di Indonesia Ilmusiana

Sebutkan 3 Divisi Pasukan Afnei Mendarat Di Jakarta Brainly Co Id

Pengertian Dan Tugas Afnei Latar Belakang Afnei Pengertian Tujuan Dan Pemimpin Nica

Tujuan Kedatangan Tentara Sekutu Ke Indonesia Docx

Sebutkan 5 Tugas Afnei Di Indonesia Sebutkan Mendetail

Tugas Afnei Di Indonesia Pengertian Sejarah Dan Tujuan

Berikut Ini Tugas Afnei Kecuali Berkas Soalku

Afnei Pengertian Latar Belakang Sejarah Tugas Dan Tujuan

Kedatangan Pasukan Afnei Di Indonesia Sejarah Kelas 8

Sebutkan 5 Tugas Afnei Di Indonesia Sebutkan Mendetail

Sebutkan Tugas Afnei Di Indonesia Brainly Co Id

Afnei Pengertian Sejarah Tugas Tujuan Ke Indonesia

Sebutkan Tugas Afnei Di Indonesia Brainly Co Id

Afnei Pengertian Sejarah Tugas Dan Tujuan Terlengkap

Video yang berhubungan

Tugas AFNEI di Indonesia : Pengertian, Sejarah Dan Faktor Terbentuknya AFNEI  – Tahukah kamu apakah itu AFNEI?,Pada kesempatan kali ini Seputarpengetahuan.co.id akan membahasnya dan tentu hal-hal yang juga melingkupinya. Mari kita simak pembahasannya pada artikel di bawah ini untuk lebih dapat memahaminya.

AFNEI adalah pasukan sekutu yang ditugaskan ke Indonesia setelah Perang Dunia II selesai. Penugasan AFNEI ke Indonesia bertujuan untuk melakukan tugas pasca perang sekutu yang memenangkan Perang Dunia II.

Ada lima tugas utama AFNEI di Indonesia, antara lain sebagai berikut:

  • Menerima Penyerahan Kekuasaan dari Tangan Jepang

Selama di Indonesia, AFNEI diberi tugas untuk menerima penyerahan kekuasaan dari tangan Jepang. Seluruh wilayah jajahan Jepang di Indonesia harus diserahkan ke pasukan sekutu. AFNEI melaksanakan tugas ini dengan mengunjungi berbagai daerah di Indonesia.

  • Membebaskan Para Tawanan Perang dan Interniran Sekutu

Tugas AFNEI selanjutnya di Indonesia adalah membebaskan para tawanan perang dan interniran sekutu. Sebagaimana yang diketahui, selama Jepang berkuasa di Indonesia, ada banyak pasukan dari negara-negara anggota sekutu yang ditahan oleh Jepang di beberapa tempat di Indonesia.

  • Mengumpulkan, Melucuti, dan Memulangkan Orang Jepang

Di Indonesia, AFNEI juga bertugas untuk melucuti dan mengumpulkan orang jepang untuk dipulangkan kembali ke Jepang. Tentara Jepang yang sudah menyerah itu diangkut dari daerah-daerah Republik Indonesia ke pelabuhan-pelabuhan dari mana mereka selanjutnya dipulangkan kembali ke negerinya.

  • Menegakkan dan Mempertahankan Keadaan Damai, Kemudian Diserahkan Kepada Pemerintahan Sipil

Tugas AFNEI selanjutnya adalah menegakkan dan mempertahankan keadaan damai untuk kemudian akan diserahkan kepada pemerintahan sipil. Pemerintahan sipil yang dimaksud disini adalah pemerintahan sipil Hindia Belanda [NICA] yang sejak awal telah memboncengi AFNEI.

  • Menghimpun Keterangan dan Menuntut Penjahat Perang

AFNEI juga bertugas untuk menghimpun semua keterangan yang berkaitan dengan penjahat perang dan menuntut para penjahat perang itu di pengadilan sekutu. Ada banyak perwira atau petinggi militer Jepang yang dihukum oleh pengadilan sekutu.

Faktor Terbentuknya AFNEI

AFNEI terbentuk karena adanya beberapa faktor yang muncul pasca perang, yakni:

  • Keterbatasan pengapalan.
  • Kurangnya pasokan logistik.
  • Penambahan wilayah Indo-Cina dan Hindia Belanda ke dalam South East Asia Command [SEAC] yang menambahkan tugas SEAC.
  • Jumlah tahanan perang dan interniran Eropa di Asia Tenggara yang sangat banyak.
  • Jarak yang jauh dan cuaca buruk dengan angin muson yang tidak menentu.

Penugasan AFNEI di Indonesia bermula dari persetujuan Postdam yang mengharuskan sekutu bertanggung jawab atas wilayah di Indonesia yang termasuk dalam naungan South West Pacific Areas Command [SWPAC]. Untuk itu, Mayor Greenhalgh membentuk markas besar di Jakarta pada tanggal 14 September 1945.

Lima belas hari setelahnya, 29 September 1945, kapal penjelajah Cumberland berlabuh di pelabuhan Tanjung Priok. AFNEI ada di dalamnya.

AFNEI adalah komando bawahan SEAC. Pasukan AFNEI yang ditugaskan di Indonesia adalah pasukan dari divisi yang dipimpin oleh Letnan Jenderal Sir Philip Christison.

Pengertian AFNEI

AFNEI merupakan kepanjangan dari Allied Forces Netherlands East Indies, adalah merupakan pasukan yang datang ke Indonesia setelah perang dunia ke-2 setelah Indonesia menyatakan kemerdekaannya. Pasukan ini datang pada tanggal 29 September 1945.

Menurut sejarah, pasukan AFNEI ini adalah pasukan sekutu yang dikirim ke Indonesia setelah selesainya Perang Dunia II guna untuk melucuti persenjataan tentara Jepang, membebaskan tawanan perang Jepang, dan mengembalikan Indonesia kembali menjadi Hindia Belanda di bawah kekuasaan Belanda serta di bawah administrasi NICA [Netherlands Indies Civil Administration]. Pasukan ini di pimpin oleh pemimpinnya yang bernama Letnan Jendrall Sir Philip Christison.

Sejarah AFNEI

Setelah maslah dengan tentara Jepang sudah berhasil diatasi, bangsa Indonesia kemudian berhadapan dengan pasukan Sekutu dari Komando Asia Tengara atau South East Asia Command [SEAC] yang di bawah pimpinan Laksamana Lord Louis Mountbatten.

Perwira pasukan Sekutu yang pertama kali datang ke Indonesia adalah Mayor Greenhalgh, dia melakuan terjun payung di lapangan udara Kemayoran pada tanggal 14 September 1945. Tugas Greenhalgh yaitu mempersiapkan pembentukan markas besar pasukan Sekutur di Jakarta.

Kedatangan Greenhalgh kemudian disusul dengan berlabuhnya kapal penjelajah Cumberland di Tanjung Priok pada tanggal 29 September 1945. Kapal itu membawa Panglima Skadron pemimpin Kapal Penjelajah V Inggris, yaitu seorang Laksamana Muda yang bernama W.R. Patterson.

PasukanSekutu yang bertugas di Indonesia ini diberi nama Allied Forces Netherlands East Indies [AFNEI] di bawah pimpinan Letnan Jenderal Sir Philip Christison.

Pada awalnya kedatangan pasukan Sekutu tersebut disambut baik oleh pihak Indonesia.Tetapi setelah pihak Indonesia mengeetahui maksud dari pasukan Sekutu [Inggris] datang dengan membawa orang-orang Belanda yang tergabung dalam Netherlands Indies Civil Administration [NICA], maka sikap bangsa Indonesia mulai berubah, yaitu memusuhi. Situasi keamanan kemudian menjadi tidak terkendali lagi.

Agaknya Letnan Jenderal Christison telah memperhitungkan bahwa tugas pasukan Sekutu tidak akan berhasil tanpa bantuan dari pemerintah Republik Indonesia. Oleh karena itu, Letnan Jenderal Christison kemudian melakukan perundingan dengan pemerintah Republik Indonesia, serta mengakui secara De Facto bahwa negara Republik Indonesia adalah negara yang merdeka pada tanggal 1 Oktober 1945.

Semenjak adanya pengakuan secara de facto tersebut, maka masuknya pasukan Sekutu ke wilayah Indonesia diterima kembali dengan terbuka oleh para penjabat Republik Indonesia.

Hal itu dilakukan disebabkan karena pemerintah Republik Indonesia harus menghormati tugas – tugas yang dilaksanakan oleh pasukan Sekutu tersebut. Pengakuan itu diperkuat lagi dengan pernyataan yang dikeluarkan oleh Christison, bahwa ia tidak akan mencampuri masalah – masalah yang menyangkut status ketatanegaraan Indonesia lagi.

Demikianlah ulasan dari Seputarpengetahuan.co.id tentang  Tugas AFNEI di Indonesia , semoga dapat menambah wawasan dan pengetahuan kalian. Terimakasih telah berkunjung dan jangan lupa untuk membaca artikel lainnya

Doni Setyawan | Januari 11, 2020 | Soal Sejarah SMA |

Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasuk tugas AFNEI di Indonesia adalah… .

A. menerima penyerahan kekuasaan dari Jepang

B. melucuti dan memulangkan pasukan Jepang

C. memelihara kondisi damai

D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia

E. mencari informasi tentang penjajah perang

Pembahasan:

Allied Forces Netherlands East Indies [AFNEI] merupakan pasukan dari Sekutu yang bertugas di Indonesia yang dipimpin Sir Philip Christison. Tugas utama AFNEI, yaitu sebagai berikut.

  • Menerima penyerahan tentara Jepang tanpa syarat, melucuti, dan mengembalikan mereka ke tanah airnya.
  • Membebaskan tawanan perang dan interniran Sekutu atau Allied Prisoners and War Internees [APWI].
  • Menjaga keamanan dan ketertiban sehingga memungkinkan pemerintahan sipil berfungsi kembali.
  • Mencari keterangan tentang penjahat perang dan meng adilinya di depan pengadilan Sekutu.  

Untuk materi secara lengkap mengenai Kedatangan AFNEI di Indonesia silahkan klik link youtube berikut ini. Jika bermanfaat, jangan lupa subscribe, like, komen dan share. Terimakasih

Kunci jawaban: Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasu tugas AFNEI di Indonesia adalah… . D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia

Pemimpin AFNEI

Mari berlomba lomba dalam kebaikan. Semoga isi dari blog ini membawa manfaat bagi para pengunjung blog. Terimakasih

Video yang berhubungan