Senyawa di bawah ini bila dilarutkan dalam air yang mempunyai pH paling kecil adalah

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia :

  1. CH3COONa
  2. (NH4)2SO4
  3. KCN
  4. NaCl
  5. CH3COONH4

Jawaban terbaik adalah B. (NH4)2SO4.

Dilansir dari guru Pembuat kuis di seluruh dunia. Jawaban yang benar untuk Pertanyaan ❝Larutan zat berikut yang dalam air mempunyai pH paling kecil adalah .... ❞ Adalah B. (NH4)2SO4.
Saya Menyarankan Anda untuk membaca pertanyaan dan jawaban berikutnya, Yaitu Besarnya pH larutan dari 100 mL CH3COOK 0,4 M (Ka = 10–5) adalah ....  dengan jawaban yang sangat akurat.

Klik Untuk Melihat Jawaban

Apa itu cp.dhafi.link??

Kuis Dhafi Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah. Kami berusaha untuk menerbitkan kuis Ensiklopedia yang bermanfaat bagi siswa. Semua fasilitas di sini 100% Gratis untuk kamu. Semoga Situs Kami Bisa Bermanfaat Bagi kamu. Terima kasih telah berkunjung.

Soal Hidrolisis Garam

A. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C, D, atau E di depan jawaban yang tepat!

1. Sebanyak 2,64 gram kristal (NH4)2SO4 dilarutkan dalam air, sehingga volumenya menjadi 1 liter. (Ar N = 14 dan S = 32), maka besarnya pH larutan adalah ….(Kb = 10–5) A. 5,5 + log 2 B. 5 – log 2 C. 5,5 – log 2 D. 8,5 + log 2

E. 9 + log 2

2. Harga pH campuran dari 50 mL larutan NH3 0,2 M dan 50 mL larutan HCl 0,2 M adalah ….(Kb = 10–5) A. 4 B. 5 C. 6 D. 9

E. 10

3. Besarnya pH larutan dari 100 mL CH3COOK 0,4 M (Ka = 10–5) adalah …. A. 5 – log 2 B. 5 C. 9 D. 9 + log 2

E. 10 + log 2

4. Sebanyak 100 mL larutan NH4OH 0,2 M dicampur dengan 100 mL larutan HCl 0,2 M (Kb = 10–5). Maka pH campuran adalah …. A. 5 B. 6 C. 7 D. 8

E. 9

5. 50 mL larutan NH4OH 0,1 M (Kb =10–5) direaksikan dengan 50 mL larutan HCl 0,1 M, maka pH campuran sekarang adalah …. A. 5 B. 5 – log 7 C. 6 – log 7 D. 9 + log 7

E. 9

6. Larutan NH4Cl 0,1 M mempunyai pH = …. (Kb = 10–5) A. 5 B. 7 C. 8 D. 9

E. 10

7. Larutan zat berikut yang dalam air mempunyai pH paling kecil adalah ….
A. CH3COONa
B. (NH4)2SO C. KCN D. NaCl

E. CH3COONH4

8. Dalam larutan natrium asetat 0,1 molL–1 mengalami hidrolisis sebagai berikut.
CH3COO– + H2O ⇆ CH3COOH + OH–
Jika Ka = 10–9, maka pH larutan tersebut adalah …. A. 3 B. 5 C. 7 D. 9

E. 11

9. Garam berikut yang mengalami hidrolisis sebagian adalah …. A. natrium klorida B. kalium nitrat C. amonium asetat D. kalium sulfat

E. kalium sulfida

10. Garam berikut yang mengalami hidrolisis sempurna adalah ….
A. (NH4)2S B. NaCl

C. K2CO3


D. Al2(SO4)3
E. CH3COONa

11. Garam berikut yang jika dilarutkan dalam air akan mempunyai pH lebih besar daripada tujuh adalah ….
A. Na2SO4 B. KCN

C. NH4Cl


D. KNO3
E. NH4NO3

12. Indikator fenolftalein (pp) akan berubah warnanya dari tak berwarna menjadi merah dalam larutan ….
A. K2CO3
B. H2SO4
C. NH4Cl
D. CH3COOH
E. NaNO3

13. Barium asetat, Ba(CH3COO)2 seberat 2,55 gram dilarutkan dalam air sampai volumenya menjadi 500 cm3. Bila Ka = 10–5; Ar Ba = 137; C = 12; dan O = 16, maka pH larutan adalah …. A. 5 B. 5,5 – log 2 C. 8 + log 2 D. 8,5 + log 2

E. 9 + log 2

14. Bila Ka CH3COOH = 1 x 10–5, maka pH larutan Ba(CH3COO)2 0,1 M adalah …. A. 1 B. 5 – log 1,4 C. 9 D. 9 – log 1,4

E. 9 + log 1,4

15. Sebanyak 10 mL larutan NH3 0,4 M dicampur dengan 100 mL larutan H2SO4 0,2 M (Kb = 2 x 10–5), maka pH larutan adalah …. A. 5 B. 5 – log 2 C. 7 D. 9 + log 2

E. 8 + log 2

16. Garam berikut yang mengalami hidrolisis parsial adalah ….
A. K2SO4
B. (NH4)2SO4 C. NaCl

D. (NH4)2S


E. Al2S3

17. Garam berikut yang tidak mengalami hidrolisis adalah ….
A. CH3COONa
B. NH4Cl
C. Na2SO4
D. CH3COONH4
E. Na2CO3

18. Larutan garam berikut yang dalam air memiliki pH lebih kecil dari 7 adalah …. A. natrium klorida B. amonium klorida C. kalium asetat D. natrium sulfat

E. aluminium sulfida

19. Campuran berikut yang mengalami hidrolisis parsial dan bersifat asam adalah ….
A. 50 mL NaOH 0,2 M + 50 mL HCl 0,2 M
B. 100 mL CH3COOH 0,2 M + 50 mL KOH 0,2 M
C. 50 mL NH3 0,2 M + 100 mL HCl 0,1 M
D. 100 mL NH4OH 0,2 M + 100 mL H2SO4 0,2 M
E. 50 mL KOH 0,2 M + 50 mL HCN 0,2 M

20. Bila Ka = 10–5, maka besarnya pH larutan Ca(CH3COO)2 0,2 M adalah …. A. 5 B. 5 – log 2 C. 8 + log 2 D. 9

E. 9 + log 2

B. Jawablah soal-soal di bawah ini dengan singkat dan tepat!

1. Manakah di antara NaCl, MgCl2, dan AlCl3 yang jika dilarutkan dalam air akan terhidrolisis?

2. Hitunglah pH larutan NaF 0,3 M. Diketahui nilai Ka HF = 2 × 10–4.

3. Berapakah pH larutan NH4Cl 0,1 M? Diketahui nilai Kb (NH3) = 1,8 × 10–5.

4. Ramalkan apakah larutan garam berikut bersifat asam, basa, atau netral:

(a) NH4COOCH3; (b) NH4CN.

5. Hitung tetapan hidrolisis dan pH larutan garam NH4Cl 0,001 M jika harga Kb = 10–5.

6. Tentukan tetapan hidrolisis dan pH dari larutan (CH3COO)2Ca 0,2 M. (Diketahui harga Ka CH3COOH = 1,8 × 10–5)

7. Hitung tetapan hidrolisis dan pH larutan garam NH4CN 0,1 M (Ka HCN = 4,0 × 10–10 dan Kb NH3 =1,8 × 10 –5).

8. Hitunglah pH larutan NaCH3COO dengan konsentrasi 0,1 M dan diketahui ka CH3COOH = 1,8 x 10-5.

Kunci Jawaban

A. 1. c; 3. d; 5. c; 7. b; 9. e; 11. b; 13. d; 15. a

Bantu kak,,,,,,,,,,,,, ​

Coba renungkan tentang kegunaan benda-benda atau materi yang berada di sekitar, baik itu materi yang termasuk zat tunggal (unsur dan senyawa), maupun … materi yang tergolong campuran.Tulislah hasil renungan buku tugas dan kumpulkan kepada Bapak/Ibu Guru untuk dinilai Hasil Renungan:

Suatu logam Y dapat membentuk senyawa dengan rumus Y3(PO4)2. Bagaimana rumus kimia yang daat dibentuk jika logam Y tersebut berikatan dengan ion Karbo … nat​

tempat pembuangan akhir berpotensi untuk dimanfaatkan sebagai tempat pengelolahan a. bioetanol b. biodiesel c.bio gas metan dd. geothermal​

Bantu jawab besok senin di kumpulin​

pH suatu larutan basa lemah NH4OH 0,1 M a dalah 10. Tetapan basa NH4OH adalah.... ​

urgency !!!PH dari 50 ml larutan Na2CO3 0,4 M (Ka = -10^-5)​

Sisa Waktu NaN NaN:N Soal No 3 Pada pengujian menggunakan metanol dan H2SO4 pekat dipanaskan akan timbul bau gondopuro adalah contoh uji pada golongan … ....

Perhatikan persamaan reaksi: Fe(s) + S(s) → FeS(s) Bila 56 gram besi bereaksi dengan 16 gram belerang, massa besi(II) sulfida yang terbentuk adalah se … banyak ..​

Tentukan PEI dan PEB pada Ag(NH3)2+

Larutan garam hidrolisis asam adalah (NH4)2SO4

Hidrolisis sebagian terjadi pada larutan kalium sulfida

Larutan yang terhidrolisis sempurna adalah (NH4)2S

Pembahasan

 

Hydro berarti air sedangkan lysis berarti penguraian. Maka hirolisis dapat diartikan reaksi larutan dengan air. Ketika anion atau kation dari asam lemah atau basa lemah bereaksi dengan air maka akan mengalami hidrolisis. Jika hidrolisis kation (kation dengan air) akan menghasilkan ion H3O+ (H+), sedangkan jika hidrolisis anion (anion dengan air) akan menghasilkan ion OH-.  

Syarat terjadinya larutan hidrolisis adalah

Hidrolisis hanya dapat terjadi pada pelarutan senyawa garam yang terbentuk dari ion-ion asam lemah dan ion-ion basa lemah.  

SOAL PERTAMA

 

a. CH3COONa

b. (NH4)2SO 4

c. KCN

d. NaCl

e. CH3COONH4

 

pH larutan yang paling kecil

 

Besarnya pH larutan yang paling kecil adalah pH dari larutan asam. pH larutan asam adalah kurang dari 7. Larutan hidrolisis asam (pH < 7) dapat terbentuk dari campuran larutan asam kuat dan larutan basa lemah. Campuran larutan ini akan mengalami hidrolisis sebagian dalam air. Hal ini dikarenakan anion dari asam kuat tidak akan terhidrolisis sedangkan kation dari basa lemah akan terhidrolisis.

Hidrolisis asam = Asam kuat dengan Basa lemah

a. CH3COONa

CH3COOH adalah larutan asam lemah

NaOH adalah larutan basa kuat

b. (NH4)2SO 4

Larutan garam hidrolisis diatas terbentuk dari campuran

NH4OH adalah larutan basa lemah

H2SO4 adalah larutan asam kuat

c. KCN

HCN adalah larutan asam lemah

KOH adalah larutan basa kuat

d. NaCl

HCl adalah larutan asam kuat

NaOH adalah larutan basa kuat

e. CH3COONH4

CH3COOH adalah larutan asam lemah

NH4OH adalah larutan basa lemah

 

Larutan garam hidrolisis asam adalah (NH4)2SO4

SOAL KEDUA

 

a. natrium klorida

b. kalium nitrat

c. amonium asetat

d. kalium sulfat

e. kalium sulfida

 

Larutan hidrolisis sebagian

 

Larutan garam hidrolisis yang dapat membentuk hidrolisis sebagian atau terhidrolisis sebagian adalah larutan yang berasal dari campuran :

a. Campuran larutan asam lemah dan basa kuat

Campuran larutan tersebut akan bersifat basa karena campuran larutan ini akan mengalami hidrolisis sebagian dalam air. Hal ini dikarenakan kation dari basa kuat tidak akan terhidrolisis sedangkan anion dari asam lemah akan terhidrolisis.

b. Campuran larutan asam kuat dan basa lemah

Campuran larutan tersebut akan bersifat asam karena campuran larutan ini akan mengalami hidrolisis sebagian dalam air. Hal ini dikarenakan anion dari asam kuat tidak akan terhidrolisis sedangkan kation dari basa lemah akan terhidrolisis.

a. natrium klorida

Rumus senyawa adalah NaCl

HCl adalah larutan asam kuat

NaOH adalah larutan basa kuat

b. kalium nitrat

Rumus senyawa adalah KNO3

KOH adalah basa kuat

HNO3 adalah basa kuat

c. amonium asetat

Rumus senyawa adalah CH3COONH4

CH3COOH adalah asam lemah

NH4OH adalah basa lemah

d. kalium sulfat

Rumus senyawa adalah K2SO4

KOH adalah basa kuat

H2SO4 adalah asam kuat

e. kalium sulfida

Rumus senyawa adalah K2S

Larutan garam hidrolisis diatas terbentuk dari campuran

KOH adalah basa kuat

H2S adalah asam lemah

 

Hidrolisis sebagian terjadi pada larutan kalium sulfida

SOAL KETIGA

 

a. (NH4)2S

b. NaCl

c. K2CO2

d. Al2(SO4)3

e. CH3COONa

 

Hidrolisis sempurna

 

Larutan garam hidrolisis yang dapat mengalami hidrolisis sempurna adalah campuran dari larutan asam lemah dan larutan basa lemah. Campuran larutan ini akan mengalami hidrolisis total karena baik anion asam lemah dan kation basa lemah keduanya akan terhidrolisis di dalam air.

a. (NH4)2S

Larutan garam hidrolisis diatas terbentuk dari campuran basa lemah dan asam lemah.

NH4OH adalah basa lemah

H2S adalah asam lemah

b. NaCl

NaOH adalah basa kuat

HCl adalah asam kuat

c. K2CO2

KOH adalah basa kuat

H2CO2 adalah asam lemah

d. Al2(SO4)3

Al(OH)3 adalah basa lemah

H2SO4 adalah asam kuat

e. CH3COONa

CH3COOH adalah asam lemah

NaOH adalah basa kuat

 

Larutan yang terhidrolisis sempurna adalah (NH4)2S

 

             

             

 

Mapel : Kimia

Bab : Larutan hidrolisis

Kelas : XI

Semester : 2

Kode : 11.7.7

Kata kunci : hidrolisis asam, hidrolisis basa, asam lemah, basa lemah, asam kuat, basa kuat, hidrolisis sebagian, hidrolisis sempurna

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA