Langkah-langkah teknik masuk ke air dalam memberikan pertolongan sebagai berikut kecuali

GH Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at gh.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


Teknik pertolongan masuk ke dalam air antara lain, kecuali….

Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia :

  1. approach stroking (cara mendekati korban
  2. stride jump (meloncat dg kaki)
  3. run and plunge drive (lari kemudian masuk)
  4. back jump
Klik Untuk Melihat Jawaban

Apa itu gh.dhafi.link??

gh.dhafi.link Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah. Kami berusaha untuk menerbitkan kuis Ensiklopedia yang bermanfaat bagi siswa. Semua fasilitas di sini 100% Gratis untuk kamu. Semoga Situs Kami Bisa Bermanfaat Bagi kamu. Terima kasih telah berkunjung.

YZ Dhafi Quiz

Find Answers To Your Multiple Choice Questions (MCQ) Easily at yz.dhafi.link. with Accurate Answer. >>


Ini adalah Daftar Pilihan Jawaban yang Tersedia :

  1. Approach stroking
  2. Stride jump
  3. Run and plunge drive
  4. Back jump
  5. Long shaloow drive

Jawaban terbaik adalah D. Back jump.

Dilansir dari guru Pembuat kuis di seluruh dunia. Jawaban yang benar untuk Pertanyaan ❝6. Teknik pertolongan masuk ke dalam air antara lain, kecuali ...❞ Adalah D. Back jump.
Saya Menyarankan Anda untuk membaca pertanyaan dan jawaban berikutnya, Yaitu 4. Fase asosiatif dalam belajar motorik berarti ... dengan jawaban yang sangat akurat.

Klik Untuk Melihat Jawaban

Apa itu yz.dhafi.link??

yz.dhafi.link Merupakan situs pendidikan pembelajaran online untuk memberikan bantuan dan wawasan kepada siswa yang sedang dalam tahap pembelajaran. mereka akan dapat dengan mudah menemukan jawaban atas pertanyaan di sekolah. Kami berusaha untuk menerbitkan kuis Ensiklopedia yang bermanfaat bagi siswa. Semua fasilitas di sini 100% Gratis untuk kamu. Semoga Situs Kami Bisa Bermanfaat Bagi kamu. Terima kasih telah berkunjung.

Untuk memberikan pertolongan di air, dan cara masuk ke permukaan air ada 4 macam. Hal ini banyak tergantung kepada posisi korban itu berada.

pertolongan adalah sebagai berikut.

1)  Meloncat dengan kaki dahulu (stride jump).

2)  Lari kemudian masuk air (run and plunge dive)

3)  Terjun dekat jangkauan jauh (long, shallow dive).

4)  Cara mendekati korban (approach stroking).

Teknik dasar membawa korban kecelakaan di air adalah sebagai berikut.

1)  Melakukan renang upaya pertolongan dengan baik.

2)  Memegang lengan dari depan.

3)  Memegang lengan dari belakang.

4)  Memegang lengan korban dengan dua orang penolong.

c.  Pertolongan kecelakaan dengan sistem Resusitasi Jantung dan Paru atau CPR (Cardiopulmonary Resuscitation) Berikut ini adalah upaya pengecekan dan langkah-langkah dalam melakukan sistem Resusitasi Jantung dan Paru.

Hal ini dapat ditempuh dengan langkah-langkah berikut.

a)  Goyang atau pukul-pukul korban secara perlahan dan bertanyalah: “Apakah Anda tidak apa-apa?”

b)  Jika tidak ada jawaban, segera lakukan langkah selanjutnya.

Teknik-Teknik Dasar Pertolongan di Air

Untuk membuka aliran udara dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut.

a)  Luruskan kepala dan naikkan dagu.

b)  Perhatikan, dengarkan dan rasakan napasnya.

c)  Jika tidak ada tanda-tanda pernapasan, lanjutkan pada langkah ketiga.

Dalam memberikan napas, dapat dilakukan langkah-langkah berikut.

a)  Tutup hidungnya, dan berikan empat kali pernapasan.

b)  Jika udara tidak mau masuk, atur ulang kembali posisi korban hingga telentang sempurna tanpa ada ganjalan di bawah badannya, luruskan kepalanya dan angkat dagunya.

Lakukan lagi 2 langkah tersebut sampai udara bisa masuk.

Teknik-Teknik Dasar Pertolongan di Air

Cara memeriksa denyut nadi adalah sebagai berikut.

a)  Periksa denyut nadinya paling tidak 10 detik (hingga satu menit jika korban menderita Hypothermiayang cukup parah).

b)  Jika ada denyut tidak ada napas, lakukan segera pernapasan buatan.

c)  Pernapasan buatan dilakukan dengan selang 2 kali napas setiap 15 detik (cara menghitungnya: satu dan dua dan tiga dan tiga dan empat … dan lima belas, napas…).

Teknik-Teknik Dasar Pertolongan di Air

d)  Jika tidak ada denyut atau napas, lanjutkan ke langkah berikutnya.

a)  Tekan lurus ke bawah dengan posisi siku lurus. Tekan ke bawah 1,5 hingga 2 cm.

b)  Jika yang melakukan satu orang, buat selangnya 15 kali tekanan dan 2 kali hembusan udara/napas (cara menghitungnya: satu dan dua dan tiga dan empat dan seterusnya hingga lima belas, kemudian napas, napas ….).

Teknik-Teknik Dasar Pertolongan di Air

c)  Jika yang melakukan dua orang, buat selangnya 5 kali tekanan dan 1 kali hembusan udara/napas (cara menghitungnya: “satu, dua, tiga, …. lima napas”).

1 April 2021

Water rescue adalah teknik pertolongan yang dilakukan di dalam air atau tindakan penyelamatan secara efektif dan efisien. Karena tingginya resiko kematian dalam air maka mempelajari pertolongan di dalam air menjadi kewajiban untuk setiap rescuer. Dalam Water rescue sendiri ada beberapa prinsip penyelamatan yang harus diperhatikan, yaitu sebagai berikut :

  • Perhitungan dan pertimbangan

Perhitungan dan pertimbangan adalah kemampuan rescuer untuk memilih dan menentukan keahlian dan keterampilan yang dimiliki, serta metode yang harus dilakukan. Rescuer akan lebih mudah memilih prosedur pertolongan yang paling cepat dengan resiko yang sangat kecil.

Pengetahuan adalah hal yang sangat diperlukan untuk diterapkan di setiap langkah usaha pertolongan, mengingat banyaknya bahaya yang terdapat di dalam air.

  • Keterampilan seorang rescuer

Seorang rescuer harus memiliki keterampilan dan keahlian pada semua aspek pertolongan saat menyelamatkan korban.

Selain pengetahuan, keterampilan dan kemampuan, seorang rescuer juga harus memiliki fisik yang siap untuk melakukan penyelamatan.

Keempat komponen di atas harus dimiliki oleh seorang rescuer yang selalu siap dalam memberikan pertolongan guna menyelamatkan jiwa. Nah, setelah mengetahui prinsip-prinsip dalam penyelamatan, maka selanjutnya kita akan membahas mengenai apa saja metode-metode penyelamatan di air.

Metode Pertolongan Di Air

Metode pertolongan di air adalah tahapan atau urutan tindakan yang diambil oleh penyelamat ketika menghadapi kecelakaan di air. Metode ini merupakan cara penyelamatan yang paling efektif dalam memberikan pertolongan kepada korban yang terancam dari bahaya tenggelam. Ada beberapa metode pemberian pertolongan di air, untuk lebih memudahkan ingatan maka metode ini disusun secara sistematis dari tindakan yang kecil resikonya hingga ke tindakan yang paling besar resikonya.

1. R (Reach)

Pertolongan ini dilakukan dari darat/pinggir perairan. Bantuan pertolongan diberikan dengan cara menjangkau atau meraih korban.

2. T (Throw)

Ini merupakan tahapan lanjutan dari reach, yang mana pertolongan diberikan dengan cara melempar alat bantu apung ke posisi korban dari pinggir atau tempat yang aman.

3. R (Row)

Row adalah tahapan yang dilakukan bila kedua tahapan di awal sudah tidak bisa dilakukan. Penyelamat harus mendekati korban dengan menggunakan perahu,kano,papan dan alat bantu semacamnya. Setelah dekat dengan korban kembali gunakan tahapan reach atau throw.

4. G (Go)

Penyelamat berenang mendekati korban dengan membawa alat apung untuk memberikan pertolongan. Setelah berhasil memberikan alat apung kepada korban,penolong dapat kembali ke posisi aman atau menuju posisi aman bersama korban.

5. T (Tow & Carry)

Metode ini adalah metode yang paling beresiko bagi penyelamat karena penyelamat harus kontak langsung dengan korban. Untuk menghindari kondisi yang buruk bagi penyelamat,pengetahuan keterampilan Defend and Release harus dikuasai.

Dengan memahami metode RTRGT kita dapat memberi penilaian mengenai metode apa yang dapat kita lakukan untuk menyelamatkan korban dengan cepat, efisien dan tentunya aman untuk penolong. Selanjutnya ada pembahasan mengenai teknik defens and carry yaitu sebagai berikut :

Teknik defends

Tehnik ini dilakukan jika korban tenggelam panik dan berusaha menggapai apa saja termasuk penyelamat. Maka dari itu teknik defends digunakaan agar penyelamat tidak ikut tenggelam. Berikut beberapa teknik defends :

  1. Menghalangi dengan kaki (leg block)
  2. Menghalangi dengan tangan (arm block)
  3. Elbow lift ( mengangkat siku)
  4. Duck away

Teknik carry

Teknik carry  dilakukan jika korban sudah tidak panik atau kehabisan tenaga, penyelamat bisa mendekati korban dan membawanya ke tempat aman. Berikut beberapa teknik carry :

  1. Under arm carry
  2. Tired swimmer carry
  3. Wristow
  4. Hip carry
  5. Hip carry with pistol grip
  6. Double chin carry

Oleh : Ewal Jr

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA