Rumus Excel menghitung sisa saldo kas pada saldo pembiayaan

Pernahkah mencatat pengeluaran harian? Masih manual atau menggunakan alat digital semisal Excel? Kali ini, aku akan berbagi cara untuk menghitung saldo berjalan di excel secara otomatis.

Rumus Excel menghitung sisa saldo kas pada saldo pembiayaan
Cara Menghitung Saldo Berjalan Di Excel Secara Otomatis

Contoh yang sudah kubuat bisa dilihat di bawah ini. Silahkan diisi pada kolom debit dan kredit saja maka saldonya akan dihitung secara otomatis oleh sistem.

Cara membuatnya cukup mudah. Hanya menggunakan 2 (dua) macam rumus saja, yaitu:

  1. Rumus untuk baris pertama menggunakan pengurangan saja yaitu kolom debit dikurangi kolom kredit. Contoh rumusnya adalah: =SUM(C2;D2) atau bisa juga dengan =C2D2.
  2. Rumus untuk baris selanjutnya sampai akhir baris menggunakan penjumlahan antara saldo baris sebelumnya ditambah debit baris aktif dan dikurangi kredit baris aktif. Contoh: =SUM(E2;C3;D3)

Tutorialnya dalam bentuk video bisa dilihat di bawah ini:


File excel seperti yang telah kubuat di atas bisa didownload di sini.

Share this:

  • Tweet
  • Telegram
  • WhatsApp
  • More

  • Share on Tumblr
  • Rumus Excel menghitung sisa saldo kas pada saldo pembiayaan

  • Pocket

Like this:

Like Loading...

Pada kesempatan ini, saya mencoba membagikan pengalaman yang saya dapatkan ketika berorganisasi. Pada saat itu, saya diberi tugas sebagai sekretaris panitia untuk sebuah acara organisasi Intra kampus. Saya menemui kebuntuan ketika hendak membuat laporan keuangan, karena siBendahara hanya melampirkan laporan untuk pengeluaran dan pemasukan tanpa memberi perincian saldo per transaksi kegiatan. Dan pada saat itu pula, saya mulai bingung di dalam menyusun laporan keuangan karena saya sangat lemah untuk matematik (jujur, saya selalu berpikir kalau 3×3=6  ).

Karena tidak mau rempong, saya mencoba mengutak-atik rumus di dalam MS Excel. Sebagaimana kita ketahui, MS Excel bisa diandalkan untuk urusan yang bersifat numerik. Binggo !!! Saya berhasil menemukan pemecahan masalah untuk menghitung saldo dengan rumus Excel. Jika tertarik, ikuti prosedur berikut.

Cara menghitung Saldo Laporan Keuangan dengan Excel

Tentunya, kita sudah membuat tabel untuk data laporan keuangan tersebut. Jika belum, silahkan untuk membuat tabelnya terlebih dahulu.

Membuat Tabel Laporan Keuangan

Untuk ilustrasi, cobalah membuat tabel sederhana pada lembar kerja Excel seperti berikut :

TanggalKeteranganNotaDebetKreditSaldo23–Sep–13Subsidi dari Boss—Rp. 1.000.000——24–Sep–13Uang Muka untuk Banner✓—Rp. 100.000—24–Sep–13Sumbangan Proposal—Rp. 400.000——25–Sep–13Biaya Operasional——Rp. 50.000—

Menggunakan Rumus Gabungan untuk menghitung Saldo

Rumusnya tidak susah, hanya sedikit manipulasi pada rumus SUM untuk penjumlahannya. Ditambah dengan rumus Logika IF dan OR

Sintaks Penulisan Rumus Saldo

Untuk penulisan rumusnya adalah sebagai berikut :

=IF(OR(D7<>0;E7<>0);SUM(D$7:D7)-SUM(E$7:E7);0)

Lihat, ada tiga rumus yang kita gabungkan untuk menghitung saldo laporan keuangan.

Penjelasan Rumus

Rumus IF di atas untuk menentukan value, apakah ada perubahan pada kolom saldo. Sedangkan rumus OR untuk memilah, apakah ada pengurangan atau penjumlahan pada Saldo sebelumnya. Sedangkan SUM untuk menjumlahkan angka yang terdapat pada kolom “Debet” dan “Kredit”.
Secara harfiah, rumus tersebut dapat dibaca “Jika terdapat perubahan dari kolom D7 atau E7 (D7<>0;E7<>0), maka hasil penjumlahan dari kolom D7 dikurangi hasil penjumlahan kolom E7. Jika tidak, maka jangan lakukan perubahan”

 

Yang dimaksud dari “hasil penjumlahan kolom D7” adalah hasil dari kolom D7 di atasnya. Sedangkan tanda $ merupakan penerapan dari fungsi Cell Absolut(penjelasannya akan dibahas pada artikel tersendiri)

Keterangan

Sesuaikan kolom Debet dan Kredit sesuai dengan tabel yang Anda buat untuk menggantikan kode yang saya beri warna merah SUM0. Kebetulan, tabel yang saya buat dulu menggunakan kolom D7 dan E7 sebagai tempat Debet dan Kredit.Nih, screenshotnya :

Rumus Excel menghitung sisa saldo kas pada saldo pembiayaan

End

Setelah selesai menuliskan rumus, Anda cukup melakukan copy pada cell di bawahnya dengan menggunakan fill handle. Arahkan kursor ke arah kanan bawah cell tempat rumus berada, tunggu sampai kursor berubah menjadi ✚. Selebihnya, click and drag.

Bagaimana cara menghitung sisa saldo kas?

Berdasarkan soal, maka cara yang paling tepat untuk menghitung sisa saldo pada kas operasional yaitu Saldo awal hari + (jumlah mutasi debet kas - jumlah mutasi kredit kas).

Bagaimana membuat rumus dengan program Excel untuk menghitung saldo?

Contoh rumusnya adalah: =SUM(C2;–D2) atau bisa juga dengan =C2–D2. Rumus untuk baris selanjutnya sampai akhir baris menggunakan penjumlahan antara saldo baris sebelumnya ditambah debit baris aktif dan dikurangi kredit baris aktif. Contoh: =SUM(E2;C3;–D3)

Rumus Excel PMT untuk apa?

PMT, salah satu Fungsi keuangan. menghitung pembayaran untuk pinjaman berdasarkan pembayaran berkala dan terus menerus serta suku bunga tetap. Gunakan Pelatih Rumus Excel untuk mengetahui pembayaran pinjaman bulanan.

Rumus apa saja yang ada di excel?

Rumus Excel yang Sering Digunakan Dalam Dunia Kerja, Wajib Catat Nih!.
IF. Fungsi rumus Excel IF adalah mengambil salah satu dari dua nilai berdasarkan suatu kondisi. ... .
SUM. Fungsi rumus Excel SUM adalah menjumlahkan sekumpulan angka. ... .
Count. ... .
CountA. ... .
CountIF. ... .
SumIF. ... .
Match. ... .
VLookUp..