Mengapa kegiatan Gerebek Lumpur perlu dilakukan dalam mitigasi bencana di DKI Jakarta



KONTAN.CO.ID -  JAKARTA. Antipasi banjir pada musim hujan tahun ini, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menggelar Gerebek Lumpur. Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, kegiatan ini merupakan upaya pengerukan sedimen lumpur dan sampah dengan menggunakan alat berat secara masif dan serentak di lima wilayah Kota Jakarta.  "Kegiatan ini telah dimulai sejak 24 Maret 2021 di wilayah Jakarta Timur, dan dilanjutkan empat wilayah kota lainnya secara bertahap mulai September hingga Desember 2021," kata Anies melalui akun Instagram resminya, @aniesbaswedan, Sabtu (2/10/2021).  Lanjut dia, dalam kegiatan ini, Pemprov DKI Jakarta mengerahkan 408 personel dari lima wilayah kota, dilengkapi 46 alat berat excavator amphibi dan 123 dump truck. Ia mengatakan, Grebek Lumpur merupakan upaya meningkatkan daya tampung sungai di musim penghujan.  Baca Juga: Anies instruksikan banjir Jakarta surut kurang dari 6 jam "Pengerukan sedimen lumpur dan sampah ini dilakukan sebagai upaya meningkatkan volume tampungan air di kali atau sungai pada saat musim hujan, serta melancarkan aliran air yang tersumbat sampah," kata Anies.  Meski terus dilakukan normalisasi sungai, ia mengingatkan tetap perlu peran dan kerja sama warga untuk disiplin membuang sampah pada tempatnya. "Serta menjaga kebersihan lingkungan, untuk mencegah terjadinya genangan saat musim penghujan," kata dia.  Baca Juga: Mengembangkan ekosistem startup di Jakarta, Anies Baswedan gandeng Pemerintah Berlin Penulis : Mita Amalia Hapsari Editor : Irfan Maullana Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Anies: Gerebek Lumpur Upaya Tingkatkan Daya Tampung Air di Kali".  Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News Editor: Khomarul Hidayat


Cempaka Putih Barat, Jakarta Pusat (27/1/2022) – Mahasiswa KKN Tim I Universitas Diponegoro 2021/2022 adakan sosialisasi program pemetaan jalur evakuasi dan titik kumpul untuk mitigasi bencana guna mendukung aspek SDGs ke-11

Bencana merupakan peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan menganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yang disebabkan, baik oleh faktor alam dan atau faktor non – alam serta juga dapat diakibatkan karena faktor manusia sehingga mengakibatkan timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda dan dampak psikologis. Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI Jakarta menyatakan bahwa Indonesia adalah salah satu negeri yang rawan akan bencana termasuk DKI Jakarta. Sejarah bencana yang pernah terjadi di DKI Jakarta meliputi bencana alam dan non-alam serta bencana sosial akibat ulah manusia. Menurut BPBD DKI Jakarta terdapat 9 potensi bencana yang terindentifikasi di DKI Jakarta yaitu banjir, kebakaran, gempabumi, tanah longsor dan penurunan tanah. Sementara itu, mitigasi bencana adalah serangkaian upaya untuk mengurangi risiko bencana, baik melalui pembangunan fisik maupun penyadaran dan peningkatan kemampuan menghadapi ancaman bencana. Maka dari ini penting bagi masyarakat untuk membiasakan diri memahami potensi dan memahami mitigasi dari suatu bencana.

Peta Rawan Bencana Indonesia
Sumber: ICEL

Secara geografis, DKI Jakarta merupakan dataran rendah yang berada di antara hulu sungai dan pesisir. Berikut adalah 3 penyebab utama Jakarta sering mengalami banjir, yaitu banjir hujan local, banjir kiriman, dan banjir rob.

Untuk mengatasi banjir, Pemkot DKI Jakarta telah menyediakan sistem pengendalian banjir yang terdiri atas: pompa air, alat berat, gerebek lumpur, drainase vertikal, dan aplikasi JakPantau.

Modul SDGs ke-11 Panduan Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir
Sumber: Dokumentasi Penulis

Kegiatan KKN yang dilakukan terdiri atas penyampaian materi sosialisasi dan pembagian leaflet panduan kesiapsiagaan menghadapi bencana banjir.

Sosialisasi Panduan Kesiapsiagaan Menghadapi Bencana Banjir
Sumber: Dokumentasi Penulis

Pada kegiatan tersebut, mahasiswa KKN memberikan penyuluhan mengenai cara mudah mengetahui titik banjir dan cara melapor apabila terdapat genangan banjir melalui aplikasi JakPantau. Mahasiswa juga memberikan sosialisasi mengenai hal yang harus dilakukan dan pemberian peta jalur evakuasi dan titik kumpul di Kelurahan Cempaka Putih Barat. Skenario pra bencana banjir di kelurahan Cempaka Putih Barat meliputi skenario banjir di RW 03, RW 08, dan RW 12.

Penulis: Annisa Rini Hardiyanti

Dosen Pembimbing Lapangan: Yayuk Astuti, S.Si., Ph.D. 

Jakarta, CNN Indonesia --

Pemprov DKI Jakarta telah melakukan sejumlah mitigasi bencana dalam menghadapi musim hujan yang saat ini intensitasnya semakin tinggi. 

Sekretaris Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta Dudi Gardesi menyebut ada 5 upaya yang telah dilakukan, yakni gerebek lumpur, pengelolaan air hujan (drainase vertikal), pemeliharaan pompa, penanganan banjir rob melalui NCICD, dan pengelolaan sistem polder.

"Gerebek Lumpur itu pengerukan/pengurasan yang bertujuan meningkatkan kapasitas saluran, kali/sungai, dan waduk, sehingga pada musim hujan daya tampungnya bisa maksimal. Pada tahun-tahun sebelumnya juga sudah dilakukan pengerukan di lokasi lainnya," ujar Dudi, Jakarta, Kamis pekan lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT


Lebih lanjut, pembangunan drainase vertikal (sumur resapan) yang dilakukan oleh Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta bekerja sama dengan unsur-unsur terkait di wilayah dan melibatkan masyarakat.

Selain itu, untuk penanganan banjir rob melalui NCICD, Dinas Sumber Daya Air Provinsi DKI Jakarta telah menentukan lokasi prioritas pembangunan tanggul pantai, yaitu Kamal Muara, Kali Blencong, Kali Adem-Muara Angke, Pantai Muara, Sunda Kelapa, dan Tanjung Priok.

Sementara itu, untuk pembangunan/rehabilitasi sistem polder pada 2021-2022, lokasinya antara lain, Pompa Kali Betik dan Pompa Artha Gading, Pompa Pulomas, Pompa Marunda, Pompa Tipala, Pompa Adhyaksa Cipayung, Pompa Muara Angke dan Pompa Teluk Gong, Pompa Mangga Dua, Pompa Green Garden.

"Juga telah menyiapkan 487 pompa stationer di 178 lokasi, 175 pompa mobile di 5 wilayah, 257 alat berat, 465 dump truck, 36 pintu air, dan 8.101 personel (Pasukan Biru)," pungkas Dudi.


Kesiapan BPBD Provinsi DKI Jakarta

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi DKI Jakarta telah mengeluarkan panduan kesiapsiagaan menghadapi banjir bagi masyarakat sebanyak 33.311 buku dan dibagikan kepada pengurus RT/RW. Masyarakat juga dapat mengunduh buku panduan tersebut melalui //bit.ly/PanduanKesiapsiagaanMenghadapiBanjirJakarta.

"Harapannya, masyarakat dapat lebih siap, meskipun personel dan pendukung lainnya juga kita kerahkan," ujar Plt. Kepala Pelaksana BPBD Provinsi DKI Jakarta Sabdo Kurnianto.

BPBD Provinsi DKI Jakarta juga telah memasang tanda dan arah lokasi pengungsian di 267 wilayah kelurahan. Berikut rincian jumlah lokasi pengungsian dan kapasitasnya:

Jakarta PusatJumlah Bangunan: 183Kapasitas: 27.393

Perkiraan Pengungsi: 9.593

Jakarta BaratJumlah Bangunan: 414Kapasitas: 64.919

Perkiraan Pengungsi: 10.637

Jakarta SelatanJumlah Bangunan: 260Kapasitas: 18.175

Perkiraan Pengungsi: 10.431

Jakarta UtaraJumlah Bangunan: 129Kapasitas: 22.850

Perkiraan Pengungsi: 14.538

Jakarta TimurJumlah Bangunan: 257Kapasitas: 39.599

Perkiraan Pengungsi: 20.629

Dalam hal ini, BPBD Provinsi DKI Jakarta juga berkolaborasi dengan BNPB, TNI, POLRI, dan relawan dengan melibatkan 1.144 personel TNI, 1.069 personel POLRI, dan 1.117 personel dari 73 komunitas/lembaga.

(fef/fef)

[Gambas:Video CNN]

  • Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan bahwa pihaknya mengalokasikan anggaran senilai Rp42,2 miliar untuk melaksanakan program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS), atau kerap disebut ...

  • Bola.com, Jakarta - Tinggal menunggu waktu, Piala Dunia 2022 Qatar sebentar lagi bergulir. Jika tak ada aral melintang, hajatan balbalan terakbar itu akan membuat heboh dari pekan ketiga November mendatang, tepatnya tanggal 21. Seperti edisi-edisi sebelumnya, Piala Dunia 2022 Qatar juga akan menjadi pentas bagi para pemain muda untuk mengeluarkan semua kemampuan terbaiknya. Michael Owen, Lukas Podolski, Thomas Muller, Paul Pogba, dan Kylian Mbappe adalah sederet nama yang sudah mengukir nama mer

  • AdSeniors Discount Club

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    300 pages of deals and discounts inside. You'll never miss out on a discount again!

  • Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Selasa (5/7) kemarin, mulai dari nilai tukar rupiah yang mendekati Rp15.000 per dolar AS hingga upaya mendongkrak harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa ...

  • Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami kerugian keuangan negara terkait kasus dugaan korupsi penyaluran dana bergulir oleh Lembaga Pengelola Dana Bergulir Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Tahun 2012-2013 ...

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Seorang residivis di Samarinda menyimpan dendam selama mendekam di penjara. Setelah menjalani 15 tahun masa hukuman, dia mencari seterunya lalu kembali bertarung dan melakukan pembunuhan. Peristiwa berdarah itu terjadi di Samarinda, Kalimantan Timur, Senin (4/5) lalu. Residivis bernama Amirullah (38). Dia baru keluar dari penjara karena perkara pembunuhan. Sekeluar penjara, Amirullah mencari Jufri, teman sekampung yang terlibat pertarungan dengannya di masa lalu. Dala

  • AdSFR Beats

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Monetize in more places, keep more royalties, and get more rights. Downloading R&B Beats is easy! Do more of what you love at SFR Beats

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Seorang pria bernama Reva Rifai (39) asal Bandung, Jawa Barat, ditangkap kepolisian Polsek Kuta, Bali, karena mencuri dompet dan menguras uang karyawan Indomaret bernama Risky Amalia senilai Rp10 juta. Pelaku saat melakukan aksinya juga pura-pura menjadi pembeli. Masuk ke gudang toko minimarket, dan menggasak dompet korban di dalam loker. "Pelaku mengaku uang yang ditarik dari ATM BCA milik korban sebesar Rp10 juta. Dan sebagian dipakai untuk membayar utang, membeli p

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Guru Besar Fakultas Farmasi Universitas Gadjah Mada (UGM) Prof. Dr. Zullies Ikawati, Apt. mengusulkan ganja tidak dilegalisasi meski untuk tujuan medis sebab hasil olahan tanaman tersebut tetap masuk ke dalam narkotika golongan I. "Kalau saya, mudah-mudahan banyak sepakat dengan saya, bahwa say no untuk legalisasi ganja walaupun memiliki tujuan medis," ujar Zullies dalam webinar 'Jalan Panjang Legalisasi Ganja Medis', Rabu (6/7). "Tanaman ganja, semua tanam genus Cann

  • Sosiolog Universitas Gadjah Mada (UGM) Derajad Sulistyo Widhyharto menilai munculnya kasus kerusuhan seperti di Babarsari, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Senin (4/7), karena pola pertumbuhan di provinsi ini sudah ...

  • AdShares in Value

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Amidst a mining boom that has no end in sight, Aussie mining stocks are unrivalled and offer access to one of the best export markets in the world.

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Penyidik telah membawa barang bukti dan tersangka atau proses tahap II terkait kasus dugaan penipuan investasi binary option dengan menggunakan platform Quotex. Diketahui, tersangka dalam kasus ini yakni Doni Muhammad Taufik alias Doni Salmanan. Kasubdit I Dit Tipidsiber Bareskrim Polri Kombes Reinhard Hutagaol mengatakan, tersangka dan barang bukti itu dibawa ke Kejaksaan Negeri Baleendah Bandung, Jawa Barat, pada pagi ini. "(Dibawa dari Bareskrim) sekitar jam 5an,"

  • Bank OCBC NISP menghadirkan fitur terbaru Global Wallet untuk kartu debit mastercard guna memudahkan bertransaksi di luar negeri, misalnya saat sedang melakukan perjalanan wisata atau bisnis.

  • Apple baru saja memiliki paten baru untuk teknologi yang memungkinkan gawai iPhone dapat digunakan untuk mengetik di tengah hujan dengan lebih optimal.Paten tersebut dikeluarkan oleh Kantor Paten dan ...

  • AdM Technologies | Search Ads

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    High interests savings accounts in 2022 might surprise you

  • Bola.com, Jakarta - Semifinal Piala Presiden 2022 akan mempertemukan PSIS Semarang kontra Arema FC. Kedua tim akan bersua pada leg pertama di Stadion Jatidiri, Semarang, Kamis (7/7/2022). Kedua tim bersua di semifinal, setelah menyingkirkan lawan-lawannya di perempat final Piala Presiden 2022. PSIS Semarang mendepak Bhayangkara FC lewat drama adu penalti 9-8 (1-1), Minggu (3/7/2022). Arema juga lolos dengan cara yang sama, saat mengeliminasi Barito Putra melalui adu tendangan penalti 5-4 (0-0),

  • Rosmanizar atau Niza Rose datang membawa kabar mengejutkan. Ia mengakui kalau rumah tangganya dengan Didi Mahardika telah berakhir. Kini Niza juga muncul dengan penampilan baru. Ia memutuskan untuk melepas hijab.

  • Mantan gelandang klub Liga Jerman Bayern Muenchen Lothar Matthaus meminta mantan klubnya tersebut untuk memboyong

  • AdNew Arena

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Famous Singers That Just Don't Live Up To The Hype

  • Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono meminta warga memperketat penerapan protokol kesehatan termasuk menggunakan masker karena kasus COVID-19 kembali naik sehingga Kota Depok masuk pemberlakuan pembatasan kegiatan ...

  • Merdeka.com - Merdeka.com - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) akan mendaftarkan permohonan uji materi Pasal 222 UU No 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum (UU Pemilu) ke Mahkamah Konstitusi (MK), pada Rabu (6/7). PKS mengajukan uji materi terkait presidential threshold 20% kursi DPR atau 25% suara nasional. Kuasa Hukum PKS Zainudin Paru mengatakan, permohonan akan didaftarkan langsung bersama dengan Presiden PKS Ahmad Syaikhu dan Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al Habsyi. "Kami akan secara resmi memasu

  • Ketua Program Studi Terapan Fakultas Psikologi Universitas Indonesia (UI), Dr. Rose Mini Agoes Salim mengatakan bahwa "toxic parenting" atau pola pengasuhan yang keliru menyebabkan ...

  • AdAporia | Search Ads

    • Mengapa Iklan ini?

    Terima kasih atas masukan Anda. Kami akan menghapus ini dan membuat perubahan yang diperlukan.

    Seniors, you can have a special price for Internet without a landline! Surf cheaper and faster!

  • Tornado di Turkey, Texas Jana Houser, CC BY-ND Seperti apa bentuk tornado dari dalam? – Madison, Umur 7, Noblesville, Indiana, Amerika Serikat Para ilmuwan benar-benar tidak tahu jawaban atas pertanyaan ini. Tidak ada pengamatan visual dari dalam tornado, karena badai ini menciptakan kondisi yang sangat berbahaya. Jika kami menempatkan kamera di jalur tornado, mereka akan rusak entah oleh angin kencang dan puing-puing yang berputar-putar, atau menjadi sangat tertutup lumpur dan air sehingga tida

  • Sandrinna Michelle selama ini tidak hanya dikenal jago akting tapi juga cantik abis. Kali ini, ia tampil bak Cinderella. Sandrinna kenakan gaun lebar dengan paduan warna pastel. Penasaran secantik apa Sandrinna? Intip yuk foto-fotonya!

  • Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri memaparkan syarat-syarat apabila ingin menerapkan keadilan restoratif (restorative justice) dalam penyelesaian sebuah ...

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA