Berikut ini termasuk teknik gerakan melempar bola setinggi dada permainan bola basket adalah

Jelaskan tiga macam lemparan dalam permainan bola basket !, Jawabannya: (1) Melempar bola setinggi dada (Chest  Pass), (2) Melempar bola dari atas kepala (Overhead Pass), dan (3) Melempar bola dengan pantulan (Bounce Pass).

Melempar bola dapat dilakukan dengan menggunakan satu tangan atau dua tangan. Gerakan melempar biasanya digunkan untuk mengoper / memberi bola kepada rekan satu tim.

Teknik mana yang akan dipakai tergantung situasi di lapangan, dan tujuan melakukan lemparan tersebut.

Apabila lempar untuk jarak pendek dan cepat, maka dapat dilakukan dengan lemparan setinggi dada. Sedangkan bila akan mengoper secara melambung maka menggunkan teknik lemparan dari atas kepala.

Namun bila posisi kita dijaga ketat oleh musuh yang tinggi, untuk menerobosnya dilakukan lemparan pantulan dengan memantulkan bola tersebut kelantai terlebih dahulu.

Jelaskan tiga macam lemparan dalam permainan bola basket

Lemparan dalam permainan bola basket yaitu:

  • Lemparan bola setinggi dada (Chest Pass): dilakukan dengan memegang bola menggunakan kedua tangan di depan dada, kemudian mengayunkan lengan ke depan lurus untuk melempar bola.

Gerakan variasi dalam Chest Pass adalah memegang dan melempar bola meluruskan lengan.

  • Lemparan bola melalui atas kepala (Overhead Pass): dilakukan dengan memegang bola dari atas kepala dengan dua tangan lalu mengayunkan lengan ke depan untuk melempar bola.

Gerakan variasi overhead pass adalah memegang dan mengoper bola atas dengan mengayunkan lengan.

  • Lemparan bola memantul lantai (Bounce Pass): dilakukan dengan memegang bola di depan dada dan mendorong bola tersebut ke lantai untuk mengoperkan bola memantul.

Gerakan variasi bounce pass adalah memegang dan memantulkan bola dengan meluruskan lengan.

Jawabannya

Jelaskan tiga macam lemparan dalam permainan bola basket

Tiga macam teknik melempar bola basket:

1) Lemparan bola setinggi dada (Chest Pass): dengan cara memegang bola setinggi dada dengan kedua tangan, dan melempar bola dengan meluruskan lengan


2) Lemparan bola melalui atas kepala (Overhead Pass): dengan cara memegang bola dengan kedua tangan dari atas kepala dan mengoper bola atas dengan mengayunkan lengan.
3) Lemparan bola memantul ke lantai (Bounce Pass): dilakukan dengan cara memegang bola di depan dada mengggunakan dua tangan kemudian dikombinasikan memantulkan bola ke lantai dengan cara meluruskan lengan.

Jawaban ini belum diverifikasi.

Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at cp.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


This is a List of Available Answers Options :

  1. a. Kedua lengan lurus ke depan mendorong bola, kaki belakang melangkah ke depan, berat badan dibawa ke depan, pelepasan bola dari tangan setelah kedua lengan lurus
  2. b. Kedua lengan memukul bola ke depan, kaki belakang tidak melangkah, berat badan dibawa ke belakang, pelepasan bola dari tangan sebelum lengan lurus ke depan
  3. c. Kedua lengan memutar bola, kaki depan dilangkahkan ke belakang, berat badan dibawa ke samping, pelepasan bola dari tangan setelah lengan lurus ke samping
  4. d. Kedua lengan menyongsong arah bola, kaki belakang menyilang di belakang, berat badan dibawa ke depan, pelepasan bola dari tangan setelah lengan lurus


The best answer is A. a. Kedua lengan lurus ke depan mendorong bola, kaki belakang melangkah ke depan, berat badan dibawa ke depan, pelepasan bola dari tangan setelah kedua lengan lurus.

Reported from teachers around the world. The correct answer to ❝Berikut ini termasuk teknik gerakan melempar bola setinggi dada (chess pass) permainan bolabasket yaitu ...❞ question is A. a. Kedua lengan lurus ke depan mendorong bola, kaki belakang melangkah ke depan, berat badan dibawa ke depan, pelepasan bola dari tangan setelah kedua lengan lurus.
I Recommend you to read the next question and answer, Namely Permainan bola basket di Indonesia berada di bawah naungan organisasi … with very accurate answers.

Click to See Answer

What is cp.dhafi.link Site?

Dhafi Quiz Is an online learning educational site to provide assistance and insight to students who are in the learning stage. they will be able to easily find answers to questions at school.We strive to publish Encyclopedia quizzes that are useful for students. All facilities here are 100% Free. Hopefully, Our site can be very useful for you. Thank you for visiting.

Home » Olahraga » Cara Melempar Bola Basket

Februari 9, 2020 2 min read

Permainan bola baskes adalah permainan yang dimainkan oleh lima orang. Dari satu tim ini memerlukan kerja sama yang erat dan saling mendukung satu dengan yang lainnya. Tujuan permainan adalah memasukkan bola ke dalam keranjang yang tingginya 3,5 m. Regu yang paling banyak dapat memasukkan bola ke dalam keranjang maka regu itu menang.

Dalam permainan bola basket, terapat beberapa teknik dasar yang harus dikuasai agar bisa bermain dengan benar. Salah satu teknik yang paling penting dalam permainan bola baskes adalah keterampilan melempar bola. Berikut macam-macam melempar bola dalam bola basket.

1. Teknik Melempar Bola Setinggi Dada (Chest Pass)

Image source: twinkl.com

a. Persiapan melempar bola setinggi dada (chest pass).

  • Berdiri dengan sikap melangkah.
  • Bola dipegang dengan kedua tangan di depan dada.
  • Badan agak condong ke depan.

b. Gerakan melempar bola setinggi dada (chest pass).

  • Dorongkan bola ke depan dengan meluruskan kedua lengan bersamaan kaki belakang dilangkahkan ke depan dan berat badan dibawa ke depan.
  • Lepaskan bola dari kedua pegangan tangan setelah kedua lengan lurus.
  • Arah bola lurus sejajar dada.

c. Akhir gerakan melempar bola setinggi dada (chest pass).

  • Berat badan dibawa ke depan.
  • Kedua lengan lurus ke depan rileks.
  • Pandangan mengikuti arah gerakan bola.

2. Teknik Melempar Bola Pantul (Bounce Pass)

Image source: twinkl.com

a. Persiapan melempar bola pantul (bounce pass).

  • Berdiri dengan sikap melangkah.
  • Bola dipegang dengan kedua tangan di depan dada.
  • Badan agak condong ke depan.
  • Kedua siku lurus ke samping.

b. Gerakan melempar bola pantul (bounce pass).

  • Dorongkan bola dengan meluruskan kedua lengan ke depan bawah bersamaan kaki belakang dilangkahkan ke depan dan berat badan dibawa ke depan.
  • Lepaskan bola dari kedua tangan setelah kedua lengan lurus.
  • Arah bola memantul ke lantai.
  • Pantulkan bola diusahakan setinggi dada penerima bola.

c. Akhir gerakan melempar bola pantul (bounce pass).

  • Berat badan dibawa ke depan.
  • Kedua lengan lurus serong bawah rileks.
  • Pandangan mengikuti arah gerakan bola.

3. Teknik Melempar Bola dari Atas Kepala (Overhead Pass)

Image source: twinkl.com

a. Persiapan melempar bola dari atas kepala (overhead pass)

  • Berdiri dengan sikap melangkah ke arah lemparan.
  • Bola dipegang dengan kedua tangan di atas kepala.
  • Badan agak condong ke depan.

b. Gerakan melempar bola dari atas kepala (overhead pass).

  • Ayunkan bola ke depan dengan meluruskan kedua lengan bersamaan kaki belakang dilangkahkan ke depan dan berat badan dibawa ke depan.
  • Lepaskan bola dari kedua tangan setelah kedua lengan lurus.
  • Arah bola lurus dan datar ke arah dada pemerima bola.

c. Akhir gerakan melempar bola dari atas kepala (overhead pass).

  • Berat badan dibawa ke depan.
  • Kedua lengan lurus ke depan rileks.
  • Pandangan mengikuti arah gerakan bola.

a. Persiapan melakukan gerak dasar menangkap bola.

  • Berdiri dengan sikap kaki melangkah menghadap ke arah datangnya bola.
  • Kedua lengan dijulurkan ke depan menyongsong ke arah datangnya bola dengan sikap telapak tangan menghadap ke arah datangnya bola.
  • Berat badan bertumpu pada kaki depan.

b. Gerakan melakukan gerak dasar menangkap bola.

  • Setelah bola menyentuh telapak tangan, tariklah kaki depan ke belakang, siku lengan ditekuk hingga bola ditarik mendekati dada/badan.

c. Akhir gerakan melakukan gerak dasar menangkap bola.

  • Badan agak condong ke depan.
  • Berat badan bertumpu pada kaki belakang.
  • Posisi bola dipegang di depan badan.

Nah, itulah 3 teknik melempar bola dalam permainan bola basket, beserta cara menangkap bola. Demikian artikel yang dapat saya bagikan mengenai cara melempar dan menangkap bola, sekian dan semoga bermanfaat. Baca juga: Sistem penyerangan Dalam Permainan Bola Basket

  • #Basket
  • #Olahraga
  • #Penjaskes

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA