Banyak permutasi dari huruf yang terdapat pada kata olala

Kata KALKULUS terdiri dari 8 huruf, ini berarti n = 8
Pada kata KALKULUS terdapat huruf yang sama, yaitu:
Huruf K ada 2 maka r1 = 2
Huruf L ada 2 maka r2 = 2
Huruf U ada 2 maka r3 = 2

Banyaknya susunan huruf berbeda yang dapat diperoleh ditentukan oleh rumus berikut!

Jadi, banyaknya susunan huruf berbeda yang diperoleh adalah 5.040.

Banyak permutasi dari huruf yang terdapat pada kata olala

Perhatikan!

KAMIS terdiri dari 5 huruf dan tidak ada huruf yang sama.

Huruf penyusun (n)=5.

Dengan demikian, banyak permutasi pada kata KAMIS adalah

 

MUSIKAL terdiri dari 7 huruf dan tidak ada huruf yang sama.

Huruf penyusun (n)=7.

Dengan demikian, banyak permutasi pada kata MUSIKAL adalah

 

SINGAPUR terdiri dari 8 huruf dan tidak ada huruf yang sama.

Huruf penyusun (n)=8.

Dengan demikian, banyak permutasi pada kata SINGAPUR adalah