Jika komputer yang kita pakai hang atau macet tidak dapat memproses dan tidak dapat menerima perintah langkah yang kita lakukan adalah?

Salah satu kerusakan ataupun permasalahan yang sering timbul ketika menggunakan komputer adalah komputer yang secara tiba-tiba tidak bisa digerakan ataupun digunakan atau sering dikenal dengan istilah hang. Hal ini bisa saja dijumpai saat anda sedang melakukan berbagai kegiatan mulai dari saat bekerja dengan membuat dokumen, bermain game, mengedit foto ataupun kegiatan lainnya. Hang lebih menunjukan pada posisi komputer yang masih menyala tetapi komputer mengalami macet dengan cirri-ciri mouse yang tidak bisa digerakan dan juga tidak bisa dioperasikan dengan menggunakan keyboard sekalipun. Ada berbagai penyebab dari komputer hang ini dan juga cara mengatasi komputer hang seperti berikut ini;

Baca juga:

Pertolongan Pertama Saat Komputer Mengalami Hang

Jika komputer hanya mengalami masalah yang ringan saja pada komputer biasanya juga bisa diatasi dengan cara yang cukup ringan dan sederhana berikut ini;

  1. Tekan CTRL + ALT + DEL kemudian akan muncul jendela “Task Manager”
  2. Pilih Aplikasi yang mengalami ‘not responding’
  3. Pilih End Task

Cara ini bisa digunakan untuk mengatasi komputer yang hanya mengalami masalah hang pada satu aplikasi dan masih bisa menggunakan keyboard, sedangkan jika hal ini sudah tidak memungkinkan maka bisa menggunakan cara yang kedua yaitu dengan cara hard reset;

  1. Tekan tombol restart atau tombol power
  2. Tunggu hingga komputer menyala kembali

Cara ini juga merupakan cara hard reset untuk mengatasi komputer yang tidak bisa digunakan untuk mengoperasikan baik itu keyboard ataupun mouse. Namun jika kedua cara ini tidak berhasil dan komputer masih mengalami hang, maka kemungkinan ada factor lain yang menjadi penyebab dari komputer hang seperti berikut ini.

Baca Juga:

Penyebab komputer hang

1. CPU Kepanasan atau Overheating

Cara mengatasi komputer hang karena factor CPU mengalami kepanasan yang juga bisa diakibatkan karena adanya sistem pendingin yang rusak ataupun factor lainnya adalah sebagai berikut;

  1. Buka heatsing dan kips processor pada CPU.
  2. Lakukan pembersihan pada sirip-sirip pending dan fan prosesor yang kemungkinan menjadi sarang debu yang menyebabkan fan menjadi macet. Anda juga bisa menambahkan minyak pelumas untuk melancarkan kinerja dari fan lagi.
  3. Thermal paste juga harus anda bersihkan, anda bisa menggantinya ataupun membersihkan dan juga mengolesi minyak pada thermal paste.
  4. Pasang kembali heatsing dan juga fan pada tempat yang semula dengan hati-hati.
  5. Pastikan kembali posisi dan letak dari heatsing dan juga fan.
  6. Nyalakan komputer.

Baca juga:

2. Adanya Masalah Pada Hardisk

Untuk permasalahan pada hardisk terbai menjadi berbagai penyebab lagi yang bisa menyebabkan komputer menjadi mengalami hang, diantaranya adalah sebagai berikut;

Cara ini untuk menjalankan Disk Cleanup bisa membantu membersihkan hardisk dari file yang tidak perlu atau file temporary dan juga file sampah.

  1. Hardisk mengalami pragmentasi pada data didalamnya.
  2. Klik Start
  3. Pilih ‘All Program’
  4. Pilih ‘Accessories’
  5. Pilih System Tools
  6. Pilih Disk Defragmenter
  7. Klik Analyze, hal ini dilakukan untuk melihat fragmentasi yang terjadi pada hardisk
  8. Klik Defragment Disk

(Baca Juga: Fungsi Defragment , Disk Defragmenter)

3. Komputer Terkena Virus

Bukan hanya internet saja yang bisa membuat komputer menjadi sarang virus dan kemudian hingga menyebabkannya menjadi lebih berat dan hang. Virus juga bisa diakibatkan karena adanya perangkat lain yang disambungkan pada komputer. Untuk mengatasi hal ini yang pelru anda lakukan adalah;

  1. Matikan dan nyalakan kembali komputer
  2. setelah booting, biarkan masuk pada menu safe mode
  3. Scan komputer dengan scanner yang handal
  4. Lakukan pembersihan pada virus

(Baca Juga: Cara Mencegah Flashdisk dari Virus  , Virus Komputer Paling Mematikan Di Dunia)

4. Driver yang Tidak Cocok dengan Komputer

Komputer yang hang juga bisa dikarenakan adanya driver yang tidak cocok dengan sistem operasi yang ada pada komputer. Hal ini bisa saja menyebabkan komputer menjadi hang dan bahkan juga menyebabkan komputer bisa memunculkan bluescreen. Untuk mengatasi hal ini yang perlu dilakukan adalah dengan mengganti dan menginstal ulang driver yang digunakan. (Baca Juga: Cara Mengatasi Laptop Mati Sendiri , Pengertian Trojan Virus)

5. Hang Pada Saat Menjalankan Internet

Komputer yang mengalami hang secara mendadak pada saat anda menggunakan internet bisa saja hal ini dikarenakan adanya virus yang kemudian bersarang di komputer anda. Virus Trojan menjadi virus yang paling sering mengakibatkan hang pada komputer sehingga komputer menjadi lebih berat dan mungkin kehilangan berbagai aplikasi yang membuat komputer menjadi berat dan hang. Cara untuk mengatasi hal ini adalah sebagai berikut;

  1. Masuk ke menu Start
  2. Run
  3. ketik “linkinfo.dll”
  4. Hapus

Baca Juga:

6. Koneksi LAN ada yang tidak Beres

Selain dari virus yang bisa menyasar dan bersarang di komputer, penyebab lain dari masalah internet yang menyebabkan komputer menjadi hang terdapat pada LAN atau sambungan jaringan dari komputer anda. Jaringan LAN ini juga bisa menyebabkan komputer menjadi lambat dan hingga menyebabkan hang. Untuk mengatasi hal ini yang perlu anda lakukan adalah;

  1. Lepaskan terlebih dahulu kabel jaringan yang ada pada komputer
  2. Periksa apakah komputer berjalan lancar lagi atau tidak
  3. Jika iya maka bisa disimpulkan jika memang jaringan LAN yang bermasalah
  4. pastikan jika konektor RJ45 sudah terpasang dengan baik.
  5. periksa dengan menggunakan ping
  6. Pindahkan jaringan dari satu port ke port yang lain
  7. Mengganti kartu jaringan

Baca Juga:

7. Hang Pada Saat Startup

Hang pada komputer juga bisa saja terjadi tidak hanya pada saat digunakan melainkan pada saat komputer dinyalakan. Hal ini bisa saja diakibatkan oleh berbagai factor, mulai dari CPU yang terlalu panas, VGA yang juga terlalupanas, adanya masalah pada Memori ataupun VGA Card, adanya hardware yang tidak cocok dan juga karena adanya turun daya pada power supply. Untuk mengatasi hal ini anda bisa melakukan beberapa hal berikut ini;

  1. Bersihkan dan pasang fan yang ada pada CPU
  2. Periksa kembali software dan hardware dan pastikan jika software/hardware merukapan yang pas untuk digunakan
  3. Lakukan pengecekan pada power supply dan tegangan listrik.
  4. Bersihkan memori dan juga VGA card yang ada pada CPU.
  5. pastikan kembali jika semua peralatan terpasang dengan baik.

(Baca Juga: Jenis – Jenis VGA Card , Fungsi VGA Card)

Penyebab Dan Cara Mengatasi Komputer Hang Rizky Martin Abstrak Mungkin Anda pernah mengalami ketika sedang bekerja dengan komputer, membuka dokumen atau menjalankan aplikasi lainnya seperti game, tiba-tiba komputer menjadi hang, aplikasi menjadi stuck tidak bisa diapa-apain. Namun apabila komputer mengalami hang atau macet total, satu-satunya cara yang bisa kita lakukan adalah dengan mereset komputer secara paksa (hard reset-dengan menekan tombol restart atau tombol power) dan menyalakannya kembali. Pendahuluan Mungkin Anda pernah mengalami ketika sedang bekerja dengan komputer, membuka dokumen atau menjalankan aplikasi lainnya seperti game, tiba-tiba komputer menjadi hang, aplikasi menjadi stuck tidak bisa diapa-apain. Apabila masih memungkinkan, kita bisa menekan tombol CTRL+ALT+DEL untuk membuka jendela Task Manager dan memilih aplikasi yang Not Responding dan menutupnya secara paksa dengan menekan tombol End Task. Namun apabila komputer mengalami hang atau macet total, satu-satunya cara yang bisa kita lakukan adalah dengan mereset komputer secara paksa (hard reset-dengan menekan tombol restart atau tombol power) dan menyalakannya kembali. Pembuatan artikel ini bertujuan untuk membantu teman-teman yang saat ini sedang membutuhkan refrensi tentang komputer sering hang, dan cara mengatasinya.

Pembahasan Berikut ini penyebab komputer hang: Kondisi Harddisk harddisk yang telah berusia sering serta menyambut tutup usia sering jadi penyebab komputer hang. harddisk ini alami rusaknya bertahap dengan tanda-tanda mulai kerap tidak terdeteksi saat awal booting, hingga kita butuh mencabut kabel inspirasi ( pasti bila itu inspirasi ) serta mengembalikan lagi, baru dikenali lagi. pada harddisk dengan situasi diatas umumnya sistem booting serta loading windows juga mengonsumsi waktu lebih lama dari umumnya. penyebab komputer hang dapat berlangsung bila harddisk dengan situasi diatas tibatiba tidak dideteksi oleh komputer. dapat juga harddisk baru namun telah ada bad sectornya. situasi harddisk yang bad sector dapat juga sebagai penyebab komputer hang. terlebih bila bad sector ada di awal partisi, mengingat di situ area sistem ada. windows dapat tiba-tiba tidak bekerja bila file sistem dia tidak dapat dibuka tiba-tiba dikarenakan lokasi file terkena bad sector. hang akan berlangsung bila anda menggerakkan sesuatu file tetapi lokasi file ada bad sector. problem lain yang tetap terkait dengan harddisk serta kerap mengakibatkan hang yaitu fragmentasi pada data didalamnya. tersebut alasan mengapa butuh dikerjakan defragmentasi dengan kata lain defrag. Overheating Processor buka casing serta cermati kipas prosessor anda, apakah tetap jalan dengan normal. kipas yang jalan lambat mengakibatkan sistem pendinginan tidak optimal serta mengakibatkan overheating, selanjutnya komputer jadi lambat apalagi hang. lebih-lebih bila kipas betul-betul tidak jalan.

Konflik pada Hardware Tiap-tiap hardware berkomunikasi dengan perangkat lain melewati irq ( interrupt request channel ) serta mesti unique ( tidak sama satu dengan yang lain ) untuk tiap-tiap perangkat. contoh, printer umumnya memakai irq 7, keyboard memakai irq 1, floppy memakai irq6. tiap-tiap perangkat memakai irq nya tiap-tiap dengan otomatis. jika komputer anda mempunyai banyak perangkat atau perangkat tidak terinstall dengan baik, maka yang berlangsung yaitu ada pembagian irq untuk kian lebih 1 perangkat. serta waktu anda terhubung ke-2 perangkat yang memakai irq yg sama tersebut maka dapat ada kemungkinan windows dapat crash. Kondisi Memory (RAM) yang buruk Ram ( random access memory ) yang jelek atau kotor dapat mengakibatkan komputer berhenti bekerja tiba-tiba apalagi blue screen atau restart. menempatkan kian lebih satu memory terkadang jadi penyebab problem di masa datang, terlebih bila dua memory yang terpasang tidak betul-betul sama. berbedaan chip antar dua memory dengan bus yang tidak sama terkadang dapat mengakibatkan fatal error. Setting Bios Tiap-tiap motherboard mempunyai settingan chipset cocok dengan pabrik buatan tiaptiap. tiap-tiap anda memasuki bios anda mesti ingat untuk berhati2 saat menyetting konfigurasi dikarenakan jika konfigurasi anda salah maka dapat mengakibatkan ketidakstabilan pada pc serta crash. FatalOE exceptions & VXD errors Ini umumnya dikarenakan oleh problem pada vga anda. vga meruapakan di antara hardware yang kerap sekali mengakibatkan problem pada pc anda. kerjakan instalasi drive yang benar pada vga. jika pc anda alami screen freeze / hang maka kemungkinan ada hardware conflict pada vga anda. Virus Virus yang menyerang sistem dapat serta setelah itu menghapus bebarapa file mutlak dari sistem pasti mengakibatkan sistem tidak bekerja tentunya.

Konflik pada Software Crash di bagian ini umumnya di sebabkan oleh buruknya sistem instal serta uninstal dari sesuatu software. untuk masalah layaknya ini anda memerlukan software pembersih registry. banyak type software layaknya ini serta banyak juga yang gratis. dengan software ini maka registry tak perlu yang tetap tersisa dari sistem uninstal tidak prima dapat dihapus. Cara mengatasi Hang 1. Sistem operasi yang rusak, sistem operasi yang terinstal dikomputer kita dalam waktu yang cukup lama seringkali mengalami kerusakan seperti beberapa file yang sistem yang corrupt, sehingga sistem operasi tidak bisa bekerja sebagaimana mestinya. 2. Ram bemasalah, komputer hang juga kerap disebkan oeh masalah pada RAM atau memory,permasalahan yang paling sering adalah adanya debu atauk kotoran pada bagian pin atau kaki-kakinya. 3. Harddisk bermasalah, untuk harddisk yang sudah dipakai terlalu lama (tua) seringkali mengalami penurunan performa, sehingga bisa menyebabkan komputer hang. Cara mengatasinya adalah dengan Cara memformatnya secara full atau menggantinya dengan yang baru. 4. Komputer hang karena power supply drop, power supply yang drop juga bisa menyebabkan komputer hang karena tidak mampu menyediakan daya yang cukup untuk komponen seperti prosesor dan motherboard. Power supply yang terlalu panas juga bisa menyebabkannya cepat rusak. Solusinya adalah dengan cara menempatkan CPU pada tempat yang sirkulasi udaranya cukup lancar sehingga tidak cepat panas. 5. Motherboard rusak, sebagai komponen yang paling besar di dalam komputer juga bisa menyebabkan terjadinya hang. Kerusakan pada motherboard seringkali disebabkan adanya korsleting antar komponen ataupun suhu yang terlalu panas. Yang bisa anda lakukan untuk mencegahnya adalah dengan memastikan udara bisa berjalan dengan lancar, jika memang sudah rusak harus diganti dengan yang baru dan tidak bisa dilanjutkan hanya mengganti salah satu komponen motherboard yang rusak saja. 6. Buka heatsing dan kipas processor secara hati - hati. 7. Bersihkan sirip-sirip pendingin dan fan processor dari debu, kalau fan macet beri minyak pelumas sedikit pada bagian poros kalau perlu ganti fan dengan yang baru. 8. Bersihkan thermal paste yang sudah kering yang menempel pada processor dan heatsink, ganti dan oleskan thermal paste yang baru. 9. Masukan lagi processor, heatsink serta fan kedalam dudukannya secara hati-hati.

10. Perhatikan posisi heatsink (logam pendingin) dan kipas Processor, pastikan kondisi Heatsing sudah terpasang secara benar terutama untuk tipe Heatsing untuk Processor socket LGA, perhatikan kondisi tiap-tiap sekrup yang terpasang. Cara Mengatasinya. 11. - Disebabkan software mengalami crash 12. - tekan ctrl + alt + del >> klik End task pada program yang Not Responding 13. - tekan tombol restart pada CPU 14. - Disebabkan hardware mengalami konflik (adanya penambahan hardware baru) 15. - konflik antar hardware sering terjadi pada sistem operasi windows 16. -install ulang windows anda, tetapi yang perlu diingat sebelum reinstall windows anda, lepaskan dulu hardware baru anda 17. - alankan fasilitas add new hardware yang terdapat pada control panel. Penutup Dalam komputer terdapat hardware dan software yang bisa menajdi salah satu utama terjadinya hang pada komputer, karena pemakaian kita terhadap laptop tidak sesuai dengan kinerjanya. Dengan artikel ini yang saya buat semoga dapat menambah wawasan dan pengetahuan anda tentang penyebab dan cara mengatasi komputer yang hang. Referensi //www.dautic.com/penyebab-dan-cara-mengatasi-komputer-hang.html //aksesoriskomputers.blogspot.com/2013/07/cara-mencegah-agar-laptop-tidakcepat.html //the-xp.blogspot.com/2013/03/cara-mengatasi-komputer-hang-macet-not.html

Biografi FO nama saya rizky martin saya lahir di tangerang hobi saya main musik dan saya sekarang sedang menjalani pendidikan di STMIK RAHARJA tangerang saya mengambil jurusan Teknik Informatika. Alamat fb saya : rizky martin siburian, twitter saya : @rizkymartin23 no hp saya : 087871231072 Email:

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA