Hal apa saja yang perlu diperhatikan saat membuat poster

Contoh jenis-jenis poster yang disampaikan oleh I Nyoman Tri Sendyana dalam Creative Design Class (CDC) BIMITS.

Kampus ITS, ITS News – Poster adalah salah satu bentuk desain yang familiar bagi setiap orang. Fungsinya untuk memberi informasi kepada publik membuat poster menjadi penting untuk dipelajari. Untuk itu, Bidikmisi dan KIPK ITS (BIMITS) mengadakan Creative Design Class (CDC) untuk memberikan pelatihan dasar dalam membuat poster yang informatif serta efektif kepada mahasiswa.

Pemateri dalam kelas daring tersebut, I Nyoman Tri Sendyana, memulai pemaparan dengan mendefinisikan poster yang memiliki pengertian hampir sama dengan iklan, yaitu pemberitahuan suatu ide, hal baru, atau hal penting kepada khalayak. “Adapun informasi yang terdapat pada poster umumnya bersifat persuasif atau mengajak masyarakat,” lanjutnya.

Selanjutnya, mahasiswa yang akrab disapa Atik itu menyebut poster memiliki banyak macam. Terdapat jenis poster iklan, kegiatan, motivasi, leyanan masyarakat, kampanye, dan propaganda. Masing-masing poster memiliki komposisi yang berbeda antara gambar dan tulisan. “Pada poster iklan contohnya, mereka akan memenuhi poster dengan gambar produk yang mereka jual,” jelas alumni volunteer ITS Global Engagement ini.

Melanjutkan pemaparan, Atik mengatakan tidak ada aturan mengenai komposisi antara gambar dan tulisan yang seimbang di dalam poster. Tidak masalah jika sebuah poster memuat lebih banyak gambar daripada tulisan ataupun sebaliknya. Asalkan informasi di dalamnya tersampaikan dengan baik. “Karena poster ini masih masuk dalam dunia seni dan seni itu tidak kaku, seni itu fleksibel,” tegasnya.

Lebih lanjut, mahasiswa Departemen Desain Komunikasi Visual ini menjelaskan beberapa tujuan pembuatan poster yang perlu diperhatikan. Di antaranya adalah untuk mendapatkan perhatian publik, mengingatkan kembali pesan atau informasi penting, menyampaikan informasi, dan mempengaruhi publik agar mau mengikuti isi dalam poster.

Sebelum membuat poster, Atik mengatakan penting untuk mengetahui faktor apa yang membuat poster menjadi bagus. Ia mengelompokkan faktor itu menjadi dua, yakni informasi dan visual. Informasi yang dimuat dalam poster haruslah lengkap, jelas, mudah dipahami, dan tepat sasaran. Lalu visualisasi dalam poster harus menarik, membantu memahami informasi, dan juga selaras dengan maksud dibuatnya poster.

Hal apa saja yang perlu diperhatikan saat membuat poster

Jawaban:

Berikut ini hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster:

Gambar dibuat mencolok sesuai dengan ide yang ingin disampaikan.

Kata-kata yang digunakan efektif, sugestif, dan juga mudah diingat, agar pesan dalam poster dapat tersampaikan.

Tulisan dibuat dalam ukuran yang besar agar mudah dilihat.

Penjelasan:

maaf kalo salh

meliawati036 meliawati036

Jawaban:

Ada 5

Penjelasan:

Berikut ini hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster:

1. Gambar dibuat mencolok sesuai dengan ide yang ingin disampaikan.

2. Kata-kata yang digunakan efektif, sugestif, dan juga mudah diingat, agar pesan dalam poster dapat tersampaikan.

3. Tulisan dibuat dalam ukuran yang besar agar mudah dilihat.

4. Poster dipasang di tempat yang strategis agar dapat mudah ditemukan.

5. Gambar dan tulisan dalam poster menggunakan perpaduan warna yang menarik dan tepat.

maaf kalo salah...

tolong jadikan jawaban tercerdas yaa

terimakasih:>

Apa yang perlu kita perhatikan ketika membuat poster kalimat gambar dan penyajian serta keterangan. Pembahasan kunci jawaban soal tema 2 kelas 4 SD di buku paket tematik halaman 74. Tepatnya pada materi pembelajaran 4 subtema 2 Manfaat Energi. Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari ulasan sebelumnya, di mana kita telah mengetahui pesan dari poster tersebut.

Sebelum menjawab soal tersebut, lihat terlebih dahulu contoh poster hemat air di buku tematik tema 2 kelas4!

Apa yang perlu kita perhatikan ketika membuat poster?

Jawaban :

PosterKeteranganKalimatMenggunakan bahasa yang mudah dimengerti, kalimatnya singkat, padat, jelas dan berisi kata-kata efektif, sugestif dan mudah diingat.GambarGambar dibuat mencolok sesuai dengan ide yang hendak disampaikan. Kemudian komposisi gambar dan huruf diatas kertas berukuran besar.PenyajianPoster dipasang di tempat yang strategis. Ukuran disesuaikan dengan tempat pemasangan dan target pembaca. Ditempel di dinding, tempat-tempat umum atau permukaan datar lainnya dengan sifat mencari perhatian mata sekuat mungkin. Kemudian dibuat dengan warna-warna kontras dan kuat.

Pada poster kamu bisa menggunakan teks petunjuk untuk menunjukkan langkah-langkah melakukan sesuatu hal. Gambar dalam poster kamu harus mendukung isi. Penyajiannyapun harus menarik dan mudah dipahami.

Buatlah poster tentang hemat energi. Pilih satu hal yang menurutmu paling menarik. Kamu dapat mengamati peta pikiran berikut untuk membantumu menemukan ide guna membuat poster hemat energi.

Soal lain pada materi pembelajaran 4 dan pembahasannya :

Tulis informasi yang kamu dapatkan dari poster tersebut.

Jawaban :

  1. Manfaatkan air secara optimal! Pastikan keran sudah tertutup setelah digunakan.
  2. Lebih hemat air. Gunakan mesin cuci saat pakaian kotor telah cukup banyak.
  3. Jika cucian banyak, pakai saja 3 ember. Yaitu untuk merendam dan menyabun, untuk membersihkan dan untuk membilas.
  4. Mandi berendam paling boros air. Mandi dengan gayung, 3X lebih boros. Usahakan mandi dengan pancuran dan tidak berendam.
  5. Saat gosok gigi, cuci muka atau mencukur. Pastikan kran air tertutup. 1 menit air mengalir, 9 liter air terbuang.
  6. Lebih baik mencuci mobil dengan lap dan ember. Mengguyur mobil 15 menit berarti beratusratus liter air terbuang.

Pesan apa yang ingin disampaikan dalam poster tersebut?

Jawaban: cek DISINI

Demikian pembahasan soal tema 2 kelas 4 SD/MI di buku paket tematik halaman 74, pada pembelajaran 4 tema subtema 2 Manfaat Energi tentang Hal-Hal yang Perlu Kita Perhatikan Ketika Membuat Poster Kalimat Gambar. Semoga bermanfaat dan berguna bagi kalian. Terimakasih, selamat belajar!

Apa saja hal yang perlu diperhatikan dalam pembuatan poster?

Sementara itu, hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster adalah: Gambar dibuat mencolok dan sesuai dengan ide yang akan dikomunikasikan. Kata-kata yang digunakan dalam poster harus efektif, sugestif, serta mudah diingat. Jenis font sebaiknya adalah jenis yang mudah dibaca dan dengan size yang besar.

Apa saja yang harus diperhatikan dalam membuat poster brainly?

Jawaban:.
Gambar harus mencolok sesuai dengan sesuatu yang hendak disampaikan..
kata kata harus efektif dan sugestif sehingga mudah diingat..
Tulisan dibuat besar agar mudah untuk dibaca..
Tempat peletakan Poster sebaiknya ditempat yang ramai..
Warna kalau bisa diberikan yang mencolok..

Ada 3 hal yang perlu diperhatikan dalam membuat poster agar poster yang dibuat mudah diingat Apa saja 3 hal tersebut?

Berikut adalah tiga hal yang haruslah diperhatikan pada saat membuat poster: Melakukan pembuatan komposisi huruf dan gambar yang tepat. Diakukan pembuatan dengan menggunakan bahasa yang singkat, padat dan jelas. Memiliki isi yang mampu untuk menarik berbagai macam orang.