Karet kelapa sawit dan tebu merupakan hasil usaha dalam bidang

LAMPUNG SELATAN Lampung Selatan---Tutup akhir tahun 2021, PTPN VII Unit Bergen menyalurkan Rp24 juta dana mitra binaan di Kabupaten Lampung Selatan. Bantuan itu diberikan pada dua mitra binaan di Desa Sindangsari dan desa Purwodadi Dalem  Kecamatan Tanjungbintang, Lampung Selatan, Kamis (30-12).

Kegiatan yang digelar sederhana namun hikmat diruang pertemuan kantor Unit setempat dihadiri langsung oleh Manajer unit Bergen Nurwibowo.

Tujuannya, sebagai bentuk tanggung jawab sosial pada masyarakat sekitar Unit kerja PTPN VII sehingga dapat memajukan para UMK yang membutuhkan bantuan dana untuk pengembangan usaha. Hari ini kami menyerahkan bantuan pendanaan UMK untuk pengembangan usaha bapak dan ibu semua, kata Nurwibowo membuka kata sambutannya.

“Kami berharap dana yang disampaikan dapat dipergunakan sebaik-baiknya dan tepat sasaran untuk pengembangan usaha”, dan diharapkan bapak dan ibu diberi kelancaran dalam pengembaliannya sehingga dapat kembali dimanfaatkan bagi calon mitra binaan lainnya " kata Manajer yang sebelumnya menahkodai Unit Rejosari.

Ia menguraikan, penghujung akhir tahun 2021 dua mitra binaan yang mendapatkan bantuan dana bergulir yaitu ibu Kustini bergerak dibidang usaha isi ulang air galon sebesar Rp8 juta dan Miftahul Amrin usaha Warung Sembako Rp16 juta, tutupnya.

“Kami sangat terbantu dengan adanya dana pinjaman ini, selain ringan untuk pengembalian juga kami mendapatkan arahan untuk pembukuan dari pihak perusahaan khususnya program kemitraan dan Tanggungjawab Sosial’, ungkap Miftahul Amrin yang juga diamini Kustini.(**)

BANDARLAMPUNG---PTPN VII meraih Peringkat Pertama penghargaan liga PTPN Award 2022 Katagori Terhemat se PTPN Holding. PTPN VII dinilai berhasil menekan harga pokok produksi (HPP) pada aspek umum dan biaya administrasi (general and administrative overheads) paling berhasil dibanding d...

Conntinue reading

BEKRI---Kinerja tahun 2021 dinilai sebagai tahun titik balik pencapaian usaha PTPN VII. Pernyataan itu disampaikan Direktur PTPN VII Ryanto Wisnuardhy saat menerima Tim Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Lampung...

Conntinue reading

LAMPUNG TENGAH---Kabut masih pekat ketika 200-an karyawan PTPN VII Unit Bekri meneriakkan yel-yel “PTPN VII Jaya! Berkah! Juara!” Jumat (24/12/21) di lapangan Rumah Dinas Manajer. Pekik membahana dalam acara Apel Planters Tangguh PTPN VII itu a...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Perubahan status PTPN Grup dari Strategic Holding menjadi Operational Holding mengharuskan seluruh anak perusahaannya melakukan penyesuaian dalam sistem manajemen. Salah satu yang paling mendasar adalah standarisasi harga pokok produksi (HP...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG—Berkomitmen untuk berlaku jujur dan berintegritas dalam menjalankan bisnis perusahaan, PTPN VII bekerjasama dengan KPK menggelar webinar bertajuk Antikorupsi, Gratifikasi dan Whistle ...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Presentasi Manajer PTPN VII Unit Rejosari-Pematangkiwah M. Syafi’i Ritonga yang menyampaikan beberapa inovasi mendapat apresiasi Komisaris Utama PTPN VII Nurhidayat. Satu prakarsa inovasi sederhana pada komoditas kelapa sawit dan dua di pa...

Conntinue reading

PESAWARAN---Transformasi manajemen PTPN VII dgn berbagai program restrukturisasi mulai menunjukkan hasil. Program yang dilakukan, yakni kinerja unggul (operational excellence) telah mencatatkan laba sejak 2020. Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Mengisi hari Sumpah Pemuda 2021, Divisi Strategi Pemasaran dan Retail PTPN Holding menggelar webinar bertema “Membangun Kaki Bisnis Baru dengan Nusakita”, Jumat (28/10/21). Dikendalikan dari Kantor Pusat di Gedung Agro Plaza, Jakarta, seminar berbasis web itu...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG—Pola pengawasan internal dengan pendekatan asistensi terus dikuatkan di lingkungan PTPN VII. Dalam mengimplementasikan pola preventif itu, dalam waktu dekat manajemen akan menempatkan auditornya berdasarkan wilayah kerja. Hal ini masi...

Conntinue reading

BANDAR LAMPUNG--- Puluhan karyawan PTPN VII ikuti sosialisasi peserta Aktif Dapenbun Tahun 2021 yang digelar diruang Harmonis lantai 1 kantor Direksi, Selasa (21/9/21). Kegiatan yang digelar secara zoom meeting antara pengurus Dapenbun pusat yang menghadirkan Direktur Operasional Hudi Prihmono. 

Dalam pembukaannya Direktur Operasional Dapenbun Hudi Prihmono menyampaikan Dapenbun ...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Salah satu anak perusahaan PTPN VII, PT Karya Nusa Tujuh (KNT) menjajaki kemungkinan kerja sama dengan PT Satmakura Mitra Usaha untuk penggemukan sapi. Dalam kerjasama ini, PT KNT akan memanfaatkan produk sampingan dari pengolahan tebu di PG Bungamayang sebagai pakan utama, juga menyediakan kandang untuk proses penggemukan. Pertemuan awal penjajakan kerjasama ini berlangsung di ...

Conntinue reading

WAYKANAN---Lamun tipis terus mengepul dari 32 cerobong Pabrik Pengolahan Karet (PPK) PTPN VII Unit Tulungbuyut. Bangunan dengan konstruksi batu bata merah setinggi 12 meter dengan panjang 40 meter itu menjadi artefak tanpa aksara tentang usia pabrik ini. Namun, satu unit ban besar bekas tr...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Sebanyak 783 karyawan PTPN VII mendapat penghargaan masa kerja 20, 25, 30, dan 35 tahun. Masing-masing 120 orang dengan masa kerja 35 tahun, 189 orang dengan masa kerja 30 tahun, 325 orang dengan masa kerja 25 tahun, dan 149 orang masa kerja 20 tahun. Penghargaan diserahkan pada acara Yubileum 2021 di Aula Harmonis Kantor Direksi PTPN VII di Bandarlamp...

Conntinue reading

OGAN ILIR---Komitmen pemerintah untuk mewujudkan swasembada gula putih pada 2024 dipacu dengan pendirian PT Sinergi Gula Nusantara (SGN). Perusahaan ini akan menjadi perusahaan pengendali operasional (operational holding company) untuk semua industri gula yang saat ini dimiliki PTPN Grup. Dua diantaranya milik PTPN VII yang saat ini dikelola PT Buma Cima Nusantara (BC...

Conntinue reading

LAMPUNG SELATAN---Sebanyak 230 karyawan PTPN VII Unit Bergen, Lampung Selatan mengikuti vaksinasi Covid-19 tahap II massal, pekan ini. Jumlah itu menggenapi angka 90 persen karyawan di Unit yang mengelola kebun karet itu yang sudah melaksanakan vaksin lengkap.

“Alhamdulillah dengan pelaksanaan vaksinasi massal kemarin, hampir...

Conntinue reading

BENGKULU---Komisaris Utama PTPN VII Nurhidayat mendorong setiap Unit Kerja menjalankan peran dan fungsi sebagai profit center bagi Perusahaan. Dorongan itu disampaikan saat menganalisis presentasi...

Conntinue reading

OGAN ILIR---Seremoni sederhana di depan Cane Yard menandai buka giling Pabrik Gula Cintamanis, Kamis (3/6/21). Tepat pukul 14.09 WIB, Direktur PTPN VII Ryanto Wisnuadhy, Dirut PT Buma Cima Nusanta...

Conntinue reading

PALEMBANG---Sebalas Manajer Unit PTPN VII wilayah Sumatera Selatan mengikuti rapat kerja dengan Direktur PTPN VII, Jumat (28/5/21). Rapat yang diadakan di Kantor Penghubung PTPN VII Sumsel di Palembang itu dihadiri SEVP Operation II Dicky Tjahyono, Sekretaris Perusahaan Bambang Hartawan, dan Kabag Tanaman Wiyoso, Kabag Teknik dan Pengolahan Aris Afandi.

Dalam pengarahannya, Ryan, sapa...

Conntinue reading

OGAN ILIR---Inspeksi di hari ketiga sebagai Direktur PTPN VII, Ryanto Wisnuardhy mengunjungi Pabrik Gula Cintamanis di Ogan Ilir, Sumsel, Kamis (27/5/21). Didampingi SEVP Operation II Dicky Tjahyo...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Mengawali tugasnya sebagai Direktur di PTPN VII, Ryanto Wisnuardhy menyapa manajemen dengan mengajak bekerja cerdas. Mengutip slogan SPPN VII, mantan Direktur PTPN XIV ini menyatakan akan fokus kepad...

Conntinue reading

BUNGAMAYANG---PT Buma Cima Nusantara (BCN) anak perusahaan PTPN VII menyiapkan gula kemasan 1 kilo gram untuk masuk ke pasar retail. Gula eceran ini akan diproduksi berbarengan dengan dimulainya musim giling 2021 yang diperkirakan bulan Juni 2021. Untuk tahap awal, akan diproduksi satu juta pack dengan merek Walini.

Pernyataan itu ...

Conntinue reading

BANDAR LAMPUNG---Dua unit kerja PTPN VII, yakni Unit Sungai Niru (Sumsel) dan Unit Talopino (Bengkulu) memperoleh sertifikat Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO). Dua pengakuan mutu pada Sistem Sertifikasi Kelapa Sawit Berkelanjutan Indonesia itu melengkapi lima Unit Kerja di PTPN VII yang lebih dahulu tersertifikasi. Yakni, Unit Bekri, Unit Betung, Unit Rejosari, Unit Talangsawit, dan Unit S...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Peluncuran Indonesia Plantation (IP) Institute milik PT. Perhutani di Jakarta, Selasa (29/12/2020) disambut antusias para stakeholder bidang pertanian dan perkebunan. Launching secara daring via zoom itu juga diikuti Direktur PTPN VII Doni P. Gandamihardja beserta tiga SEVP dari Kantor Direksi, Bandarlampung.

... Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---PTPN VII berkomitmen memberantas segala bentuk suap dalam tatalaksana administrasi perusahaan yang baik (good governance). Untuk itu, manajemen mengikutkan beberapa karyawan senior untuk mengikuti Pelatihan Kesadaran Penerapan ISO 37001 tentang Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP), pekan lalu. Conntinue reading

BANDARLAMPUNG – Transisi pola bisnis sebuah BUMN dari agen pembangunan kepada  satu entitas profit negara telah menjalani tahapan  waktu yang cukup panjang. Tidak terkecuali PTPN VII sebagai bagian BUMN,  merupakan bagian kekayaan negara yang dikelola secara korporasi, tidak hanya memiliki fungsi pelayanan, namun disisi lain memiliki fleksibilitas...

Conntinue reading

BANDAR LAMPUNG---Direktur PTPN VII Doni P. Gandamihardja mengikuti Kick-Off Meeting Implementasi dan Sertifikasi Sistem Manajemen Anti Penyuapan, Senin (26/10/20). Secara daring dari Kantor Direksi Bandarlampung, kegiatan yang merupakan kerja...

Conntinue reading

BANDARLAMPUNG---Harga komoditas agro di pasar global selama lima tahun terakhir masih sangat fluktuatif dan relatif rendah dibandingkan pada era sebelum krisis. Situasi ini menjadi catatan krusial PTPN VII untuk menyiasati proses bisnis ke depan agar tidak bergantung kepada faktor ekternal tersebut. Memaksimalkan kinerja dan meningkatkan produktivitas menjadi pilihan ...

Conntinue reading

MUSI BANYUASIN---Dengan sepeda motor, Mahmudi, Direktur Produksi dan Pengembangan PTPN III Holding menyisir kebun sawit PTPN VII Unit Betung Kerawo, Rabu (16/9/20). Didampingi Senior Executive Vice President (SEVP) ...

Conntinue reading

PESAWARAN---Untuk memastikan proses produksi kebun dan pabrik karet, Direktur PTPN VII Doni P. Gandamihardja menginspeksi Unit Way Berulu dengan didampingin Senior Executive Vice President (SEVP) Operation 2 Dicky Tjahyono, Kabag Tanaman Wiyoso, Kabag Teknik dan Pengolahan Ary Askari, dan Plt Se...

Conntinue reading

LAMPUNG TENGAH—-Hari ketiga kunjungan Dewan Komisaris PTPN VII melakukan kunjungan ke Unit Bekri Lampung Tengah, Sabtu (4/7/20). Tiga komisaris, Nurhidayat (Komisaris utama), Mahmud dan R. Wiwin Istanti hadir pada inspeksi yang didampingi Direktur PTPN VII Doni P. Gandamihardja. Juga Senior Executive Vice President (SEVP) Operation II Dicky Tjahyono, SEVP Operat...

Conntinue reading

KALIANDA---Memandang laut Teluk Nipah dari atas bukit PTPN VII Afdeling Kalianda, Nurhidayat, Komisaris Utama PTPN VII berdecak-decak kagum, Kamis (2/7/2020). 

Pada kunjungan perdana setelah dilantik menjadi komisaris di PTPN VII pada 9 Juni 2020 lalu. Mantan Direktur Pelaksana PTPN III Holding ini meminta manajemen untuk meng...

Conntinue reading

BANDAR LAMPUNG---Direktur dan tiga Senior Executive Vice President (SEVP) PTPN VII yang baru dilantik pekan lalu menggelar rapat terbatas perdana dengan manajemen di Kantor Direksi, Kamis (4/6/20). 

Empat petinggi BUMN Perkebunan itu adalah Doni P. Gandamihardja sebagai Direktur, Okta Kurniawan sebagai SEVP Business Supporting...

Conntinue reading

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA