Berapa banyaknya cara menyusun bilangan genap yang terdiri atas 4 angka yang kurang dari 5000

Matematikastudycenter.com- Contoh soal pembahasan pencacahan permutasi dalam penyusunan bilangan dari angka-angka matematika kelas 11 SMA IPA, IPS juga bisa.

Soal No. 1

Disediakan angka-angka sebagai berikut:

1, 2, 3, 4, 5

Tentukan banyaknya bilangan terdiri tiga angka yang bisa disusun / dibuat dari angka-angka di atas yang berlainan dengan syarat bilangan tersebut lebih besar dari 300.

Pembahasan
Dari angka yang disediakan, maka untuk membuat angka lebih besar dari 300, angka pertama haruslah 3, 4, atau 5.

Berikutnya menentukan angka-angka di tempat yang masih kosong:

Cara Pertama
Untuk bilangan yang diawali dengan angka 3

Terlihat ada 2 tempat yang masih  kosong, bisa diisi dari 4 angka yang tersedia, angka 3 tidak lagi dimasukkan karena tidak boleh berulang. Jadinya ambil 2 dari 4:

Untuk bilangan yang diawali dengan angka 4

Terlihat ada 2 tempat yang masih kosong, bisa diisi dari 4 angka yang tersedia, angka 4 tidak lagi dimasukkan karena tidak boleh berulang. Jadinya ambil 2 dari 4:

Untuk bilangan yang diawali dengan angka 5

Terlihat ada 2 tempat yang masih kosong, bisa diisi dari 4 angka yang tersedia, 5 tidak lagi dimasukkan karena tidak boleh berulang. Jadinya ambil 2 dari 4:

Sehingga banyaknya bilangan yang bisa disusun adalah 12 + 12 + 12 = 36 bilangan.

Cara Kedua: Banyaknya bilangan yang bisa disusun:

3 x 4 x 3 = 36 bilangan.

Soal

Konten pertanyaanberapa banyaknya cara menyusun bilangan ganjil yang terdiri atas 4 angka

Jawaban

Masih ada yang tidak dimengerti?Bertanya kepada Guru QANDA

Kaidah Pencacahan ~ Kaidah pencacahan [Counting Rules] didefinisikan sebagai suatu cara atau aturan untuk menghitung semua kemungkinan yang dapat terjadi dalam suatu percobaan tertentu. Ada beberapa metode pencacahan yaitu metode aturan pengisian tempat, metode permutasi, dan metode kombinasi.

1. Metode pengisian tempat [filling slots]

Pada metode ini semua hasil yang mungkin terjadi didaftar secara manual

Perhatikan contoh berikut:

a. Disediakan angka-angka 1, 2, 3, dan 4. Jika akan dibentuk bilangan yang terdiri dari dua angka, berapa banyak bilangan yang akan terbentuk apabila tidak boleh ada bilangan yang berulang.

Di soal ada perintah “tidak boleh ada bilangan yang berulang” artinya tidak boleh menyusun angka  22,11,33,44 karena berulang.

Nah....bagaimana cara mudah untuk menyeleaikan permasalahan tersebut?

Sebenarnya ada beberapa cara, perhatikan:

Dengan membuat kotak-kotak [tempat] sesuai permintaan soal. Disoal diperintahkan menyusun bilangan terdiri dari dua angka dan tidak berulang, maka siapkan 2 kotak/tempat:

Ingat..., angka tersedia yaitu 1, 2, 3, dan 4

 Digit/angka ke1

 digit/angka ke2

  • Kotak I atau digit 1: bisa diisi oleh angka 1, 2, 3, dan 4, jadi ada 4 cara 
  • Kotak II atau digit 2 : karena angka 1, 2, 3, dan 4 salah satu sudah dipakai dikotak I, maka tidak boleh dipakai dikotak ke II [tidak boleh berulang]. Jadi kotak II ada 3 cara
  • Sehingga ada 4 x 3 = 12 susunan bilangan yang terbentuk.
  • Jika ada pertanyaan bisa menghubungi ibu melalui chat WA

Dengan memasangkan manual atau dengan diagram panah berikut:

Angka tersedia 1, 2, 3, dan 4

Perhatikan tiap kelompok angka tersedia pada diagram panah, tiap kelompok terbentuk 3 susunan angka tinggal dikalikan 4 atau 3 x 4 = 12. Atau bisa kalian hitung satu persatu. Kelemahan cara ini jika angka yang disediakan banyak, maka tidak mungkin kita mendata satu persatu, bukan? Jika ada pertanyaan bisa chat ibu melalui WA.

b. Berapa banyak cara untuk memilih 3 orang pengurus OSIS yang terdiri dari ketua, seketaris, dan bendahara dari 8 siswa?

Paling mudah kita gunakan cara 1 saja

Diketahui 8 orang, akan menempati 3 jabatan [artinya yang dibutuhkan 3 kotak, dan jika seorang sudah menjabat salah satu jabatan tersedia tidak boleh menjabat jabatan yang lain atau tidak boleh dobel jabatan atau dalam contoh a tidak berulang]

Buat 3 kotak  dan tersedia 8 orang   

ketua

sekretaris

bendahara


Pada jabatan ini bisa ditempati 8

Karena satu orang sudah menjabat ketua, maka kuota untuk sekretaris tinggal 7 [diperoleh dari 8 – 1[sudah menjabat ketua] =7]

Karena dua orang sudah menjabat ketua dan sekretaris, maka kuota bendahara tinggal 6 [diperoleh dari 8 – 2 [ 2 orang sudah jadi ketua dan sekretaris] = 6]

Jadi ada 8 x 7 x 6 = 336 cara memilih

c. Jika disediakan angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9, berapa banyak cara menyusun bilangan ganjil yang terdiri atas 4 angka?

Sebelum kita selesaikan, ibu tanya terlebih dahulu dari mana kalian bisa membedakan itu bilangan ganjil atau genap?

Betul.....dari angka terakhir.  Jika angka terakhir angka ganjil maka dia bilangan ganjil misal 2345, perhatikan angka terakhir. Angka terakhir adalah angka 5, dan angka 5 adalah bilangan ganjil, maka 2345 adalah angka ganjil. Misal 1534, merupakan bilangan genap karena angka terakhirnya 4 [4 bilangan genap]. Paham ya....

Mari kita selesaikan permasalahan pokok:

Disediakan angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9

Banyak cara untuk menyusun bilangan ganjil 4 angka, dan disoal tidak ada aturan yang mengatakan tidak boleh berulang berati bebas atau berulang boleh. Bedakan contoh a dan b.

Kita siapkan 4 kotak, karena permintaan soal 4 angka

Angka ke 1

Angka ke2

Angka ke 3

Angka ke 4


• Kotak 1 bisa ditempati angka 1,2,3,4,5,6,7,8,9, ada 9.

Kenapa angka 0 tidak boleh ditempatkan di angka ke 1? Karena angka 0 didepan sendiri tidak berarti atau bisa dihilangkan. Misal 0234 = 234 jadi bukan 4 angka lagi.

• Kotak ke 2 bisa ditempati oleh 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9 ada 10

• Kotak ke 3  bisa ditempati oleh 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9 ada 10

• Kotak ke 4 hanya bisa ditempati oleh angka 1,3,5,7,9 ada 5 

Ingat yang di inginkan bilangan ganjil ya....

• Jadi susunan yang mungkin terbentuk adalah 9 x 10 x 10 x 5 = 4500

Dikerjakan di buku tulis dikumpulkan dengan di foto melalui WA diberi nama dan kelas. Mari kita tunjukan soft skill terbaik [percaya diri, jujur, disiplin, tanggung jawab, sportif, dll]

1. Dari angka 1, 2, 3, 4, dan 5 hendak disusun suatu bilangan yang terdiri atas 4 angka. Berapa banyak bilangan yang dapat disusun, jika:

a. Angka-angka boleh berulang

b. Angka-angka tidak boleh berulang

2. Disediakan 7 kain warna yang berbeda, akan dibuat bendera yang terdiri dari 3 warna yang berbeda. Ada berapa macam bendera yang dapat dibentuk?

3. Berapa banyaknya cara menyusun bilangan genap yang terdiri atas 4 angka yang kurang dari 5000?

Top 1: banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri atas 4 angka ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 100

Ringkasan: . 50 Meter =..... centimeter​ . 2. Diketahui fungsi f(x) = ax² - 6x + 2 dan g(x) = 4x² + 2ax +4, jika h(x) = f(x) + g(x) dan k(x) = f(x). g(x) jika f'(0) = -6, g'(0) = Ba, dan h'(0). … = 10, maka nilai k'(0) adalah...​ tentukan jawabannya​ . tentukan jawabannya​ . kalian sensi banget xixiix​ . 2.sebuah kotak berisi bola bernomkr 1-5 a. tentukan ruang sampel terambil duw buah bola secara acak dng nomor berurutan b. tentukan ruang

Hasil pencarian yang cocok: Banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri atas 4 angka yang kurang dari 5000 adalah? tolong bantu dngan caranya - 5545746. ...

Top 2: berapa banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri dari 4 ...

Pengarang: brainly.co.id - Peringkat 102

Ringkasan: . 50 Meter =..... centimeter​ . 2. Diketahui fungsi f(x) = ax² - 6x + 2 dan g(x) = 4x² + 2ax +4, jika h(x) = f(x) + g(x) dan k(x) = f(x). g(x) jika f'(0) = -6, g'(0) = Ba, dan h'(0). … = 10, maka nilai k'(0) adalah...​ tentukan jawabannya​ . tentukan jawabannya​ . kalian sensi banget xixiix​ . 2.sebuah kotak berisi bola bernomkr 1-5 a. tentukan ruang sampel terambil duw buah bola secara acak dng nomor berurutan b. tentukan ruang

Hasil pencarian yang cocok: Berapa banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri dari 4 angka yang kurang dari 5000. 1. Lihat jawaban. Lencana tidak terkunci yang ... ...

Top 3: Soal 1. Banyaknya cara penyusunan bilangan genap yang terdiri dari 4 ...

Pengarang: zenius.net - Peringkat 132

Hasil pencarian yang cocok: Dari angka-angka 1, 2, 3, 4, 5, dan 6 akan disusun suatu bilangan bilangan genap yang terdiri atas 3 angka. Banyak cara untuk menyusun bilangan-bilangan itu ada ... ...

Top 4: Soal 1. Banyaknya cara penyusunan bilangan genap yang terdiri dari 4 ...

Pengarang: zenius.net - Peringkat 132

Hasil pencarian yang cocok: Jawaban paling sesuai dengan pertanyaan 1. Banyaknya cara penyusunan bilangan genap yang terdiri dari 4 angka adalah . ...... cara. ...

Top 5: 1 Banyaknya cara penyusun... | Lihat cara penyelesaian di QANDA

Pengarang: qanda.ai - Peringkat 103

Hasil pencarian yang cocok: 1 Banyaknya cara penyusunan bilangan genap yang terdiri dari 4 angka adalah .. cara. a. 9.000 b. 4.500 C. 3.600 d. 900 e. 450 90 Matematika (y (Wajib) ... ...

Top 6: Berapa banyak bilangan 4 angka yang berbeda yang d... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 189

Ringkasan: Untuk menyelesaiakan soal ini kita gunakan aturan perkalian. Diketahui: Angka: 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, dan 8 akan disusun bilangan 4 angka yang berbeda kurang dari 5000. Maka: Memilih angka Ribuan: 4 cara (1, 2, 3, atau 4 karena kurang dari angka 5), Memilih angka Ratusan: 8 cara (1 angka sudah diambil untuk Ribuan), Memilih angka Puluhan: 7 cara (2 angka sudah diambil untuk Ribuan dan ratusan) Memilih angka Satuan: 6 cara ( 3 angka sudah diambil untuk Rib

Hasil pencarian yang cocok: Berapa banyak bilangan 4 angka yang berbeda yang dapat disusun dari angka-angka: 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, dan 8. Jika: a. Bilangan kurang dari 5000 ...

Top 7: Tentukan banyak bilangan yang terdiri dari 3 angka... - Roboguru

Pengarang: roboguru.ruangguru.com - Peringkat 190

Ringkasan: Berdasarkan angka di atas diperoleh angka genap adalah 0, 2, 4, dan 6. Sehingga untuk menyusun 3 angka dan bilangannya genap harus dimulai dari belakang, kemudian depan, baru ke angka tengah. Karena bilangan genapnya mengandung 0 maka akan ada 2 jawaban yang mungkin. 1. Bilangan genap dengan angka akhir 0 Angka akhir = angka 0 Jumlah angka awal yang mungkin = 6 angka Jumlah angka tengah yang mungkin = 5 angka Sehingga diperoleh  cara. 2. Bilangan genap dengan angka akhir bukan 0 K

Hasil pencarian yang cocok: Tentukan banyak bilangan yang terdiri dari 3 angka yang dapat disusun dari angka-angka 0, 1, 2, 3, 4, 5, dan 6, dengan tidak ada angka yang berulang ... ...

Top 8: Banyak Bilangan Genap yang Terdiri dari 4 Angka dan Bukan Kelipatan ...

Pengarang: m.youtube.com - Peringkat 112

Hasil pencarian yang cocok: dickyprenata Kita akan membuat bilangan 4 digit ...

Top 9: Banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri ... - KUDO.TIPS

Pengarang: kudo.tips - Peringkat 205

Ringkasan: . Merdina. @Merdina April 2019. 2. 249. Report Banyak cara menyusun bilangan genap yang terdiri atas 4 angka yang kurang dari 5000 adalah? tolong bantu dngan caranya . suryadinatajaka . Angka yang disiapkan berapa saja sehingganya dapat disusun?? . 0 votes. Thanks 0 dickyprenata . Kita akan membuat bilangan 4 digit <5000 dari angka 0-9 yang ti

Hasil pencarian yang cocok: Disediakan angka-angka sebagai berikut: 1, 2, 3, 4, 5. Tentukan banyaknya bilangan terdiri tiga angka yang bisa disusun / dibuat dari angka-angka di atas ... ...

Top 10: Permutasi Menyusun Bilangan - Matematika Study Center

Pengarang: matematikastudycenter.com - Peringkat 131

Ringkasan: Matematikastudycenter.com- Contoh soal pembahasan pencacahan permutasi dalam penyusunan bilangan dari angka-angka matematika kelas 11 SMA IPA, IPS juga bisa. Soal No. 1. Disediakan angka-angka sebagai berikut:. 1, 2, 3, 4, 5. Tentukan banyaknya bilangan terdiri tiga angka yang bisa disusun / dibuat dari angka-angka di atas yang berlainan dengan syarat bilangan tersebut lebih besar dari 300.. Pembahasan. Dari angka yang disediakan, maka untuk membuat angka lebih besar dari 300, angka pertama har

Hasil pencarian yang cocok: N/A ...

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA