Apakah gopay bisa tarik tunai di indomaret

[TERBARU] Cara Tarik Saldo Gopay Di Indomaret

Posted On June 29, 2021 GoPay

Apakah gopay bisa tarik tunai di indomaret

[TERBARU] Cara Tarik Saldo Gopay Di Indomaret – Dewasa ini, perkembangan dompet digital di Indonesia semakin pesat. Bagimana tidak, dompet digital memang sangatlah praktis dan sangat memudahkan dalam hal pembayaran. Terlebih lagi, dompet digital sering mengadakan promo dan voucher menarik yang tentunya sangat menggiurkan bagi para penggunanya. Salah satu dompet digital di Indonesia yang saat ini sangat berkembang begitu pesat adalah Gopay. Gopay merupakan aplikasi dompet digital pada Gojek yang sangat memberikan kemudahan serta pembayaran di berbagai toko ataupun merchant yang sudah bekerja sama dengan Gopay.

Dalam proses transaksi, tentunya pengguna membutuhkan saldo untuk melakukan sebuah transaksi. Sebagai contohnya, jika kamu memesan Gojek, maka kamu bisa membayarnya dengan menggunakan Gopay. Saldo Gopay tersebut nantinya akan masuk ke saldo Gopay driver Gojek. Pasti masih banyak yang bertanya, para ojol dapet penghasilan dari manas sih? ya tentunya para ojol dapat pengasilan dari hasil ngojek mereka. Penghasilan mereka selama ngojek di tampung kedalam saldo Gopay mereka yang bisa mereka cairkan kapanpun menjadi uang cash. Para ojol bisa tarik tunai saldo Gopay mereka baik itu ke rekening pribadi mereka ataupun di Indomaret terdekat jika tidak mempunyai nomor rekening.

Lalu, bagaimana cara tarik saldo Gopay?

Apakah gopay bisa tarik tunai di indomaret

Cara Tarik Saldo Gopay di Indomaret

Saldo Gopay yang menumpuk tentunya membuat pusing bagi para ojol Gojek karena yang mereka butuhkan adalah uang cash untuk mencukupi kebutuhan sehari-hari. Padahal, saldo Gopay ini bisa tarik tunai dan dicarikan menjadi uang cash melalui transfer bank ataupun di gerai Indomaret. Namun, masih banyak orang yang belum tahu dengan cara tarik saldo Gopay. Nah, maka dari itu kali ini kita akan bahas tuntas menngenai cara tarik saldo Gopay di Indomaret

Tarik Tunai Saldo Gopay

Sebelum kamu melakukan penarikan saldo di Alfamart, maka langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah melakukan penarikan tunai saldo Gopay. Berikut cara tarik tunai saldo Gopay :

  1. Buka aplikasi Gojek
  2. Pilih Eksplore
  3. Pada menu Gopay, pilih Lainnya
  4. Kemudian pilih menu Tarik
  5. Masukkan jumlah nominal saldo yang akan ditarik
  6. Untuk bank tujuan, pilih “Bank CIMB Niaga”
  7. Lalu pilih Tarik
  8. Pada menu Konfirmasi, pilih Konfirmasi jika data yang muncul sudah sesuai
  9. Kemudian masukkan PIN Gopay
  10. Pilih menu Telepon pada hp kamu
  11. Ketik *141*8#
  12. Kemudian pilih nomor 1 untuk proses pengecekan saldo

Jika proses pengecekan saldo telah selesai dan saldo sudah berhasil bertambah, maka kamu bisa melakukan proses penarikan saldo Gopay kamu.

Baca Juga : Aplikasi Penghasil Saldo GoPay Gratis dan Mudah

Cara Mencairkan Saldo Gopay di Indomaret

Setelah proses penarikan saldo pada Gopay telah berhasil, maka kamu bisa mencarikan saldo Gopay kamu Indomaret dengan mudah. Beikut cara tarik saldo Gopay di Indomaret :

  1. Ketik SMS dengan format KUPON(spasi)Jumlah Penarikan, kirim ke 1418
  2. Tunggu samapi mendapatkan sms balasan berupa kode kupon penarikan
  3. Pergi ke Indomaret
  4. Sampaikan ke kasir jika ingin melakukan penarikan saldo Gopay
  5. Berikan kode kupon penarikan tadi ke kasir Indomaret
  6. Setelah berhasil, maka kamu akan diberikan uang cash oleh kasir Indomaret

Biaya Penarikan Gopay

Perlu diketahui, bahwa layanan penarikan saldo di Indomaret ini tidaklah gratis alias akan dikenakan biaya administrasi. Besar biaya administrasi setiap gerai Indomaret berbeda-beda. Namun pada umumnya, biaya administrasi untuk penarik saldo Gopay akan dikenakan biaya sebesar Rp 3.000

Jadi, itulah cara tarik saldo Gopay di Indomaret. Semoga artikel ini bermanfaat

Salam sukses :))

Anda mencari Distibutor PULSA & KUOTA termurah ? disini tempatnya: Klik Disini.

Apakah gopay bisa tarik tunai di indomaret

About The Author

luthfia

suka banget sama telur setengah mateng

More from this author

Apakah bisa mengambil uang GoPay di Indomaret?

3. Cara tarik tunai GoPay di Indomaret Buka aplikasi Gojek di ponsel Anda. Lalu pilih “Eksplor”. PIlih menu “Tarik”. Masukkan nominal saldo GoPay yang ingin ditarik.

Dimana bisa tarik tunai GoPay?

Selain cara tarik tunai GoPay di Alfamart, Indomaret, dan ATM BCA tanpa kartu, kamu juga bisa mencairkan saldo GoPay menjadi uang tunai lewat rekening bank apa pun. Misalnya, BCA, Mandiri, BRI, BNI, CIMB, Permata Bank, dan lainnya. Saldo GoPay yang ditransfer ke rekening bisa ditarik melalui mesin ATM.

Bagaimana cara tarik tunai di Indomaret?

Cara tarik tunai Mandiri di Indomaret.
Nasabah Bank Mandiri datang ke outlet Indomaret..
Lakukan pembelian sesuai ketentuan minimal belanja untuk tarik tunai Mandiri..
Lakukan pembayaran di kasir dan sampaikan tujuan akan melakukan penarikan tunai menggunakan kartu ATM Mandiri..

Apakah uang yang ada di GoPay bisa ditarik tunai?

Berikut cara tarik tunai saldo GoPay: Pada fitur GoPay pilih 'Eksplor' > Tarik Tunai.