Jelaskan pengertian dari produksi, distribusi, dan konsumsi

Lihat Foto

Shutterstock

Ilustrasi jualan online

KOMPAS.com - Pernahkah kamu membeli membeli barang di toko atau di warung? Selain itu, apakah kalian juga pernah membantu orangtua berjualan?

Apabila pernah maka kamu telah melakukan kegiatan ekonomi. Kira-kira apa yang dimaksud dengan kegiatan ekonomi? Lantas apa saja macam-macam kegiatan ekonomi?

Mudahnya, kegiatan ekonomi adalah sebuah aktivitas yang dilakukan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Di dunia ini hampir tidak ada manusia yang bisa melakukan segala hal seorang diri.

Sebagai makhluk sosial, manusia memerlukan bantuan dari orang lain untuk menjalankan kegiatan ekonomi.

Baca juga: Siswa, Kenali 5 Kerajaan di Indonesia yang Masih Berdiri Kokoh

Ada beberapa macam kegiatan ekonomi yang dilakukan dan sering kita temui di masyarakat. Kegiatan ekonomi itu seperti produksi, distribusi, dan juga konsumsi. Untuk mengetahui lebih jelas, dilansir dari laman Direktorat SMP Kemendikbud Ristek di bawah ini akan dibahas penjelasan dari masing-masing kegiatan ekonomi.

Produksi

Produksi merupakan kegiatan untuk menghasilkan suatu barang atau jasa. Kegiatan pokok ekonomi produksi dilakukan oleh produsen dalam rangka menghasilkan barang untuk memenuhi kebutuhan konsumen.

Tujuan dari produksi adalah guna memenuhi kebutuhan para pembeli atau konsumen dan mencari keuntungan dalam menghasilkan barang dan jasa.

Beberapa contoh kegiatan produksi adalah pabrik tahu yang memproduksi tahu, pengrajin batik yang membuat batik, industri garmen yang menghasilkan pakaian, dan juga sebagainya.

Distribusi

Setelah kegiatan produksi, kegiatan selanjutnya yaitu kegiatan distribusi. Distribusi merupakan kegiatan menyalurkan barang atau jasa dari pihak produsen kepada pihak konsumen.

Orang yang melakukan distribusi disebut distributor. Adapun tugas utama dari kegiatan distribusi yaitu membeli barang-barang dari pihak produsen untuk kemudian dijual kepada pihak konsumen.

Baca juga: Sudah Ada sejak Zaman Hindu Buddha, Ini Sejarah Jamu Gendong

Fungsi.co.idJelaskan Pengertian Produksi Distribusi dan Konsumsi? – Produksi adalah kegiatan yang menciptakan, memproses, berusaha untuk layanan menghasilkan barang dan jasa atau upaya untuk meningkatkan objek untuk menjadi lebih bermanfaat bagi kebutuhan manusia. Orang atau lembaga yang memproses, membuat, dan memproduksi

Produksi adalah aktivitas manusia yang bertujuan untuk menghasilkan atau menambah nilai barang / jasa.

Contoh kegiatan produksi:

  1. Nelayan menangkap ikan di laut.
  2. Pabrik kertas menghasilkan notebook

Distribusi adalah kegiatan penyaluran atau mengirimkan barang atau jasa dari produsen ke konsumen.

Contoh kegiatan distribusi:

  1. Nelayan menjual tangkapan ikan di pasaran.
  2. Agen penjualan menjual produk-produk produksi buku teks di toko.

Konsumsi adalah aktivitas manusia yang mengenakan, memanfaatkan barang atau mengurangi nilai barang, baik secara langsung maupun tidak langsung dengan tujuan memenuhi kehidupan mereka.

Contoh kegiatan konsumsi:

  1. Kami membeli tangkapan ikan nelayan di pasaran.
  2. Kami membeli notebook di toko

Tujuan Produksi Distribusi dan Konsumsi

Produksi: kegiatan menghasilkan barang atau jasa. Tujuannya adalah untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

Distribusi: Kegiatan saluran barang dari produsen ke konsumen. Tujuannya adalah untuk menyalurkan produksi ke konsumen sehingga produsen dan konsumen sama dengan keuntungan.

Konsumsi: kegiatan menggunakan barang. Tujuannya adalah untuk kepentingan diri kita sendiri.

Demikian sedikit pembahasan mengenai Jelaskan Pengertian Produksi Distribusi dan Konsumsi semoga dengan adanya pembahasan ini dapat menambah wawasan dan pengetahuan untuk kita semua, dan kami ucapkan Terima Kasih telah menyimak ulasan kami. Jika kalian merasa ulasan kami bermanfaat mohon untuk dishare 🙂

Baca juga artikel lainnya tentang:

Ilustrasi - Pengertian dari produksi, produsen, distribusi, distributor, konsumsi, dan konsumen. Simak selengkapnya di sini.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut adalah pengertian dari produksi, distribusi, dan konsumsi.

Artikel ini juga dilengkap pengertian produsen, distributor, dan konsumen.

Simak penjelasannya di artikel ini.

Baca juga: Apa Itu Ramadhan? Berikut Penjelasan dan Cara Menyambut Bulan Ramadhan

Manusia dalam memenuhi kebutuhannya harus melakukan kegiatan ekonomi.

Kegiatan ekonomi adalah kegiatan yang dilakukan oleh manusia untuk mendapatkan penghasilan, barang atau jasa tertentu dengan tujuan mencapai kesejahteraan dalam hidupnya.

Berikut adalah macam-macam kegiatan ekonomi:

1. Produksi

Ilustrasi kegiatan produksi (Tribunlampung.co.id/Deni) (TRIBUN LAMPUNG/TRIBUN LAMPUNG/Deni Saputra)

Produksi adalah kegiatan menghasilkan barang dan jasa.

Dikutip dari Kompas.com, produksi juga bisa disebut sebagai proses penciptaan barang dan jasa.

Orang yang melakukan kegiatan ini disebut produsen.

Halo, Sobat SMP! Pernahkah kalian membeli sayuran di warung? Selain itu, apakah kalian juga pernah membantu orang tua berjualan? Apabila pernah maka kalian telah melakukan kegiatan ekonomi. Kira-kira apa yang dimaksud dengan kegiatan ekonomi? Lantas apa saja macam-macam kegiatan ekonomi? Yuk simak artikel berikut!

Kegiatan ekonomi adalah sebuah aktivitas yang dilakukan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Di dunia ini hampir tidak ada manusia yang bisa melakukan segala hal seorang diri. Sebagai makhluk sosial, manusia memerlukan bantuan dari orang lain untuk menjalankan kegiatan ekonomi.

Ada beberapa macam kegiatan ekonomi yang dilakukan dan sering kita temui di masyarakat. Kegiatan ekonomi itu seperti produksi, distribusi, dan juga konsumsi. Untuk mengetahui lebih jelas, di bawah ini akan dibahas penjelasan dari masing-masing kegiatan ekonomi.

Produksi merupakan kegiatan untuk menghasilkan suatu barang atau jasa. Kegiatan pokok ekonomi produksi dilakukan oleh produsen dalam rangka menghasilkan barang untuk memenuhi kebutuhan konsumen. Tujuan dari produksi adalah guna memenuhi kebutuhan para pembeli atau konsumen dan mencari keuntungan dalam menghasilkan barang dan jasa.

Beberapa contoh kegiatan produksi adalah pabrik tahu yang memproduksi tahu, pengrajin batik yang membuat batik, industri garmen yang menghasilkan pakaian, dan juga sebagainya.

Setelah kegiatan produksi, kegiatan selanjutnya yaitu kegiatan distribusi. Distribusi merupakan kegiatan menyalurkan barang atau jasa dari pihak produsen kepada pihak konsumen. Orang yang melakukan distribusi disebut distributor. Adapun tugas utama dari kegiatan distribusi yaitu membeli barang-barang dari pihak produsen untuk kemudian dijual kepada pihak konsumen.

Distributor sendiri terbagi menjadi tiga jenis, yakni pedagang besar (grosir), pedagang kecil (retail), dan juga perantara. Pedagang besar merupakan membeli dan menjual barang dalam jumlah yang besar, pedagang kecil membeli barang dari pedagang besar untuk dijual kepada pihak konsumen. Sedangkan untuk perantara merupakan hanya memperantarakan kegiatan ekonomi antara produsen dengan konsumen. Contoh dari kegiatan distribusi misalnya grosir sembako yang menjual produk dari produsen kepada masyarakat (konsumen).

Baca Juga  Yuk, Manfaatkan Rapor Pendidikan Untuk Perencanaan Berbasis Data!

Manusia setiap hari melakukan kegiatan konsumsi dengan tujuan untuk memenuhi kebutuhan. Kegiatan konsumsi adalah kegiatan ekonomi yang menghabiskan nilai guna suatu barang atau jasa secara berangsur-angsur atau langsung habis. Kegiatan konsumsi bisa terjadi ketika produsen menjual barang atau jasa langsung kepada konsumen. Bisa juga kegiatan konsumsi terjadi ketika konsumen membeli barang atau jasa dari distributor.

Kegiatan konsumsi sendiri sering kita jumpai di kehidupan sehari-hari. Contohnya seperti anak sekolah yang membeli alat tulis di toko buku, remaja yang membeli kuota internet di gerai pulsa, ataupun perusahaan otomotif yang membeli bahan baku produksi.

Dengan mempelajari materi mengenai kegiatan ekonomi ini, diharapkan Sobat SMP dapat memahami macam-macam kegiatan ekonomi yang ada di tengah masyarakat. Suatu saat Sobat SMP bisa saja menjadi pelaku kegiatan ekonomi yang bermanfaat bagi keluarga, masyarakat, bangsa, dan negara Indonesia di masa yang akan datang.

Penulis: Pengelola Web Direktorat SMP

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA