Jelaskan bagaimana terbentuknya norma dalam kehidupan masyarakat ?

Bagaimana proses terbentuknya norma dalam masyarakat ? Jawabannya: dalam kehidupan bermasyarakat setiap individu manusia memiliki perbedaan kepentingan, untuk melindungi kepentingan tersebut dan menghindari perpecahan akibat dari perbedaan kepentingan tersebut maka diperlukanlah aturan / ketentuan hidup yang disepakati bersama yang dinamakan dengan norma.

Sejak lahir hingga akhir hayat, manusia hidup secara berkelompok atau sebagai makhluk sosial yang membutuhkan orang lain untuk bertahan hidup.

Namun dalam kelompok tersebut setiap orang memiliki kepentingan masing-masing yang berbeda-beda. Hal tersebut yang dapat menyebabkan perselisihan dan perpecahan.

Misalnya: kepentingan di jalan raya anatara si A yang ingin didahulukan karena berangkat kerja, si B yang ingin mengantar ambulan orang sakit, atau si C yang ingin pulang ke rumah.

Dari ketiga kepentingan tersebut, dapat menyebabkan perselisihan hingga perpecahan. Makanya untuk melindungi kepentingan tersebut dan agar tidak terjadi perpecahan dibentuklah suatu aturan yang disebut norma.

Dalam kasus di atas, terdapat norma hukum bahwa ambulan wajib didahulukan karena membawa orang sakit dan berkaitan dengan keselamatan seseorang.

Dengan ada aturan tersebut yang disepakati bersama, maka kepentingan manusia tersebut dapat dilindungi serta dapat terwujud ketertiban dan kedamaian dalam kehiudpan masyarakat.

Bagaimana proses terbentuknya norma dalam masyarakat ?

Jawabannya: Proses dibentuknya norma yaitu dalam kehidupan masyarakat setiap manusia meiliki perbedaan kepentingan, untuk melindungi kepentingan dan mencegah perselisihan serta perpecahan akibat dari perbedaan kepentingan tersebut maka diperlukan aturan hidup yang disepakati bersama yang disebut dengan norma.

Gini penjelasan di buku paket:

Jelaskan bagaimana terbentuknya norma dalam kehidupan masyarakat ?

Gitu jawabannya. Pada intinya, latar belakangnya karena kepentingan setiap orang beda-beda, dan hal tersebut dapat menyebabkan perselisihan.

Oleh karena itu diperlukan suatu aturan yang disebut norma. Yang mana, norma inilah yang mengatur kehidupan masyarkat untuk melindungi kepentingan manusia dan agar mencegah perpecahan akibat perbedaan tersebut.

Jawabannya

Bagaimana proses terbentuknya norma dalam masyarakat

Berikut ini jawaban yang BENAR, sesuai dengan kata kunci jawaban guru:

Jelaskan bagaimana terbentuknya norma dalam kehidupan masyarakat ?

Jawaban ini sesuai jawaban pegangan guru. Jadi mohon maaf kalau BENAR.

Bagaimana Proses Terbentuknya Norma dalam Masyarakat?, Foto: Unsplash.

Bagaimana proses terbentuknya norma dalam masyarakat? Dalam kehidupan sehari-hari terutama bermasyarakat itu ada sebuah aturan yang sudah dilakukan secara turun-temurun yang tidak bisa lepas. Salah satunya mengenai norma. Dalam masyarakat terdapat beberapa norma yang harus ditaati.

Dikutip dari buku Kewarganegaraan karya Emy Yunita Rahma Pratiwi (2021: 39), norma menurut Robert Mz. Lawang adalah gambaran mengenai apa yang diinginkan baik dan pantas sehingga sejumlah anggapan yang baik dan perlu dihargai. Norma adalah perintah yang tidak personal dan anonim. Norma juga dapat diartikan sebagai suatu perangkat agar hubungan antar masyarakat terjalin dengan baik. Pelaksanaan norma dalam kehidupan sehari-hari ditunjukkan dengan peraturan atau pedoman di dalam masyarakat.

Norma ini memiliki fungsi untuk menciptakan keterlibatan dan keadilan dalam masyarakat, menjadi dasar untuk memberi sanksi kepada warga yang melanggar norma, mengatur tingkah laku masyarakat agar sesuai dengan nilai yang berlaku, dan membantu mencapai tujuan bersama masyarakat. Lalu bagaimana proses terbentuknya norma dalam masyarakat? Simak jawaban selengkapnya di ulasan berikut ini.

Proses Terbentuknya Norma dalam Masyarakat

Bagaimana Proses Terbentuknya Norma dalam Masyarakat?, Foto: Unsplash.

Proses dibentuknya norma, yaitu kehidupan masyarakat setiap manusia memiliki kepentingan yang berbeda dengan manusia lainnya. Untuk mencegah perselisihan dan perbedaan kepentingan tersebut maka dibuatlah aturan atau norma. Norma ini dibentuk untuk melindungi kepentingan-kepentingan manusia sehingga dalam menjalankan kehidupan sehari-hari dapat berjalan dengan damai dan tertib. Dalam masyarakat terdiri dari beberapa norma, antara lain norma agama, norma kesuslilaan, norma hukum, norma kesopanan, dan norma kebiasaan.

Norma agama adalah suatu norma yang berdasarkan ajaran akidah suatu agama. Norma ini bersifat mutlak yang mengharuskan ketaatan para penganutnya.

Norma ini didasarkan pada hati nurani atau akhlak manusia. Melakukan pelecehan seksual adalah salah satu dari pelanggaran dari norma kesusilaan.

Norma kesopanan adalah norma yang berpangkal dari aturan tingkah laku yang berlaku di masyarakat. Cara berpakaian dan bersikap adalah beberapa contoh dari norma kesopanan.

Norma ini merupakan hasil dari perbuatan yang dilakukan secara berulang-ulang dalam bentuk yang sama sehingga menjadi kebiasaan. Orang-orang yang tidak melakukan norma ini dianggap aneh oleh anggota masyarakat yang lain.

Norma hukum adalah himpunan petunjuk hidup atau perintah dan larangan yang mengatur tata tertib dalam suatu masyarakat (negara). Sangsi norma hukum bersifat mengikat dan memaksa. Melanggar rambu-rambu lalulintas adalah salah satu contoh dari norma hukum.

Dapat disimpulkan bahwa proses terciptanya norma di masyarakat ini karena kehidupan masyarakat setiap manusia memiliki kepentingan yang berbeda dengan manusia lainnya. Dengan adanya norma maka dapat mencegah perselisihan dan perbedaan antara yang satu sama lainnya. Norma ini dibuat untuk melindungi kepentingan ssatu sama lainnya.(Umi)

kewajiban dikelompokkan menjadi 3,sebutkan dan jelaskan serta berilah contohplis tolong dijawab dan jangan ngawurand thanks y udah jawab​

jelaskan faktor-faktor yang menyebabkan rendahnya kesadaran mematuhi norma yang berlakupliss tolong dijawab dan jangan ngawurand thanks y udah ngejawa … b​

negara terkaya di asi tenggara ?​

berikut bukan faktor penghambat persatuan dan kesatuan bangsa indonesia adalah.... A.pembangunan tidak merataB. melemahnya budaya bangsaC. memiliki wa … wasan nusantaraD. keragaman pada masyarakat Indonesia​

hak status kebangsaan adalah​

Jelaskan apakah ada hambatan melaksanakan sikap positif terhadap pokok pikiran ketuhanan dalam pembukaan UUD NRI 1945 di lingkungan masyarakat​

tuliskan alinea kedua piagram jakarta!​

sebutkan lima asas yang disampaikan oleh supomo dalam sidang bpupki tanggal 29 mei 1945!​

jelaskan tentang lahirnya pancasila?​

Arti dari dasar Pramuka adalahTolong bantu jawab kak.sebenarnya pr pramuka kak.​