Bahan yang bersifat konduktor adalah a karet b kaca c kertas D. kayu

Latihan Soal - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SD IPA [Acak]

★ Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Alam [IPA] SD / MI Kelas 6

Berikut ini adalah contoh benda konduktor, kecuali …. a. Besi b. Karet c. Baja

d. Alumunium

[1]

CONTOH SOAL IPA KELAS 6 SD BAB KONDUKTOR DAN ISOLATOR 1. Benda berikut ini yang mudah

menghantarkan panas adalah . . . .

a. pensil c. sendok logam

b. ranting pohon d. tanah

2. Solder [alat patri] digunakan untuk . . . . a. memanaskan air c. menambal ban motor

b. menambal panci yang bocor d. mengukur suhu

3. Pegangan pada seterika terbuat dari bahan . . . .

a. baja c. aluminium

b. besi d. plastic

4. Kelompok benda berikut ini yang termasuk isolator adalah . . . .

a. ember, panci, solder

b. pensil, setrika, sendok logam c. piring plastik, panci, teko

d. sendok kayu, pensil, ranting pohon 5. Sifat bahan isolator panas adalah . . . . a. dapat menghantarkan listrik

b. dapat menghantarkan panas c. tidak dapat menghantarkan panas d. tidak dapat menghantarkan listrik

6. Permukaan bagian bawah panci terbuat dari bahan yang bersifat . . . .

a. isolator c. konduktor

b. tahan panas d. sukar

menghantarkan panas

7. Alat yang terbuat dari alumunium, tergolong dalam benda yang bersifat . . . .

a. konduktor c. kontraktor

b. isolator d. adaptor

8. Ruang hampa udara pada termos bertujuan untuk . . .

a. manurunkan suhu air

b. mengurangi hilananya panas c. menghantarkan panas

d. mendinginkan air

9. Benda berikut ini yang termasuk konduktor adalah . .

a. tutup botol gabus c. sendok kayu

b. oven d. pegangan

solder

10. Pegangan panci dan pegangan seterika terbuat dari bahan yang bersifat . . . .

a. konduktor c. isolator

b. semi konduktor d. predator

11. Benda yang dapat menghantarkan panas dengan baik disebut ....

a. isolator c. radiator

b. konduktor d. konvektor

12. Berikut merupakan benda yang termasuk isolator, kecuali ....

a. plastik c. kain

b. kayu d. batangan

besi

13. Benda konduktor yang dapat kita temui sehari-hari adalah ....

a. kaca c. ember

plastik

b. panci d. selimut

14. Benda-benda konduktor dimanfaatkan untuk berbagai perlatan sehari-hari sebab .... a. dapat menghantarkan panas

b. menghalangi merambatnya panas c. menghantarkan dingin

d. dapat menstabilkan suhu

15. Istilah lain dari panas adalah .... a. intensitas c. kalor

b. temperatur d. suhu

16. Berikut alat rumah tangga yang sekaligus menggunakan isolator dan konduktor yaitu .... a. baskom c. setrika listrik

b. cobek d. ember

17. Alat listrik yang berfungsi untuk merapikan pakaian adalah ....

a. setrika c. rice cooker b. lemari es d. televise 18. Fungsi jaket yaitu sebagai ....

a. menahan panas tubuh agar tidak keluar b. agar kedinginan

c. sebagai hiasan

d. sebagai alat pelengkap pakaian

19. Berikut alat rumah tangga yang tidak membutuhkan isolator, yaitu ....

a. baskom b. panci

[2]

20. Berikut adalah kegunaan karet pada pegangan panci, yaitu ....

a. agar panci lebih mahal b. agar panci lebih bagus c. sebagai penahan panas d. sebagai penghantar panas 21. Panas disebut juga …. a. derajat

b. kalor c. suhu

d. temperature

22. Benda yang menghantarkan panas disebut ….

a. anoda b. katoda c. isolator d. konduktor

23. Benda yang tidak menghantarkan panas disebut ….

a. anoda b. katoda c. isolator d. konduktor

24. Alumunium dibuat panci karena sifatnya …. a. tipis dan kuat

b. campuran logam yang tahan panas c. konduktor yang baik

d. mudah didapat dan murah

25. Berikut ini bahan yang termasuk konduktor yang baik ….

a. plastik, besi, kertas b. tembaga, gabus, plastik c. besi, teflon, alumunium d. plastik, kertas, Teflon

26. Contoh peralatan rumah tangga yang dibuat dari dua sifat, konduktor dan isolator adalah ….

a. ember b. setrika

c. panci alumunium d. gelas kaca

27. Termos air dibuat dari bahan…. a. alumunium, kaca, plastik

b. kaca, plastik, gabus

c. alumunium, kaca, gabus, plastik d. alumunium, kaca, gabus, kertas

28. Kain merupakan contoh bahan yang bersifat ….

a. korosif c. konduktor

b. isolator d. penghantar panas 29. Alat pengukur suhu adalah ….

a. barometer c. termometer

b. altimeter d. hygrometer 30. Bahan yang cocok digunakan untuk membuat setrika adalah ….

a. alumunium c. besi

[3]

II. Isilah dengan jawaban singkat.

1. Benda-benda yang dapat atau mudah menghantarkan panas dengan baik disebut . . . . 2. Kayu, gabus, dan plastik berdasarkan sifat penghantarnya tergolong benda . . . .

3. Bagian bawah setrika terbuat dari logam karena . . . .

4. Benda-benda yang tidak dapat atau sukar menghantarkan panas disebut . . . . 5. Bahan dari logam tergolong benda yang bersifat . . . .

6. Perambatan panas adalah . . . .

7. Tanah termasuk bahan yang bersifat . . . .

8. Pegangan payung terbuat dari plastik dan kayu karena bahan tersebut bersifat . . . . 9. Kain yang digunakan untuk mengangkat panci dari atas kompor tergolong benda. . . .

10. Benda yang biasanya digunakan untuk wadah air panas guna mempertahankan suhu air adalah . . . .

1. Benda yang dapat menghantarkan panas dengan baik disebut .... 2. Gagang setrika yang sering kita pegang biasanya terbuat dari ....

3. Jaket yang cukup tebal bagian dalamnya diisi kain busa dengan tujuan untuk ....

4. Jika kamu mengangkat panci alumunium panas dari atas kompor sebaiknya memakai .... 5. Alat dapur seperti serok, tangkainya terbuat dari kayu atau plastik, sebab kayu dan plastic bersifat ....

6. Tungku pemanas dari bahan kerajinan cor baja agar panasnya tidak merambat ke manamana terbuat dari bahan ....

7. Sebaiknya topi dibuat dari bahan ....

8. Penerapan prinsip konduktor pada alat-alat rumah tangga, misalnya pada alat .... 9. Benda yang tidak dapat menghantarkan panas dengan baik disebut ....

10. Untuk membuat benda yang bersifat isolator, digunakan bahan dari ....

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar! 1. Apakah kegunaan konduktor panas?

2. Mengapa di bagian luar kabel dilapisi bahan plastik?

3. Apakah kegunaan tatakan mangkuk atau tatakan piring yang diletakkan di meja? 4. Mengapa bahan panci atau wajan harus bersifat konduktor?

5. Mengapa saat mengangkat panci yang panas menggunakan kain lap? 1. Tuliskan alat-alat dapur dan alat rumah tangga yang bersifat konduktor. 2. Apa saja bahan yang bersifat isolator dan konduktor?

3. Bagaimana cara untuk menguji sifat konduktor panas dari suatu benda? 4. Mengapa pegangan wajan diberi kayu atau plastik?

5. Sebutkan apa saja kegunaan benda yang bersifat konduktor panas. 1. Apa yang dimaksud dengan konduktor?

2. Apa yang dimasud dengan isolator? 3. Sebutkan tiga benda konduktor 4. Sebutkan tiga benda isolator!

Lihat Foto

SHUTTERSTOCK/Vladimir A Veljanovski

Ilustrasi seseorang sedang membersihkan wok.

KOMPAS.com - Dalam perpindahan kalor, kita mengenal konduktor, isolator, dan juga semikonduktor.

Namun tahukah kamu apa syarat suatu benda tergolong isolator atau konduktor? Dan apa saja contoh dari isolator, konduktor, serta semikonduktor? Untuk mengetahuinya, marilah kita simak penjelasan berikut ini!

Konduktor adalah benda yang dapat menghantarkan listrik, isolator adalah benda yang tidak dapat menghantarkan listrik, sedangkan semikonduktor dapat menghantarkan listrik hanya pada kondisi tertentu.

Syarat benda disebut konduktor adalah memiliki konduktivitas yang tinggi dengan resistansi yang rendah. Sedangkan syarat benda disebut isolator adalah memiliki resistivitas yang tinggi dengan konduktivitas yang rendah.

Dilansir dari Encyclopedia Britannica, konduktivitas listrik adalah kemampuan bahan untuk membawa arus listrik per detik. Sedangkan resistivitas adalah kebalikan dari konduktivitas yaitu kemampuan bahan untuk menahan arus listrik.

Baca juga: Hantaran Listrik: Konduktor, Isolator, dan Semikonduktor

Terlihat dari tabel di bawah ini bahwa konduktor memiliki resistivitas yang sangat kecil dan konduktivitas yang sangat besar. Hal ini membuat listrik dapat mengalir dengan bebas dalam konduktor.

Semakin besar konduktivitas berarti semakin baik bahan tersebut dalam menghantarkan listrik. Berikut adalah contoh bahan konduktor yang dilansir dari ThoughtCo:

Bahan Resistivitas [ohm/meter] Konduktivitas [siemens/meter]
Perak 1,59 x 10^-8 6,03 x 10^7
Tembaga 1,68 x 10^-8 5,96 x 10^7
Emas 2,24 x 10^-8 4,1 x 10^7
Alumunium 2,82 x 10^-8 3,5 x 10^7
Kalsium 3,36 x 10^-8 2,98 x 10^7
Tungsten 5,60 x 10^-8 1,79 x 10^7
Seng 5,90 x 10^-8 1,69 x 10^7
Nikel 6,99 x 10^-8 1,43 x 10^7
Litium 9,82 x 10^-8 1,08 x 10^7
Besi 1,0 x 10^-7 1,0 x 10^7
Platinum 1,06 x 10^-7 9,43 x 10^6
Timah 1,09 x 10^-7 9,17 x 10^6
Titanium 4,02 x 10^-7 2,38 x 10^6
Air Raksa 9,8 x 10^-7 1,02 x 10^6

Contoh Bahan Isolator

Isolator memiliki resistivitas yang sangat tinggi dengan konduktivitas yang sangat rendah. Semakin besar resistivitas bahan berarti bahan tersebut adalah isolator yang baik karena dapat mengioslasi listrik agar tidak bisa mengalir di dalamnya. Berikut adalah contoh bahan konduktor yang dilansir dari:

Bahan Resistivitas [ohm/meter] Konduktivitas [siemens/meter]
Kaca 10 x 10^10 10^-11 hingga 10^-15
Karet 1 x 10^13 10^-14
Kayu 1 x 10^14 10^-16 hingga 10^-14
Udara 1,3 x 10^10 3 x 10^-15
  • Contoh Bahan Semikonduktor:

Bahan dengan semikonduktor memiliki resistivitas dan konduktivitas yang tidak terpaut begitu jauh dan dapat dipengaruhi dari doping zat lain. Contoh semikonduktor adalah Germanium dengan resistivitas 4,6 x 10^-1 dan konduktivitas 2,7.

Kemudian silikon dengan resistivitas 6,4 x10^2 dan konduktivitas 1,56 x 10^3. Contoh lain semikonduktor adalah Kadmium sulfida, Galium fosfida, Gallium arsenida, Timbal sulfida, dan Silikon karbida.

Baca juga: Perbedaan Perpindahan Panas Secara Konduksi, Konveksi, dan Radiasi

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link //t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video yang berhubungan

Video yang berhubungan

Video yang berhubungan

Postingan terbaru

LIHAT SEMUA