Sebutkan sikap yang sesuai dengan pengamalan pancasila yang dilambangkan dengan gambar rantai

Suara.com - Pancasila merupakan entitas utama yang dipegang bangsa Indonesia, sejak awal didirikannya bangsa ini. Memiliki lima sila yang ditunjukkan dengan lima lambang berbeda, makna yang dikandung juga berbeda mewakili masing-masing sila, termasuk lambang sila ke-2.

Lambang sila ke-2 yaitu rantai akan jadi bahasan pada artikel singkat kali ini. Sebab mungkin, beberapa orang kerap keliru mengartikan makna gambar rantai dalam Pancasila.

Lambang Sila Ke-2 Pancasila

Sila kedua sendiri berbunyi, ‘Kemanusiaan yang Adil dan Beradab’. Sila ini ingin menunjukkan bahwa nilai hidup yang dipegang oleh masyarakat Indonesia secara umum adalah kemanusiaan yang adil menurut hukum, dan beradab sehingga seimbang dalam prakteknya.

Baca Juga: 5 Contoh Pengamalan Sila ke-2 Pancasila: Karyawan Mendapat Gaji yang Sesuai dengan Beban Kerja

Lambang yang dijadikan perwakilan sila ini adalah rantai dengan warna emas atau kuning. Jika dicermati, ada dua jenis mata rantai yang digunakan, yakni berbentuk persegi (melambangkan laki-laki) dan berbentuk lingkaran (melambangkan perempuan).

Simbol ini selain menunjukkan kesetaraan juga menunjukkan bahwa kemanusiaan yang adil dan beradab berlaku untuk masyarakat laki-laki dan perempuan, dengan mempertimbangkan semua hak dan kewajibannya.

Makna Lambang Rantai Pancasila pada Sila Ke-2

Makna lambang sila ke-2, rantai emas adalah bahwa setiap manusia saling membutuhkan dan perlu bersatu sehingga bisa menjadi satu sistem yang kuat. Mengakui serta memperlakukan setiap orang dengan adil dan setara sesuai hak dan kewajiban asasi manusia.

Dari dasar pikirannya saja, Pancasila memang memiliki nilai-nilai ideal yang bisa jadi pegangan seluruh bangsa Indonesia. Jika dipraktekkan dengan benar, maka kondisi ideal di masyarakat juga akan tercapai dalam tempo yang tidak terlalu lama.

Baca Juga: 5 Contoh Pengamalan Sila ke-1 Pancasila 'Ketuhanan yang Maha Esa' dalam Kehidupan Sehari-hari

Lambang Pancasila (Indonesia.go.id)

Nilai yang Terkandung dalam Lambang Sila Ke-2

Lihat Foto

Buku PKN dan Pancasila (2020) karya Ni Putu Candra Prasetya

Rantai Emas, Simbol Sila ke-2 Pancasila

KOMPAS.com - Pancasila terdiri dari lima prinsip dasar yang saling berkaitan erat untuk membangun bangsa Indonesia menjadi berdaulat, adil, dan makmur.

Sila ke-2 berbunyi “Kemanusiaan yang Adil dan Beradab”. 

Sila Ke-2 dilambangkan dengan rantai emas pada bagian kiri bawah perisai Garuda. Lambang rantai terlihat terdiri dari mata rantai berbentuk bulat dan mata rantai berbentuk persegi yang saling berkaitan.

Sembilan mata rantai berbentuk bulat menggambarkan bagian perempuan, dan mata rantai berbentuk persegi menggambarkan bagian laki-laki. Sehingga jumlah mata rantai lambang sila ke-2 adalah 17 mata.

Baca juga: Lambang Sila Ke-4: Kepala Banteng

Menurut Peraturan Pemerintah Republik Indonesia No 66 tahun 1951 tentang Lambang Negara, ke-17 mata rantai tersebut saling menyambung dan tidak terputus, sesuai dengan sifat manusia yang saling terikat dan turun-temurun.

Mata rantai yang saling berkaitan melambangkan bahwa manusia baik laki-laki maupun perempuan saling membutuhkan satu sama lain. Sehingga jika keduanya bersatu akan membentuk rantai kemanusiaan yang kuat.

Dilansir dari Kementerian Pertahanan Republik Indonesia, sila ke-2 memberikan makna:
Mengakui persamaan derajat, hak, dan kewajiban antar sesama manusia

  • Saling mencintai sesama manusia
  • Mengamalkan sikap tenggang rasa
  • Tidak semena-mena pada orang lain
  • Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan
  • Berani membela dan menegakan kebenaran juga keadilan

Dengan diterapkannya makna sila ke-2 tersebut, akan tercipta kemanusiaan sesuai dengan lambing rantai emas.

Di mana indvidu akan sama-sama kuat, dan ketika bersatu akan terjalin kemanusiaa yang adil dan beradab tanpa pandang tanpa adanya diskriminasi.

Baca juga: Lambang Sila Ke-5: Padi dan Kapas

Rantai emas sila-ke 2, memiliki warna emas yang berarti kejayaan, kebesaran bangsa, dan keluhuran bangsa.

Adapun warna merah yang melatarbelakangin lambing rantai emas berarti keberanian. Sehingga dapat diartikan bahwa sila ke-2 berani menegakkan kemanusiaan yang adil dan beradab untuk membangun persatuan dan kesatuan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berikutnya

Bunyi Sila kedua Pancasila yaitu 'kemanusiaan yang adil dan beradab'. Nilai yang terkandung dalam sila kedua Pancasila adalah nilai kemanusiaan.

TRIBUNNEWS.COM - Pancasila memiliki lima butir sila yang dilambangkan dengan benda yang berbeda.

Pada sila ke-2 Pancasila yang berbunyi Kemanusiaan yang adil dan beradab dilambangkan dengan rantai emas.

Mengutip gramedia.com, mata rantai berbentuk segi empat dan lingkaran yang berkaitan.

Hal ini memiliki makna setiap manusia baik laki-laki maupun perempuan merupakan makhluk sosial yang saling membutuhkan satu sama lain.

Baca juga: Contoh Pengamalan Sila ke-2 Pancasila di Kehidupan Sehari-hari: Kemanusiaan yang Adil dan Beradab

Baca juga: 10 Contoh Pengamalan Sila Ketiga Pancasila, Berbunyi: Persatuan Indonesia

Butir Pengamalan Sila Ke-2 Pancasila

Nilai yang terkandung dalam sila kedua Pancasila adalah nilai kemanusiaan, nilai keadilan, dan nilai keadaban.

Nilai kemanusiaan juga menjamin setiap manusia memiliki persamaan derajat.

Menurut Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, nilai kemanusiaan termasuk di dalamnya menghargai dan menghormati antar sesama manusia serta memiliki persamaan derajat.

Secara lebih mendetail, pengamalan sila kedua dijabarkan dalam butir-butir sesuai TAP MPR Nomor I/MPR/2003, sebagai berikut:

a. Mengakui dan memperlakukan manusia sesuai dengan harkat dan martabatnya sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa

Kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD dan MI. Contoh perilaku dan sikap yang sesuai dengan sila kedua sesuai nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari /Tangkapan Layar Youtube.com/Cerdas Berkarakter Kemdikbud RI

RINGTIMES BALI - Berikut pembahasan kunci jawaban tema 1 kelas 5 SD dan MI tentang Sikap dan perilaku yang sesuai dengan nilai pancasila pada sila kedua.

Halo adik-adik, Salam Semangat! kunci jawaban dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Sesuai Edisi Revisi 2017 diharapkan dapat menjadi panduan atau referensi bagi adik-adik selama Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau Daring.

Pada artikel ini akan menyajikan pembahasan Subtema 1 terkait Organ Gerak Hewan pada Pembelajaran 3 yaitu pertanyaan pada halaman 25.

Baca Juga: Sikap yang Sesuai Sila Pertama Simbol Bintang, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 24

Dilansir dari Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 untuk Siswa SD/MI Kelas V, berikut kunci jawaban Tema 1 Kelas 5 Subtema 2 Halaman 25 tentang sikap yang sesuai dengan sila kedua sebagai berikut.

Bunyi Pancasila pada Sila kedua yaitu Kemanusiaan yang adil dan beradab. Sila ke-2 ini dilambangkan dengan simbol rantai.

Setiap warga negara hendaklah mengakui persamaan derajat, persamaan kewajiban antara
sesama manusia sebagai asas kebersamaan bangsa Indonesia, dan persamaan hak.

Baca Juga: Sikap Sesuai Nilai-Nilai Pancasila, Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 5 Halaman 24-25

Dengan menjunjung tinggi persamaan derajat, hak, dan kewajiban, maka seluruh bangsa Indonesia bersamasama akan mampu menegakkan dan juga memelihara kebersamaan.

Penerapan nilai ini dalam kehidupan sehari-hari adalah dengan mengembangkan rasa saling mencintai sesama manusia, sikap tenggang rasa, menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan, gemar melakukan kegiatan kemanusiaan, serta berani menegakkan kebenaran dan keadilan.

Sumber: Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017

Jakarta -

Pancasila adalah dasar negara dan pandangan hidup bangsa Indonesia. Sila-sila Pancasila memiliki makna dan hendaknya diterapkan ke dalam perilaku dan sikap di kehidupan sehari-hari. Nah, apakah kamu bisa sebutkan contoh sikap Pancasila sila 1 sampai 5?

Dikutip dari Buku Ajar Mata Pelajaran Sekolah Dasar PKN dan Pancasila oleh Ni Putu Candra Prastya Dewi, M Pd, berikut contoh sikap pancasila sila 1 sampai 5.

Contoh sikap Pancasila sila 1 sampai 5


A. Contoh sikap sila ke-1

Sila Pancasila pertama berbunyi Ketuhanan yang Maha Esa. Makna sila pertama Pancasila yaitu setiap warga negara bersikap berdasar sifat ketuhanan.

Contoh pengamalan sila ke-1 di rumah dan di sekolah yaitu:

1. Saling menghormati antar manusia2. Tidak memaksakan suatu agama pada orang lain3. Bekerjasama dan saling bantu di bidang sosial, ekonomi, dan keamanan lingkungan tanpa pandang latar belakang agama4. Mengembangkan toleransi agama sejak dini

5. Membina kerukunan hidup antar manusia

B. Contoh pengamalan Pancasila sila ke-2

Sila Pancasila kedua berbunyi Kemanusiaan yang Adil dan Beradab. Makna sila kedua Pancasila yaitu mengakui bahwa kedudukan setiap warga negara adalah sama.

Contoh sikap sila ke-2 yaitu:

1. Tidak membeda-bedakan manusia berdasarkan suku, agama, warna kulit, tingkat ekonomi, maupun tingkat pendidikan2. Menjaga hal dan kewajiban diri sendiri dan orang sekitar3. Menyadari bahwa setiap manusia adalah ciptaan Sang Pencipta.4. Tidak melakukan diskriminasi dengan orang-orang yang dijumpai baik di sekolah, rumah, dan tempat lainnya5. Tidak melecehkan seseorang karena apapun

6. Membela kebenaran dan keadilan

C. Contoh pengamalan Pancasila sila ke-3

Sila ketiga Pancasila berbunyi Persatuan Indonesia. Makna sila ketiga Pancasila yaitu menyatunya bangsa Indonesia dari berbagai sendi kehidupan, yaitu politik, sosial, budaya, ekonomi, pertahanan, dan keamanan. Tujuan persatuan Indonesia adalah menumbuhkan rasa bersatu warga negara yang memiliki beragam adat dan budaya.

Contoh sikap sila ke-3 yaitu:

1. Cinta tanah air dan bangsa dengan membeli produk dalam negeri2. Cinta tanah air dan bangsa dengan mengharumkan nama bangsa lewat prestasi di berbagai bidang akademik dan non akademik3. Tidak merendahkan suku adat dan budaya lain4. Mengutamakan kerukunan bangsa Indonesia dibandingkan dengan kepentingan kelompok, pribadi, dan golongan

5. Menumbuhkan rasa senasib dan sepenanggungan serta membantu warga yang berkesusahan

D. Contoh Sikap Sila ke-4

Sila keempat Pancasila berbunyi Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan Perwakilan. Makna sila ke-4 Pancasila yaitu bangsa Indonesia memiliki prinsip demokrasi dan kedaulatan rakyat.

Contoh sikap sila ke-4 yaitu:

1. Mengedepankan musyawarah, diskusi, atau bertukar pendapat untuk mencapai mufakat atau kesepakatan dalam menyelesaikan masalah2. Tidak memaksakan kehendak pada orang lain3. Mengutamakan kepentingan masyarakat, bangsa, dan negara, daripada kepentingan pribadi4. Ikut serta dalam pemilihan umum

5. Melaksanakan hasil keputusan yang berdasar musyawarah dengan niatan dan perbuatan baik dan dengan rasa tanggung jawab.

E. Contoh Sikap Sila ke-5

Sila kelima Pancasila berbunyi Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia. Sila ke-5 Pancasila berhubungan dengan sikap adil dan menghormati hak asasi manusia.

Contoh sikap sila ke-5 yaitu:

1. Berbuat adil pada siapapun tanpa pilih kasih2. Menghargai hasil karya orang lain3. Tidak membedakan seseorang karena status dan kondisi ekonominya4. Bersikap kekeluargaan5. Tidak mengintimidasi orang dengan hak milik kita6. Menghormati hak asasi orang lain beserta kewajibannya

7. Tidak menyusahkan orang lain untuk sama-sama hidup dengan layak

Nah, itu dia contoh sikap sila 1 sampai 5. Gimana detikers, udah bisa dong ya sebutkan contoh sikap Pancasila sila 1 sampai 5?

Simak Video "Survei SMRC: 78% Rakyat Indonesia Tak Setuju Amandemen UUD 1945"



(row/row)

Page 2

Jakarta -

Pancasila adalah dasar negara dan pandangan hidup bangsa Indonesia. Sila-sila Pancasila memiliki makna dan hendaknya diterapkan ke dalam perilaku dan sikap di kehidupan sehari-hari. Nah, apakah kamu bisa sebutkan contoh sikap Pancasila sila 1 sampai 5?

Dikutip dari Buku Ajar Mata Pelajaran Sekolah Dasar PKN dan Pancasila oleh Ni Putu Candra Prastya Dewi, M Pd, berikut contoh sikap pancasila sila 1 sampai 5.

Contoh sikap Pancasila sila 1 sampai 5


A. Contoh sikap sila ke-1

Sila Pancasila pertama berbunyi Ketuhanan yang Maha Esa. Makna sila pertama Pancasila yaitu setiap warga negara bersikap berdasar sifat ketuhanan.

Contoh pengamalan sila ke-1 di rumah dan di sekolah yaitu:

1. Saling menghormati antar manusia2. Tidak memaksakan suatu agama pada orang lain3. Bekerjasama dan saling bantu di bidang sosial, ekonomi, dan keamanan lingkungan tanpa pandang latar belakang agama4. Mengembangkan toleransi agama sejak dini

5. Membina kerukunan hidup antar manusia

B. Contoh pengamalan Pancasila sila ke-2

Sila Pancasila kedua berbunyi Kemanusiaan yang Adil dan Beradab. Makna sila kedua Pancasila yaitu mengakui bahwa kedudukan setiap warga negara adalah sama.

Contoh sikap sila ke-2 yaitu:

1. Tidak membeda-bedakan manusia berdasarkan suku, agama, warna kulit, tingkat ekonomi, maupun tingkat pendidikan2. Menjaga hal dan kewajiban diri sendiri dan orang sekitar3. Menyadari bahwa setiap manusia adalah ciptaan Sang Pencipta.4. Tidak melakukan diskriminasi dengan orang-orang yang dijumpai baik di sekolah, rumah, dan tempat lainnya5. Tidak melecehkan seseorang karena apapun

6. Membela kebenaran dan keadilan

C. Contoh pengamalan Pancasila sila ke-3

Sila ketiga Pancasila berbunyi Persatuan Indonesia. Makna sila ketiga Pancasila yaitu menyatunya bangsa Indonesia dari berbagai sendi kehidupan, yaitu politik, sosial, budaya, ekonomi, pertahanan, dan keamanan. Tujuan persatuan Indonesia adalah menumbuhkan rasa bersatu warga negara yang memiliki beragam adat dan budaya.

Contoh sikap sila ke-3 yaitu:

1. Cinta tanah air dan bangsa dengan membeli produk dalam negeri2. Cinta tanah air dan bangsa dengan mengharumkan nama bangsa lewat prestasi di berbagai bidang akademik dan non akademik3. Tidak merendahkan suku adat dan budaya lain4. Mengutamakan kerukunan bangsa Indonesia dibandingkan dengan kepentingan kelompok, pribadi, dan golongan

5. Menumbuhkan rasa senasib dan sepenanggungan serta membantu warga yang berkesusahan

D. Contoh Sikap Sila ke-4

Sila keempat Pancasila berbunyi Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan Perwakilan. Makna sila ke-4 Pancasila yaitu bangsa Indonesia memiliki prinsip demokrasi dan kedaulatan rakyat.

Contoh sikap sila ke-4 yaitu:

1. Mengedepankan musyawarah, diskusi, atau bertukar pendapat untuk mencapai mufakat atau kesepakatan dalam menyelesaikan masalah2. Tidak memaksakan kehendak pada orang lain3. Mengutamakan kepentingan masyarakat, bangsa, dan negara, daripada kepentingan pribadi4. Ikut serta dalam pemilihan umum

5. Melaksanakan hasil keputusan yang berdasar musyawarah dengan niatan dan perbuatan baik dan dengan rasa tanggung jawab.

E. Contoh Sikap Sila ke-5

Sila kelima Pancasila berbunyi Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia. Sila ke-5 Pancasila berhubungan dengan sikap adil dan menghormati hak asasi manusia.

Contoh sikap sila ke-5 yaitu:

1. Berbuat adil pada siapapun tanpa pilih kasih2. Menghargai hasil karya orang lain3. Tidak membedakan seseorang karena status dan kondisi ekonominya4. Bersikap kekeluargaan5. Tidak mengintimidasi orang dengan hak milik kita6. Menghormati hak asasi orang lain beserta kewajibannya

7. Tidak menyusahkan orang lain untuk sama-sama hidup dengan layak

Nah, itu dia contoh sikap sila 1 sampai 5. Gimana detikers, udah bisa dong ya sebutkan contoh sikap Pancasila sila 1 sampai 5?

Simak Video "Survei SMRC: 78% Rakyat Indonesia Tak Setuju Amandemen UUD 1945"


[Gambas:Video 20detik]
(row/row)

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA