Apakah kelebihan bekerja seorang diri menurut brainly?

JatimNetwork.com - Adik-adik mari membahas kunci jawaban tematik kelas 5 SD MI Tema 3, yaitu tentang 'Makanan Sehat'.

Pada tema 3 subtema 3, Pentingnya Menjaga Asupan Makanan Sehat, di halaman 114 ini, adik-adik akan belajar tentang bekerja dalam kelompok.

Buku pembelajaran yang digunakan merupakan Tematik Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 edisi revisi 2017 terbitan Kemendikbud. Artikel ini akan membahas tentang kekurangan bekerja dalam sebuah kelompok.

Baca Juga: Kunci Jawaban Halaman 33 Tema 3 Kelas 5 SD Subtema 1 Pembelajaran 4 Tentang Adat Istiadat yang Kamu Miliki

Namun sebelumnya, pastikan adik-adik membaca materi yang ada terlebih dahulu sebelum mengerjakan soal.

Kunci jawaban ini hanya bertindak sebagai panduan dalam mengerjakan tugas, dan juga untuk membantu orang tua mendampingi anak dalam belajar.

Panduan mengerjakan soal tentang kekurangan bekerja dalam sebuah kelompok ini disusun oleh alumnus Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Jember, Anisa Maharani, S.Pd.

Baca Juga: Seperti Apakah Adat Istiadat yang Kamu Miliki? Kunci Jawaban Halaman 32 Tema 3 Kelas 5 SD MI Subtema 1

Dikutip JatimNetwork.com dari artikel portaljember.pikiran-rakyat.com yang berjudul "Sebutkan Kekurangan Bekerja dalam Sebuah Kelompok, Kunci Jawaban Tema 3 Kelas 5 SD MI Halaman 114 Subtema 3" berikut kunci jawaban tematik halaman 114.

Pembelajaran 6

Ayo Berlatih

Dalam sebuah kelompok, kita berhadapan dengan keanekaragaman. perbedaan pendapat pasti terjadi, tetapi bekerja sama dalam keberagaman mengajarkan kita untuk bertoleransi.

Sebutkan kekurangan bekerja dalam sebuah kelompok.

Jawaban:

Baca Juga: Isi dari Iklan Obat Sakit Perut PSP atau Pil Sakit Perut, Kunci Jawaban Tematik Kelas 5 SD MI Tema 3 Hal 85

1) Bisa jadi ada ketidakadilan dalam pembagian tugas.

2) Bisa memicu kecemburuan antar anggota kelompok.

3) Membutuhkan waktu lama untuk menyelesaikan masalah jika ada hal yang tidak sama.

4) Cenderung banyak perbedaan pendapat.

5) Bisa terjadi pemaksaan kehendak.

Baca Juga: Ringkasan Singkat Organ Penyusun Sistem Pencernaan dan Fungsinya, Kunci Jawaban Tematik Kelas 5 SD MI Tema 3

6) Ada salah satu anggota kelompok yang bekerja tidak maksimal sesuai pembagiannya.

7) Susah dan akan lebih lama dalam memutuskan pendapat.

8) Bisa jadi kurangnya tanggung jawab kelompok yang menyebabkan tugas atau pekerjaan tidak cepat selesai.

9) Lebih susah berkonsentrasi karena banyak orang.

Baca Juga: Kunci Jawaban Halaman 31 Tema 3 Kelas 5 Subtema 1 Pembelajaran 4 Tentang Identifikasi Pesan Iklan Masyarakat

Itulah kunci jawaban dari halaman 114 pembelajaran tematik kelas 5 SD MI Tema 3. Tetap semangat dan jaga kesehatan.***(Anisa Maharani/portaljember.pikiran-rakyat.com)

Disclaimer:
1) Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2) Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3) Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Page 2

Page 3

Page 4

melviaayu669 melviaayu669

Jawaban:

1. Bekerja menjadi lebih tenang

2. Hasil sesuai dengan yang kita inginkan

Penjelasan:

Bekerja seorang diri adalah bekerja tanpa adanya bantuan dari orang lain. Pada saat kita bekerja seorang diri disekolah (tanpa bantuan teman) maka kita akan menjadi lebih fokus.

Berikut kelebihan bekerja seorang diri disekolah:

1. Bekerja menjadi lebih fokus

2. Bekerja menjadi lebih tenang

3. Hasil sesuai dengan yang kita inginkan

4. Hasil menjadi lebih maksimal

[tex]semoga \: membantu[/tex]

~ByMelvia~

eritrinapurba eritrinapurba

Jawaban:

kelebihan bekerja seorang diri di sekolah adalah

Bekerja dengan nyaman, Dapat mengerjakan dengan cepat, Melatih kefokusanmelatih kemandirian diri sendiri. Dl-l

Penjelasan:

buku tematik tema 3 Kelas 5 SD atau MI subtema 3 pembelajaran 6

......... THANKS.........

annisachengho annisachengho

Kelebihan bekerja sendiri = tidak bergantungan terhadap orang lain, lebih fokus melakukan suatu pekerjaan.Kekurangan bekerja sendiri = pekerjaan jadi kurang cepat selesai______________________________________________________________________Kelebihan bekerja sama = mengajarkan kita untuk bertoleransi, belajar bertanggung jawab, meningkatkan selamat belajar

Kekurangan bekerja sama = dapat memicu kecemburuan dalam bekerja sama [kelompok], jika ada masalah antara anggota maka pekerjaan akan lama selesai

Saat bekerja apakah kamu tipe yang lebih suka bekerja dalam kelompok atau senang bekerja seorang diri? Apakah kelebihan bekerja seorang diri? Mari cari tahu jawabannya di artikel berikut ini.

Bekerja seorang diri


Apakah kelebihan bekerja seorang diri? Bekerja seorang diri melatih seseorang menjadi lebih mandiri - Pexels

Di dalam KBBI, bekerja adalah melakukan suatu pekerjaan atau perbuatan. Sedangkan menurut Talizuduhu Ndraha, kerja adalah sebuah proses penciptaan atau pembentukan nilai baru pada suatu unit sumber daya, pengubahan atau penambahan nilai pada suatu unit alat pemenuhan kebutuhan yang ada.

Bekerja seorang diri berarti melakukan pekerjaan seorang diri tanpa bantuan orang lain sampai pekerjaan selesai. Bekerja seorang diri bertolak belakang dengan bekerja dalam kelompok yang dapat menyelesaikan pekerjaan bersama-sama dengan anggota tim.

Biasanya mereka yang merintis bisnis sendiri adalah orang yang pernah merasakan bekerja seorang diri sebelum mereka mencari bantuan dan membuat sebuah tim untuk bisnisnya. 

Selain Pebisnis, para Freelancer atau Pekerja Lepas juga biasanya bekerja seorang diri seperti contohnya Penulis, Graphic Designer, Penerjemah, dan lain-lain.

Bekerja seorang diri tentunya memiliki kelebihan dan kekurangan tersendiri. Untuk beberapa jenis pekerjaan, bekerja seorang diri mungkin memberikan nilai tambah yang lebih seperti dapat melatih diri agar lebih mandiri, bekerja lebih fokus, hingga kemudahan dan kecepatan dalam mengambil keputusan.

Baca juga: Mau kerja dari rumah? Ini 11 kelebihan dan kekurangannya

Kelebihan bekerja seorang diri


Apakah kelebihan bekerja seorang diri? Yang paling penting adalah mendapat pengakuan atas hasil kerja - Pexels

Apakah kelebihan bekerja seorang diri? Simak beberapa alasan berikut ini.

1. Ada lebih sedikit konflik

Salah satu tantangan bekerja dalam tim adalah banyaknya orang yang terlibat sehingga terkadang faktor ini justru menimbulkan konflik. Contohnya, seperti mereka yang berlomba-lomba menyenangkan atasan untuk terlihat paling hebat atau mereka yang sangat ambisius dan ingin dirinya yang paling didengar.

Bekerja sendirian tentunya akan meminimalisir konflik tersebut dan kamu dapat mengambil keputusan dengan lebih cepat.

2. Melatih diri menjadi lebih mandiri

Menjadi mandiri berarti tidak bergantung pada orang lain. Saat kamu bekerja seorang diri kamu harus bertanggung jawab pada dirimu sendiri dan hasil pekerjaanmu. Cara ini dapat melatih kamu untuk menjadi lebih mandiri dan tentu meningkatkan rasa percaya dirimu.

Mereka yang lebih mandiri akan memiliki mental yang lebih kuat. Dengan rasa percaya diri yang meningkat kamu akan lebih berani mengambil keputusan dan menghadapi ancaman risiko yang mungkin menanti.

3. Lebih fokus dalam bekerja

Saat bekerja sendiri kamu, tingkat konsentrasi kamu dalam bekerja akan lebih tinggi karena tidak ada orang lain yang dapat mengganggu kamu. Dengan begitu kamu dapat lebih efisien dan efektif dalam bekerja.

Walau begitu kamu juga harus memantapkan niat kamu untuk fokus bekerja karena di era digital seperti sekarang kamu dapat dengan mudah terganggu dengan smartphone dan media sosial.

Baca juga: Kerja remote dan manfaatnya bagi karyawan

4. Pekerjaan lebih cepat selesai

Saat bekerja seorang diri kamu tidak perlu menunggu orang lain untuk mulai mengerjakan tugasmu. Kamu juga bisa mengatur waktu sesuai keinginanmu, sehingga kamu bisa lebih cepat menyelesaikan pekerjaanmu.

Contohnya untuk para Pekerja Lepas, jika mereka dapat mengatur waktu dengan baik mereka dapat menyelesaikan pekerjaan dengan lebih cepat dan meraih lebih banyak uang.

5. Mendapat pengakuan atas hasil kerja

Apakah kelebihan bekerja seorang diri yang paling menguntungkan? Salah satunya adalah kamu bisa menerima full credit atas hasil kerja yang kamu lakukan.

Hal ini tentunya memiliki risiko, tapi jika kamu dapat memanfaatkannya dengan baik kamu juga bisa mendapatkan keuntungan yang besar atas pengakuan tersebut. Contohnya, seperti mendapatkan pekerjaan yang lebih baik atau menjadi lebih unggul dibandingkan kandidat pencari kerja lainnya.

5. Lebih cepat berkembang

Orang yang bekerja seorang diri harus bisa meningkatkan keterampilan mereka serta memberikan hasil yang baik agar mendapatkan feedback yang baik. Dengan begitu, mereka akan berusaha lebih keras untuk mendapatkan kepuasan tersebut. Bekerja seorang diri juga akan meningkatkan kesadaran diri, kedisiplinan dan motivasi untuk menghasilkan pekerjaan yang lebih baik.

Tidak heran jika orang yang bekerja seorang diri dapat lebih cepat berkembang dibandingkan mereka yang bekerja dalam kelompok karena usaha yang dikeluarkan oleh orang yang bekerja seorang diri harus lebih besar.

Baca juga: Tingkatkan kinerja dengan 7 cara bekerja efektif dan efisien

Kekurangan bekerja seorang diri


Walaupun memiliki kelebihan, bekerja seorang diri juga memiliki kekurangan salah satunya adalah mudah bosan dan stres - Pexels

Bekerja seorang diri tentunya juga memiliki kekurangan, berikut beberapa hal di antaranya.

1. Memegang tanggung jawab penuh

Saat bekerja sendirian, kamu harus bertanggung jawab penuh terhadap hasil dari pekerjaanmu. Kamu tidak bisa memberikan beban tanggung jawab kepada orang lain atau menyalahkan orang lain atas sesuatu yang kamu kerjakan sendiri.

Jika kamu tidak dapat mengatur stress management, hal ini justru dapat menyebabkan beban pikiran yang besar. Kamu dapat kehilangan motivasi bahkan mengalami burn out.

2. Mengurangi kreativitas

Bekerja bersama orang lain dalam kelompok meningkatkan kemungkinan terolahnya kreativitas karena ada banyak individu yang bisa memberikan saran.

Sementara ketika kamu bekerja sendirian, semua ide hanya berasal dari kamu seorang. Kamu pun tidak memiliki orang lain untuk diajak bertukar pikiran sehingga tidak ada yang dapat membantu kamu meningkatkan kreativitas dalam ide-ide kamu. Hal ini dapat kamu siasati dengan melakukan riset seperti membaca berita terkini dan mengikuti perkembangan tren.

3. Mudah bosan dan mengalami stres

Faktor yang berikut ini banyak dirasakan oleh mereka yang bekerja sendirian dari rumah atau work from home karena peraturan pemerintah terkait wabah COVID-19.

Bekerja sendirian membuat kamu mudah bosan karena tidak ada siapapun yang bisa kamu ajak bicara saat sedang beristirahat sejenak. Lama kelamaan kebosanan ini dapat menyebabkan stres. Berbeda jika kamu bekerja di kantor, kamu masih bisa bercanda dengan teman di sebelahmu atau juga makan siang bersama saat istirahat.

Baca juga: 5 Cara menghilangkan bosan saat kerja dari rumah

4. Membutuhkan waktu lebih panjang untuk menyelesaikan sebuah proyek

Saat bekerja kelompok, kamu dapat membagi pekerjaan atau mendelegasikan pekerjaan kepada orang lain sehingga beban kerja dapat diselesaikan lebih cepat karena dikerjakan bersama-sama.

Berbeda dengan bekerja seorang diri, kamu bahkan harus menyelesaikan pekerjaan remeh sendirian dan membuang waktu yang sebenarnya bisa kamu gunakan untuk mengerjakan hal lain.

5. Menurunnya kemampuan kerjasama tim

Saat bekerja sendirian kamu tidak memiliki orang lain untuk diajak berinteraksi dan bertukar pikiran. Hal ini akan membuat kemampuan kerjasama tim kamu menurun sehingga kamu harus mengakalinya dengan tetap berkomunikasi dengan orang lain. Setidaknya dengan begitu kamu tetap mempertahankan skill komunikasi kamu.

Baca juga: Remote working bisa bikin kesepian

Kamu siap bekerja seorang diri? Coba dulu daftarkan diri kamu untuk menjadi talent di EKRUT. Semua proses dan bantuan professional di talent marketplace EKRUT gratis. Kamu – sebagai talent atau employer – bisa langsung direkrut dan merekrut kandidat yang sesuai. Jadi, tunggu apa lagi? Yuk, daftar sekarang di EKRUT!

Jadi, apakah kelebihan bekerja seorang diri? Tentunya banyak sekali, salah satunya kamu dapat bekerja lebih efektif. Tonton juga tips bekerja efektif dari rumah berikut ini!

Sumber:

  • tugaskaryawan
  • kumparan
  • mamikos

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA