Variasi dan kombinasi gerakan yang terdapat dalam permainan merobohkan kardus yaitu

No Text Content!

5 Essay diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru. , membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk , di sekolah, dan tempat bermain. rya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan 7 No Kompetensi Dasar Materi 1 3.6 Memahami kombinasi pola Permainan Pola Gerak Domain dalam Siswa dapat gerak dominan (bertumpu, Senam Menggunakan Alat dominan pada bergantung, keseimbangan, berpindah/lokomotor, tolakan, Siswa dapat putaran, ayunan, melayang, dan lompat kangk mendarat) untuk membentuk keterampilan dasar senam menggunakan alat. Siswa dapat m harimau, lomp dan Lompat k Siswa dapat m kangkang Siswa dapat digunakan pad Siswa dapat gerak domina 2 3.7 Memahami penggunaan Kombinasi Gerak Dasar Langkah dan Siswa dapat m kombinasi gerak dasar langkah dan Ayunan Lengan dalam Aktivatas Gerak yang benar da ayunan lengan mengikuti irama Berirama (ketukan) tanpa/dengan musik Siswa dapat m dalam aktivitas gerak berirama. tubuh. Siswa dapat senam Siswa dapat lokomotor yan 58 Indikator Soal Level No. Bentuk Ket Kognitif Soal Soal menganalisa tahapan pola gerak 4 2, Pg a gerakan lompat kangkang Isian t mengetahui cara melakukan 4 6 Pg kang mengartikan lompat kera, loncat 7 Pg pat jongkok melewati peti lompat 2 Isian kangkang melewati kuda-kuda. menentukan manfaat dari lompat t mengetahui alat-alat yang 4 4 Isian da lompat kera 2 Essay menjelaskan makna pada pola an menggunakan alat 1, 10 Pg membedakan pola gerakan senam 4 1 Isian ari awal sampai akhir 3 Pg menentukan manfaat senam bagi mengartikan posisi statis pada 4 Pg t menyusun gerakan senam 5 Pg ng benar. 8 3 3.8 Memahami salah satu gaya Renang Gaya Bebas Disajikan se renang dengan koordinasi yang menganalisa baik pada jarak tertentu. pada gambar Siswa dapat m tentang senam senam lantai, Siswa dapat dan mengayu yang tepat Siswa dapat gerak melang Siswa dapat dengan benar Siswa dapat m langkah dan a Siswa dapat m pelaksanaan g Siswa dapat m gaya renang p Siswa dapat olahraga air (r Disajikan menghubungk 59 ebuah gambar, Siswa dapat 8 Pg gerakan senam yang dilakukan 3 Isian tersebut. 9 Pg mengartikan berbagai pengertian m (senam ritmik, senam sibuyung, 11 Pg dan senam ketangkasan) 6 Isian melakukan gerakan melangkah 5 Isian un satu tangan dengan hitungan 1 Essay mengetahui tujuan kombinasi gkah dan mengayun 3 Essay menyebutkan 3 gerakan statis 2 4 Essay menyebutkan 3 kombinasi gerak 13 Pg ayunan dalam gerak berirama menganalisa fungsi-fungsi dalam 12,15, Pg gerak berirama 16, 18, mengkatagorikan macam macam 6 19 pada cabang olahraga renang. 8 Isian t mengenal dan mengetahui renang) dengan baik 14 Pg paparan siswa dapat kan poin-poin menjadi satu 9 kesatuan yang Siswa dapat kekurangan re Disajikan se menganalisa pada gambar Siswa dapat asing yang ad 60 g benar. 7, 9, 10 Isian 17 Pg t menentukan kelebihan dan enang dari semua gaya 5 Essay ebuah gambar, Siswa dapat Pamijahan, 25 Nopember 2019 gerakan renang yang dilakukan Penyusun, tersebut. N. EKA GUSNIKASARI,S.Pd 197308242006042010 mengartikan berbagai bahasa da didalam renang gaya bebas 0


Lompat adalah suatu gerakan mengangkat tubuh dari suatu titik ke titik lain dengan tumpuan satu kaki dan mendarat dengan dua kaki dari Aktivitas Pada Sebuah Variasi dan Kombinasi Lompat.

a. Aktivitas Pembelajaran 1

Nama permainan: Lompat Kardus

Deskripsi pembelajaran: Kamu dan teman lainnya harus berusaha melewati kardus yang telah disusun oleh guru dengan cara melompat. Ketika kalian melakukan lompatan, harus melakukannya dengan penuh sportivitas, tanggung jawab. Pengembangan akhir yang bisa diharapkan setelah mempelajari ini adalah berkembang dalam hal pengetahuan, sikap, dan keterampilan dari Aktivitas Pada Sebuah Variasi dan Kombinasi Lompat

Kamu harus mengamati teman kamu, ketika teman kamu melakukan, cobalah ajukan pertanyaan terkait dengan pembelajaran yang sedang dilakukan. Setelah kamu mengamati dan bertanya cobalah kamu lakukan tugas belajar gerak tersebut. Ketika kamu melakukan, cobalah kamu tentukan gerakan mana yang paling efektif. Cobalah komunikasikan dengan teman kamu ketika kamu telah selesai melakukan pembelajaran supaya pembelajaran menjadi lebih bermakna.

Capaian belajar siswa: Dapat berkembang dalam hal memanfaatkan celah antara kardus satu dengan yang lainnya, saling memberikan kesempatan dalam melakukan tugas belajar gerak dan berkembang dalam hal gerakan lompatan.Alat dan bahan pembelajaran: Kardus bekas, rapia, pembatas lapangan.

Meningkatkan tantangan dalam pembelajaran dan menurunkan tantangan dalam pembelajaran.

Cara mempermudah: 

1. Mengurangi jumlah kardus 

2. Memperpendek ketinggian kardus 

Cara mempersukar: 

1. Jarak kardus diperpendek (dirapatkan) 

2. Menambah ketinggian kardus

b. Aktivitas Pembelajaran 2

Nama permainan: Bom Ranjau

Deskripsi pembelajaran: Pada pembelajaran kali ini, siswa harus benar-benar berkonsentrasi dalam melakukan tugas belajar gerak, jika tidak maka tidak akan bisa menyelesaikan tugas belajar gerak yang telah disiapkan oleh guru. Siswa harus melewati ranjau yang telah disiapkan dan harus sampai pada garis finish.

Kamu harus mengamati tugas belajar gerak yang dilakukan oleh teman atau guru kamu. Setelah kamu mengamati, cobalah untuk menanyakan cara melakukan tugas belajar yang dicontohkan tadi. Ketika proses menanya telah kamu lakukan, langkah selanjutnya cobalah kamu lakukan/mencoba tugas belajar gerak yang dilakukan oleh teman kamu. Ketika kamu melakukan, kamu harus bisa membandingkan gerakan mana yang paling efektif dalam tugas belajar gerak. Ketika kamu selesai membandingkan, diharapkan kamu bisa memberikan saran kepada teman kamu tentang tugas belajar gerak yang efektif dalam Aktivitas Pada Sebuah Variasi dan Kombinasi Lompat.

Capaian belajar siswa: Dapat memosisikan diri dalam melakukan tindakan, memberikan masukan kepada teman dan berkembang dalam gerak lompat. Alat dan bahan pembelajaran: Alat tulis, kertas berwarna warni, minimal 4 warna atau bisa juga menggunakan count yang lunak (jika terinjak tidak berbahaya).

Meningkatkan tantangan dalam pembelajaran dan menurunkan tantangan dalam pembelajaran 

Cara mempermudah: 

1. Mengurangi jumlah bom 

2. Mengurangi jumlah level mencapai finish 

Cara mempersukar: 

1. Memperbanyak jumlah bom 

2. Memperpanjang jarak level mencapai finish 

c. Aktivitas Pembelajaran 3

Nama permainan: Rintangan Hulahoop

Deskripsi pembelajaran: Pembelajaran kali ini tidak berbeda dengan sebelumnya, yakni menekankan pada lompatan yang dilakukan baik dengan menggunakan dua kaki atau satu kaki. Dalam melakukan harus hati-hati supaya kaki kalian tidak menyentuh hulahoop yang telah disebar oleh guru. Lakukan semua tugas belajar gerak dengan sportif, tanggung jawab, dsb. Diharapkan setelah mempelajari aktivitas ini berkembang aspek pengetahuan, sikap, dan keterampilan.

Pada dasarnya, pembelajaran yang dilakukan harus mengembangkan kemampuan mengamati, menanya, mencoba, mengasosiasi, dan mengomunikasikan apa yang terjadi dalam belajar. Ketika kamu melakukan pembelajaran, kamu harus mengamati apa yang dilakukan oleh guru atau teman kamu. Ketika semua itu telah dilakukan, cobalah untuk menanyakan kepada teman atau guru kamu dalam melakukan tugas belajar gerak. Setelah kamu mengamati dan menanyakan, cobalah kamu lakukan aktivitas pembelajaran yang diperintahkan oleh guru kamu. Ketika kamu melakukan, cobalah kamu bandingkan dan pilih mana gerakan yang paling mudah dilakukan dan bermanfaat. Setelah hal tersebut dilakukan, cobalah komunikasikan dengan teman kamu dan guru kamu.

Capaian belajar siswa: Mampu memosisikan diri supaya bisa meraih rintangan yang telah disediakan, memberikan kesempatan kepada teman yang berada di belakang kamu untuk melakukan tugas belajar gerak, berkembang dalam gerak melompat. Alat yag digunakan: Hulahoop, pembatas lapangan, alat tulis.

Meningkatkan tantangan dalam pembelajaran dan menurunkan tantangan dalam pembelajaran.

Cara mempermudah: 

1. Lompatan bebas (bisa dua atau satu kaki) 

2. Jarak hulahoop diperdekat 

Cara mempersukar: 

1. Jumlah hulahoop diperbanyak 

2. Jarak antar-hulahoop diperjauh

Baca Juga

Demikian Artikel Aktivitas Pada Sebuah Variasi dan Kombinasi Lompat Yang Saya Buat Semoga Bermanfaat Ya Mbloo:)



  • Trik Dari Aktivitas Pada Sebuah Ritmik
  • Menganalisis Taktik Dan Strategi Dalam Beladiri Pencak Silat
  • Menganalisis Taktik Dan Strategi Perlombaan Atletik
  • Menganalisis Keterampilan Penyelamatan Kegawatdaruratan di Air
  • Aktivitas Pembelajaran Senam Lantai


February 01, 2020

Jalan, lari, lompat, dan lempar merupakan gerak dasar yang biasa dilakukan dalam kegiatan sehari-hari. Namun, terkadang masih ada yang belum dapat mempraktikkannya dengan baik begitu juga ketika gerakan-gerakan digabungkan menjadi satu rangkaian gerak. Hal itu memerlukan pemahaman dan latihan gerak agar gerakan dapat dipraktikkan dengan kombinasi gerak yang baik.

A. Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, dan Lompat

Rangkaian gerak melompat dapat dipraktikkan dengan kombinasi gerak jalan, lari, dan lompat. Untuk mengetahui kombinasinya, pelajari tahapan dan kombinasi gerak jalan, lari, dan lompat berikut ini.

1. Tahapan Kombinasi Gerak Jalan, Lari, dan Lompat

Kombinasi gerak jalan, lari, dan lompat dapat dipraktikkan melalui tahapan gerak berikut ini.

a. Awalan

Awalan lompat dilakukan dengan cara berjalan atau berlari. Berlari dilakukan untuk menambah daya dorong saat melakukan tolakan. Awalan geraknya dapat dilakukan dengan cara berikut.

1). Sikap awal berdiri tegak dengan salah satu kaki di depan (persiapan)

2). Lakukan jalan dan lari yang terukur dengan menambah kecepatan secara berthap.

3). Persiapkan langkah akhir untuk melakukan tolakan.


b. Tumpuan/ Tolakan

Tumpuan atau tolakan merupakan tahap akhir gerakan awalan. Tolakan dilakukan oleh kaki terkuat menumpu dan menolak ke atas. Tolakan merupakan tahapan peralihan kecepatan lari (horizontal) menjadi kecepatan lompatan. Tolakan dapat dilakukan dengan cara berikut.

1). Ayunkan kaki ayun dari belakang ke depan atas.

2). Pertahankan kaki yang diayunkan setinggi mungkin.

3). Tolakan kaki yang menumpu dengan cara meluruskan kaki, lutut, dan pinggang.

4). Tolakan dilakukan ke arah depan atas (membentuk sudut 45 derajat)


c. Layangan (melayang di udara)

Melayang atau layangan adalah tahapan tubuh lepas kontak dengan tanah. Tahapan tersebut dikenal dengan istilah melayang di udara. Tahapan melayang dipraktikkan dengan mengangkat kedua lengan ke atas serta meluruskan kaki kedepan dengan cepat. Sikap tubuh ketika melayang di udara dilakukan dengan cara berikut.

1). Pindahkan kaki tolak ke depan mendekati kaki ayun setelah badan melayang.

2). Angkat kedua lengan keatas untuk menyeimbangkan badan.

3). Persiapan kedua kaki lurus kedepan untuk mendarat.


d. Pendaratan / Mendarat

Pendaratan/mendarat adalah tahapan akhir kombinasi gerak jalan, lari, dan lompat. Mendarat harus dilakukan dengan cara yang benar. Mendarat yang benar dilakukan dengan menggunakan kedua kaki. Kedua lutut ditekuk (mengoper). Pendaratan dapat dilakukan dengan cara berikut.

1). Kedua kaki diluruskan ke depan dengan posisi paha lebih tinggi.

2).Lengan dan badan diarahkan diarahkan kedepan.

3). Tekuk lutut sedikit ketika dua kaki menyentuh tanah.

4). Gunakan ujung kaki untuk mendarat dan menyebar hingga seluruh bagian telapak kaki.



2. Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, dan Lompat

Kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lompat dapat dilakukan dengan cara berikut.

a. Menolak dan Mendarat

Menolak dan mendarat harus dipraktikkan dengan cara yang enar. Kedua gerak tersebut merupakan hal yang sangat menentukan hasil lompatan dan pendaratan yang benar. Oleh karena itu, diperlukan banyak latihan yang mendukung penguasaan kedua gerak tersebut. Adapun latihan yang dapat dilakukan adalah sebagai berikut.

1). Siapkan 5 buah kardus bekas kemudian susun dengan jarak yang beraturan.

2). Seluruh siswa berbaris menghadap kardus bekas yang telah disusun.

3). Secara bergantian, siswa melompati susunan kardus.

4). Tolakan hanya menggunakan satu kaki.

5). Usahakan lompatan setinggi mungkin.

6). Saat melayang, kedua tangan diangkat ke atas.

7). Mendarat dilakukan dengan dua kaki (bagian kaki yang pertama mendarat adalah bagian ujung kaki yang dilanjutkan dengan telapak kaki seluruhnya).

b. Melompat dengan Awalan Jalan, Lari, dan Melompat

Lakukanlah kombinasi gerak awalan, menolak, dan mendarat dengan permainan sederhana. Adapun permainan tersebut dapat dilakukan dengan cara berikut.

1). Bentuklah beberapa kelompok pembelajaran, tiap kelompok terdiri atas 8 orang.

2). Masing-masing kelompok menyiapkan 2 buah ban bekas dan 2 buah kardus bekas.

3). Ban bekas dipasang untuk membantu persiapan gerak menolak dengan tepat dan kardus dipasang berdekatan.

4). Lakukan kombinasi gerak melewati kardus tersebut secara bergiliran dengan terlebih dahulu melakukan awalan jalan, lari, dan melompat pada ban bekas.

5). Lakukanlah sebanyak mungkin pengulangan untuk meningkatkan keterampilan gerakmu.

c. Berlari dan Melompat Melewati Deret Kardus

Berlari dan melompat melewati deret kardus dapat dilakukan dalam permainan berikut ini.

1). Bentuklah beberapa kelompok pembelajaran (tiap kelompok terdiri atas 8 orang).

2). Masing-masing kelompok menyiapkan 4 buah kardus bekas.

3). Keempat kardus dipasang berdekatan satu sama lain.

4). Lakukan lompat jauh melewati 4 kardus secara bergiliran dengan terlebih dahulu melakukan lari awalan.

5). Lakukanlah sebanyak mungkin pengulangan untuk melatih keterampilan lompatanmu.



B. Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, dan lempar

Pada kesempatan ini, kalian akan mempelajari kombinasi gerak jalan, lari, dan lempar. Tahapan geraknya yakni awalan, tolakan/pelepasan, dan sikap akhir.

1. Tahapan Kombinasi Gerak Jalan, Lari, dan Lempar

Sebelum mempelajari kombinasi gerak jalan, lari, dan lempar, lakukan tahapan gerak berikut ini.

a. Awalan

Awalan kombinasi jalan, lari, dan lempar dilakukan dengan cara berikut.

1). Sikap awal berdiri tegak dengan salah satu kaki di depan.

2). Salah satu tangan (tangan kanan) memegang bola tenis, lurus ke belakang dengan telapak tangan menghadap keatas.

3). Berlarilah dengan langkah silang dan irama kaki teratur.

4). Pada saat berlari, lengan kanan harus stabil dan lengan kiri menyesuaikan gerakan.

5). Mendekati akhir awalan, langkah kaki lebih dipercepat.

b. Pelepasan

Pelepasan merupakan tahap yang sangat menentukan hasil lemparan. Pelepasan benda yang dilemparkan dilakukan dalam waktu yang singkat. Pelepasan lemparan dilakukan dengan cara berikut.

1). Tarik dan arahkan tangan yang digunakan untuk melempar disertai putaran bahu untuk memaksimalkan lemparan.

2). Pandangan tertuju pada arah sasaran lempar.

3). Dorong ke depan disertai dengan putaran bahu sampai badan menghadap lurus ke arah lemparan, dan lepaskan benda yang dilemparkan.

4). Pada saat pelepasan, pandangan mengikuti arah lemparan.

c. Sikap Akhir

Sikap akhir ketika melakukan kombinasi gerak jalan, lari, dan lempar harus dilakukan dengan benar. Sikap akhir yang benar akan mengurangi risiko cidera. Selain itu, sikap akhir yang benar juga akan memberikan keseimbangan bagi pelempar. Adapun sikap akhi yang benar setelah melakukan lemparan dapat dijelaskan sebagai berikut.

1). Setelah bola dilemparkan, pandangan mengikuti arah lemparan (bola)

2). Jika melempar dngan tangan kanan, pindahkan kaki kanan ke depan kaki kiri.

3). Jika melempar dengan tangan kiri, pindahkan kaki kiri ke depan kaki kanan.

4). Jika melempar dengan tangan kanan, ayunkan tangan kanan ke depan menyilang ke samping kiri badan.

5). Jika melempar dengan tangan kiri, ayunkan tangan kiri ke depan menyilang ke samping kanan badan.

6). Tangan yang tidak digunakan untuk melempar mengikuti gerakan (menyeimbangkan).

2. Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, dan Lempar Melalui Permainan

Kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lempar merupakan gerakan gabungan dari berbagai gerak dasar. Pembelajaran kombinasi gerak dapat dilakukan dalam bentuk permainan melempar. Perlombaan yang dapat dilakukan dalam bentuk permainan melempar. Perlombaan yang dapat dilakukan di antaranya sebagai berikut.

a. Melempar Target dengan Awalan Berjalan dan Berlari

Melempar target dengan awalan berarti melemparkan bola untuk suatu target. Lemparan dilakukan dengan terlebih dahulu melakukan langkah lari awalan. Target yang dimaksud dapat berupa jarak lemparan ataupun dapat juga berupa benda. Misalnya, lemparan harus mengenai cones. Gerakan melempar harus dilakukan dengan cermat agar dapat mengenai sasaran lempar. Melempar target dengan awalan dapat dilakukan dengan cara berikut.

1). Berdiri tegak dengan lengan yang memegang bola diluruskan ke belakang.

2). Pandangan diarahkan ke sasaran lempar/target lemparan.

3). Lakukan lari beberapa langkah untuk melakukan awalan.

5). Pandangan mengikuti arah bola yang dilemparkan.

6). Pindahkan kaki yang berada di belakang ke depan dan sedikit ditekuk.

b. Melempar dengan Awalan Langkah Menyilang

Melempar bola dengan awalan langkah menyilang dipraktikkan untuk mendukung proses lemparan dan meningkatkan hasil lemparan. Melempar bola dengan awalan langkah menyilang dapat dilakukan dengan cara berikut.

1). Berdiri tegak, rentangkan dan luruskan tangan yang memegang bola ke belakang lurus dengan bahu.

2). Putar bahu hingga posisi bahu kiri menghadap sasaran lempar, lakukan langkah menyilang untuk melakukan awalan.

3). Ketika mencapai batas melakukan awalan, tarik lengan yang memegang bola melewati atas kepala dan lepaskan bola dengan kuat untuk hasil lemparan yang jauh.

4). Pindahkan kaki yang berada di belakang ke depan, dan sedikit ditekuk untuk meredam kecepatan.

c. Melempar dengan Awalan Langkah Meluncur

Melempar dengan awalan langkah meluncur dapat dipraktikkan pada rangkaian gerak melempar dengan bola. Kombinasi gerak melempar dengan awalan langkah meluncur dipraktikkan dngan cara berikut.

1). Berdiri tegak dengan tumpuan kaki kanan membelakangi arah lemparan/tolakan sambil memegang bola yang diletakkan di leher.

2). Bungkukkan badan, tarik kaki kiri mendekati kaki kanan. Kemudian, tolakkan kaki kanan dan melangkah meluncur mendekati batas tolakan dengan kaki kanan diikuti kaki kiri.

3). Putar badan ke samping dan lakukan tolakan dengan gerakan putaran tubuh ke depan.

4). Gerak akhiran, lengan lurus ke arah tolakan dan kaki tumpu segera berganti posisi.

(Khairul Hadziq, M.Pd)

Page 2

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA