Bagaimana cara mengaktifkan mode anak di YouTube?

Klik Mode terbatas. Di kanan atas kotak yang muncul, klik Alihkan Mode terbatas ke aktif atau nonaktif. Jika Mode terbatas tetap aktif meskipun Anda telah memasukkan nama pengguna dan sandi, coba hubungi administrator sistem untuk meminta bantuan tambahan.

Mengontrol Mode terbatas untuk keluarga AndaJika Anda adalah orang tua yang menggunakan aplikasi Family Link, Anda dapat mengaktifkan Mode terbatas untuk akun anak Anda. Setelah Mode terbatas diaktifkan melalui Family Link, anak Anda tidak dapat mengubah setelan Mode terbatas pada perangkat apa pun yang digunakan untuk login.

.

Begini Cara Setting YouTube Agar Jadi Tontonan Aman Buat Si Kecil

Namun YouTube menghadirkan banyak tontonan dan para orangtua tentu tak mau seketika channel beralih ke tayangan dewasa saat si kecil sedang asyik menonton YouTube. Pecinta IT Kota Kuala Kapuas, Firmansyah berbagi tips cara setting YouTube agar aman jadi tontonan si kecil.

"Yang saya tahu, caranya cukup mudah, tinggal cari menu setting, general dan aktifkan Restricted Mode," kata lelaki yang akrab disapa Firman tersebut, Selasa (25/9/2018) malam. Cara setting YouTube agar jadi tontonan aman buat si kecil (m fadli setia rahman)Dilanjutkannya, pada Restricted Mode terdapat keterangan Restricted Mode can help hide videos with potentially mature content. Lagi pula kalau untuk anak kecil, jarang sampai mengakses kata kunci tertentu yang mengarah ke konten dewasa," jelasnya.

.

Cara setting Mode Anak di Youtube untuk membatasi sikecil dari

Pada artikel kali ini, theAsk akan memberikan sedikit tutorial bagaimana sih cara setting Mode Anak di Youtube agar buah hati kita tidak dapat mengakses konten-konten dewasa yang beredar bebas di aplikasi Youtube? hampir semua anak-anak sudah terbiasa menggunakan smartphone terutama untuk menonton konten-konten di aplikasi Youtube. bahkan ibu-ibu rumah tangga kadang sengaja untuk memberikan smartphone ke buah hatinya untuk menenangkan disaat buah hati mereka sedang rewel.

dengan kata lain, cara ini akan mengaktifkan filter konten yang hanya diperuntukkan oleh anak-anak dan menonaktifkan jendela komentar pada aplikasi Youtube. Demikian sedikit tips dan tutorial bagaimana cara setting mode anak di youtube, untuk membatasi konten dewasa yang dapat diakses oleh anak dibawah umur, semoga bermanfaat dan terima kasih.

.

Pengaturan “Restricted Mode” di Youtube untuk Orangtua Cerdas

Jakarta, Ditjen Aptika – Aplikasi berbagi video Youtube memiliki fitur Restricted Mode yang dapat menyembunyikan video dengan konten yang dianggap tidak pantas, yang pernah ditandai oleh pengguna atau dengan pelaporan yang lain. “Pengaturan Restricted Mode di Youtube merupakan semacam akses kontrol yang dikhususkan kepada orangtua untuk membatasi konten video untuk anaknya.

Selain dilakukan oleh orang tua, pengaturan Restricted Mode juga bisa dilakukan di level penyedia jasa internet (Internet Service Provider/ISP) atau operator telekomunikasi. Slamet pun mencontohkan cara pengaktifan Restricted Mode di Youtube.

Selanjutnya pilih menu general atau umum, cari pilihan restricted mode atau mode terbatas, dan kemudian aktifkan. .

Cara Setting Youtube Agar Aman Untuk Anak Dibawah Umur

Jika anda sering membiarkan anak, adik, ponakan anda yang masih dibawah umur dalam menggunakan handphone atau smartphone terlebih lagi jika anak mulai menggunakan youtube. Untuk bisa menghindari dari dampak buruk tersebut terdapat beberapa cara yang sangat sederhana akan tetapi memiliki pengaruh yang sangat signifikan bagi pengguna youtube yang masih dibawah umur.

Membuat Akun Youtube Yang Dibawah Umur Dengan membuatkan akun youtube dengan settingan umur dibawah 17 tahun, secara otomatis kegiatan yang dilakukan anak di internet ( dalam jangkauan google ) akan dibatasi oleh pihak google jika mengakses diluar konten dibawah umur. Mengaktifkan Mode Terbatas Pada Akun Youtube Melakukan langkah pengaktifan mode terbatas pada akun youtube atau google anda dapat membantu untuk menyembunyikan vidio yang memiliki potensi konten dewasa.

Pastikan anda telah login dengan akun google anda, kemudian pilih akun ( bagi yang belum tahu icon akun terdapat pada pojok kanan atas ) lalu pilih setelan. .

Lakukan 6 Cara ini Agar Saluran Youtube untuk Anak Anda Aman

Sayangnya, sekalipun kita sudah melakukan pengaturan tertentu yang aman untuk anak, tidak semua konten yang muncul otomatis aman untuk dikonsumsi si kecil. Tips mengatur keamanan Youtube untuk anakBerikut ini, kami sajikan tips agar anak aman berselancar di YouTube. Baca bantuan sumber daya YouTube sebelum memberikan akun YouTube untuk anak. Dengan ini, ia hanya akan memilih video YouTube untuk anak yang aman untuk usianya.

Tidak semua video YouTube untuk anak yang di tonton sesuai dengan nilai-nilai keluarga yang Anda ajarkan. .

Menggunakan pengawasan orang tua di iPhone, iPad, dan iPod

Anda juga dapat mencegah anak menginstal atau menghapus app, melakukan pembelian in-app, dan lainnya. Untuk mencegah pembelian atau unduhan di iTunes & App Store:Buka Pengaturan, lalu ketuk Durasi Layar.

Ketuk Pembelian iTunes & App Store. Pilih pengaturan, lalu atur ke Jangan Izinkan. Anda juga dapat mengubah pengaturan kata sandi untuk pembelian tambahan dari iTunes & App Store atau Toko Buku.

.

Cara Setting Youtube Aman Ditonton Anak Tanpa Khawatir Muncul

Bahkan, beragam konten digital mulai dari buku, music, hingga video dapat menyebar dan diperoleh dengan mudah. Sebagai platform media streaming terbesar saat ini, sulit bagi YouTube untuk dapat memfilter setiap video yang diunggah.

Maka, YouTube hanya bisa memberikan panduan bagi pengguna tertentu yang ingin mengakses video dengan aman. Sebab, akses YouTube saat ini begitu mudah, terutama oleh generasi 2000-an ke atas yang telah melek teknologi. Untuk membatasi akses video tak diinginkan pada anak, ada dua metode yang dapat ditempuh orang tua. .

Cara Mengatur YouTube Untuk Anak-Anak, Wajib Tau Nih

OKEGUYS – Cara mengatur YouTube untuk anak-anak wajib banget kamu tau, bagi yang sudah memiliki buah hati. Hal ini bertujuan untuk mengatur agar anak-anak kita mendapatkan tontonan yang pas untuk anak seusianya. Nah untuk mengatasinya, kamu bisa lho mengatur agar aplikasi tersebut hanya menampilkan konten-konten yang sekiranya cocok untuk ditonton oleh anak-anak. Cara Mengatur YouTube Untuk Anak-Anak, Wajib Coba Nih! Baca Juga: Cara Membuat Wajah Kartun di Zoom Pakai Snap CameraTapi, kamu harus tetap memantau aktivitas anak-anak kamu yaa Guys ketika sedang menggunakan aplikasi YouTube. .

Cara Atur YouTube Agar Aman Ditonton Oleh Anak Di Bawah Umur

Cara Atur YouTube Agar Aman Ditonton Oleh Anak Di Bawah UmurKamis, 2 Januari 2020 | 08:05 WIBLaporan wartawan Nextren, Nicolaus PramaNextren.com – Perkembangan teknologi saat ini membuat beragam informasi dengan mudah menyebar. Baca Juga: Begini Cara Video Youtube Pakai Hak Cipta, Dijamin Anti PlagiatorKedua, klik profile picture yang berada di sisi kanan atas layar.

Pilih Restricted ModeBila memilih fitur tersebut, akan dijelaskan beberapa hal terkait mode Restricted Mode, termasuk video-video yang akan mendapat dampak fitur tersebut. Untuk memudahkan pengawasan Orang Tua, YouTube menghadirkan aplikasi mandiri YouTube Kids.

Tak hanya berikan video yang aman untuk dinikmati, YouTube Kids juga kerap memilihkan video edukasi yang layak untuk dikonsumsi. .

Dapatkan artikel menarik setiap minggu di email anda!

Close

Gimana cara setting YouTube untuk anak?

Anda dapat mengaktifkan Mode Terbatas untuk membantu mencegah konten yang berpotensi sebagai konten dewasa agar tidak dilihat oleh anak Anda..
Di perangkat, buka aplikasi Family Link. ..
Pilih Kelola Setelan. Filter..
Pilih YouTube. ..
Aktifkan atau nonaktifkan "Mode Terbatas"..

Bagaimana cara membatasi umur di YouTube?

Buka aplikasi YouTube . Video Anda . Di samping video yang ingin diedit, ketuk Lainnya . Pilih Ya, batasi video saya untuk penonton berusia 18 tahun ke atas.

Apakah YouTube Kids sama dengan YouTube biasa?

Perbedaan YouTube Kids dengan YouTube Biasa Berbeda dengan YouTube biasa, YouTube Kids memberikan akses kepada orang tua untuk mengontrol tontonan anak-anaknya dan dapat disesuaikan dengan usia serta pengalaman edukasi anak-anaknya.

Apakah ada YouTube anak?

YouTube Kids dibuat untuk menyediakan lingkungan yang lebih terkontrol bagi anak-anak, sehingga lebih mudah dan menyenangkan bagi mereka untuk menjelajah sendiri, dan lebih mudah bagi orang tua serta pengasuh untuk memandu perjalanan mereka ketika menemukan minat baru yang menarik di sepanjang prosesnya.